GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) JURUSAN AKUNTANSI - PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) JURUSAN AKUNTANSI - PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA"

Transkripsi

1 GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) JURUSAN AKUNTANSI - PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA Nama Mata Kuliah / Kode Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A / IT SKS : 2 Semester : 1 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan Pertemuan : 14 Tatap Muka Deskripsi Singkat : Mata Kuliah wajib Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang membekali pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan penguasaan topik utama yaitu, 1. Sistem Komputer; 2. Arsitektur Komputer; 3. Jenis-jenis Komputer; 4. Peralatan input, proses, output; 5. Sistem Bilangan; 6. Pemrosesan Data; 7. Komunikasi Data; 8. Kompresi Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang sistem komputer. Mahasiswa mampu memahami Sistem Komputer yang lengkap mulai dari Arsitektur Komputer, Jenis-jenis Komputer beserta peralatan-peralatan input, proses, output. Memahami cara kerja komputer pemrosesan data, dengan Sistem Bilangan. Mengetahui cara kerja memori dan storage komputer. Mahasiswa juga diharapkan mengetahui konsep Komunikasi data dan Teknik Kompresi. Page 1

2 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber 1 Membekali mahasiswa tentang pengenalan Sistem Komputer secara umum dan Pemberitahuan tentang Proyek Pembuatan Makalah Tentang tren teknologi sekarang. Penjelasan Sistem Komputer Pengenalan Sistem Komputer secara umum dan Pemberitahuan tentang Proyek Pembuatan Makalah tentang tren teknologi sekarang 2 x Sks x 50 menit Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan tentang konsep komputer dan sejarah perkembangan serta pemanfaatan dalam kehidupan manusia., Sejarah Komputer dan manfaatnya bagi manusia Sejarah Perkembangan Komputer Pengertian umum komputer, Pemanfaatan Teknologi Komputer pada Kehidupan Manusia 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 3 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui dan menjelaskan komponen utama system komputer serta dapat menggambarkan dan memaparkan bentuk arsitektur komputer serta peralatan peripheral komputer. 4 Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan jenis komputer saat ini serta cara kerja dan penggunaannya 5 Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan konsep proses input ke Komputer, termasuk: peralatan Input dan Komponen Utama dan Arsitektur Komputer Jenis - Jenis Komputer Peralatan Input Pemahaman Komponen utama pada sistem komputer: Hardware, Software, Data, User, Pemahaman bentuk arsitektur komputer Pengenalan Model Komputer saat ini dan prinsip kerjanya dalam mengolah data: Supercomputers Mainframe Computers Minicomputers, Personal Computers (PC) Hand held Computers Jenis dan cara kerja peralatan Input: Keyboard, Mouse, 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 Page 2

3 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber cara kerja peralatan Input.. Trackballs, Joystick, Pen & Graphics tablet. 6 Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan konsep menghasilkan Output Komputer termasuk peralatan Output Komputer Peralatan Output Scanner Jenis dan cara kerja peralatan Output: Monitor: Jenis, karakteristik dan cara kerja Jenis Printer, 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 7 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui representasi data komputer serta konsep Bilangan dan Konversi Bilangan. 8 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahi proses penjumlahan, pengurangan, perkalian sistem bilangan 9 Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan konsep alur pemrosesan data dalam komputer serta faktor yang mempengaruhi kecepatan pemrosesan data di komputer Representasi Data dan Bilangan Pemrosesan sistem bilangan Alur Pemrosesan Data Cara Kerja Printer Representasi Data Komputer, Teori bilangan, Konversi Bilangan. Penjumlahan sistem bilangan Pengurangan sistem bilangan Perkalian sistem bilangan Alur Perosesan Data di Komputer. Faktor yang mempengaruhi kecepatan pemrosesan data 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 10 Sesi Evaluasi: materi, Review, Kuis Review, Kuis Tugas tren sistem komputer terbaru Kuis materi 2x Sks x 50menit 1, 2, 5 1, 2 11 Membekali mahasiswa agar dapat Memory Jenis Memory dalam komputer: CMOS, 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 memahami dan menjelaskan konsep tempat penyimpanan (memory) dan klasifikasi memory serta cara kerja memory RAM, ROM, DRAM, SDRAM, Cache Memory, DIMM; Prinsip Kerja Memory; Page 3

4 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber Alokasi data ke Memory; 12 Membekali mahasiswa agar dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang konsep penyimpanan data yang terdiri dari magnetic dan optic. 13 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui jenis topologi jaringan yang dapat diterapkan di jaringan local beserta fungsi penggunaannya Sistem Pengalamatan dalam Memory. Tempat Penyimpanan Kategori Tempat Penyimpanan (Storage) Peralatan Penyimpanan Magnetic Jenis Penyimpanan Magnetic Cara Kerja Penyimpanan Magnetic Proses Format Media Penyimpanana Optic Cara Kerja Penyimpanan Optic Jenis Penyimpanan Optic Komunikasi Data Mengenal topologi jaringan Mengetahui perangkat yang dibutuhkan dalam membentuk suatu jaringan 2x Sks x 50menit 2, 3, 8 2x Sks x 50menit 2, 6, 7 14 Membekali mahasiswa agar dapat memahami tentang kompresi dan jenisjenis kompresi (Losseless Compression dan Lossy Compression) Mengetahui kelemahan dan kelebihan dari masing-masing jenis topologi jaringan Kompresi Pengertian Kompresi Jenis-jenis Kompresi Contoh kompresi 2x Sks x 50menit 1, 4, 5 REFERENSI: Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta Page 4

5 Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 5

6 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 1 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang sistem Komputer. Mahasiswa mampu memahami arsitektur komputer, mengerti jenis-jenis komputer beserta peralatan-peralatannya, mengerti tentang sistem bilangan, memahami konsep pemrosesan data dengan komputer, komunikasi data, perkembangan sistem komputer yang terbaru. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar lebih paham dan menguasai teori terkait: pengertian dan karakteristik sistem komputer. 1. Pokok Bahasan Penjelasan Sistem Komputer 2. Sub Pokok Bahasan a) Pengenalan Sistem Komputer secara umum dan b) Pemberitahuan tentang Proyek Pembuatan Makalah tentang tren teknologi sekarang Page 6

7 3. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tujuan mata kuliah Mencatat, Diskusi, Papan tulis Mengaitkan materi dengan program studi Penyajian Menjelaskan GBPP, meliputi cakupan materi dan proses perkuliahan Mencatat, Diskusi, Menjelaskan tata cara pembelajaran dan penilaian Menjelaskan pengertian Sistem Komputer Mencatat, Diskusi, Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa tentang pengertian Sistem Komputer Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa 4. Evaluasi : Tugas kelompok/mandiri Menyiapkan tugas untuk pertemuan berikutnya berupa cerita pemanfaatan Teknologi komputer dalam kehidupan manusia REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 7

8 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 2 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang sistem Komputer. Mahasiswa mampu memahami dan mengetahui Sejarah komputer dan manfaatnya bagi manusia. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat memahami tentang konsep komputer dan sejarah perkembangan serta pemanfaatan dalam kehidupan manusia Pokok Bahasan Sejarah Komputer dan manfaatnya bagi manusia Sub Pokok Bahasan Sejarah Perkembangan Komputer Pengertian umum komputer, Pemanfaatan Teknologi Komputer pada Kehidupan Manusia 3. Kegiatan Belajar Mengajar Page 8

9 Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tujuan mata kuliah Mencatat, Diskusi, Papan tulis Mengaitkan materi dengan program studi Penyajian Menjelaskan tentang sejarah komputer Mencatat, Diskusi, Menjelaskan pengertian komputer Menjelaskan mengenai pemanfaatan teknologi komputer pada kehidupan manusia Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menjelaskan manfaat komputer bagi mereka Evaluasi : Tugas kelompok/mandiri REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 9

10 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 3 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang komponen utama dan arsitektur komputer. Mahasiswa mampu mengetahui komponen utama dan bentuk arsitektur sistem komputer yang lengkap. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui dan menjelaskan komponen utama system komputer serta dapat menggambarkan dan memaparkan bentuk arsitektur komputer serta peralatan peripheral komputer. Pokok Bahasan Komponen Utama dan Arsitektur Komputer Sub Pokok Bahasan Pemahaman Komponen utama pada sistem komputer: Hardware, Software, Page 10

11 Data, User, Pemahaman bentuk arsitektur komputer Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tujuan mata kuliah Mencatat, Diskusi, Papan tulis Mengaitkan materi dengan program studi Penyajian Menjelaskan Hardware, Software, Data, User Mencatat, Diskusi, Menjelaskan Brainware Menjelaskan Arsitektur komputer Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Evaluasi : Tugas mandiri dan kelompok REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 11

12 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 4 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang jenis komputer dan cara kerjanya. Mahasiswa mampu Mengetahui jenis komputer, cara kerja dan contoh penggunaan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan jenis komputer saat ini serta cara kerja dan penggunaannya Pokok Bahasan Jenis - Jenis Komputer Sub Pokok Bahasan Pengenalan Model Komputer saat ini dan prinsip kerjanya dalam mengolah data: Supercomputers Mainframe Computers Page 12

13 Minicomputers, Personal Computers (PC) Hand held Computers Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tujuan dari pokok bahasan Jenis-jenis komputer Mencatat, Diskusi, Papan tulis Penyajian Menjelaskan tentang Jenis-jenis komputer, prinsip kerjanya dalam mengolah data Mencatat, Diskusi, Menjelaskan tentang jenis komputer terbaru Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Evaluasi : Tugas kelompok REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 13

14 Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A Kode Mata Kuliah : IT SKS : 2 Waktu Pertemuan : 100 menit Pertemuan ke : 5 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang peralatan input. Mahasiswa diharapkan Mengetahui jenis dan proses peralatan Input. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan konsep proses input ke Komputer, termasuk: peralatan Input dan cara kerja peralatan Input. 1. Pokok Bahasan Peralatan Input 2. Sub Pokok Bahasan Jenis dan cara kerja peralatan Input: Keyboard, Mouse, Trackballs, Page 14

15 Joystick, Pen & Graphics tablet. Scanner 3. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan jenis peralatan input Mencatat, Diskusi, Papan tulis Penyajian Menjelaskan cara kerja peralatan input Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa 4. Evaluasi : Tugas kelompok REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 15

16 Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A Kode Mata Kuliah : IT SKS : 2 Waktu Pertemuan : 100 menit Pertemuan ke : 6 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang proses output. Mahasiswa mampu Mengetahui proses Output dan Jenis Peralatan Output Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan konsep menghasilkan Output Komputer termasuk peralatan Output Komputer 1. Pokok Bahasan Peralatan Output 2. Sub Pokok Bahasan Jenis dan cara kerja peralatan Output: Monitor: Jenis, karakteristik dan cara kerja Jenis Printer, Page 16

17 Cara Kerja Printer 3. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tentang peralatan output Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Mencatat, Diskusi, Papan tulis Penyajian Menjelaskan tentang jenis jenis peralatan output dan cara kerjanya masing-masing Menjelaskan Monitor Menjelaskan Printer Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Mencatat, Diskusi, Mencatat, Diskusi, 4. Evaluasi : Tugas kelompok REFERENSI: Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Page 17

18 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 7 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang Representasi data dan Sistem Bilangan. Mahasiswa mampu memahami dan mengetahui representasi data komputer dan sistem bilangan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui representasi data komputer serta konsep Bilangan dan Konversi Bilangan. 1. Pokok Bahasan Representasi Data dan Bilangan 2. Sub Pokok Bahasan Representasi Data Komputer, Teori bilangan, Konversi Bilangan. 3. Kegiatan Belajar Mengajar Page 18

19 Durasi Waktu (menit Tahap Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat ke) Pendahuluan 1 60 Menjelaskan representasi data Mencatat, Diskusi, Menjelaskan sistem bilangan Menjelaskan konversi bilangan Penyajian Mengerjakan contoh kasus konversi bilangan Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Mencatat, Diskusi, 4. Evaluasi : Diskusi, tugas kelompok/klaster REFERENSI: Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 19

20 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A Kode Mata Kuliah : IT SKS : 2 Waktu Pertemuan : 100 menit Pertemuan ke : 8 Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang sistem proses sistem bilangan. Mahasiswa mampu memahami perhitungan dengan beberapa sistem bilangan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat mengetahi proses penjumlahan, pengurangan, perkalian sistem bilangan Pokok Bahasan Pemrosesan Sistem Bilangan Sub Pokok Bahasan Penjumlahan sistem bilangan Pengurangan sistem bilangan Perkalian sistem bilangan Kegiatan Belajar Mengajar Page 20

21 Durasi Waktu Tahap Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat (menit ke) Pendahuluan 10 Menjelaskan cara-cara perhitungan dengan beberapa sistem Mencatat, Diskusi, bilangan Penyajian Perhitungan Sistem bilangan desimal Perhitungan Sistem bilangan oktal Perhitungan Sistem bilangan heksa Peerhitungan Sistem bilangan biner Mencatat, Diskusi, Latihan Mencatat, Diskusi, Penutup Tanya jawab Mencatat, Diskusi, Evaluasi : Diskusi, tugas kelompok/klaster REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 21

22 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 9 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang konsep pemrosesan data. Mahasiswa mampu memahami alur pemrosesan data dan mampu mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi kecepatan pemrosesan data. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat menerangkan konsep alur pemrosesan data dalam komputer serta faktor yang mempengaruhi kecepatan pemrosesan data di komputer 1. Pokok Bahasan Alur Pemrosesan Data 2. Sub Pokok Bahasan Alur Pemrosesan Data di Komputer. Faktor yang memengaruhi kecepatan pemrosesan data 3. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Page 22

23 Durasi Waktu (menit Tahap Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat ke) Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tentang pokok bahasan dan hubungannya Mencatat, Diskusi, dengan spesifikasi hardware dan software komputer Penyajian Menjelaskan alur pemrosesan data di komputer Mencatat, Diskusi, Menjelaskan faktor yang memengaruhi kecepatan pemrosesan data Penutup Study kasus Mencatat, Diskusi, 4. Evaluasi : Diskusi, tugas kelompok/klaster REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 23

24 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 11 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang memory Komputer. Mahasiswa mampu memahami tentang penyimpanan, klasifikasi, dan cara kerja memory Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat memahami dan menjelaskan konsep tempat penyimpanan (memory) dan klasifikasi memory serta cara kerja memory 1. Pokok Bahasan Memory 2. Sub Pokok Bahasan Jenis Memory dalam komputer: CMOS, RAM, ROM, DRAM, SDRAM, Cache Memory, DIMM; Prinsip Kerja Memory; Alokasi data ke Memory; Sistem Pengalamatan dalam Memory. 3. Kegiatan Belajar Mengajar Page 24

25 Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 30 Menjelaskan jenis-jenis memory Mencatat, Diskusi, Menjelaskan prinsip kerja memory Menjelaskan alokasi data ke memory Penyajian Menjelaskan sistem pengalamatan dalam memory Mencatat, Diskusi, Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa 4. Evaluasi : Tugas kelompok/mandiri REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 25

26 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 12 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum (TIU) : Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang Storage. Mahasiswa mampu memahami tempat penyimpanan jenis magnetic dan penyimpanan jenis optic Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang konsep penyimpanan data yang terdiri dari magnetic dan optic. Pokok Bahasan Tempat Penyimpanan (Storage) Sub Pokok Bahasan a) Kategori Tempat Penyimpanan b) Peralatan Penyimpanan Magnetic Page 26

27 o Jenis Penyimpanan Magnetic o Cara Kerja Penyimpanan Magnetic c) Proses Format Media Penyimpananan peralatan optic o Cara Kerja Penyimpanan Optic o Jenis Penyimpanan Optic Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tentang konsep peyimpanan Mencatat, Diskusi, Papan tulis Penyajian Menjelaskan penyimpanan magnetic Presentasi, Diskusi, Menjelaskan penyimpanan optic Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Evaluasi : Tugas kelompok/mandiri REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 27

28 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 13 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang Komunikasi data. Mahasiswa mampu memahami dan mengerti topologi jaringan, dan mengetahui perangkat minimal yang dibutuhkan dalam membentuk suatu jaringan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui jenis topologi jaringan yang dapat diterapkan di jaringan lokal beserta fungsi penggunaannya Pokok Bahasan Komunikasi Data Sub Pokok Bahasan Mengenal topologi jaringan Mengetahui perangkat yang dibutuhkan dalam membentuk suatu jaringan Mengetahui kelemahan dan kelebihan dari masing-masing jenis topologi jaringan Kegiatan Belajar Mengajar Page 28

29 Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tentang komunikasi data Mencatat, Diskusi, Papan tulis Penyajian Menjelaskan topologi jaringan Mencatat, Diskusi, Menjelaskan kelebihan dan kekurangan masing-masing topologi jaringan. Menjelaskan perangkat yang dibutuhkan dalam membentuk suatu jaringan Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa Evaluasi : Tugas kelompok REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 29

30 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 14 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A : IT : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang kompresi. Mahasiswa mampu memahami pengertian kompresi dan fungsi kompresi dalam pengolahan data. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar dapat memahami tentang kompresi dan jenis-jenis kompresi (Losseless Compression dan Lossy Compression) 1. Pokok Bahasan Kompresi 2. Sub Pokok Bahasan Pengertian Kompresi Jenis-jenis Kompresi Page 30

31 Contoh kompresi 3. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tentang kompresi Mencatat, Diskusi, Papan tulis Menjelaskan fungsi kompresi Penyajian Menjelaskan Jenis-jenis kompresi Mencatat, Diskusi, Menjelaskan contoh-contoh kompresi Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa 4. Evaluasi : Tugas kelompok REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 31

32 SILABUS JURUSAN MANAJEMEN - PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA Nama Mata Kuliah / Kode Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A / IT SKS : 2 Semester : 1 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Wajib Pertemuan : 14 Tatap Muka Deskripsi Singkat : Mata Kuliah wajib Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang membekali pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan penguasaan topik utama yaitu, 1. Sistem Komputer; 2. Arsitektur Komputer; 3. Jenis-jenis Komputer; 4. Peralatan input, proses, output; 5. Sistem Bilangan; 6. Pemrosesan Data; 7. Komunikasi Data; 8. Kompresi Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1A merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang sistem komputer. Mahasiswa mampu memahami Sistem Komputer yang lengkap mulai dari Arsitektur Komputer, Jenis-jenis Komputer beserta peralatan-peralatan input, proses, output. Memahami cara kerja komputer pemrosesan data, dengan Sistem Bilangan. Mengetahui cara kerja memori dan storage komputer. Mahasiswa juga diharapkan mengetahui konsep Komunikasi data dan Teknik Kompresi. Page 32

33 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Indikator Keberhasilan 1 Membekali mahasiswa tentang pengenalan Sistem Komputer secara umum dan Pemberitahuan tentang Proyek Pembuatan Makalah Tentang tren teknologi sekarang. 2 Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan tentang konsep komputer dan sejarah perkembangan serta pemanfaatan dalam kehidupan manusia., 3 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui dan menjelaskan komponen utama system komputer serta dapat menggambarkan dan memaparkan bentuk arsitektur komputer serta peralatan peripheral komputer. 4 Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan jenis komputer saat ini serta cara kerja dan penggunaannya 5 Membekali mahasiswa agar dapat menjelaskan konsep proses input ke Komputer, termasuk: peralatan Input dan cara kerja peralatan Input. 6 Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan konsep menghasilkan Output Komputer termasuk peralatan Penjelasan Sistem Komputer Sejarah Komputer dan manfaatnya bagi manusia Komponen Utama dan Arsitektur Komputer Jenis - Jenis Komputer Peralatan Input Peralatan Output Mahasiswa menguasai teori terkait: pengertian sistem komputer, dan mengetahui tren teknologi sekarang. Mahasiswa memahami dan menguasai sejarah komputer dan mengetahui manfaatnya bagi manusia Mahasiswa memahami komponen komputer beserta arsitekturnya Mahasiswa memahami jenis-jenis komputer, cara kerjanya dan menjelaskan jenis komputer terbaru Mahasiswa memahami dan menjelaskan peralatan input Mahasiswa memahami dan menjelaskan peralatan output Page 33

34 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Indikator Keberhasilan Output Komputer 7 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui representasi data komputer serta konsep Bilangan dan Konversi Bilangan. 8 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahi proses penjumlahan, pengurangan, perkalian sistem bilangan 9 Membekali mahasiswa agar dapat menerangkan konsep alur pemrosesan data dalam komputer serta faktor yang mempengaruhi kecepatan pemrosesan data di komputer Representasi Data dan Bilangan Pemrosesan sistem bilangan Alur Pemrosesan Data Mahasiswa memahami representasi data dan bilangan. Mahasiswa memahami dan dapat memjawab soal-soal tentang proses sistem bilangan Mahasiswa memahami alur pemrosesan data dalam komputer dan mengetahui faktor yang mempengaruhi kecepatan pemrosesan data di komputer 10 Sesi Evaluasi: Review, Kuis Kuis Hasil Evaluasi terkait materi, review, dan kuis 11 Membekali mahasiswa agar dapat Memory Mahasiswa memahami dan dapat memahami dan menjelaskan konsep tempat penyimpanan (memory) dan menjelaskan konsep penyimpanan dan cara kerja memory klasifikasi memory serta cara kerja memory 12 Membekali mahasiswa agar dapat memahami dan dapat menjelaskan tentang konsep penyimpanan data yang terdiri dari magnetic dan optic. 13 Membekali mahasiswa agar dapat mengetahui jenis topologi jaringan yang dapat diterapkan di jaringan lokal beserta fungsi penggunaannya Tempat Penyimpanan (Storage) Komunikasi Data Mahasiswa memahami dan menjelaskan tentang penyimpanan luar Mahasiswa memahami dan dapat menjelaskan komunikasi data beserta topologi jaringan 14 Membekali mahasiswa agar dapat Kompresi Mahasiswa memahami tentang Page 34

35 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Indikator Keberhasilan memahami tentang kompresi dan jenisjenis kompresi (Losseless Compression dan Lossy Compression) kompresi data dan jenisnya. Mahasiswa dapat memahami fungsi kompresi data REFERENSI: 1. Abdul Kadir, Adhi Susanto, 2013, Pengolahan Citra: Teori dan Aplikasi, Penerbit Andi, Yogyakarta 2. Abdul Kadir, Terra CH Triwahyuni, 2013, Pengantar Teknologi Informasi Edisi Revisi, Penerbit Andi, Yogyakarta 3. Bobi Kurniawan, ST., Mkom, 2014, Perangkat Keras Komputer Panduan Mengenal Hardware Komputer, Elex Media Komputindo, Jakarta 4. Darma Putra, 2010 Pengolahan Citra Digital : Dasar Pengolahan Citra: Trasformasi Citra:Analisis Citra Kompresi, 5. Fajar Astuti Hermawati, 2013, Pengolahan Citra Digital : Konsep dan Teori, Andi Offset, Yogyakarta 6. Jusak, 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Penerbit Andi, Yogyakarta 7. Saludin Muis, 2014, Informasi Kuantum Teknologi Komunikasi Data Masa Depan, Graha Ilmu, Yogyakarta 8. Syahrul, 2010, Organisasi dan Arsitektur Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta 9. Buku-buku Sistem Komputer dan sumber lain dari internet Page 35

36 GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) JURUSAN MANAJEMEN - PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA Nama Mata Kuliah / Kode Mata Kuliah : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1B / IT SKS : 2 Semester : 1 Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Wajib Pertemuan : 14 Tatap Muka Deskripsi Singkat : Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK)Pengantar Komputer dan TI 1B merupakan mata kuliah yang membekali pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan penguasaan topik utama yaitu, 1. Mengenal Konsep Dasar Sistem Operasi; 2. Jenis-jenis Sistem Operasi dan Karakteristiknya; 3. Sistem Operasi DOS; 4. Sistem Operasi Windows; 5. Model User Interface; 6. Pengaturan proses dan peralatan; Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1C merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam bidang teknologi informasi. Mahasiswa mampu membedakan konsep dasar dari sistem operasi, jenis dan karakteristik dari sistem operasi, pengoperasian DOS dan windows. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pemahaman dan ketrampilan dalam dunia teknologi informasi komputer sehingga mahasiswa bisa lebih memaksimalkan kemampuan TIK dalam dunia pekerjaan. Page 36

37 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber 1 Mahasiswa dapat mengetahui dan menerangkan konsep dasar sistem operasi serta bagaimana mengorganisasikan peralatan dan interface Dasar sistem operasi 10. Pengertian sistem operasi 11. Lapisan dalam sistem operasi 12. Proses booting sistem operasi 13. Konsep komunikasi dengan perifera / peralatan 14. Pengaturan dan penjadualan proses 2 x sks x 50 menit 1, 2 2 Mahasiswa dapat menjelaskan sistem operasi serta sifat umum dan penggunaan masing-masing sistem operasi Jenis sistem operasi o Sistem operasi Unix o Sistem operasi Linux o Disk Operating System (DOS) o Microsoft Windows o Macintosh o OS/2 o Palm OS 2 x sks x 50menit 1, 2 3 Mahasiswa dapat menjelaskan model interface dalam menjalankan / mengoperasikan sistem komputer Model user interface 5. Konsep user interface 6. Jenis user interface dalam menjalankan perintah sistem operasi : text dan graphical user interface 7. Lingkungan sistem window 2 x sks x 50menit 1, 2 4 Mahasiswa dapat menjelaskan konsep umum proses dan jenis proses serta pengaturan proses yang dilakukan oleh sistem operasi Pengaturan proses 10. Konsep proses dalam sistem operasi 11. Jenis Proses 12. Penjadwalan proses 13. Deadlock 14. Concurrency 2 x sks x 50menit 1, 2 5 Mahasiswa dapat menjelaskan konsep pendeteksian perlatan yang mencakup alamat dan pengaturan komunikasi antar peralatan komputer Pengaturan peralatan Pendeteksi peralatan komputer Pengalamatan peralatan komputer Saluran komunikasi dengan peralatan 2 x sks x 50menit 1, 2 Page 37

38 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber komputer Pengaturan komunikasi dengan peralatan komputer 6 Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar DOS, bentuk arsitektur dan perkembangan sistem operasi DOS Disk operating system (DOS) 10. Pengertian DOS 11. Perkembangan DOS 12. Arsitektur DOS, 13. Command interpreter, 14. Prompt dan path, 15. Wild card 2 x sks x 50menit 1,2, 4 7 Mahasiswa dapat menjalankan perintah dasar sistem operasi DOS Perintah dalam DOS 4. Penggolongan perintah DOS 5. Perintah dasar DOS 6. Perintah pengaturan file dan directory 7. Perintah redirecting 8. Perintah piping 2 x sks x 50menit 1, 2, 4 8 Mahasiswa dapat membuat suatu batch file sebagai penunjang pengoperasian DOS Pembuatan file batch dan pengenalan open source Perintah dalam file batch Echo dan Ren Teknik pemrograman batch 2 x sks x 50menit 1, 2, 4 9 Mahasiswa dapat mengetahui konsep dasar sistem operasi berbasiskan windows Sistem operasi berbasis windows c) Konsep sistem operasi berbasis windows d) Jenis sistem operasi berbasis windows e) Konsep graphical user interface (GUI) f) Konsep multi tasking 3 10 Sesi Evaluasi: Praktek, Review, Kuis Praktek, Review, Kuis Pembuatan batch file untuk pengoperasian perintah DOS, kuis 11 Mahasiswa dapat mengetahui penginstalasian sistem operasi berbasiskan Sistem operasi berbasis windows 10. Instalasi sistem operasi berbasis windows 2 x sks x 50menit 1, 2, 4 2 x sks x 50menit 1, 2, 3 Page 38

39 No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber windows 11. Instalasi perangkat keras dalam sistem operasi berbasis windows 12. Instalasi perangkat lunak dalam sistem operasi berbasis windows 13. Pengenalan pengoperasian peralatan pointing pada sistem operasi berbasiskan windows 12 Mahasiswa dapat menjelaskan konsep graphical user interface dalam sistem operasi windows, mengetahui parameter dan lingkungan windows Interface dalam sistem operasi berbasiskan windows d) Pengenalan menu dalam sistem operasi berbasiskan windows e) Pengaturan parameter windows f) Pengaturan lingkungan windows 2 x sks x 50menit 1, 2, 3 13 Mahasiswa dapat melakukan manajemen file dan pengiriman; mengetahui berbagai jenis file di lingkungan sistem operasi windows Pengaturan file dalam lingkungan windows dan manajemen file g) Pengenalan jenis file dalam sistem operasi berbasiskan windows h) Pengaturan directory dan file i) Mapping directory j) Transfer file antar komputer k) Sharing file resources 2 x sks x 50menit 1, 2, 3 14 Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan antar sistem operasi Presentasi makalah l) Presentasi makalah pemanfaatan sistem operasi dan jenis sistem operasi yang digunakan di beberapa bidang bisnis 2 x sks x 50 menit 1,2,3, 4 REFERENSI: 5. M. Zulkarnain, dkk, 2013, Pengantar Sistem Informasi, Education, Jakarta 6. Dony Ariyus dan Abas Ali Pangera, 2010, Sistem Operasi, Andi Publisher, Bandung 7. Rachmad Hakim S, 2010, Buku Pintar Windows 7, Elek Media Komputindo 8. Peter Norton, 1994, Computer Guide to DOS 6.22, 6th Ed. SAMS 9. Buku-buku dan sumber lain dari internet Page 39

40 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah : IT SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 1 : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1B : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1C merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam bidang teknologi informasi. Mahasiswa mampu membedakan konsep dasar dari sistem operasi, jenis dan karakteristik dari sistem operasi, pengoperasian DOS dan windows. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pemahaman dan ketrampilan dalam dunia teknologi informasi komputer sehingga mahasiswa bisa lebih memaksimalkan kemampuan TIK dalam dunia pekerjaan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar lebih paham dan menguasai teori terkait: pengertian dan dasar sistem operasi 5. Pokok Bahasan DASAR SISTEM OPERASI 6. Sub Pokok Bahasan Pengertian sistem operasi Lapisan dalam sistem operasi Page 40

41 Proses booting sistem operasi Konsep komunikasi dengan periferal / peralatan Pengaturan dan penjadualan proses 7. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Durasi Waktu (menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat Pendahuluan 1 10 Menjelaskan tujuan mata kuliah Mencatat, Diskusi, Papan tulis Mengaitkan materi dengan program studi Penyajian Menjelaskan GBPP, meliputi cakupan materi dan proses perkuliahan Mencatat, Diskusi, Menjelaskan tata cara pembelajaran dan penilaian Menjelaskan pengertian sistem operasi Mencatat, Diskusi, Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa tentang pengertian sistem operasi Penutup Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa Mencatat, Diskusi, Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa 8. Evaluasi : Tugas kelompok/mandiri REFERENSI: M. Zulkarnain, dkk, 2013, Pengantar Sistem Informasi, Education, Jakarta Dony Ariyus dan Abas Ali Pangera, 2010, Sistem Operasi, Andi Publisher, Bandung Rachmad Hakim S, 2010, Buku Pintar Windows 7, Elek Media Komputindo Peter Norton, 1994, Computer Guide to DOS 6.22, 6th Ed. SAMS Buku-buku dan sumber lain dari internet Page 41

42 Mata Kuliah Kode Mata Kuliah : IT SKS : 2 Waktu Pertemuan Pertemuan ke : 2 : PENGANTAR KOMPTER & TI 1B : 100 menit SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN) Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Pengantar Komputer & TI 1C merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam bidang teknologi informasi. Mahasiswa mampu membedakan konsep dasar dari sistem operasi, jenis dan karakteristik dari sistem operasi, pengoperasian DOS dan windows. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pemahaman dan ketrampilan dalam dunia teknologi informasi komputer sehingga mahasiswa bisa lebih memaksimalkan kemampuan TIK dalam dunia pekerjaan. Tujuan Instruksional Khusus (TIK): Membekali mahasiswa agar lebih jenis-jenis sistem operasi dan karakteristiknya Pokok Bahasan JENIS SISTEM OPERASI Sub Pokok Bahasan Sistem operasi Unix Sistem operasi Linux Page 42

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SEMESTER Pertengahan Tahun Ajaran)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SEMESTER Pertengahan Tahun Ajaran) SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SEMESTER Pertengahan Tahun Ajaran) MATA KULIAH FAKULTAS JURUSAN : PENGANTAR KOMPUTER & TI 1B : EKONOMI : S1-AK, S1-MA Proses Belajar Mengajar Media Evaluasi Dosen : Menjelaskan,
