RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )"

Transkripsi

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 1 (satu) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 6.iMempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 6.1iMempraktikkan gerak latihan dasar untuk meningkatkan kekuatan otot dada, otot punggung, dengan mengikuti aturan Indikator : - Melakukan gerakan saling mendorong bahu berpasangan - Melakukan gerakan menarik dan merentangkan tangan - Melakukan gerakan push up dengan control yang baik - Melakukan gerakan menggendonga teman berpasangan - Melakukan gerakan back up dengan control yang baik - Melakukan gerakan gerakan mendorong dengan benda/alat I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak dasar kebugaran jasmani - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melatih gerakan perenggangan dan pelemasan serta kelentukan II. Materi Pembelajaran - Latihan kekuatan otot dada dan otot punggung III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 1

2 - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 1 - Melakukan gerakan saling mendorong bahu berpasangan - Melakukan gerakan mnearik dan merentangkan tangan dengan irama hitungan - Melakukan gerakan push up dengan control yang baik - Melakukan gerakan menggendong teman berpasangan - Melakukan gerakan back up dengan control yang baik - Melakukan gerakan mendorong dengan benda/alat 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A. Teknik - Non tes B. Bentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C. Instrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 2

3 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 2 (dua) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 6.iMempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 6.2iMempraktikkan gerak latihan dasar untuk melatih kelentukan persendian anggota badan bagian atas dengan mengikuti aturan. Indikator : - melakukan gerakan merenggut-renggutkan leher ke depan dan ke belakang dengan hitungan - melakukan gerakan merenggut tenggutkan leher ke samping kiri dan kanan - melakukan gerakan memalingkan kepala ke kiri dan ke kanan dengan control yang baik - melakukan gerakan memutarkan kepala dengan control yang baik - melakukan variasi perenggangan lengan dengan control yang baik - melakukan gerakan memutarkan bahu dengan control yang baik I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak dasar kebugaran jasmani - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melatih gerakan perenggangan dan pelemasan serta kelentukan II. Materi Pembelajaran - Latihan kelentukan III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 3

4 - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 2 - Melakukan gerakan merenggut-renggutkan leher ke depan dan ke belakang - Melakukan gerakan merenggut renggutkan leher ke samping kiri dan kanan - Melakukan gerakan memalingkan kepala ke kiri dan ke kanan dengan control yang baik - Melakukan gerakan memutarakan kepala dengan control yang baik - Melakukan variasi gerakan perenggangan lengan dengan control yang baik - Melakukan gerakan memutarkan bahu dengan control yang baik 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalaha-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 4

5 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 3 (ketiga) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 7.iMempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 7.1iMempraktikkan dua bentuk senam ketangkasan : melompat dan berputar 90 derajat saat di udara, melompati benda sesuai dengan kemampuan serta memperhatikan faktor keselamatan. Indikator : - Melakukan gerakan lompat lompat di tempat dengan control yang baik - Melakukan gerakan lompat di tempat dengan berputar di udara - Melakukan gerakan melompati rintangan ke depan dengan control yang baik - Melakukan gerakan melompat sambil berputar dengan rintangan I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak senam ketangkasan - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melatih gerakan perenggangan dan pelemassan serta kelentukan II. Materi Pembelajaran - Senam ketangkasan III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 5

6 2. Kegiatan Inti Pertemuan 3 - Melakukan gerakan lompat lompat di tempat dengan hitungan dan control yang baik - Melakukan gerakan lompat di tempat dengan berputar di udara - Melakukan gerakan lompat di tempat dengan berputar di udara (hitungan satu sampai tiga di tempat hitungan keempat berputar) - Melakukan gerakan melompati rintangan ke depan dengan control yang baik - Melakukan gerakan melompat sambil berputar dengan rintangan 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 6

7 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 4 (keempat) dan 5 (kelima) Alokasi waktu : 4 X 35 menit Standar Kompetensi : 7.iMempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 7.2iMempraktikkan rangkaian gerak senam ketangkasan sederhana: berjalan dan berguling ke depan, memindahkan berat tubuh dari satu titik ke titik yang lain dengan control yang baik. Indikator : - Melakukan gerakan gerakan tidur terlentang ke dua kaki ditarik ke belakang dilakukan berulang-ulang - Melakukan gerakan berguling ke samping - Melakukan gerakan berguling ke dengan control yang baik - Melakukan gerakan, berjalan, berguling ke depan dengan control yang baik I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak senam ketangkasan - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melatih gerakan perenggangan dan pelemassan serta kelentukan II. Materi Pembelajaran - Senam ketangkasan berguling ke depan III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 4 Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 7

8 - Melakukan gerakan tidur terlentang kedua kaki ditarik ke belakang dilakukan berulang-ulang - Melakukan gerakan berguling ke samping kiri - Melakukan gerakan berguling ke samping kanan - Melakukan gerakan berguling ke depan dengan control yang baik - Melakukan gerakan berjalan, berguling ke depan dengan control yang baik Pertemuan 5 - Melakukan gerakan gerakan berguling yang baik - Melakukan gerakan berguling ke depan dengan control yang baik - Melakukan gerakan, berjalan, berguling ke depan dengan control yang baik 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 8

9 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 6 (keenam) 7 (ketujuh) Alokasi waktu : 4 X 35 menit Standar Kompetensi : 8.iMempraktikkan ketrampilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dengan menggunakan atau tanpa musik, memiliki, pengetahuan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Kompetensi Dasar : 8.1iMempraktikkan ketrampilan dasar gerak ritmik yang berorientasi pada arah dan ruang secara berpasangan, menggunakan atau tanpa musik, serta nilai kerjasama dan disiplin. Indikator : - Bergerak mengikuti irama menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor. - Mengekspresikan gerak dalam irama langkah dan ayunan lengan sesuai dimensi ruang - Melakukan variasi gerak langkah ayunan melompat melonacat memutar sesuai irama dan dimensi - Melakukan gerakan rangkaian berjalan, berlari melompat berjingkat dan berputar mengikuti irama sesuai dimensi ruang. I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak senam irama - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melakukan mengikuti pola langkah dengan baik II. Materi Pembelajaran - Senam irama sederhana III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 9

10 2. Kegiatan Inti Pertemuan 6 - Bergerak mengikuti irama menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor - Mengekspresikan gerak dalam irama langkah dan ayunan lengan sesuai dimensi ruang - Melakukan variasi gerak langkah ayunan melompat meloncat memutar sesuai irama dan dimensi ruang - Melakukan gerakan rangkaian berjalan, berlari melompat berjingkat dan berputar mengikuti irama sesuai dimensi ruang. Pertemuan 7 - Melakukan gerakan senam irama berkelompok/berpasangan - Melakukan gerakan rangkaian berjalan, berlari, melompat, berjingkat dan berputar mengikuti irama sesuai dimensi ruang. 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 10

11 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 8 (kedelapan) 9 (kesembilan) Alokasi waktu : 4 X 35 menit Standar Kompetensi : 8.iMempraktikkan ketrampilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dengan menggunakan atau tanpa musik, memiliki, pengetahuan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Kompetensi Dasar : 8.2iMempraktikkan ketrampilan dasar gerak ritmik yang berorientasi pada arah dan ruang secara Beregu menggunakan atau tanpamusik serta nilai kerjasama, dan disiplin. Indikator : - Melakukan gerakan senam ritmik menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor. - Memperbaiki gerakan yang salah - Memperagakan gerakan senam irama secara berkelompok I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak senam irama - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat melakukan mengikuti pola langkah dengan baik II. Materi Pembelajaran - Senam irama III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 8 Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 11

12 - Melakukan gerakan senam ritmik menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor - Memperbaiki gerakan yang salah - Memperagakan gerakan senam irama secara berkelompok Pertemuan 9 - Latihan memperagakan gerakan senam irama secara berkelompok - Memperagakan gerakan senam irama secara per kelompok 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat - Lapangan - Stop Watch - Peluit - Kapur line/tali VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 12

13 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 10 (kesepuluh) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 9.iMempraktikkan gerak dasar renan, dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 9.1iMempraktikkan gerak lengan dan tungkai untuk mengangkat tubuh di dalam air Indikator : - Memperagakan teknik dasar pengambilan nafas - Masuk ke dalam kolan renang dengan berpegangan - Menggerakkan tungkai sambil memegang dinding kolam - Menggerakkan tarikan lengan di dalam air I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak renang - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Melatih keberanian dan percaya diri II. Materi Pembelajaran - Gerak dasar renang III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 10 - Memperagakan teknik dasar pengambilan nafas - Masuk ke dalam kolam renang dengan berpegangan - Menggerakkan tungkai sambil memegang dinding kolam Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 13

14 - Menggerakkan tarikan lengan di dalam air 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat renang - Pelampung - Kolam renang - Stop watch VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 14

15 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 11 (kesebelas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 9.iMempraktikkan gerak dasar renan, dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 9.2iMempraktikkan keseimbangan tubuh dan penyelamatan diri di air serta memperhatikan faktor keselamatan diri dan orang lain, serta nilai kebersihan. Indikator : - Mengontrol keseimbangan tubuh di dalam air - Memperagakan ketrampilan teknik menginjak-injak air I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak renang - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Melatih keberanian dan percaya diri II. Materi Pembelajaran - Keseimbangan tubuh dan penyelamatan di air III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 11 - Mengontrol keseimbangan tubuh di dalam air - Melakukan gerakan keseimbangan di kolam renang dengan menggunakan pelampung - Menggerakkan gerakan kaki ke depan dan belakang bergantian dengan posisi duduk di pinggir jalan Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 15

16 - Memperagakan ketrampilan teknik menginjak-injak air - Melakukan mengambang di air ke dua tangan di bahu 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat renang - Pelampung - Kolam renang - Stop watch - VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 16

17 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 12 (keduabelas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 9.iMempraktikkan gerak dasar renang, dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 9.3iMempraktikkan gerak dasar renang : mengapung, menenggelamkan diri di dalam air, dan bernafas, serta nikai disiplin. Indikator : - Menyelam ke dalam air - Melakukan gerakan mengapung di dalam air dengan bantuan pelampung - Memperagakan teknik pengambilan nafas - Memperagakan teknik gerak dasar berenang dengan koordinasi gerak tangan dan kaki I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan gerak renang - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Melatih keberanian dan percaya diri - Siswa dapat menyelam dengan mata terbuka II. Materi Pembelajaran - Teknik mengapunga di dalam air III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 17

18 Pertemuan 12 - Menyelam di dalam air dengan mata terbuka - Melakukan gerakan mengapung di dalam air dengan bantuan pelampung - Memperagakan teknik pengambilan nafas - Memperagakan teknik gerak dasar berenang dengan koordinasi gerak tangan dan kaki 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Diktat renang - Pelampung - Kolam renang - Stop watch VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 18

19 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 13 (ketiga belas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 10.iMempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan di sekitar sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 10.1iMempraktikkan mempraktikkan berbagai aktivitas fisik di lingkungan sekolah dan nilai kebersihan, kesehatan dan keselamatan. Indikator : - Mengenal lokasi mereka berada dengan sketsa di lingkungna sekolah - Menjaga kebersihan di lingkungan sekolah - Melakukan ketrampilan memilih tempat yang aman dan nyaman untuk bermain - Menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain dalam melakukan aktivitas I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan aktifitas di sekitar lingkungan sekolah - Siswa dapat meningkatkan aktifitas kesegaran jasmani - Siswa dapat bersosialisasi dengan teman-temannya - Siswa dapat menjaga kebersihan di sekitar lingkungan sekolah II. Materi Pembelajaran - Membaca PETA III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 19

20 2. Kegiatan Inti Pertemuan 13 - Mengenal lokasi mereka berada dengan sketsa di lingkungan sekolah - Menjaga kebersihan di lingkungan sekolah - Melakukan ketrampilan memilih tempat yang aman dan nyaman untuk bermain - Menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain dalam melakukan aktifitas 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Denah sekolah - Rambu rambu - Peraturan sekolah VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 20

21 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 14 (keempat belas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 10.iMempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan di sekitar sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 10.2iMengikuti rambu-rambu perjalanan di lingkungan sekolahan secara beregu dan memperhatikan faktor keselamatan, kerjasama dan disiplin. Indikator : - Mengenal rambu rambu yang dibuat - Melakukan perjalanan bolak-balik mengikuti simbol/tanda - Bekerjasama dengan orang lain dalam melakukan tugas I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan aktifitas di sekitar lingkungan sekolah - Siswa dapat mengetahui rambu-rambu yang dibuat oleh sekolah - Siswa dapat bersosialisasi dengan teman temannya - Siswa dapat menjaga kebersihan di sekitar lingkungan sekolah II. Materi Pembelajaran - Membaca PETA III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 14 Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 21

22 - Mengenal rambu-rambu yang di buat oleh sekolah - Melakukan perjalanan bolak balik mengikuti simbol/tanda - Bekerjasama dengan orang lain dalam melakukan tugas 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Denah sekolah - Rambu rambu - Peraturan sekolah VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 22

23 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 15 (kelima belas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 10.iMempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan di sekitar sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar : 10.3iMembiasakan menggunakan pakaian dan sepatu yang sesuai Indikator : - Membiasakan menggunakan pakaian sesuai dengan kebutuhan - Menggunakan sepatu yang desesuaikan dengan kebutuhan yang akan dilakukan - Mengetahui manfaat pakaian dan sepatu untuk tubuh I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat melakukan aktifitas di sekitar lingkungan sekolah - Siswa dapat mengetahui rambu-rambu yang dibuat oleh sekolah - Siswa dapat bersosialisasi dengan teman temannya - Siswa dapat menjaga kebersihan di sekitar lingkungan sekolah II. Materi Pembelajaran - Nilai dan sikap III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Siswa dibariskan menjadi empat barisan - Mengecek kehadiran siswa - Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap - Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti - Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari 2. Kegiatan Inti Pertemuan 15 - Membiasakan menggunakan pakaian sesuai dengan kebutuhan Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 23

24 - Menggunakan sepatu yang disesuaikan dengan kebutuhan yang akan dilakukan - Mengetahui manfaat pakaian dan sepatu untuk tubuh 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Denah sekolah - Rambu rambu - Peraturan sekolah VI. Penilaian A.iTeknik - Non tes B.iBentuk - Tes ketrampilan/perbuatan C.iInstrumen - Soal praktek Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 24

25 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 16 (keenam belas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 11.iMenerapkan budaya hidup sehat Kompetensi Dasar : 11.1iMenjaga kebersihan tangan dan kaki Indikator : - Menyebutkan fungsi tangan dan kaki - Menyebutkan penyakit yang di akibatkan oleh tangan yang kotor - Manfaat menjaga kebersihan tangan dan kaki - Menyebutkan cara membersihkan tangan dan kaki I. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat menjaga kebersihan tangan dan kaki - Siswa dapat membiasakan diri membersihkan tangan dan kaki sebelum tidur II. Materi Pembelajaran - Nilai dan sikap III. Metode Pembelajaran - Ceramah - Demontrasi - Praktek IV. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Mengecek kehadiran siswa - Mengkondisikan siswa di kelas - Mengemukakan tujuan pembelajaran yang akan diajarakan - Menjelaskan materi yang diajarkan kepada siswa 2. Kegiatan Inti Pertemuan 16 - Menyebutkan fungsi tangan dan kaki dalam kehidupan - Menyebutkan penyakit yang di akibatkan oleh tangan yang kotor - Manfaat menjaga kebersihan tangan dan kaki - Menyebutkan cara membersihkan tangan dan kaki Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 25

26 3. Kegiatan Akhir / Penenangan - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan V. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Buku Kesehatan - Gambar yang ada hubungannya dengan pembelajaran VI. Penilaian A.iTeknik - Tes B.iBentuk - Tes tertulis C.iInstrumen - Soal tes Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 26

27 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah : SDN 2 Murung Keramat Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas / Semester : 2 / 2 Pertemuan ke : 17 (ketujuh belas) Alokasi waktu : 2 X 35 menit Standar Kompetensi : 11.iMenerapkan budaya hidup sehat Kompetensi Dasar : 11.2iMengenal cara makan Indikator : - Menyebutkan kegunaan makan - Menyebutkan makanan yang sehat - Menyebutkan cara makan yang sehat VII. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat menjaga kebersihan tangan dan kaki - Siswa dapat membiasakan diri membersihkan tangan dan kaki sebelum tidur - Siswa dapat mengetahui dan membiasakan etika makan yang sehat VIII. Materi Pembelajaran - Makan yang sehat IX. Metode Pembelajaran - Ceramah - Diskusi X. Langkah langkah kegiatan pembelajaran 1. Kegiatan Awal - Mengecek kehadiran siswa - Mengkondisikan siswa di kelas - Mengemukakan tujuan pembelajaran yang akan diajarakan - Menjelaskan materi yang diajarkan kepada siswa 2. Kegiatan Inti Pertemuan 17 - Menyebutkan kegunaan makan untuk kesehatan - Menyebutkan makanan yang sehat dan bergizi - Menyebutkan cara makan yang sehat 3. Kegiatan Akhir / Penenangan Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 27

28 - Siswa dikumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang telah dilakukan/diajarkan - Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang dilakukan XI. Alat dan Sumber Belajar - Buku Penjasorkes kelas 2 penerbit airlangga - Buku kesehatan - Gambar yang ada hubungannya dengan pembelajaran XII. Penilaian A.iTeknik - tes B.iBentuk - Tes tertulis C.iInstrumen - Soal tes Mengetahui Kepala Sekolah Kuala Kapuas, 2009 Guru Penjasorkes SRI RAHAYU, S.Pd NIP MARDIYANTO, S.Pd.I NIP Mardiyanto, S.Pd.I, RPP SDN 2 Murung Keramat 28

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Nama Sekolah :... Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas/Semester : [ dua ] / [ dua ] Pertemuan ke : [ satu ] Alokasi Waktu : x 35 Menit
