TINJAUAN PUSTAKA Kopal

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINJAUAN PUSTAKA Kopal"

Transkripsi

1 3 TINJAUAN PUSTAKA Kopal Kopal merupakan salah satu komoditas ekspor Indonesia. Kopal termasuk dalam kelompok hard resin. Penyadapan kopal di Indonesia telah lama dilakukan terutama oleh penduduk areal hutan. Kopal di Indonesia hanya diartikan sebagai damar yang berasal dari pohon yang termasuk dalam marga Agathis (Araucariaceae). Kopal adalah eksudat dari kulit pohon Agathis berupa cairan kental berwarna putih atau jernih yang semakin lama semakin keras setelah terkontaminasi oleh udara (Whitemore 1977). Kopal merupakan senyawa kimia dengan komposisi yang kompleks, tidak larut dalam air, larut dalam beberapa pelarut organik, rapuh, meleleh bila dipanaskan dan mudah terbakar dengan mengeluarkan asap (Ando & Wiyono 1988). Kopal disebutkan dengan berbagai nama seperti resin kopal, gum copal, cavarie, pepeda, damar minyak, damar sewa, bua loba, melengket masihu, dan damar penggal. Bahan ini merupakan hasil sekresi dari berbagai pohon antara lain Agathis alba, A. dammara, A. latifolia, A. robusta, A. macrophylla, A. australia, A. selebica, dan A. boornensis yang semua termasuk dalam famili Pinaceae (Langenheim 2003). Kopal didapat dengan cara melukai batang pohon disebut sebagai kopal sadap (contohnya kopal loba dan kopal melengket), sedangkan kopal hasil galian di sekitar akar pohon disebut dengan kopal galian (Santoso 2006). Menurut FAO (1995), terdapat 5 klasifikasi kopal menurut letak geografis daerah penghasilnya: 1. Congo copal, berasal dari Zaire. Kopal jenis ini berbentuk fosil dan diperoleh akibat pelukaan alami atau pelukaan yang tidak disengaja oleh hewan atau lainnya. Kopal jenis sangat keras, secara tradisional untuk mendapatkan varnish dengan melelehkan kopal dalam minyak panas, proses ini dikenal dengan running. Pohon penghasil kopal jenis ini adalah Copaifera demeusei. 2. West African copal, berasal dari Sierra Leone, Cameroon, Angola dan Accra. Kopal jenis ini dikumpulkan dan diekspor sebelum dikenalnya Congo copal

2 4 dan merupakan fosil. Pohon penghasil jenis ini adalah Copaifera copallifera, C. demeusi, dan C. mopane. 3. East African copal, berasal dari Tanzania dan Kenya. Kopal jenis ini merupakan kopal semifosil yang terbentuk di tanah sebelum pohon tumbang atau berbentuk fosil dapat juga kopal yang disadap dari pohon. Pohon penghasil kopal ini adalah Trachylobium verrucosum. 4. South American copal, berasal Brazil diproduksi dalam jumlah sedikit untuk saat ini. Pohon penghasil kopal ini adalah Hymenaea sp khususnya H. courbaril. 5. East Indian and Manila copal, berasal dari Indonesia, kepulauan Nearby dan Filipina. Pohon penghasil kopal ini adalah Agathis sp. Kopal manila yang berasal dari Indonesia, di antaranya adalah kopal dari Pontianak (Borneo), Makasar, Sambas, Jawa, Lowoe, Ternate dan Labuan. Ada dua tipe Kopal manila, yaitu tipe keras (berasal dari Jawa) dan tipe lunak (berasal dari Ternate). Kopal manila terdiri atas empat asam resin (Chatfield 1947). Kopal manila tipe keras terkadang digunakan untuk vernis dekoratif walaupun daya tahannya tidak bagus. Perubahan orientasi pengusahaan hutan pada dasawarsa terakhir ini untuk memanfaatkan HHBK menempatkan posisi kopal pada tempat strategis, selain gondorukem. Menurut Perum Perhutani, potensi tegakan damar di Pulau Jawa cukup luas ( ha) ditambah dengan hutan alam di luar Pulau Jawa. Satu setengah dasawarsa terakhir ekspor kopal dari Indonesia mengalami penurunan yang nyata. Pada tahun 1993/1994 ekspor kopal adalah 2057 ton dan terus menurun hingga tahun 2004 ekspor kopal hanya 403 ton (tersisa hanya 19,6%) (Santoso 2006). Hal ini didukung juga oleh penurunan produktivitas kopal 5 tahun terakhir (Perhutani 2005), ditunjukkan pada Gambar 1 dan secara lengkap data pada Lampiran 1. Menurut BPS (2010), pada akhir tahun 2010 ekspor kopal Indonesia sebesar ton (Gambar 2 dan Lampiran 2).

3 Jumlah (Ton) Tahun Gambar 1 Produksi getah kopal tahun Jumlah (Ton) Tahun Gambar 2 Ekspor kopal Indonesia tahun Kopal yang diperoleh sudah seharusnya memenuhi mutu yang sesuai dengan Badan Standarisasi Nasional. Standar yang digunakan adalah SNI tentang mutu kopal (Tabel 1).

4 6 Tabel 1 Mutu kopal SNI Pengujian Utama Pertama Uji visual Keadaan Kering Udara - Warna Kuning bening sampai - pucat Ukuran butiran Tidak lolos ayakan Lolos ayakan (Lolos ayakan ukuran 5 mm 5 mm) Uji laboratoris Bilangan asam % Bilangan penyabunan % Titik leleh O C Kadar kotoran 3,0% >3-5,0% Kadar abu 0.3% > % Sumber: BSN 2011 Terpena dan Terpenoid Berdasarkan sejarah, nama terpena diberikan kepada hidrokarbon yang ditemukan dalam minyak terpentin. Saat ini terpena dikenal sebagai kelompok yang besar dari hidrokarbon yang terbentuk dari unit-unit isoprena (C 5 H 8 ). Rumus umum terpena adalah (C 10 H 16 ) n. Kelompok ini dibagi lagi menjadi monoterpena (n = 1), seskuiterpena (n = 1,5), diterpena (n = 2), triterpena (n = 3), tetraterpena (n = 4), dan politerpena (n > 4). Turunan-turunan isoprena dengan gugus-gugus fungsi hidroksil, karbonil, karboksil, dan ester dinamakan terpenoid. Menurut Harborne (1987), walaupun secara biosintesis terpenoid diperoleh dari molekul isoprena, yaitu senyawa yang memang terdapat sebagai bahan alam, senyawa tersebut bukanlah prazat in vivo. Senyawa yang sebenarnya terlibat ialah isopentenil pirofosfat. Senyawa isopentenil pirofosfat terdapat di dalam sel hidup dan berkesetimbangan dengan isomernya, dimetilalil pirofosfat membentuk geranil pirofosfat (C10), yaitu senyawa antara yang merupakan kunci pembentukan monoterpena; kemudian geranil pirofosfat disambung lagi dengan isopentenil pirofosfat sehingga terbentuk farnesil pirofosfat (C 15 ), yaitu senyawa antara pada sintesis seskuiterpena. Begitu seterusnya sampai pada sintesis terpenoid tinggi. Alur biosintesis terpenoid dalam tumbuhan ditunjukkan pada Gambar 3. Terpenoid alam pada umumnya memiliki struktur siklik dan mempunyai satu gugus fungsi atau lebih sehingga pada langkah akhir sintesis terjadi siklisasi

5 7 dan oksidasi atau pengubahan struktur lainnya (Harborne 1987). Secara kimia, terpenoid umumnya larut dalam lemak dan terdapat di dalam sitoplasma sel tumbuhan. Terpenoid pada minyak atsiri terdapat pada fraksi atsiri yang tersulinguap. Zat inilah penyebab wangi, harum, atau bau yang khas pada banyak tumbuhan. Gambar 3 Alur biosintesis terpenoid dalam tumbuhan Yang dimaksud dengan terpentin dalam kayu jarum sesungguhnya terdiri atas monoterpena dan turunan hidroksinya serta sedikit seskuiterpena. Contoh asam-asam resin golongan monoterpena ditunjukkan pada Gambar 4. Gambar 4 Contoh asam resin golongan monoterpena Yang termasuk diterpena dapat mempunyai ikatan ganda dua berkonjugasi. Struktur seperti ini mudah berpolimerisasi dan menyebabkan

6 8 masalah pitch dalam proses pembuatan pulp. Asam resin merupakan campuran triterpena trisiklik. Sterol adalah triterpena yang mungkin dijumpai dalam ekstraktif. Cirinya adalah gugus OH pada C-3. Sebagaimana lazimnya alkohol, sterol dapat membentuk ester dan juga penyebab dalam masalah pitch, sedangkan contoh politerpena ialah poliprenol.

CIRI KIMIAWI ASAM RESIN KOPAL Agathis loranthifolia

CIRI KIMIAWI ASAM RESIN KOPAL Agathis loranthifolia i CIRI KIMIAWI ASAM RESIN KOPAL Agathis loranthifolia IKA RESMEILIANA SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2011 ii iii ABSTRACT IKA RESMEILIANA. Chemical characteristics of copal Agathis
