P U T U S A N. Nomor : 478/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N. Nomor : 478/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 478/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : Nama : INDRA SUMARDI; Tempat lahir : Sei Balai; Umur/tanggal lahir : 24 Tahun / 20 Nopember 1988; Jenis kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia; Tempat tinggal : Dusun VII Desa Sei Balai Kec. Sei Balai; Agama : Islam; Pekerjaan : Guru Honor; Terdakwa pernah ditahan oleh : 1. Penyidik, sejak tanggal 01 Desember 2012 sampai dengan tanggal 20 Desember 2012; 2. Dilakukan Penangguhan Penahanan, sejak tanggal 08 Desember 2012; 3. Penahanan Kota oleh Penuntut Umum sejak tanggal 11 April 2013 sampai dengan 30 April Penahanan Kota oleh Hakim Pengadilan Negeri Kisaran sejak tanggal 23 April 2013 sampai dengan tanggal 22 Mei 2013; 5. Perpanjangan Penahanan oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kisaran sejak tanggal 23 Mei 2013 sampai dengan tanggal 21 Juli 2013; PENGADILAN TINGGI TERSEBUT; Telah membaca : I. Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 11 April 2013, No. Reg. Perkara : PDM-74/Kisar/Ep.1/04/2013, yang mendakwa Terdakwa dengan dakwaan sebagai berikut : KESATU : Bahwa.

2 2 Bahwa ia Terdakwa INDRA SUMARDI pada hari Minggu tanggal 25 November 2012 sekira pukul Wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan November Tahun 2012, bertempat di Jalan Umum Tinggi Raja dekat SD Negeri Tinggi Raja Pekan Dusun I Desa Tinggi Raja Pekan Kecamatan Tinggi Raja Kabupaten Asahan atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah Hukum Pengadilan Negeri Kisaran telah mengemudikan kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan korban meninggal dunia, yang dilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut : - Pada hari dan tanggal sebagaimana diuraikan diatas, sekitar pukul wib, terdakwa mengendarai sepeda motor Suzuki Satria FU BB 5614 HM membonceng saksi FAHMI GUNAWAN berjalan dari Simpang Empat Tinggi Raja ke Terusan Tengah Kecamatan Tinggi Raja dengan kecepatan km / jam. Bahwa kemudian setibanya terdakwa di jalan Umum Tinggi Raja atau dekat SD Negeri Tinggi Raja Pekan Dusun I Desa Tinggi Raja Pekan Kecamatan Tinggi Raja Kabupaten Asahan, terdakwa yang mengemudikan kendaraannya dengan kecepatan tinggi yaitu km/jam tidak dapat mengendalikan sepeda motornya tersebut, sehingga oleng dan berjalan melebar ke jalur sebelah kanan. - Bahwa sebelum sepeda motor yang dikendarai terdakwa oleng dan melebar jalur disebelah kanan, terdakwa melihat dari kira-kira jarak 50 meter ada sepeda motor Yamaha Jupiter Z BK 2859 QB yang dikendarai oleh korban ZULKARANEN datang dari depan / berlawanan arah, sehingga terdakwa berusaha mengurangi kecepatan dan kembali berjalan ke jalur sebelah kiri dengan tujuan untuk menghindarai benturan dengan sepeda motor Yamaha Jupiter Z tersebut, namun karena jaraknya yang sudah dekat antara sepeda motor Suzuki Satria FU BB 5614 HM yang dikemudikan terdakwa dengan sepeda motor Yamaha Jupiter X BK 2859 QB tersebut, sehingga bagian depan sepeda motor Suzuki Satria FU no pol BB 5614 HM menabrak bagian samping sebelah kanan sepeda motor Yahama Jupiter no Pol BK 2859 QB. - Bahwa sebelum terjadi tabrakan tersebut, terdakwa menyadari bahwasanya didepan terdakwa ada 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Jupiter dan bagi pengendara atau terdakwa yang berpapasan dengan kendaraan lain dari arah berlawanan pada jalan dua arah yang tidak dipisahkan secara jelas wajib memberikan.

3 3 memberikan ruang gerak yang cukup bagi pengendara disebelah kanan, namun meskipun terdakwa mengetahui ada kendaraan lain, terdakwa yang mengemudikan sepeda motornya dengan kecepatan tinggi hingga km/jam telah lalai, karena tidak hati-hati dan konsentrasi dan terdakwa berupaya untuk mengurangi kecepatan sepeda motor, sehingga oleng dan mengambil jalur kanan badan jalan melewati jalur pembatas, dan ketika berselisih dengan sepeda motor Yamaha Jupiter, terdakwa tidak dapat mengendalikan sepeda motor-nya dan menabrak sepeda motor Yamaha Jupiter Z yang dikendarai oleh korban ZULKARNAEN. - Bahwa akibat dari tabrakan tersebut korban yang bernama ZULKARNAEN meninggal dunia dengan luka-luka yang dialaminya yaitu pada bagian kepala bengkak pada mata, luka robek dimata kanan dan pipi kanan, luka lecet di telapak tangan kanan, luka lecet di kaki kanan, robek di bagian alis sebelah kiri, dimana kematian tersebut akibat cedera kepala berat + pendarahan otak, sebagaimana hasil visum et revertum Rumah Sakit Santa Elisabeth No : 0150/DIR-RM/K/II/2013 tertanggal 01 Februari 2013 yang dibuat dan ditandatangani oleh Bungaran Sihombing, SpU. Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 310 ayat (4) UU R.I No.22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas Dan Angkutan ; DAN KEDUA : Bahwa ia Terdakwa INDRA SUMARDI pada hari Minggu tanggal 25 November 2012 sekira pukul Wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan November Tahun 2012, bertempat di Jalan Umum Tinggi Raja dekat SD Negeri Tinggi Raja Pekan Dusun I Desa Tinggi Raja Pekan Kecamatan Tinggi Raja Kabupaten Asahan atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah Hukum Pengadilan Negeri Kisaran telah mengemudikan kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan kerusakan kendaraan dan/atau barang, yang dilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut : - Pada hari dan tanggal sebagaimana diuraikan diatas, sekitar pukul wib, terdakwa mengendarai sepeda motor Suzuki Satria FU BB 5614 HM membonceng saksi FAHMI GUNAWAN berjalan dari Simpang Empat Tinggi Raja ke Terusan Tengah Kecamatan Tinggi Raja dengan kecepatan Km/.

4 4 Km/ jam. Bahwa kemudian setibanya terdakwa di jalan Umum Tinggi Raja, terdakwa yang mengemudikan kendaraannya dengan kecepatan tinggi yaitu km/jam tidak dapat mengendalikan sepeda motornya tersebut, sehingga oleng dan berjalan melebar ke jalur sebelah kanan. - Bahwa sebelum sepeda motor yang dikendarai terdakwa oleng dan melebar jalur sebelah kanan, terdakwa melihat dari kira-kira jarak 50 meter ada sepeda motor Yamaha Jupiter Z BK 2859 QB yang dikendarai oleh korban ZULKARANEN datang dari depan / berlawanan arah, sehingga terdakwa berusaha mengurangi kecepatan dan kembali berjalan ke jalur sebelah kiri dengan tujuan untuk menghindarai benturan dengan sepeda motor Yamaha Jupiter Z tersebut, namun karena jaraknya yang sudah dekat antara sepeda motor Suzuki Satria FU BB 5614 HM yang dikemudikan terdakwa dengan sepeda motor Yamaha Jupiter X BK 2859 QB tersebut, sehingga bagian depan sepeda motor Suzuki Satria FU no pol BB 5614 HM menabrak bagian samping sebelah kanan sepeda motor Yahama Jupiter no Pol BK 2859 QB. - Bahwa sebelum terjadi tabrakan tersebut, terdakwa menyadari bahwasanya didepan terdakwa ada 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Jupiter dan bagi pengendara atau terdakwa yang berpapasan dengan kendaraan lain dari arah berlawanan pada jalan dua arah yang tidak dipisahkan secara jelas wajib memberikan ruang gerak yang cukup bagi pengendara disebelah kanan, namun meskipun terdakwa mengetahui ada kendaraan lain, terdakwa yang mengemudikan sepeda motornya dengan kecepatan tinggi hingga km/jam telah lalai, karena tidak hati-hati dan konsentrasi dan terdakwa berupaya untuk mengurangi kecepatan sepeda motor, sehingga oleng dan mengambil jalur kanan badan jalan melewati jalur pembatas, dan ketika berselisih dengan sepeda motor Yamaha Jupiter, terdakwa tidak dapat mengendalikan sepeda motor-nya dan menabrak sepeda motor Yamaha Jupiter Z yang dikendarai oleh korban ZULKARNAEN. - Bahwa akibat dari tabrakan tersebut korban yang bernama ZULKARNAEN meninggal dunia dengan luka-luka yang dialaminya yaitu pada bagian kepala bengkak pada mata, luka robek dimata kanan dan pipi kanan, luka lecet di telapak tangan kanan, luka lecet di kaki kanan, robek di bagian alis sebelah kiri, dimana kematian tersebut akibat cedera kepala berat + pendarahan otak, sebagaimana hasil visum et revertum Rumah Sakit Santa Elisabeth No : 0150/.

5 5 0150/DIR-RM/K/II/2013 tertanggal 01 Februari 2013 yang dibuat dan ditandatangani oleh Bungaran Sihombing, SpU. Sedangkan kendaraan sepeda motor Jupiter Z BK 2859 QB mengalami kerusakan pada stang peot, segitiga peot, tromol lingkar depan pecah, batok depan pecah, lampu depan pecah, sayap depan peot, kap depan kiri dan kanan pecah, kap belakang sebelah kiri pecah dan shoc depan sebelah kanan peot. Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 310 ayat (1) UU R.I No.22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas Dan Angkutan; II. Tuntutan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 16 Juli 2013 No. Reg. Perkara : PDM-74/Kisar/Ep.1/04/2013, yang menuntut Terdakwa sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa INDRA SUMARDI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja mengemudikan kenderaan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan korban meninggal dunia Sebagaimana diatur dan diancam pidana melanggar pasal 310 ayat (4) UU RI No.22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. 2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa INDRA SUMARDI dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan penjara dikurangi seluruhnya dengan lamanya masa tahanan yang telah dijalani oleh terdakwa ; 3. Barang bukti berupa : - 1 (satu) unit sepeda motor Suzuki Satria FU 150 BB 5614 HM - 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Jupiter Z BK 2859 QB Dikembalikan kepada yang berhak. 4. Menghukum terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp ,- (lima ribu rupiah). III. Putusan Pengadilan Negeri Kisaran tanggal 29 Juli 2013, Nomor : 195/Pid.B/2013/PN-Kis, yang amarnya berbunyi sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa INDRA SUMARDI, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Karena Kelalaian mengakibatkan kecelakaan lalulintas yang mengakibatkan orang lain meninggal dunia. 2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada Terdakwa dengan pidana penjara selama : 6 (enam) bulan. 3. Menetapkan.

6 6 3. Menetapkan bahwa pidana tersebut tidak perlu dijalani kecuali jika dikemudian hari ternyata ada perintah lain dalam putusan Hakim karena terdakwa bersalah melakukan tindak pidana sebelum berakhir masa percobaan selama 10 (sepuluh) bulan. 4. Menetapkan barang bukti berupa : 1 (satu) unit sepeda motor Suzuki Satria FU 150 BB 5614 HM dikembalikan kepada pemiliknya terdakwa Indra Sumardi, - 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Jupiter Z BK 2859 QB dikembalikan kepada keluarga Zulkarnaen. 5. Membebankan biaya perkara kepada terdakwa sebesar Rp ,- (lima ribu rupiah); IV. Akta Permohonan Banding yang dibuat oleh ANDERSON SIJABAT, SH. Wakil Panitera Pengadilan Negeri Kisaran No. 23/Akte.Pid/2013/PN-Kis, yang menerangkan bahwa pada hari Kamis tanggal 01 Agustus 2013, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding atas Putusan Pengadilan Negeri tersebut, permintaan banding mana oleh Jurusita Pengadilan Negeri Kisaran telah sempurna diberitahukan kepada Terdakwa pada hari Jumat tanggal 06 September 2013; V. Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 21 Agustus 2013, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kisaran pada tanggal 21 Agustus 2013, Memori Banding mana oleh Jurusita Pengadilan Negeri Kisaran telah sempurna diberitahukan dan diserahkan kepada Terdakwa pada hari Jumat tanggal 06 September 2013; VI. Relaas Pemberitahuan Membaca Berkas Perkara yang disampaikan masingmasing kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa pada tanggal 16 September 2013, dimana terhitung 7 (tujuh) hari sejak tanggal pemberitahuan tersebut, para pihak diberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara nomor : 195/Pid.B/2013/PN-Kis, sebelum berkas dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan; Menimbang, bahwa permintaan akan pemeriksaan dalam tingkat banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan tata cara serta memenuhi syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-Undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang,.

7 7 Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan meneliti serta mencermati secara seksama Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 21 Agustus 2013, pada prinsipnya tidak ada hal-hal baru yang dapat membatalkan putusan Pengadilan Tingkat Pertama, maka Memori Banding tersebut tidak perlu dipertimbangkan lebih lanjut, dan putusan ini harus dianggap sebagai tanggapannya; Menimbang, bahwa dalam perkara ini Terdakwa hingga saat ini tidak ada mengajukan Kontra Memori Banding; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan meneliti serta mencermati secara seksama berkas perkara dan semua suratsurat yang berhubungan dengan perkara ini, berikut turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Kisaran tanggal 29 Juli 2013, Nomor : 195/Pid.B/2013/PN-Kis, serta Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 21 Agustus 2013, Majelis Hakim Pengadilan Tingkat Banding berpendapat bahwa Terdakwa terbukti dengan sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana didakwakan kepadanya dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama tersebut sudah tepat dan benar menurut hukum, maka pertimbangan Hakim tingkat pertama diambil alih dan dijadikan sebagai pertimbangan Pengadilan Tinggi sendiri dalam memutus perkara ini dalam tingkat banding; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Kisaran tanggal 29 Juli 2013, Nomor : 195/Pid.B/2013/PN-Kis, yang dimintakan banding tersebut haruslah dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dipidana, maka dibebani pula untuk membayar biaya perkara yang timbul dikedua tingkat peradilan; Mengingat dan Memperhatikan, Pasal 310 ayat (4) UURI No. 22 tahun 2009 Tentang Lalu Lintas, serta peraturan-peraturan lainnya yang berkaitan dengan perkara ini; M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut; - Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Kisaran tanggal 29 Juli 2013, Nomor : 195/Pid.B/2013/PN-Kis, yang dimintakan banding tersebut; - Menguatkan.

8 8 - Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang ditingkat banding sebesar Rp 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah). Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Rabu tanggal 04 Desember 2013 oleh Kami : SAUT H. PASARIBU, SH. Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, SAMA RAJA MARPAUNG, SH., dan H. DJUMALI, SH. masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding, berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 26 September 2013 Nomor : 478/PID/2013/PT-MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Jumat tanggal 06 Desember 2013, oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan dihadiri Hakim-Hakim Anggota tersebut diatas serta dibantu oleh Hj. SYARIFAH MASTHURA, SH.MH. sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa. Hakim - Hakim Anggota, ttd SAMA RAJA MARPAUNG, SH. ttd H. DJUMALI, SH. Hakim Ketua Majelis, ttd SAUT H. PASARIBU, SH. Panitera Pengganti, ttd Hj. SYARIFAH MASTHURA, SH.MH.

P U T U S A N. Nomor : 172/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 172/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor : 172/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah
