KAJIAN DESAIN KONFIGURASI TERAS REAKTOR RISET UNTUK PERSIAPAN RANCANGAN REAKTOR RISET BARU DI INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN DESAIN KONFIGURASI TERAS REAKTOR RISET UNTUK PERSIAPAN RANCANGAN REAKTOR RISET BARU DI INDONESIA"

Transkripsi

1 Lily Suparlina ISSN KAJIAN DESAIN KONFIGURASI TERAS REAKTOR RISET UNTUK PERSIAPAN RANCANGAN REAKTOR RISET BARU DI INDONESIA Lily Suparlina Pusat Teknologi Reaktor dan Keselamatan Nuklir-BATAN Gd. 80 Kawasan Puspiptek Serpong Tangerang ABSTRAK KAJIAN DESAIN KONFIGURASI TERAS REAKTOR RISET UNTUK PERSIAPAN RANCANGAN REAKTOR RISET BARU DI INDONESIA. Untuk memenuhi kebutuhan radioisotop di Indonesia, maka diperlukan sebuah reaktor riset yang dapat menghasilkan produksi isotop yang mencukupi kebutuhan dalam negeri. Sebagai langkah awal desain konfigurasi teras reaktor riset, dilakukan kajian terhadap berbagai jenis reaktor riset berbahan bakar jenis plat yang mempunyai konfigurasi teras yang beragam yang saat ini beroperasi di dunia. Kajian ditinjau dari aspek neutronik dari berbagai model reaktor riset di dunia baik yang sedang beroperasi maupun yang sedang dalam pembangunan. Hasil kajian ini akan digunakan sebagai data awal untuk mendesain konfigurasi teras reaktor riset inovatif. Hasil kajian menunjukkan bahwa semua reaktor produksi radioisotop dan penelitian mempunyai fluks neutron termal dan cepat yang tinggi dengan daya serendah mungkin. Reaktor menggunakan moderator air ringan, reflektor air berat D 2 O serta teras reaktor berbentuk kompak, bersifat under moderated dengan tingkat keselamatan yang sangat tinggi. Reaktor menggunakan bahan bakar uranium silisida U 3 Si 2 -Al dengan tingkat muat yang tinggi sehingga panjang siklus operasi lama dan teras dapat dibuat sekecil mungkin. Batang kendali menggunakan hafnium karena sangat baik terhadap ketahanan korosi dan baik untuk fluens yang tinggi. Untuk memenuhi kebutuhan produksi radioisotop maka reaktor riset mempunyai variasi posisi iradiasi yang beragam sehingga dapat memenuhi permintaan iradiasi pada waktu yang bersamaan. Kata kunci : Reaktor riset inovatif, konfigurasi teras, fluks neutron ABSTRACT STUDY ON RESEARCH REACTOR CORE CONFIGURATION FOR THE PREPARATION OF THE INDONESIA S NEW RESEARCH REACTOR DESIGN. To meet the needs of radioisotopes in Indonesia, it would require a research reactor that can produce sufficient isotope production in the country. As a first step is to design a research reactor core configuration, a study of the various types of research reactor that has a plate fueled type diverse core configuration which is currently operating in the world. The study reviewed the neutronic aspects of the core models and configuration. The study shows that all radioisotop production reactors have high thermal and fast neutron flux with power as low as possible, light water moderated with high safety level. The reactor heavy water D2O as reflector and compact shaped. The reactor uses uranium silicide fuel U3Si2-Al with high density, so that long operation cycles can be achieved and the small core configuration can be made. Hafnium control rod is used because it has a very good corrosion resistance and high fluens. To meet the needs of radioisotope production the reactor core should have diverse variety of irradiation positions as to meet the demand of irradiation at the same time. Keywords : Innovative research reactor, core configuration, neutron flux PENDAHULUAN I ndonesia mempunyai tiga buah reaktor riset yaitu dua buah reaktor riset jenis Triga di Bandung dengan daya 2 MW dan Yogyakarta dengan daya 250 KW dan sebuah reaktor riset di Serpong berbahan bakar pelat dengan daya nominal 30 MW. Reaktor Triga Bandung dan Yogyakarta akan segera berahir masa operasinya, yaitu 2016 dan Sementara itu permintaan radioisotop akan semakin meningkat karena rumah sakit diseluruh dunia menggunakan radioisotop sebagai bahan pengobatan dan 90 % untuk diagnosis. Hampir semua produksi radioisotop dihasilkan dari reaktor riset yang sedang beroperasi saat ini. Selain produksi radioisotop reaktor riset juga dapat digunakan untuk produksi silikon doping dengan kualitas yang sangat baik dibandingan dengan metode konvensional. Penelitian tentang bahan reaktor maju juga cukup berkembang saat ini. Untuk memenuhi kebutuhan produksi radioisotop dan silikon doping, maka perlu dipikirkan untuk merancang suatu reaktor riset baru inovatif yang dapat memenuhi kebutuhan tersebut. Tujuan dari penelitian ini untuk memperoleh data reaktor riset yang sedang beroperasi sebagai salah satu langkah awal dalam kegiatan penyusunan

2 194 ISSN Lily Suparlina desain konseptual teras reaktor riset inovatif. Dengan tersedianya data tersebut maka dapat diketahui kelebihan dan kekurangan masing-masing reaktor tersebut sehingga diperoleh hasil kajian desain teras reaktor reaktor riset yang paling ekonomis dan aman. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini dengan melakukan kajian terhadap teras reaktor riset yang sedang beroperasi saat ini dan yang sedang dalam pembangunan, serta desain teras yang sedang direncanakan, khususnya untuk reaktor yang menggunakan bahan bakar jenis MTR (Multi Testing Reactor) atau plat. Kajian ditinjau dari segi keselamatan operasi reaktor dan pasca operasi serta dari segi ekonomis penggunaan bahan bakar dalam teras maupun pemanfaatannya untuk produksi radioisotop. KONDISI TERKINI REAKTOR RISET DUNIA Sampai saat ini lebih dari 650 buah reaktor riset telah dibangun, atau sedang dibangun, atau direncanakan akan dibangun di seluruh dunia. Dari sejumlah tersebut, 350 diantaranya telah dihentikan fungsinya (shut down) dan didekomisioning untuk beberapa tahap. Reaktor riset berbahan bakar silisida 4,8 gram uranium/cm 3 jenis pelat yang masih beroperasi saat ini antara lain adalah reaktor JMTR di Jepang, CARR di China. HFR di Petten, OPAL di Australia dan CRCN/RPM-I di Brazil dan satu rancangan MPRR-30 di India.[1-8] Teras reaktor berdiameter 1, 560 m dengan tinggi 0, 75 m terdiri dari bahan bakar, batang kendali dan sebuah berilium reflektor berbentuk H seperti yang ditunjukkan pada Gambar 1. Bahan bakar yang digunakan adalah jenis MTR, menggunakan bahan bakar silisida 4,8 gram uranium/cm 3 dengan ketebalan U 3 Si 2 -Al 0,5 mm. Setiap bahan bakar standar terdiri dari 19 pelat bahan bakar dengan ketebalan 1,27 mm, lebar 70,5 mm dan panjang 780 mm dengan kelongsong aluminium alloy. Kawat kadmium sebagai penyerap neutron diletakkan diantara pelat. Konfigurasi teras dan spesifikasi reaktor JMTR masing-masing ditunjukkan pada Gambar 1 dan Tabel Reaktor JMTR Reaktor JMTR (Japan Material Testing Reactor) [1,2] merupakan reaktor riset yang digunakan untuk penelitian dasar, pengembangan reaktor fisi dan produksi radioisotop. Teras reaktor berada dalam Gambar 1. Konfigurasi teras JMTR [1] bejana tekan dengan tinggi 9,5 m, berdiameter 3 m yang terbuat dari baja karbon rendah dan terletak di kolam reaktor dengan kedalaman 13 m. Tabel 1. Data Teknis Reaktor JMTR [1] Jenis reaktor Bahan bakar Capsul holder Batang kendali Reaktivitas lebih Fluks neutron termal Pendingin primer Jenis tangki, moderator dan pendingin air ringan 50 MW U 3 Si 2 -Al Kelongsong : Aluminium alloy Densitas uranium : 4,8 gu/cc Kandungan uranium : Bahan bakar standar : 410 g Bahan bakar follower : 275 g Penyerap dapat bakar : kawat kadmium Beryllium Beryllium Aluminium aloy Hafnium square tube dengan follower 15 % k/k (maksimum) 4 x n/cm 2 s (maksimum) Temperatur inlet : 49 o C (maksimum) Temperatur oulet : 56 o C Laju alir : 6000 m 3 /jam Tekanan operasi : 1,5 psa

3 Lily Suparlina ISSN Bahan bakar silisida densitas tinggi dengan menggunakan kawat kadmium dapat mengurangi reaktivitas teras karena fungsi kadmium sebagai penyerap kuat. 2. Reaktor CARR Reaktor CARR (China Advance Research Reactor) [3] merupakan reaktor serba guna, berbentuk tangki dengan pendingin dan moderator air ringan dan reflektor air berat. Salah satu model teras kompak seperti reaktor CARR, ditunjukkan pada Gambar 2. Sedangkan parameter fisika teras ditunjukkan pada Tabel 2. Gambar 2. konfigurasi teras CARR [3] Tabel 2. Data desain teras reaktor CARR [3] 60 MW Fluks neutron termal 8 x n/cm 2 s Tinggi teras aktif 85,0 cm Pendingin H2O Fuel Meat U3Si2-Al Pengayaan 235U 19,75 % Densitas Uranium 4,3 g/cm3 Ukuran perangkat bahan bakar ( ) mm Jumlah pelat 21 Kandungan K35 U dalam setiap perangkat g Lebar celah pelat bahan bakar 71 mm Panjang pelat bahan bakar 880 mm Tebal pelat bahan bakar 1.36 mm Panjang meat 850 mm Lebar meat 61.6 mm Tebal meat 0.6 mm Material kelongsong Al Alloy Tebal kelongsong 0.38 mm Jarak antar pelat , , mm Jumlah bahan bakar standar 17 Jumlah bahan bakar follower 4 Fraksi bakar buang rerata 32,15 % Fraksi bakar buang maksimum % Bahan penyerap batang kendali Hf Jumlah batang kendali pengaman 2 Jumlah batang kendali 4 Reaktivitas total batang kendali 36,37 % k/k 3. Reaktor HFR Petten Rreaktor HFR (High Flux Reactor) [4,5] di Petten merupakan reaktor riset jenis tangki yang menggunakan bahan bakar jenis MTR dan pendingin serta moderator air ringan yang beroperasi dengan daya nominal 45 MW. Saat ini bahan bakar yang digunakan adalah U 3 Si 2 -Al. Teras reaktor tersusun dari kisi 9 x 9 berukuran 81 mm x 77 mm dengan tinggi teras 924 mm. Teras reaktor terdiri dari 33 elemen bakar standar, 6 elemen kendali, 19 posisi iradiasi dalam teras dan 23 posisi iradiasi di reflektor berillium. Gambar konfigurasi teras ditunjukkan dalam Gambar 3 dan data desain disajikan dalam Tabel 3.

4 196 ISSN Lily Suparlina Gambar 3. Konfigurasi teras HFR [4,5] Tabel 3. Data desain teras HFR Petten [4,5] 45 MW Fluks neutron termal 2 x n/cm 2.s Dimensi Teras 72,9 x 750,4 x 600cm Tinggi teras aktif 600 mm Pendingin H 2 O Moderator H 2 O Be Fuel Meat U 3 Si 2 -Al Pengayaan 235U 19,75 % Densitas Uranium 4,8 g/cm 3 Ukuran perangkat bahan bakar (81,0 x 77,0) mm Jumlah pelat 20 Jumlah bahan bakar standar 33 Jumlah bahan bakar follower 6 Bahan penyerap batang kendali Cd Jumlah batang kendali pengaman 2 Jumlah batang kendali 6 Reaktivitas total batang kendali 36,37 % k/k 4. Reaktor OPAL Reaktor OPAL (Open Pool Australian Light Water)l [6,7] adalah reaktor riset dengan model kolam terbuka dengan daya termal 20 MW, dengan air ringan sebagai pendingin dan moderator. Teras reaktor berukuran 35 cm 2 dan tinggi 60 cm. Teras berisi 16 perangkat elemen bakar dalam matriks 4 x 4, setiap elemen bakar berukuran 8 x 8 cm 2 dan berisi 21 pelat uranium silisida pengayaan rendah. Posisi teras dan batang kendali berada pada 10 m dibawah permukaan air kolam. Lima buah batang kendali dengan bahan penyerap hafnium. Salah satu batang kendali berbentuk salib diletakkan di tengah teras. Bejana reflektor berisi air berat berada di dasar kolam, berfungsi sebagai reflektor neutron dan posisi iradiasi. Batang kendali terbuat dari paduan zirkonium, dengan diameter 2,6 m dan tinggi 1,2 m. Reaktor OPAL didesain untuk menghasilkan berkas neutron dengan fluks tinggi dan dengan radiasi gamma seminim mungkin. Salah satu andalan dari OPAL adalah tersedianya berkas neutron dingin yang digunakan untuk keperluan penelitian biologi molekuler. Gambar konfigurasi teras ditunjukkan

5 Lily Suparlina ISSN dalam Gambar 4 dan data desain disajikan dalam Tabel Reaktor CRCN/RPM-I Reaktor CRCN/RPM-I (Regional Center of Nuclear Sciences) [8] adalah reaktor jenis kolam dengan pendingin air ringan (H 2 O), moderator dan reflektor air berat (D 2 O) dengan daya termal 20 MW. Teras reaktor terdiri dari 30 bahan bakar tipe pelat, terbagi dua dengan tangki air berat dan dikelilingi oleh elemen reflektor beryllium. Gambar 5 menunjukkan bentuk teras CRCN/RPM-I. Bahan bakar yang digunakan pada reaktor ini adalah U 3 Si 2 -Al pengayaan rendah (20%) dan densitas uranium 4,8 gram uranium/cm 3. Setiap bahan bakar mempunyai 19 pelat elemen bakar dengan panjang 70 cm dengan lintang 8 cm. Ketebalan bahan bakar 0,7 mm kelongsong 0,4 mm dan kanal pendingin 2,7 mm. Data desain konfigurasi ditunjukkan dalam Tabel 5. Gambar 4. Konfigurasi Teras OPAL [7] Tabel 4. Data desain teras OPAL [7] 20 MW Fluks neutron termal 3,8 x n/cm 2.s Dimensi Teras 35 x 35 x 61,5 cm Pendingin H 2 O Moderator H 2 0 D 2 O Fuel Meat U 3 Si 2 -Al Pengayaan 235U 19,75 % Densitas Uranium 4,8 g/cm 3 Ukuran perangkat bahan bakar 80,5 x 80,5 mm Tebal meat (mm) 0,61 Panjang meat (mm) 615 Lebar meat (mm) 65 Tebal kelongsong (mm) 0,37 Jumlah pelat 21 Jumlah bahan bakar standar 16 Jumlah bahan bakar follower - Bahan penyerap batang kendali Hf Jumlah batang kendali 5 Tabel 5. Data Desain Teras CRCN/FRM-I [8] 20 MW Fluks neutron termal 4 x n/cm 2.s Pendingin H 2 O Moderator H 2 0 Be, D 2 O Fuel Meat U 3 Si 2 -Al Pengayaan 235U 20 % Densitas Uranium 4,8 g/cm 3 Ukuran perangkat bahan bakar 80 x 80 mm Tinggi bahan bakar 70 cm Jumlah pelat 19 Tebal meat (mm) 0,7 Panjang meat (mm) 700 Lebar meat (mm) 80

6 198 ISSN Lily Suparlina Tebal kelongsong (mm) 0,4 Jarak antar pelat 2,7 Jumlah bahan bakar standar 30 Jumlah bahan bakar follower - Bahan penyerap batang kendali Hf Jumlah batang kendali 8 6. Reaktor MPRR-30 di India India merencanakan untuk membangun reaktor riset baru yang dinamakan MPRR-30 (Multipurpose Reasearch Reactor-30). Berikut ini konfigurasi teras MPRR-30 [9] yang ditunjukkan pada Gambar 6 dan hasil perhitungan desain teras MPRR-30 ditunjukkan pada Tabel 6. Teras tersusun dari 24 kisi persegi ukuran 85.6 mm x 8, yang ditempatkan di dalam filler. Teras setimbang terdiri dari 19 perangkat elemen bakar, 4 Gambar 5. Konfigurasi Teras CRCN/RPM-I [8] perangkat elemen kendali, 1 posisi iradiasi dalam teras, 3 posisi iradiasi di filler, 2 batang kendali pengatur dalam filler, 2 batang kendali pengaman dalam filler dan 1 fine control rod dalam filler. HASIL DAN PEMBAHASAN Rangkuman parameter teras reaktor dari berbagai jenis reaktor disajikan dalam Tabel 8. Berdasarkan parameter tersebut dilakukan kajian sehingga diperoleh suatu parameter teras yang paling optimal.

7 Lily Suparlina ISSN Gambar 6. Desain konfigurasi Teras MPRR-30 India [9] Tabel 6. Data desain reaktor MPRR-30 [9] ELEMEN BAKAR STANDAR ELEMEN BAKAR KENDALI Bahan U3Si2-Al U3Si2-Al Pengayaan 19,75 19,75 Jumlah perangkat 19 4 Jumlah pelat Tinggi aktif (mm) Tebal pelat (mm) 1,4 1,4 Tebal meat (mm) 0,6 0,6 Lebar meat (mm) 68,9 68,9 Lebar kelongsong (mm) 0,4 0,4 Lebar kanal bahan bakar (mm) 2,3 2,3 Tabel 7. Fluks neutron termal, epitermal dan cepat di MPRR-30 [9] Fluks neutron maksimum Core Water Hole (n/cm 2 /det) Pheriperal Water Hole (n/cm 2 /det) (n/cm 2 /det) Termal 6,7 E14 4,2 E14 3,2 E14 Epitermal 3,0 E14 2,5 E14 7,0 E13 Cepat 1,8 E14 8,5 E13 6,3 E12 Tabel 8. Parameter berbagai jenis teras reaktor riset Parameter Jenis Reaktor JMTR CARR HFR OPAL CRCN/FRM-I MPRR-30 Jenis Tank Tank Tank OP OP OP Pendingin H 2 O H 2 O H 2 O H 2 O H 2 O H2O Moderator H 2 0 H 2 O H 2 O H 2 0 D 2 O H2O Be,D2O D 2 O Be D 2 O Be, D 2 O D2O (MW) Fluks neutron termal ratarata [10 14 n/cm 2.s] 4.0 4,0 2 3,82 4 6,7 Posisi iradiasi Dimensi teras (cm) 41,6 x 41,6 x 75 72,9 x 750,4 35 x 35 x x 60 61,5 Jumlah elemen bakar Jumlah batang kendali Tinggi elemen bakar (mm)

8 200 ISSN Lily Suparlina Parameter Jenis Reaktor JMTR CARR HFR OPAL CRCN/FRM-I MPRR-30 Densitas U 3 Si 2 -Al 4.8 4,3 4,8 4,8 4,8 4,8 [gram/cm 3 ] Pengayaan (%) ,75 19, ,75 Jumlah pelat elemen bakar Jumlah pelat elemen bakar Dimensi elemen 76,2 x ,2 x 76,2 81 x 77 80,5 x 80,5 80 x 80 85,6 x 85,6 bakar(mm) Tebal meat (mm) 0,51 0,6 0,76 0,61 0,7 0,6 Panjang meat (mm) Lebar meat (mm) 61,6 61, ,9 Tebal kelongsong (mm) 0,38 0,38 0,38 0,37 0,4 0,4 Jarak antar pelat 2,59 2,59 x 2 2,7 2,3 2,57 x2 2,32 x 2 2,22 x 14 Absorber Hf Hf Cd Hf AgInCd Hf Racun dapat bakar Kawat Cd BKP Kawat Cd BKP Berdasarkan kajian penulis dari data reaktor riset yang beroperasi saat ini maka hampir semua sangat tinggi maka harus menggunakan reflektor D 2 O seperti dalam desain reaktor MPRR-30. Posisi reaktor produksi radioisotop dan penelitian iradiasi harus dibuat banyak sehingga dapat mempunyai fluks neutron termal yang tinggi antara 2 memenuhi permintaan iradiasi pada waktu yang x n/cm 2.s hingga 6,7 x n/cm 2.s, bersamaan. Untuk efisiensi penggunaan bahan bakar menggunakan konfigurasi teras kompak dengan daya serendah mungkin. Reaktor beroperasi dengan faktor keselamatan operasi yang tinggi maka bersifat under moderated. Untuk itu konfigurasi teras reaktor riset inovatif harus mempunyai fluks neutron tinggi baik dalam teras, maka perlu diperhatikan jumlah siklus yang panjang dengan fraksi bakar buang maksimum > 60%. KESIMPULAN termal maupun cepat sehingga meningkatkan Desain teras reaktor untuk produksi radioisotop produksi radioisotop dan sangat baik untuk penelitian dan produksi silicon doping serta penelitian bahan ilmu bahan dan silikon doping. Berdasarkan kajian maju memerlukan jenis reaktor yang mampu tersebut maka reaktor menggunakan bahan bakar menghasilkan fluks neutron termal dan cepat yang U 3 Si 2 -Al dengan kerapatan 4,8 gram uranium/cm 3. tinggi. Teras reaktor sebaiknya berbentuk kompak, Akan tetapi berdasarkan penelitian saat ini bahan menggunakan bahan bakar dalam jumlah sedikit bakar UMo juga mempunyai prospek yang baik di sehingga lebih ekonomis dan memiliki manjemen masa depan karena bahan bakar ini dapat digunakan bahan bakar yang lebih sederhana. Bahan bakar yang dengan tingkat muat tinggi hingga 9 gram digunakan pada umumnya dari jenis U 3 Si 2 -Al uranium/cm 3. dengan kerapatan tinggi sehingga teras dapat dibuat Hasil beberapa kajian menunjukkan bahwa sekecil mungkin dengan panjang siklus yang lama. penggunaan bakar UMo dengan muatan yang sama Bahan bakar UMo dapat digunakan sebagai dengan bahan bakar U 3 Si 2 -Al akan menghasilkan bahan bakar alternatif selain silisida karena UMo nilai reaktivitas lebih teras yang lebih kecil. Batang dapat digunakan hingga mencapai kerapatan 9 gram kendali reaktor menggunakan hafnium. Penggunaan uranium/cm 3. Menggunakan batang kendali hafnium hafnium dalam laju pendingin air cukup baik karena karena ketahanan terhadap korosi sangat tinggi dan sangat rapat dengan kelongsong sehingga tidak baik untuk fluens yang tinggi. Menggunakan terjadi korosi dan juga baik untuk fluens yang tinggi. moderator air ringan H 2 O dan reflektor D 2 O dengan Selaian itu penggunaan batang kendali AgInCd faktor keselamatan yang tinggi. seperti yang digunakan di reaktor CRCN/FRM-I juga perlu dipertimbangkan karena jenis ini juga DAFTAR PUSTAKA digunakan di reaktor RSG-GAS dan sudah dapat 1. JAERI, JMTR (Japan Materials Testing dibuat oleh PT BATEK (Batan Teknologi). Reactor) JMTR Booklet,. Japan Atomic Energy Moderator dan pendingin menggunakan air ringan Agency Oarai Research Establishment H 2 O dan reflektor menggunakan air berat D 2 O dan (2002). kombinasi antara beryllium dan D 2 O. Untuk itu jika reaktor riset ingin menghasilkan fluks neutron yang

9 Lily Suparlina ISSN KAWAMURA Hiroshi, New JMTR and International Network, Oarai Research and Development Center - JAEA (2010), diunggah dari : l/5-2.pdf 3. LUZHENG Y and KANG Y, Problems Concerned in Fuel Design of CARR, dipresentasikan pada International Meeting on RERTR, Sao Paolo, Brazil (1998) 4. HFR (High Flux Reactor) Petten Mini Blue Book Characteristic of The Installation and Irradiation Facilities, European Communities (2005) 5. N.A. HANAN. J.R. DEEN, J.E. MATOS, J.A. HENDRIKS, P.J.M. THIJSSEN, F.J. WIJTSMA, Neutronic Feasibility Studies for LEU Conversion of The HFR Petten Reactor. Dipresentasikan pada International Meeting on Reduced Enrichment of Research and Test Reactors. Las Vegas. Nevada, October (2000) 6. OPAL from Wikipedia The Free Encyclopedia, diunduh dari: en.wikipedia.org/.../openpool_australian_lightwater_reactor 7. R. CAMERON, Ansto Using LEU : Ansto s State of The Art Multipurpose Reactor, diunduh dari: 8. Using_LEU_in_OPAL.pdf 9. ANTONIO C.O. BARROSO ET AL, Study for a Multipurpose Research Reactor for The CRCN/CNEN-PE, dipresentasikan pada International Meeting on RERTR, Sao Paolo, Brazil (1998), 10. ARCHANA SHARMA, Physics Design of 30 MW Multipurpose Research Reactor BHABHA ATOMIC RESEARCH CENTRE, INDIA, dipresentasikan pada Workshop on Nuclear Reactor Design for Advanced Reactor Technologies, Trieste, May 2008, diunduh dari: www-nds.iaea.org/workshops/smr1944 /.../29.../archana%20sharma.pdf TANYA JAWAB Pande Made U Sriyono Untuk reaktor riset innovative yang direncanakan di Indonesia, bahan bakar yang akan digunakan adalah UMo sedang yang saat ini banyak digunakan adalah U 3 Si 2 Al. Mengapa? Lily Suparlina Meski saat ini belum digunakan UMo, namun dari hasil penelitian, bahan bakar UMo dapat digunaka sampai kerapatan tinggi sampai 9 gram uranium/cm 3. Berapakah jumlah bahan bakar yang direncanakan dan berapa besar fluk neutron termal yang diharapkan pada teras RRI yang akan di desain? Berapa besar daya operasinya? Lily Suparlina Jumlah bahan bakar seminimal mungkin, kira-kira bahan bakar maka fluks yan diharapkan kira-kira 5-7 x n/cm 2.det. daya operasi 20 MW.

ANALISIS POLA MANAJEMEN BAHAN BAKAR TERAS REAKTOR RISET TIPE MTR

ANALISIS POLA MANAJEMEN BAHAN BAKAR TERAS REAKTOR RISET TIPE MTR ANALISIS POLA MANAJEMEN BAHAN BAKAR TERAS REAKTOR RISET TIPE MTR Lily Suparlina, Tukiran Surbakti Pusat Teknologi Keselamatan Reaktor Nuklir, PTKRN-BATAN Kawasan PUSPIPTEK Gd. No. 80 Serpong Tangerang
