PEDOMAN PELAKSANAAN PEMILIHAN INSTITUSI PENDIDIKAN DIII KEPERAWATAN TERBAIK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEDOMAN PELAKSANAAN PEMILIHAN INSTITUSI PENDIDIKAN DIII KEPERAWATAN TERBAIK"

Transkripsi

1 PEDOMAN PELAKSANAAN PEMILIHAN INSTITUSI PENDIDIKAN DIII KEPERAWATAN TERBAIK ASOSIASI INSTITUSI PENDIDIKAN D III KEPERAWATAN INDONESIA (AIPDiKI)

2 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Tujuan II. INSTRUMEN PENILAIAN III. KRITERIA NOMINATOR INSTITUSI TERBAIK IV. MEKANISME PELAKSANAAN V. BORANG VI. BENTUK PENGHARGAAN VII. PENUTUP LAMPIRAN 1. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan 2. Alur Seleksi Pemilihan 3. Buku 3A- Borang Program Studi 4. Buku 3B- Borang Institusi Pengelola 5. Buku 4 - Panduan Pengisian Instrumen 6. Buku 5 Pedoman Penilaian Instrumen 2

3 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, berkat limpahan Rahmat dan Karunia-Nya pedoman pelaksanaan pemilihan Intitusi Terbaik AIPDiKI Tahun ini dapat diselesaikan sesuai dengan yang direncanakan. Penilaian pemilihan Institusi Terbaik Tahun ini ditujukan pada Intitusi yang memiliki Legalitas / Akta Kemenkumham, Institusi yang tidak sedang menghadapi masalah (konflik internal / eksternal), Institusi dengan laporan PDPT yang sehat (100 %), rasio antara dosen tetap dan mahasiswa yang memadai dan Institusi yang terakreditasi. Kami menyampaikan ucapan terimakasih kepada Tim Pemilihan dan semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan buku pedoman ini, sehingga dapat memberi manfaat bagi semua Institusi Diploma III Keperawatan seluruh Indonesia Jakarta, September 2014 Ketua Umum AIPDiKI 3

4 TIM PENYUSUN Pengarah : Yupi Supartini, SKp., M.Sc ( Ketua Umum AIPDiKI) Penanggung Jawab : Miciko Umeda, SKp., M.Biomed ( Ketua I AIPDiKI) Ketua Sekretaris Anggota : Ns. Neli Husniawati, S.Kep., M.Kep (Kabid. Penelitian AIPDiKI) : Pramita Iriana, SKp., M.Biomed (Sekretaris Umum AIPDiKI) : 1. Dr. Ni Made Riasmini, M.Kep., Sp.Kep.Kom 2. Dr. Atik Hodikoh, M.Kep., Sp.Kep. Mat 3. Giri Widakdo, SKp., MKM 4. Ns. Ragil Supriyono, S.Kep., M.Kep 4

5 I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Asosiasi Institusi D III Keperawatan Indonesia (AIPDiKI) merupakan satu lembaga independent yang didirikan atas dasar kesepakatan seluruh insitusi pendidikan D III Keperawatan Indonesia dengan tujuan untuk meningkatkan mutu penyelenggaraan pendidikan yang terus menerus dengan memperhatikan semua komponen berdasarkan Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SNPT).Tugas utama yang harus dilakukan oleh seluruh lembaga pendidikan adalah melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan baik. Dalam rangka memberikan apresiasi kepada institusi yang telah melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, AIPDiKI akan mengadakan kompetisi pemilihan Institusi penyelenggara pendidikan Diploma III terbaik Tahun Pemilihan ini dilakukan dengan harapan dapat memberikan motivasi kepada institusi untuk meningkatkan kualitas penyelenggaraan pendidikan D III Keperawatan. B. Landasan Hukum 1. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tanggal 8 Juli 2003, tentang Sistem Pendidikan Tinggi Nasional; 2. Undang-undang Nomor 12 tahun 2012 tanggal 10 Agustus 2012, tentang Pendidikan Tinggi; 3. Peraturan Pemerintah Nomor 66 tahun 2010, tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan; 4. Keputusan Mendikbud Nomor 184/U/2001 tentang Pedoman Pengawasan Pengendalian dan Pembinaan Program Diploma, sarjana, dan Pascasarjana di Perguruan Tinggi; 5

6 5. Keputusan Dirjen Dikti Nomor 34/DIKTI/Kep/2002 tanggal 3 Juli 2002 tentang perubahan dan Peraturan tambahan kepmen 184/U/2001; 6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 49 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi. 7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 50 Tahun 2014 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi 8. Permendikbud tentang akreditasi 9. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga AIPDiKI C. Tujuan Tujuan pemilihan Institusi Terbaik tahun adalah : 1. Memberikan apresiasi dan penghargaan kepada institusi penyelenggara D III Keperawatan yang telah secara luar biasa melakukan upaya pengembangan kualitas dan peningkatan prestasi dalam rangka memberikan kontribusi yang nyata bagi peningkatan kualitas lulusan pendidikan tinggi; 2. Menumbuhkan semangat berkompetisi secara sehat dan berkolaborasi antar institusi dalam penyelenggaraan pendidikan D III Keperawatan. 3. Memberikan motivasi kepada institusi penyelenggara D III Keperawatan terpilih untuk secara konsisten melakukan pengembangan kualitas, penjaminan mutu, peningkatan prestasi dan penyelenggaraan kegiatan akademik yang sesuai peraturan dan ketentuan yang berlaku; 4. Menimbulkan kebanggaan terhadap penyelenggaraan pendidikan bagi seluruh civitas akademika pada institusi penyelenggara D III Keperawatan terpilih. 6

7 II. INSTRUMEN PENILAIAN Instrumen yang digunakan dalam Penilaian Institusi penyelenggara D III Keperawatan tahun adalah: 1. Data peringkat akreditasi BAN-PT. 2. Borang akreditasi BAN-PT/LAM PT-Kes 3. Visitasi ke insitusi III. KRITERIA NOMINATOR INSTITUSI PENYELENGGARA D III KEPERAWATAN TERBAIK Peserta adalah seluruh institusi penyelenggara D III Keperawatan seluruh Indonesia yang melaksanakan proses belajar mengajar sesuai dengan ketentuan yang berlaku yang menjadi anggota AIPDiKI dan diseleksi berdasarkan aspek-aspek berikut : 1. Legalitas / Akta Kemenkumham 2. Tidak sedang menghadapi masalah (konflik internal / eksternal) 3. Laporan PDPT 4. Rasio Dosen Tetap : Mahasiswa 5. Jumlah DosenTetap 6. Dosen Tetap yang memiliki Jenjang Fungsional,sertifikasi profesi dan kualifikasi S2 7. Akreditasi BAN-PT /Kemenkes RI bagi yang belum terakreditasi BAN-PT IV. MEKANISME PELAKSANAAN 1. PP-AIPDiKI mengirimkan surat pemberitahuan dan borang akreditasi BAN-PT kepengurus AIPDiKI regional yang dikirim melalui website dan AIPDiKI Pusat. 2. AIPDiKI regional berkewajiban untuk melakukan sosialisasi kepada seluruh anggotanya. 3. AIPDIKI regional melakukan seleksi di tingkat regional yang akan menghasilkan 1 (satu ) nominator institusi yang mewakili regional 7

8 4. Sebelas nominator dari regional selanjutnya akan diseleksi di tingkat pusat 5. Hasil seleksi di tingkat pusat akan menghasilkan tiga nominator 6. Ke-3 nominator akan dilakukan penilaian dan visitasi oleh tim penilai dari pusat; 7. Hasil akhir dari pemilihan ini akan menentukan 1 (satu) institusi penyelenggara D III Keperawatan terbaik. V. BORANG Instrumen yang digunakan dalam penilaian ini adalah Borang Akreditasi BAN-PT/LAM PT-Kes. Institusi diharapkan mengisi Borang tersebut secara lengkap. Penyerahan borang yang telah diisi oleh insitusi disampaikan ke APDiKI regional masing-masing dalam bentuk hard copy dan soft copy sesuai petunjuk/informasi pengisian dan batas waktu yang telah ditentukan. Borang atau dokumen yang tidak sesuai ketentuan atau petunjuk yang telah ditentukan tidak dapat diproses lebih lanjut dalam penilaian. Berkas hard copy dicetak dalam kertas HVS ukuran A4 70 gram. Berkas soft copy dimasukan dalam bentuk CD. Berkas tersebut dapat dikirimkan melalui pos ke alamat AIPDiKI Pusat Jl. Kimia No 17 Jakarta Pusat VI. BENTUK PENGHARGAAN Penghargaan akan diberikan dalam bentuk uang tunai sebesar Rp ,- (Dua Puluh Lima Juta Rupiah) dan sertifikat VII. PENUTUP Demikian Pedoman Pelaksanaan Pemilihan Institusi Penddikan D III Keperawatan Terbaik disusun sebagai pedoman bagi pengurus regional AIPDiKI dan Pimpinan institusi dalam mengisi borang, dengan harapan 8

9 agar diperoleh informasi yang lengkap yang menggambarkan tentang institusi. Bagi Tim penilai dan segenap Panitia, buku ini merupakan pedoman dalam melaksanakan seluruh tahapan Pemilihan mulai dari perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi sampai dengan ditetapkannya pemenang Institusi Pendidikan D III Keperawatan Terbaik (versi AIPDiKI) Tahun

10 Lampiran 1 KEGIATAN Sosialisasi Pengisian Borang Seleksi di regional Pengiriman borang ke pusat Visitasi ke institusi Rapat penentuan Pengumuman Pemenang JADWAL KEGIATAN OKT NOV DES JAN FEB MAR I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV KET Diumumkan saat Kongres AIPDiKI April

11 Lampiran 2 ALUR SELEKSI PEMILIHAN INSTITUSI PENYELENGGARA D III KEPERAWATAN TERBAIK AIPDiKI TAHUN

12 Lampiran 3 Buku 3A- Borang Program Studi 12

13 Lampiran 4 Buku 3B- Borang Institusi Pengelola 13

14 Lampiran 5. Buku 4 - Panduan Pengisian Instrumen 14

15 Lampiran 6. Buku 5 Pedoman Penilaian Instrumen 15

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR. I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Tujuan

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR. I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Tujuan DAFTAR ISI KATA PENGANTAR I. PENDAHULUAN II. III. IV. A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Tujuan INSTRUMEN PENILAIAN KRITERIA NOMINATOR PRODI UNGGULAN KATEGORI PENILAIAN V. JADWAL KEGIATAN VI. VII.
