RESEARCH REPORT: INVESTMENT MANAGER SELECTION. by INFOVESTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RESEARCH REPORT: INVESTMENT MANAGER SELECTION. by INFOVESTA"

Transkripsi

1 RESEARCH REPORT: INVESTMENT MANAGER SELECTION by INFOVESTA

2 INVESTMENT MANAGER SELECTION Seleksi manajer investasi merupakan salah satu langkah penting dalam proses implementasi rencana investasi. Proses investasi yang dimulai dari tahapan formulasi Investment Policy Statement, yang merupakan tahap di mana objektif investasi, toleransi risiko, ekspektasi return dan risiko aset investasi serta kebijakan alokasi aset ditetapkan, tak akan produktif tanpa adanya proses implementasi. Tak jarang manajer investasi ekternal dipilih sebagai agent mewakili investor dalam melakukan keputusan investasi. Manajer investasi dipercaya untuk menjalankan tugasnya dengan sebaik-baiknya demi kepentingan investor. Akibat peran manajer investasi sebagai agent untuk menjalankan mandat dari investor sesuai dengan kebijakan investasi yang tercantum pada Investment Policy Statement, proses seleksi manajer investasi tak hanya dilakukan dengan tujuan memilih manajer investasi yang dianggap memiliki kemampuan untuk outperformed benchmark saja, namun juga untuk mengindentifikasi manajer investasi yang memiliki skill yang memadai serta memiliki kepentingan yang sejalan dengan objektif investasi investor. Selain itu, investor juga perlu menentukan seberapa besar porsi yang pantas dikelola oleh manajer investasi. Pandangan investor, jangka waktu investasi, ukuran serta pengalaman investor dapat mempengaruhi proses seleksi yang dilakukan. Investor dengan nominal portofolio yang relatif besar umumnya memiliki akses yang lebih mudah ke manajer investasi. Namun di sisi lain, nominal portofolio yang cukup signifikan berdampak pada pemilihan manajer investasi yang lebih sesuai difokuskan pada manajer investasi yang memiliki pengalaman mengelola portofolio dengan nominal yang cukup besar. Kebutuhan likuiditas dan cash flow investor juga perlu dipertimbangkan dalam pemilihan manajer investasi. Investor yang memiliki kebutuhan untuk melakukan penambahan atau pencairan dana membutuhkan manajer investasi yang menawarkan likuiditas yang tinggi. Sementara investor dengan jangka waktu panjang, membutuhkan manajer investasi yang dapat menyesuaikan portofolio secara efektif untuk menyesuaikan kebutuhan investasi secara jangka panjang. Tujuan seleksi manajer investasi adalah untuk memilih manajer investasi yang dianggap memiliki kapabilitas atau skill yang memadai dalam mengelola portfolio investasi serta sesuai dengan kebutuhan perusahaan dalam rangka penempatan instrumen investasi yang sesuai dengan kebijakan perusahaan. 2

3 Secara umum, proses seleksi manajer investasi dilakukan sebagai berikut: 1. Pendefinisian kebutuhan manajer investasi 2. Pendefinisian universe manajer investasi 3. Penentuan daftar manajer investasi potensial 4. Penyaringan awal secara kuantitatif dan penentuan daftar pendek manajer investasi 5. Analisis daftar pendek manajer investasi dan pemilihan finalis 6. Interview finalis dan penentuan final 7. Negosiasi kontrak 3

4 INVESTMENT MANAGER INDEX Objective Investment manager index dibentuk dengan tujuan untuk merepresentasikan performa manajer investasi dalam mengelola produk reksa dana yang dimiliki. Dalam proses seleksi manajer investasi, investment manager index digunakan sebagai proxy dalam melakukan penilaian terhadap performa masing-masing manajer investasi. Untuk mengakomodasi kebutuhan seleksi manajer investasi secara kuantitatif untuk penempatan reksa dana atau Kontrak Pengelolaan Dana (KPD) dengan jenis yang lebih spesifik, maka investment manager index dipisahkan berdasarkan masing-masing jenis reksa dana sebagai berikut: a. Equity Fund Manager Index Indeks manajer investasi yang dibentuk berdasarkan performa rata-rata produk reksa dana saham denominasi Rupiah yang dikelola. b. Balanced Fund Manager Index Indeks manajer investasi yang dibentuk berdasarkan performa rata-rata produk reksa dana campuran denominasi Rupiah yang dikelola. c. Fixed Income Fund Manager Index Indeks manajer investasi yang dibentuk berdasarkan performa rata-rata produk reksa dana pendapatan tetap denominasi Rupiah di luar reksa dana yang membagikan dividend. Mutual Fund Universe and Methodology Seluruh reksa dana jenis saham, campuran dan pendapatan tetap berdenominasi Rupiah memenuhi persyaratan sebagai konstituen dalam investment manager index. Konstruksi investment manager index dilakukan menggunakan data rata-rata return harian berbobot sama (equal weighted). Return harian dihitung berdasarkan perubahan nilai aktiva bersih per unit penyertaan (NAV) terakhir dibandingkan dengan periode sebelumnya dengan rumus sebagai berikut: Periode pembentukan indeks adalah harian sesuai dengan hari bursa, di mana nilai awal indeks diset 1000 per 30 Desember

5 INITIAL SCREENING QUANTITATIVE Dari seluruh manajer investasi dalam universe, seleksi dilakukan dengan melakukan penyaringan awal secara kuantitatif dengan mempertimbangkan faktor-faktor sebagai berikut: - Total return Merupakan return yang dihitung berdasarkan pertumbuhan indeks manajer investasi per jenis reksa dana. - Sharpe Ratio Merupakan penilaian performa yang disesuaikan dengan risiko. Sharpe ratio mengukur excess return (selisih kinerja terhadap suku bunga bebas risiko) per unit standar deviasi. - Dana Kelolaan Penilaian dana kelolaan berdasarkan total dana kelolaan masing-masing jenis reksa dana pada tiap manajer investasi berdasarkan data terkini. Penilaian ketiga faktor tersebut dilakukan secara relatif terhadap seluruh manajer investasi dalam universe yang kemudian dibobot dan dinyatakan dalam skor. Periode penilaian dibagi menjadi 5 tahun, 3 tahun dan 1 tahun. Skor yang diperoleh untuk masing-masing periode dirata-rata menjadi skor total. 5

6 Berikut merupakan diagram proses penilaian kuantitatif yang dilakukan:

7 Berdasarkan penilaian kuantitatif, berikut merupakan total skor untuk masing-masing Manajer Investasi berdasarkan jenis reksa dana yang dikelola: Manajer Investasi Reksa Dana Saham No Manajer Investasi Skor 5 Tahun 3 Tahun 1 Tahun Total 1 PT Schroder Investment Management Indonesia PT Panin Asset Management PT RHB Asset Management Indonesia PT Pratama Capital Assets Management Indonesia 5 PT Henan Putihrai Asset Management PT Ciptadana Asset Management PT BNP Paribas Investment Partners PT Bahana TCW Investment Management PT AXA Asset Management Indonesia PT Danareksa Investment Management PT First State Investment Indonesia PT Corfina Capital PT Trimegah Asset Management PT MNC Asset Management PT Millenium Capital Management PT Batavia Prosperindo Aset Manajemen PT Prospera Asset Management PT Manulife Aset Manajemen Indonesia( MAMI ) PT Samuel Aset Manajemen PT Nikko Securities Indonesia PT Aberdeen Asset Management PT Maybank Asset Management PT Lautandhana Investment Management PT Sinarmas Asset Management PT Mandiri Manajemen Investasi PT Syailendra Capital PT BNI Asset Management PT Archipelago Asset Management PT Asanusa Asset Management PT CIMB-Principal Asset Management PT Pacific Capital Investment PT Ashmore Asset Management Indonesia PT Valbury Capital Management PT Eastspring Investments Indonesia PT GAP CAPITAL PT Insight Invesment Management PT Mega Asset Management PT MEGA CAPITAL INVESTAMA PT Narada Kapital Indonesia PT Sucorinvest Asset Management PT Semesta Aset Manajemen

8 42 PT Indo Premier Investment Management PT EMCO Asset Management PT PNM Investment Management PT Avrist Asset Management PT OSO MANAJEMEN INVESTASI PT Treasure Fund Investama PT Jisawi FINAS PT Indoasia Aset Manajemen Manajer Investasi Reksa Dana Campuran No Manajer Investasi Skor 5 Tahun 3 Tahun 1 Tahun Total 1 PT Schroder Investment Management Indonesia PT Pacific Capital Investment PT Sinarmas Asset Management PT Equity Securities Indonesia PT Maybank Asset Management PT Minna Padi Aset Manajemen PT AXA Asset Management Indonesia PT BNP Paribas Investment Partners PT BNI Asset Management PT Batavia Prosperindo Aset Manajemen PT Mandiri Manajemen Investasi PT Pratama Capital Assets Management Indonesia 13 PT Nikko Securities Indonesia PT Semesta Aset Manajemen PT First State Investment Indonesia PT MNC Asset Management PT. Surya Timur Alam Raya (STAR) PT Manulife Aset Manajemen Indonesia( MAMI ) PT Harvestindo Asset Management PT Syailendra Capital PT Insight Invesment Management PT Ciptadana Asset Management PT Intru Nusantara PT Sucorinvest Asset Management PT Panin Asset Management PT Samuel Aset Manajemen PT Prospera Asset Management PT CIMB-Principal Asset Management PT Valbury Capital Management PT Equator Investments PT Danareksa Investment Management PT Trimegah Asset Management PT Lippo Securities Tbk PT Asanusa Asset Management PT Phillip Asset Management

9 36 PT Bahana TCW Investment Management PT Henan Putihrai Asset Management PT Aberdeen Asset Management PT Kresna Asset Management PT Mega Asset Management PT Kiwoom Investment Management Indonesia PT Indo Premier Investment Management PT Reliance Manajer Investasi PT MEGA CAPITAL INVESTAMA PT Archipelago Asset Management PT Jisawi FINAS PT Avrist Asset Management PT PNM Investment Management PT. NET ASSETS MANAGEMENT PT Indoasia Aset Manajemen Manajer Investasi Reksa Dana Pendapatan Tetap No Manajer Investasi Skor 5 Tahun 3 Tahun 1 Tahun Total 1 PT BNI Asset Management PT. NET ASSETS MANAGEMENT PT Kresna Asset Management PT Sinarmas Asset Management PT Equity Securities Indonesia PT MNC Asset Management PT Batavia Prosperindo Aset Manajemen PT Maybank Asset Management PT Samuel Aset Manajemen PT Insight Invesment Management PT CIMB-Principal Asset Management PT PNM Investment Management PT Nikko Securities Indonesia PT. PG Asset Management PT Trimegah Asset Management PT Bahana TCW Investment Management PT Mega Asset Management PT Jisawi FINAS PT Danareksa Investment Management PT GAP CAPITAL PT Mandiri Manajemen Investasi PT Aberdeen Asset Management PT Syailendra Capital PT BNP Paribas Investment Partners PT Manulife Aset Manajemen Indonesia( MAMI ) PT Schroder Investment Management Indonesia PT First State Investment Indonesia PT MEGA CAPITAL INVESTAMA PT Prospera Asset Management

10 30 PT Pacific Capital Investment PT AXA Asset Management Indonesia PT RHB Asset Management Indonesia PT Panin Asset Management PT Indo Premier Investment Management PT Reliance Manajer Investasi PT Yuanta Asset Management (d/h) PT AMCI Manajemen Investasi Indonesia 37 PT Eastspring Investments Indonesia PT Asanusa Asset Management PT Avrist Asset Management PT Ashmore Asset Management Indonesia PT Lautandhana Investment Management PT Ciptadana Asset Management

11 INVESTMENT MANAGER SCORING Scoring manajer investasi dilakukan berdasarkan faktor penilaian kuantitatif dan kualitatif sebagai berikut, namun terbatas pada ketersediaan data : 1. Tim pengelola investasi Kualitas tim pengelola investasi merupakan salah satu faktor yang dianggap berpengaruh signifikan pada kemampuan portofolio untuk outperformed dari benchmark atau industri dan dalam mencapai target yang ditetapkan oleh investor. Pengalaman tim pengelola investasi dalam mengelola portofolio sejenis, kemampuan masing-masing personel dalam mengaplikasikan pengalaman dan keahlian mereka dalam mengelola produk dan kombinasi keahlian tiap personel sebagai sebuah tim secara keseluruhan, pengetahuan mendalam mengenai kondisi portofolio beserta isi portofolio baik kondisi terkini maupun historis, peran tiap personel dalam tim dan pembagian tanggung jawab, alur informasi atau komunikasi dalam tim, cara pengambilan keputusan dan penyelesaian konflik serta kemampuan tim pengelola dalam melakukan riset dan kemudahan akses terhadap data merupakan beberapa faktor yang menjadi sorotan dalam melakukan analisis terhadap tim pengelola investasi. Beberapa faktor yang menjadi fokus dalam analisis tim pengelola investasi antara lain: Pengalaman pengelolaan produk sejenis Skill tim pengelola investasi Pengetahuan akan portofolio yang dikelola Tim Backup Kemampuan riset 2. Proses Investasi Performance objective dan proses investasi yang didefinisikan secara jelas mempermudah investor dalam memahami dan memonitor performa portofolio. Proses investasi yang diimplementasikan secara efektif dan konsisten memperbesar peluang portofolio untuk mengulang kesuksesan di masa lalu dibandingkan dengan portofolio yang dikelola secara tidak konsisten. Selain konsistensi dalam proses pengelolaan, kesesuaian atau kemiripan karakteristik portofolio terhadap proses yang diterapkan serta kontrol risiko yang diterapkan manajer 11

12 investasi dengan melakukan review terhadap batasan investasi dan eksposur portofolio menjadi faktor yang perlu diperhatikan. Faktor-faktor yang dicermati dari aspek proses antara lain adalah Konsistensi penerapan Kematangan dan kedisiplinan proses Konsistensi karakteristik portofolio dengan proses Pembentukan portofolio dan review 3. Risiko portofolio Konsentrasi portofolio pada individual aset atau sektor tertentu, ketersediaan prosedur pengukuran risiko portofolio yang diterapkan, pergeseran karakteristik portofolio dan implementasi proses investasi dari strategi yang telah ditentukan, kemudahan melakukan penjualan isi portofolio tanpa memberikan dampak negatif pada harga, ketersediaan dan kedisiplinan mekanisme penjualan isi portofolio menjadi beberapa fokus dalam menganalisis aspek risiko portofolio. Faktor yang diperhatikan dalam aspek ini adalah: Diversifikasi Style Drift Likuiditas Prosedur dan kedisiplinan dalam penjualan aset 4. Performa Meski kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja mendatang, penilaian performa penting untuk dilakukan untuk mengevaluasi apakah kinerja manajer investasi sesuai dengan yang diharapkan oleh investor. Faktor-faktor yang diperhatikan dalam melakukan penilaian terhadap aspek performa adalah sebagai berikut: Performa relatif terhadap benchmark Performa relatif terhadap peers Drawdown 12

13 Konsistensi Performa 5. Organisasi Aspek penilaian berikutnya adalah organisasi di mana faktor-faktor yang dinilai adalah sebagai berikut: Turnover Succession plan Akomodasi pertumbuhan Ownership/ Insentif Backup / Recovery Sistem computer Kepatuhan 6. Operasional Selain performa investasi, fungsi operasional yang baik juga membantu kelancaran tim pengelola dalam menjalankan perannya masing-masing. Selain itu, kemudahan investor untuk memperoleh informasi produk dari manajer investasi juga menjadi salah satu faktor yang perlu dicermati. Faktor-faktor yang dinilai dalam aspek operasional adalah sebagai berikut: Administrasi Reporting Client Service Kualitas dan Jumlah Karyawan 13

REKSA DANA SYARIAH REKSA DANA SYARIAH. 1 S T A T I S T I K P A S A R M O D A L S Y A R I A H Direktorat Pasar Modal Syariah Otoritas Jasa Keuangan

REKSA DANA SYARIAH REKSA DANA SYARIAH. 1 S T A T I S T I K P A S A R M O D A L S Y A R I A H Direktorat Pasar Modal Syariah Otoritas Jasa Keuangan REKSA DANA SYARIAH REKSA DANA SYARIAH Perbandingan Jumlah Reksa Dana Perbandingan NAB (Rp. Miliar) Tahun Reksa Dana Syariah Reksa Dana Konvensional Reksa Dana Total % Reksa Dana Syariah Reksa Dana Konvensional
