Biodata Nama : Margono, M.Pd. NIP : Pangkat/Jabatan/Golongan: Penata tk 1/Lektor Kepala/IV-b Keahlian Fakultas : Atletik, Sejarah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Biodata Nama : Margono, M.Pd. NIP : Pangkat/Jabatan/Golongan: Penata tk 1/Lektor Kepala/IV-b Keahlian Fakultas : Atletik, Sejarah"

Transkripsi

1 KULIAHKERJA NYATA(KKN) DIMASYARAKAT EVALUASI PROGRAM KULIAH KERJA NYATA (KKN) Disampaikan Oleh: Tim KKN LPM UNY

2 Biodata Nama : Margono, M.Pd. NIP : Pangkat/Jabatan/Golongan: Penata tk 1/Lektor Kepala/IV-b Keahlian Fakultas : Atletik, Sejarah Olahraga, Pendidikan Jasmani : FIK HP : margono_sport@yahoo.co.id

3 Pendahuluan Dalam era persaingan global, kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) adalah komponen utama yg sangat menentukan bagi keunggulan kompetitif suatu bangsa Bangsa yang mempunyai kualitas SDM tinggi cenderung mempunyai keunggulan kompetitif dibandingkan dengan bangsa yang kualitas SDM-nya relatif rendah. Sektor pendidikan terutama PT merupakan lembaga yg mempunyai tanggung jawab utama terhadap baik buruknya kualitas SDM. PT diharapkan tidak hanya dapat menghasilkan SDM yang responsif terhadap perubahan, tetapi juga mampu menghasilkan SDM yang menjadi motor dari perubahan masyarakat.

4 Pelaksanaan Tri Dharma PT termasuk didalamnya kegiatan KKN mahasiswa harus dapat mengemban misi perubahan masyarakat tersebut. Untuk dapat mengembangkan misi perubahan tsb, kegiatan KKN harus didesain secara cermat dengan kajian & pertimbangan yang mendalam agar dapat berjalan dengan baik & mempunyai dampak positif terhadap perubahan masyarakat tsb. Perencanaan, pelaksanaan, dan hasil kegiatan KKN mhs sudah selayaknya dilakukan evaluasi secara objektif, terukur, dan berkesinambungan agar dapat diketahui dengan pasti tingkat keberhasilannya. Dari hasil evaluasi akan diperoleh masukkan pengem- bangan program kegiatan KKN selanjutnya & tidak menutup kemungkinan alternatif baru program KKN.

5 TUJUAN Evaluasi Kegiatan KKN bertujuan: Untuk menyusun kebijakan & perbaikan jenis, bentuk, & teknis pelaksanaan KKN tahun berikutnya. Untuk mengetahui kinerja para mahasiswa dalam rangka perwujudan pelaksanaan Tri Dharma PT khususnya dalam aspek PPM ketika mereka hampir menyelesaikan studi kuliahnya. Membimbing, membina, mendorong, & meng- arahkan para mahasiswa terutama dalam kaitannya dengan penyusunan program kerja, pelaksanaan rencana program kerja, penyusunan laporan, pertanggungjawaban hasil kerja KKN, dsb

6 1. Hakikat Evaluasi dan Penilaian KOMPONEN EVALUASI KKN 2. Alasan Dilakukannya Evaluasi 3. Bentuk dan Jenis Evaluasi Keberhasilan Kegiatan KKN Evaluasi Program KKN (Program LPM) Evaluasi Keberhasilan Kegiatan KKN (sebagai Mata Kuliah)

7 HAKIKAT EVALUASI DAN PENILAIAN Evaluasi dimaksudkan untuk justifikasi (mengetahui berhasil atau tidaknya) terhadap suatu program kegiatan (Program KKN). Penilaian untuk justifikasi (baik buruk- nya) terhadap suatu kegiatan tertentu yang bukan berupa program KKN. Dengan demikian kegiatan evaluasi dipandang lebih luas cakupannya bila dibandingkan dengan penilaian.

8 ALASAN DILAKUKAN EVALUASI KKN sebagai mata kuliah intrakurikuler, yang harus dievaluasi keberhasilannya sehingga para peserta KKN (mahasiswa) mendapatkan hasil akhir kegiatan yang berupa nilai. Kegiatan KKN merupakan program yang harus dilaksanakan oleh LPM melalui Kepala Bidang (Kabid) & Tim Inti KKN LPM UNY.

9 BENTUK DAN JENIS EVALUASI KEBERHASILAN KEGIATAN KKN Evaluasi Program KKN (Program LPM) Tujuan: untuk menyusun kebijakan dan perbaikan teknik pelaksanaan KKN berikutnya. Aspek yang dievaluasi, meliputi tiga hal yaitu: 1. Pencapaian tujuan KKN berdasarkan tiga sasaran: mahasiswa, masyarakat, & lembaga atau universitas. 2. Proses Pelaksanaan Program KKN meliputi: perencanaan, pelaksanaan, hasil, faktor penghambat dan pendukung. 3. Dampak pelaksanaan KKN terhadap mahasiswa, masyarakat, dan lembaga.

10 PelaksanaanEvaluasi Evaluasi keberhasilan kegiatan KKN mahasiswa dilakukan oleh berbagai pihak, yaitu: (1) Penilaian dari DPL, (2) Perangkat Desa atau Pemuka Masyarakat, & (3) mahasiswa selaku peserta di kelompok masing-masing. (Format penilaian telampir). Sedangkan evaluasi secara keseluruhan dilaksanakan setiap akhir periode atau gelombang penerjunan KKN, yang diselenggarakan oleh Kabid KKN, LPM, dan Universitas. Berbagai pihak yang dilibatkan dalam kegiatan evaluasi akhir kegiatan KKN, adalah: 1. Pihak UNY (Tim Inti KKN, Rektorat, LPM, Fakultas, dsb). 2. Pihak pengguna KKN (Pemerintah Daerah, Camat, Lurah, Tokoh Masyarakat, dsb).

11 EVALUASI KEBERHASILAN KEGIATAN KKN (SEBAGAI MATA KULIAH) 1.Proses Saat pendaftaran (pihak pendaftar KKN). Saat pembekalan (kerapian berpakaian, kedisiplinan, keaktifan, kehadiran/presensi, keseriusan, kesantunan, dsb. (dilakukan oleh DPL/petugas piket). Saat observasi & penyusunan program kerja (Program individu & kelompok), & proposal (keterlibatan, keseriusan, ketepatan, kecakupan, kelayakan, kelengkapan, dsb. (dilakukan oleh DPL masing-masing kelompok). Saat implementasi program kerja di lapangan (kedisiplinan, kerajinan, keikutsertaan, keterlibatan, kehadiran, keseriusan, kerukunan, kerjasama, kesopanan, kemampuan, kualitas hasil, kemanfaatan hasil, dsb; dilaksanakan oleh DPL, Lurah, Pemuka Masyarakat, Ketua RW, Ketua RT, Ketua Kelompok, & masing-masing anggota kelompok.

12 2. Produk Pendalaman materi sesudah selesai dilaksanakan pembekalan/observasi (pembuatan matrik program kerja KKN, & proposal kegiatan dalam pencarian sponsorship) (dilakukan oleh DPL masing-masing kelompok yg dapat berupa tugas, tes/ujian tertulis atau lisan, dll). Produk fisik dan non fisik, misalnya: media pendidikan, sarana/prasarana administrasi desa/dusun, RT, RW, dsb (dilakukan oleh DPL masing-masing kelompok) Pembuatan laporan kelompok & individu (isi, rasionalitas, format/mekanisme/tata tulis, relevansi, kecukupan, kelayakan, penampilan, kewajaran, kelengkapan, legalitas, dokumentasi, dsb; (dilakukan oleh DPL masing-masing kelompok)

13 3. Ujian Akhir Ujian akhir pelaksanaan KKN dilakukan pada minggu terakhir ketika masih berada di lokasi KKN atau maksimum 1 minggu sesudah penarikan dengan materi: 1. Hasil pelaksanaan program kerja. 2. Laporan kegiatan KKN (laporan kelompok & individu). Ujian akhir kegiatan KKN ini dilaksanakan oleh DPL masing-masing kelompok.

14 4. Komponen Evaluasi 1. Perencanaan kerja: pendalaman pembekalan & matrik program kerja KKN. 2. Pelaksanaan kerja: keterlaksanaan program kerja berdasarkan matriks program, 3. Kemampuan interpersonal: kerja sama, kerajinan, kedisiplinan, kreativitas, tanggung jawab, sopan santun, dsb. 4. Laporan: kelompok & individual.

15 5. Nilai Akhir & Bobot Penilaian Nilai Akhir KKN (NAK) = 3. N N N N4 10 Keterangan: N1 = Perencanaan Program Kerja. N2 = Pelaksanaan Program Kerja. N3 = Kemampuan Interpersonal. N4 = Laporan KKN (Laporan Kelompok & Individual).

16 Pedoman yang dipakai untuk penilaianian akhir kegiatan KKN: 1. Perencanaan Program Kerja: diperoleh dari nilai hasil pendalaman pembekalan & pembuatan rencana program kerja KKN. 2. Pelaksanaan Program Kerja: diperoleh berdasarkan indikator keterlaksanaan program kerja KKN yang telah disusun sebelumnya. 3. Kemampuan Interpersonal: diperoleh atau mengacu pada kemampuan pribadi dalam melakukan kerjasama, kerajinan, kedisiplinan, kreativitas, sopan satun, tanggungjawab, kehadiran, kelincahan, ketangkasan, keberhasilan, dsb selama melaksanakan kegiatan KKN di lapangan. 4. Laporan: diperoleh dari nilai akhir laporan & hasil ujian akhir.

17 Syarat untuk Dapat Ujian KKN: 1. Telah selesai menyusun laporan akhir KKN, baik laporan kelompok maupun individu. 2. Telah menyerahkan hasil rekapitulasi hasil akhir KKN & keuangan. 3. Tidak mempunyai tanggungan & masalah di lokasi & atau sasaran KKN (perangkat desa, masyarakat, sekolah, dsb).

18 Komponen Evaluasi, meliputi: 1. Pada saat di lapangan. a. Aspek Kerjasama, dengan: (1) Sesama Peserta KKN, (2) Perangkat Desa, (3) Masyarakat. b. Inisiatif. c. Sopan santun. d. Kepribadian. e. Kedispilinan. f. Kemampuan individu. g. Tanggungjawab. h. Kepemimpinan. i. Pelaksanaan program kerja di lapangan. 2. Laporan Kelompok dan Individu. 3. Ujian Akhir.

19 PENUTUP Dalam rangka untuk mencapai tujuan pening- katan SDM yang unggul, berbagai pihak yang terlibat dalam kegiatan KKN mahasiswa untuk dapat memberikan penilaian atau evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan KKN tersebut secara objektif ektif. Keterbukaan dan keobjektivan dalam kegiatan evaluasi pelaksanaan kegiatan KKN akan merupakan masukan yang sangat berharga dalam usaha perbaikan pelaksanaan kegiatan serupa untuk periode berikutnya.

20 MaturNuwun SELAMAT BER-KKN TIM INTI KKN LPM UNY

PROGRAM KERJA DAN EVALUASI KKN TEMATIK

PROGRAM KERJA DAN EVALUASI KKN TEMATIK PROGRAM KERJA DAN EVALUASI KKN TEMATIK Pembekalan DPL & Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, 2017 Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)
