LOMBA PENULISAN WARTAWAN BPOM Mengawal Badan POM di Era MEA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LOMBA PENULISAN WARTAWAN BPOM Mengawal Badan POM di Era MEA"

Transkripsi

1 LOMBA PENULISAN WARTAWAN BPOM Mengawal Badan POM di Era MEA LATAR BELAKANG A. Latar Belakang dan Tujuan Sejak 2015 Badan Pengawas Obat dan Makanan (POM) telah menerapkan perubahan sistem pengawasan barang (obat, makanan, dan kosmetik) dari watchdog control menjadi proactive control. Perubahan sistem tersebut penting untuk meningkatkan kinerja pengawasan terhadap peredaran barang secara nasional, maupun dalam hubungan regional dan internasional, terutama di era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) yang mulai berlaku pada 31 Desember Di tahun 2016 ini Badan POM berfokus pada dimulainya penerapan MEA dengan terus meningkatkan daya saing produk obat, makanan, dan kosmetik dalam negeri. Selain melakukan pembinaan kepada pelaku usaha terutama UMKM, Badan POM juga meningkatkan pengawasan terhadap peredaran barang di pasar nasional untuk menjamin keamanan, manfaat, dan mutunya. Dalam hal ini termasuk pemberdayaan masyarakat sebagai konsumen. Salah satu tantangan utama Badan POM di era MEA adalah masalah kurang paham publik terhadap MEA. Misalnya, ada mitos yang mengemuka bahwa saat era MEA berjalan maka semua barang akan bebas masuk ke Indonesia. Padahal, walaupun pasar bebas bukan berarti barang ( obat, makanan, kosmetik) dapat beredar dengan bebas. Setiap pengimpor yang memasukkan barang ke Indonesia harus mendaftarkan dulu produknya ke Badan POM. Pengawasan keamanan, manfaat, dan mutu produk yang beredar di Indonesia juga tetap tanggung jawab Badan POM. Berdasarkan hal tersebut penting adanya peningkatan pemahaman publik melalui media massa mengenai sistem pengawasan barang di Badan POM. Sebagai upaya edukasi dan sosialisasi mengenai hal tersebut, Badan POM menggelar lomba penulisan artikel. Lomba penulisan ini juga sebagai upaya mendapatkan masukan dari publik dan media massa mengenai kinerja dan sistem pengawasan Badan POM.

2 B. Tema dan Topik Tema Utama: Mengawal Badan POM di Era MEA Sub Tema/Topik: Dalam penulisan artikel peserta dapat mengangkat salah satu topik di bawah ini sebagai bahasan, yaitu: 1. Peran Serta BPOM dalam Menanggulangi Peredaran Makanan Berbahaya di Era MEA 2. Memperkuat Sistem Pengawasan Obat dan Makanan di Era MEA 3. Perlunya Payung Hukum Mengenai Kewenangan BPOM dalam Pengawasan Obat dan Makanan 4. Perubahan Paradigma Pengawasan Badan POM dari watch dog control menjadi pro active 5. Sinergi BPOM dan Departemen/Institusi Terkait dalam Pengawasan dan Penindakan Makanan, Obat dan Kosmetik Berbahaya yang Beredar di Masyarakat KRITERIA PENGHARGAAN Kriteria penghargaan didasarkan pada beberapa hal aspek berikut ini: Keaslian Tulisan/artikel ditulis dan dikembangkan berdasarkan inspirasi yang akan disampaikan oleh peserta. Pesan Kemampuan tulisan/artikel tersebut mampu mengkomunikasikan pesan-pesan yang terkandung dalam tema yang telah ditentukan. Menggunakan Bahasa Indonesia yang baik & benar, disesuaikan dengan gaya penulisan masing-masing media. Kreativitas Nilai tambah akan diberikan kepada tulisan/artikel yang mempunyai unsur kreativitas dalam penyampaiannya serta tips yang unik sehingga mampu menarik minat pembaca.

3 TIM PENILAI Senior Editor Media Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Enesis Group RedWhite Communications MEKANISME, PERSYARATAN & JADWAL Kriteria Peserta : 1. Peserta harus merupakan Warga Negara Indonesia (WNI). 2. Peserta adalah wartawan yang bekerja pada media cetak/online/ kantor berita/ sindikasi (jurnalis) dan dapat diikuti pula bagi wartawan lepas (termasuk diantaranya penulis tetap maupun kontributor) 3. Peserta wartawan harus menyertakan copy kartu identitas dan kartu pers yang masih berlaku atau surat keterangan yang menyatakan bahwa yang bersangkutan adalah wartawan, baik dari media tempat bekerja atau lembaga profesi wartawan tempatnya bergabung. 4. Peserta wajib mengirimkan surat konfirmasi terlampir kepada panitia. 5. Panitia berhak mendiskualifikasi keikutsertaan peserta wartawan dan/atau membatalkan apabila peserta yang terpilih sebagai pemenang memberikan data yang keliru dan/atau tidak benar. Kriteria Tulisan: 1. Materi tulisan pernah dipublikasikan di media cetak/ media online antara 1 Januari 31 Maret Materi tulisan harus dikirim dengan: A. Format Microsoft Word (softcopy). B. Disertai bukti pemuatan berupa kliping asli bukan fotokopi (untuk media cetak) atau Link situs web. 3. Materi tulisan harus sesuai dengan tema yang telah ditentukan oleh panitia, baik tema umum maupun tema pilihan.

4 4. Materi tulisan belum pernah diikutsertakan pada lomba sejenis yang diselenggarakan BPOM maupun pihak lain. 5. Setiap peserta bisa mengirimkan lebih dari 1 tulisan. 6. Materi dikirimkan paling lambat tanggal 31 Maret 2016 ke: Kepada Panitia Lomba Penulisan Artikel BPOM Rasno RedWhite Communication Jl. Sampit IV no. 10 Kramat Pela, Kebayoran Baru Jakarta Selatan Phone : Fax : Atau alamat jwc.bpom2016@gmail.com 7. Pengumuman pemenang akan dilakukan pada bulan April 2016 (akan diinformasikan lebih lanjut). HADIAH PEMENANG 3 pemenang utama akan mendapatkan hadiah berupa: Juara 1 uang tunai sebesar Rp ,- (Sepuluh juta rupiah) Juara 2 uang tunai sebesar Rp ,- (Tujuh juta rupiah) Juara 3 uang tunai sebesar Rp ,- (Lima juta rupiah)

5 FORM PENDAFTARAN PESERTA JOURNALIST WRITING CONTEST BPOM 2016 Mengawal Badan POM Menghadapi MEA NAMA PESERTA/ID PERS :... MEDIA :... ALAMAT MEDIA :... NO. TELEPON :. *peserta yang telah menandatangani form journalist writing contest ini, maka peserta tersebut telah menyetujui semua persyaratan dan kondisi kontes Jakarta, Telah disetujui oleh...

TEKNIS DAN KETENTUAN LOMBA KARYA TULIS JURNALIS TEKNIS DAN KETENTUAN LOMBA KARYA FOTO JURNALIS

TEKNIS DAN KETENTUAN LOMBA KARYA TULIS JURNALIS TEKNIS DAN KETENTUAN LOMBA KARYA FOTO JURNALIS TEKNIS DAN KETENTUAN LOMBA KARYA TULIS JURNALIS 1. Terbuka bagi setiap Warga Negara Indonesia yang berprofesi sebagai wartawan di media cetak dan online yang beredar di Indonesia. 2. Merupakan karya asli,
