PAHAM INTEGRALISTIK / KEKELUARGAAN INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PAHAM INTEGRALISTIK / KEKELUARGAAN INDONESIA"

Transkripsi

1 PAHAM INTEGRALISTIK / KEKELUARGAAN INDONESIA Buku Pegangan: PANCASILA dan UUD 1945 dalam Paradigma Reformasi Oleh: H. Subandi Al Marsudi, SH., MH. Oleh: MAHIFAL, SH., MH.

2 PIDATO SOEPOMO TENTANG TEORI KENEGARAAN DALAM SIDANG BPUPKI ( ) Teori Perseorangan (individualistic): DiajarkanolehThomas Hobbes danjohn Locke (abad 17), Jean Jacques Rousseau (abad 18), Herbert Spenser (abad 19) dan H.J.Laski (abad 20) Negara adalah masyarakat hukum (legal society) yang disusun atas kontrak antara seluruh orang dalam masyarakat (contract social). Susunan negara yang berpaham individualisme terdapat di Eropa Barat dan Amerika Teori Golongan (Class Theory): DiajarkanolehMark, Engel danlenin Negara dianggap sebagai alat dari sesuatu golongan (klasse) untuk menindas klasse lain. Negara ialah alat golongan dari yang mempunyai kedudukan ekonomi paling kuat menindas golongan lain yang mempunyai kedudukan lemah Para Marxis menganggap bahwa negara kapitalis adalah perkakas borjuis, sehingga perlu dilakukan revolusi politik dari kaum buruh untuk merebut kekuasaan negara dan kaum buruh dapat berganti untuk menindas kaum borjuis Teori Integralistik : Diajarkan oleh Spinoza, Adam Muller, Hegel, dll (abad 18 dan 19) Negara adalah tidak untuk menjamin kepentingan seseorang atau golongan, akan tetapi menjamin kepentingan masyarakat seluruhnya sebagai persatuan.

3 PIDATO SOEPOMO TENTANG TEORI KENEGARAAN DALAM SIDANG BPUPKI ( ) (lanjutan) Negara adalah susunan masyarakat yang integral, segala golongan, segala bagian, segala anggota berhubungan erat satu sama lain dan merupakan persatuan masyarakat yang organis Negara tidak memihak kepada suatu golongan yang paling kuat atau yang paling besar, tidak menganggap kepentingan seseorang sebagai pusat. Negara menjamin keselamatan hidup bangsa seluruhnya sebagai persatuan yang tidak dapat dipisahpisahkan Manusia sebagai seseorang tidak dapat terpisah dari seseorang yang lain atau dari dunia luar, golongan-golongan manusia, malah segala golongan makhluk, segala sesuatu bercampur baur dan bersangkut paut, inilah ide totaliter, ide integralistik dari bangsa Indonesia yang berwujud juga dan dalam susunan tata negaranya yang asli Menurut sifat tata negara Indonesia yang asli, pejabat negara ialah pemimpin yang bersatu jiwa dengan rakyat dan pejabat negara senantiasa berwajib memegang teguh persatuan dan keseimbangan dalam masyarakatnya Dalam suasana persatuan segala golongan diliputi oleh semangat Gotong Royong, semagat Kekeluargaan. Jika hendak mendirikan Negara Indonesia yang sesuai dengan keistimewaan sifat dan corak masyarakat Indonesia, maka negara kita harus berdasar atas aliran pikiran (staatsidee) negara yang integralistik

4 TANGGAPAN ATAS ISI PIDATO SOEPOMO Bung Karno Individualistik dan Golongan memunculkan konflik, Eropa dan Amerika penuh dengan konflik, pergoncangan, pertikaian dan peperangan Jikalau kita betul-betul hendak mendasarkan negara kita kepada paham kekeluargaan, paham tolong menolong, paham gotong royong dan keadilan sosial, maka enyahkanlah tiap-tiap pikiran tentang individualistik dan liberalisme Bung Hatta Paham individualisme memang harus ditentang Kita mendirikan negara baru di atas dasar gotong royong dan hasil usaha bersama Kita mendirikan negara baru harus memperhatikan syarat-syarat supaya negara yang dibuat tidak menjadi negara kekuasaan Perlu dimasukkannya klausal tentang kebebasan untuk berkumpul dan bersidang atau menyurat dan lain-lain agar tidak menjadikan negara sebagai negara kekuasaan Muhammad Yamin Perlu mencantumkan klausal tentang perlindungan hak-hak asasi seperti diungkapkan Bung Hatta

5 PEMAHAMAN INTEGRALISTIK ALA INDONESIA Tidak sama dengan paham Integralistik ala Jerman Paham integralistik ala Jerman menimbulkan disiplin mati (kadaver discipline) yang menumbuhkan negara kekuasaan yang totaliter Ciri khas : Du bist Nicht Deine Volk ist Alles Artinya bahwa kamu sebagai orang seorang tidak ada artinya, yang penting adalah bangsa Paham Integralistik yang diungkapkan Soepomo dikombinasi dengan pemikiran Bung Hatta menghasilkan paham INTEGRALISTIK ALA INDONESIA Ciri khas : Kepentingan masyarakat diutamakan, namun harkat dan martabat manusia dihargai Ciri paham integralistik ala Indonesia ini dapat dijumpai dalam KEHIDUPAN DESA atau negeri yang mengenal sejak lama tentang adanya HAK ULAYAT dan HAK PERSEORANGAN Paham Integralistik dalam Kehidupan Ketatanegaraan Disebut sebagai Negara Kekeluargaan Asas negara kekeluargaan merupakan isi dari jiwa filsafat PANCASILA

6 PAHAM INTEGRALISTIK ALA INDONESIA (lanjutan) Asas Kekeluargaan terdiri dari dua perkataan Sesuatu kebenaran yang menjadi pokok dasar atau tumpuan berpikir Kekeluargaan Kekeluargaan Berasal dari kata keluarga Terdiri dari Ayah, Ibu dan anak-anak, terkadang ditambah kakek dan nenek serta kemenakan Susunan keluarga terdari dari berbagai sifat, watak dan kecenderungan yang berbeda, tetapi dalam keluarga tetap satu Indonesia dipandang sebagai sebuah keluarga besar atau NEGARA KEKELUARGAAN Rakyat Indonesia merasa dirinya sebagai satu keluarga Masing-masing individu mempunyai tanggung jawab dalam keluarga besar bernama negara Artinya masing-masing mempunyai tanggung jawab bersama terhadap ancaman atau bahaya yang akan muncul dan berpengaruh terhadap keluarga Asas kekeluargaan merupakan isi dari jiwa filsafat Pancasila Artinya bahwa negara kekeluargaan hanya terdapat dalam Negara Pancasila dan negara yang berdasarkan Negara Pancasila selalu merupakan Negara Kekeluargaan

7 PAHAM INTEGRALISTIK ALA INDONESIA (lanjutan) Ciri-Ciri Tata Nilai Integralistik Bagian atau golongan yang terlibat berhubungan erat dan merupakan kesatuan organis Eksistensi setiap unsur hanya berarti dalam hubungannya dengan keseluruhan Tidak terjadi siatusi yang memihak pada golongan yang kuat atau yang penting Tidak terjadi dominasi mayoritas dan tirani minoritas Tidak memberi tempat bagi paham individualisme, liberalisme dan totaliterisme Yang diutamakan keselamatan maupun kesejahteraan, kebahagiaan keseluruhan (bangsa dan negara) Mengutamakan memadu pendapat daripada mencari menangnya sendiri Disemangati kerukanan, keutuhan, persatuan, kebersamaan, setia kawan, gotong royong Saling tolong menolong, bantu membantu dan kerja sama Berdasarkan kasih sayang, pengorbanan, kerelaan Menuju keseimbangan lahir batin, pria dan wanita, individu dan masyarakat serta lingkungan.

8 Selamat Siang.

PANCASILA PANCASILA DAN IDEOLOGI DUNIA. Nurohma, S.IP, M.Si. Modul ke: Fakultas FASILKOM. Program Studi Sistem Informasi.

PANCASILA PANCASILA DAN IDEOLOGI DUNIA. Nurohma, S.IP, M.Si. Modul ke: Fakultas FASILKOM. Program Studi Sistem Informasi. PANCASILA Modul ke: PANCASILA DAN IDEOLOGI DUNIA Fakultas FASILKOM Nurohma, S.IP, M.Si Program Studi Sistem Informasi www.mercubuana.ac.id PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA ABSTRACT Menjelaskan ideologi
