Optimalisasi Peran Strategis Aset Tetap dan Pengendalian atas Proses Normalisasi Data Barang Milik Negara bagi APBN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Optimalisasi Peran Strategis Aset Tetap dan Pengendalian atas Proses Normalisasi Data Barang Milik Negara bagi APBN"

Transkripsi

1 Optimalisasi Peran Strategis Aset Tetap dan Pengendalian atas Proses Normalisasi Data Barang Milik Negara bagi APBN ABSTRAK Berdasarkan hasil pemeriksaan LKPP Tahun 2011, 2012 dan 2013 telah mengungkapkan kelemahan SPI atas pengelolaan aset tetap yaitu aset tetap belum tercatat pada Neraca/Laporan BMN, belum dilakukan IP, aset tetap tidak diketahui keberadaannya, dikuasai/digunakan oleh pihak lain dan belum didukung dokumen kepemilikan namun pemerintah belum selesai menindaklanjuti permasalahan tersebut sehingga dalam pemeriksaan atas LKPP Tahun 2014 BPK masih menemukan masalah yang sama. Permasalahan asset negara termasuk permasalahan yang serius dan perlu segera ditangani untuk mewujudkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan negara yang baik melalui LKPP yang wajar tanpa pengecualian (Unqualified Opinion). I. Pendahuluan Berdasarkan data dibawah ini LKPP di bawah ini tahun 2013 dan 2014 bahwa total asset Pemerintah Pusat mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Jumlah asset tetap tahun 2013 sebesarrp meningkat menjadi tahun Terjadinya peningkatan nilai asset tetap di laporan keuangan Kementerian/Lembaga antara lain disebabkan karena sebagian besar Kementerian/Lembaga telah melakukan inventarisasi dan penilaian (IP) atas asset. Nilai tanah secara nominal tahun 2014 lebih kecil persentasinya dibandingkan tahun 2013 hal ini disebabkan terjadi kenaikan nilai jalan, jaringan dan instalasi yang signifikan dibandingkan tahun Tabel 1 Nilai Aset Tetap di Neraca LKPP Tahun 2013 dan 2014 No. Asset Tetap Neraca TA 2014 dalam ribuan Rupiah % atas total AT Neraca TA 2013 dalam ribuan Rupiah %atas total AT 1 Tanah 945,677,266,992, ,041,019,298,252, Peralatan dan Mesin 331,484,412,353, ,940,410,570, Gedung dan Bangunan 210,934,630,857, ,278,171,370, Jalan, Jaringan dan Instalasi 476,253,657,666, ,232,566,227, Aset tetap lainnya 49,856,505,381, ,607,829,866, Konstruksi dalam Pengerjaan 113,946,714,499, ,419,040,145, Jumlah Aset Tetap (Bruto) 2,128,153,187,750, ,096,497,316,432, Akumulasi Penyusutan Aset Tetap 386,642,243,569, ,642,243,569,313 Jumlah Aset Tetap 1,741,510,944,181,620 1,709,855,072,863,180 Sumber: Diolah LKPP 2014

2 Pentingnya Pengelolaan aktiva tetap atau BMN memiliki peran yang strategis bagi kestabilan fiskal. Peran strategis itu ditopang dari dua sektor yaitu sector penerimaan maupun sector belanja. Dari sektor penerimaan, pengelolaan aktiva tetap atau BMN yang optimal akan menyumbang Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Sementara dari sektor belanja, pengelolaan aktiva tetap atau BMN berperan dalam menjaga agar belanja-belanja aset pemerintah dilakukan secara efisien dan tepat sasaran namun berdasarkan hasil pemeriksaan atas LKPP Tahun 2014, masih ditemukan permasalahan dalam pengelolaan Aset Tetap pada 56 KL minimal sebesar Rp ,30 dan terdapat kelemahan pengendalian atas proses normalisasi barang milik negara. II. ISI A. Analisis Temuan Aset Tetap dan Barang Milik Negara Tahun 2014 Berdasarkan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintahan (PSAP)07 tentang akuntansi asset tetap yang dimaksud dengan asset tetap adalah asset berwujud yang lebih dari 12 ( dua belas) bulan untuk digunakan untuk digunakan dalam kegiataan pemerintah atau dimanfaatkan oleh masyarakat umum. Pengelolaan aktiva tetap atau BMN membutuhkan kerjasama yang sinergis antara Kementerian Keuangan c.q. Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) sebagai pengelola barang dan Kementerian/Lembaga (K/L) sebagai pengguna barang. Siklus hidup aset dari mulai tahap planning hingga disposal membutuhkan koordinasi keduanya. Dari semua tahapan siklus tersebut, tahapan-tahapan yang secara langsung menunjang APBN adalah perencanaan kebutuhan dan penganggaran, pengadaan, pemanfaatan, serta pemindahtanganan. Pada tahap perencanaan kebutuhan dan penganggaran, hingga kini K/L masih leluasa untuk merencanakan dan mengajukan anggaran baik untuk belanja barang maupun belanja modal. Kontrol pengelola barang terhadap tahapan ini masih belum bisa dilakukan secara optimal. K/L terkesan bebas untuk menentukan rencana kebutuhan barang lalu mengajukan anggarannya kepada Kementerian Keuangan. Sebagai akibatnya, proses perencanaan kebutuhan dan penganggaran bisa saja dilakukan dengan tidak matang. Perencanaan yang tidak matang tentu akan berdampak sistemik dan jangka panjang. Ketidakmatangan perencanaan akan berimbas pada tidak efisien, optimal, dan efektifnya pengelolaan aset karena besar kemungkinan aset akan menganggur pada kemudian hari. Dari sudut pandang APBN, perencanaan kebutuhan dan penganggaran yang tidak tepat juga akan menggerus alokasi belanja modal seperti belanja infrastruktur. Berdasarkan data tabel 2 menunjukkan bahwa proporsi belanja modal dibandingkan total belanja tahun 2014 sebesar 12,24% mengalami penurunan dibandingkan tahun 2013 sebesar 15,90% hal ini disebabkan oleh penurunan realisasi belanja modal dan kenaikan total realisasi belanja pemerintah pusat. Padahal, dari semua belanja modal, belanja aset-aset infrastruktur yang paling menunjang bagi pertumbuhan ekonomi nasional

3 Tabel 2. Proporsi Belanja Modal dibandingkan Total Belanja LKPP TA 2013 dan 2014 Keterangan TA.2014 TA.2013 Total Realisasi Belanja Modal 147,347,928,326, ,864,203,133,334 Total Realisasi Belanja 1,203,577,167,222,860 1,137,162,887,298,240 Persentasi Belanja Modal dari total Belanja 12,24% 15,90% Sumber: Diolah LKPP 2014 Berdasarkan data tabel 3 menunjukkan bahwa terjadi peningkatan inventarisasi dan penilaian asset tetap atau BMN sebesar Rp 937,118,795,095 yang menyebabkan terjadi kenaikan nilai asset tetap sebesar Rp31,665,871,318,440 sedangkan realisasi belanja modal tahun 2014 mengalami penurunan sebesar Rp 33,516,274,806,806. Meskipun terjadi peningkatan inventarisasi dan penilaian asset tetap atau BMN pengaruhnya terhadap optimalisasi aset-aset yang menganggur atau idle dari PNBP hasil pemanfaatan aset seperti sewa dan pengelolaan aktiva tetap atau BMN lainnya masih teralu kecil dibandingkan nilai aset tetap secara keseluruhan. Berdasarkan data tabel 4 menunjukkan bahwa realisasi PNBP dari sewa aset tetap dan pengelolaan BMN lainnya sebesar Rp 293,34 miliar dari total aset tetap sebesar Rp1,741,510 miliar. Tabel 3 Data Mutasi Aset Tetap LKPP TA 2013 dan 2014 keterangan TA 2013 TA Naik/Turun Total Aset Tetap 1,709,855,072,863,180 1,741,510,944,181,620 31,655,871,318,440 Realisasi Belanja modal 180,864,203,133, ,347,928,326,528-33,516,274,806,806 IP dan koreksi BPK 0 937,118,795, ,118,795,095 Sumber: Diolah LKPP Tabel 4 Realisasi PNBP Sewa Aktiva Tetap/ BMN Sumber: Diolah LKPP Sistem pengendalian Intern (SPI) pada pemerintah pusat dirancang dengan berpedoman pada Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP). SPI dinyatakan memadai apabila unsur-unsur dalam Sistem Pengendaliam Intern (SPI)

4 menyajikan suatu pengendalian yang saling terkait dan dapat menyakinkan pengguna laporan keuangan bebas dari salah saji material. bahwa Berdasarkan data tabel 5 terdapat beberapa jenis permasalahan SPI aset tetap pada KL. Selain permasalahan aktiva tetap yang terjadi pada KL tersebut terdapat permasalahan pengelolaan barang milik negara seperti pengelolaan sistem informasi manajemen pendataan tanah pemerintah (SIMANTAP), terdapat kelemahan penggunaan simak BMN versi a sebagai aplikasi pengelolaan data BMN, terdapat data aset tetap yang belum melalui normalisasi data sehingga terdapat harga perolehan aset bernilai minus dan SIMAK BMN belum mengakomodasi penyusutan atas kapitalisasi aset dan aset dalam renovasian (ATR). Pentingnya penatausahaan dan pengamanan aset serta pengendalian proses normalisasi data barang milik negara dapat meningkatkan pengelolaan nilai wajar atas aktiva tetap atau barang milik negara pada laporan keuangan pemerintah pusat yang wajar dan akuntabel. Tabel 5 Daftar Jenis Permasalahan Aset Tetap pada KL No Jenis Masalah Aset Tetap Kementerian/Lembaga Jumlah A. Belum dicatat dalam neraca/laporan BMN ,222,884, B. Belum dilakukan/selesai inventarisasi & penilaian IP 7 937,118,795, C. Aset tetap bernilai negatif 3 972,301, D. Aset tetap tidak diketahui keberadaannya ,038,043, E. Duplikasi pencatatan aset tetap 2 5,522,401, F. Aset tetap masih bernilai Rp.1,00 7 G. Aset tetap belum didukung dengan dokumen kepemilikan 22 43,474,325,309, H. Aset tetap dikuasai/digunakan pihak lain yang tidak sesuai kebutuhan pengelolaan BMN 30 2,128,513,061, I. Permasalahan penyusutan 9 36,758,955, J. Permasalahan aset dekosentrasi/tugas perbantuan (DK/TP) 1 1,964,946,423, K. Permasalahan pencatatan & pelaporan lainnya diantaranya: 31 9,228,510,227, Aset rusak berat 341,076, Aset dengan kuantitas tidak wajar 5,307,608,988, Aset penyajian yang tidak tepat sesuai kondisi setiap unit barang 392,946,512, Pencatatan peralatan & mesin serta aset tetap lainnya tidak dicatat rinci sesuai kondisi setiap unit barang 1,994,690,421, Aset tetap gedung dan bangunan yang dibongkar belum dilakukan proses penghapusan 1,416,265, Peralatan dan mesin yg sudah diserahkan ke masyarakat tapi masih tercatat dalam aset tetap karena belum ada dokumentasi hibah 402,372,901, Sumber: LKPP

5 III.SIMPULAN Peningkatan opini laporan keuangan pemerintahan dan laporan kementerian/lembaga tidak terlepas dari semakin tertibnya pengelolaan aset tetap atau BMN sesuai Peraturan Menteri Keuangan Nomor 109 tahun 2009 tentang Pedoman Pelaksanaan Inventarisasi, Penilaian, Pelaporan dalam rangka penertiban barang milik negara. Optimalisasi peran strategis aset tetap dan pengendalian atas proses normalisasi data barang milik negara sangat penting untuk menjaga kestabilan fiskal. Pengelolaan aset tetap atau BMN akan mendukung APBN dari dua sektor yaitu penerimaan dan pengeluaran. Sektor penerimaan adalah melalui PNBP hasil pengelolaan aset. Sementara dari sektor belanja adalah dengan meningkatkan efisiensi dan dan efektivitas belanja barang dan belanja modal. Peranan ini membutuhkan intensifikasi fungsi DJKN yang dapat dilakukan antara lain melalui intervensi lebih dalam dalam tahap perencanaan kebutuhan aset tetap atau BMN serta meningkatkan pembinaan, pengawasan, dan pengendalian Sistem Pengendalian Intern (SPI) sehingga aset-aset yang ada dapat digunakan secara optimal, sementara aset-aset yang idle dapat segera dilakukan upaya pengelolaan lebih lanjut. (MS)

SALDO AWAL MUTASI SALDO AKHIR

SALDO AWAL MUTASI SALDO AKHIR KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA KANTOR W ILAYAH DJKN LAMPUNG DAN BENGKULU KPKN LBAN D AR LAMPUNG JL. BASUKI RAHMAT NO. 12 BANDAR LAMPUNG - 35214 BERITA ACARA
