TINJAUAN YURIDIS MENGENAI KEDUDUKAN KOMISARIS INDEPENDEN DALAM MEWUJUDKAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PERUSAHAAN PUBLIK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINJAUAN YURIDIS MENGENAI KEDUDUKAN KOMISARIS INDEPENDEN DALAM MEWUJUDKAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PERUSAHAAN PUBLIK"

Transkripsi

1 TINJAUAN YURIDIS MENGENAI KEDUDUKAN KOMISARIS INDEPENDEN DALAM MEWUJUDKAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PERUSAHAAN PUBLIK TESIS Oleh : RUSLI / MKn PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2006

2 TINJAUAN YURIDIS MENGENAI KEDUDUKAN KOMISARIS INDEPENDEN DALAM MEWUJUDKAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PERUSAHAAN PUBLIK Rusli 1 Bismar Nasution 2 Runtung Sitepu 2 Chairani Bustami 2 INTISARI Salah satu alternatif sumber penyediaan modal bagi sebuah perusahaan adalah melalui pasar modal yakni dengan melalui penawaran efek ke publik dan menjadi perusahaan publik. Sebagai bentuk pertanggung jawaban atas pengelolaan dana yang diterima dari publik, perusahaan publik perlu menerapkan praktek goodcorporate governance. Penerapan good corporate governance pada suatu perusahaan membutuhkan kerjasama dari berbagai pihak khususnya kerjasama organ-organ perusahaan seperti komitmen pemegang saham dan komitmen direksi untuk menerapkan good corporate governance serta pengawasan pelaksanaan good corporate governance oleh komisaris. Setiap anggota komisaris pada prinsipnya haruslah bersifat independen, yakni wajib dengan itikad baik dan penuh tanggung jawab menjalankan tugas untuk kepentingan dan usaha perseroan. Akan tetapi dalam kenyataannya banyak komisaris yang tidak melaksanakan fungsinya pengawasannya dengan baik dan independen. Hal ini mendorong munculnya Komisaris Independen sebagai bagian dari Dewan Komisaris yang diharapkan mampu mendorong dan menciptakan iklim yang lebih independen, obyektif dan menempatkan kesetaraan sebagai prinsip utama dengan memperhatikan kepentingan semua stakeholders. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas (UUPT) tidak ada mengatur secara jelas dan tegas mengenai Komisaris Independen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaturan kedudukan Komisaris Independen secara yuridis formal, mengetahui hubungan Komisaris Independen dengan organ-organ perseroan lainnya dalam menunjang praktek good corporate governance, serta untuk mengetahui tanggung jawab Komisaris Independen secara yuridis dalam mewujudkan good corporate governance pada perusahaan publik. Penelitian ini adalah penelitian hukum normatif yang dilakukan untuk mengetahui substansi hukum yang mencakup perangkat kaidah atau perilaku yang teratur, norma-norma hukum mengenai kedudukan Komisaris Independen. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui penelitian 1 Mahasiswa Magister Kenotariatan Sekolah Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara. 2 Dosen Magister Kenotariatan Sekolah Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara.

3 kepustakaan (library research), kemudian diolah dan dianalisa dengan menggunakan metode kualitatif yang akhirnya dinyatakan dalam bentuk deskriptif. Hingga saat ini belum ada undang-undang yang mengatur secara tegas dan jelas mengenai kedudukan hukum Komisaris Independen Oleh karenanya maka secara formal kehadiran Komisaris Independen masih kurang kuat. Untuk menunjang good corporate governance, Komisaris Independen menjalin hubungan erat dengan organ-organ perseroan lainnya. Tanggung jawab Komisaris Independen secara yuridis masih sama dengan komisaris lainnya meskipun kriteria pengangkatan dan posisi Komisaris Independen sebagai Ketua Komite Audit sebenarnya memberikan tanggung jawab yang lebih berat. Pengaturan kedudukan Komisaris Independen perlu dipertegas dan jelas dalam UUPT namun tidak bersifat absolut. Komisaris Independen harus menjalin hubungan yang erat dengan organ perseroan lainnya guna memaksimalkan penerapan good corporate governance. Mekanisme pengangkatan Komisaris Independen oleh RUPS perlu ditata lebih lanjut. Perlunya pengaturan atas fungsi dan tanggung jawab Komisaris Independen secara lebih tegas dan jelas sehingga Komisaris Independen dapat melaksanakan amanah dan peranannya secara lebih efektif. Kata Kunci : - Komisaris Independen - Good Corporate Goverance - Perusahaan Publik

4 YURIDICAL PERSPECTIVE ON STATUS OF INDEPENDENT COMMISSIONER IN FORMING GOOD CORPORATE GOVERNANCE IN PUBLIC COMPANY Rusli 1 Bismar Nasution 2 Runtung Sitepu 2 Chairani Bustami 2 ABSTRACT One of the alternatives to resource fund for a company is through capital market, which is, by offering stocks to the public and become a public company. As form of responsibility of managing the funds received from public, a public company needs to implement good corporate governance practices. Implementation of good corporate governance in a company requires cooperation from several parties particularly cooperation of organs in the company such as commitment of shareholders and directors to implement the good corporate governance as well as supervision of good corporate governance's implementation by commissioners. Every member of commissioner basically should be independent, that is, obligate with good faith and full of responsibility to perform duties for the interest and work of the company. However, in reality, a lot of commissioner does not perform its supervision's function well and independent. This triggered the emergence of Independent Commissioner as part of Board of Commissioner which hopefully can drive and create a more independent, objective and fair atmosphere as the main principle, taking into account all the stakeholders' interest. Law No. I Year 1995, concerning Limited Company (UUPT) does not regulate clearly and firmly on Independent Commissioner. This research aims to know the regulation of Independent Commissioner's status, to know the relation of Independent Commissioner with other organs of the company in order to support good corporate governance practices, and also to know the juridical responsibility of Independent Commissioner in forming good corporate governance in public company. This research is a normative law research which is done to understand the substance of law that includes the norm and the regularity behavior, law of norms regarding the status of Independent Commissioner. The data compilation in this research is being done by using library research, being processed and analyzed by using qualitative method which eventually being depicted in the descriptive form. 1 Student of Postgraduate School - Public Notary Magister Universitas Sumatera Utara. 2 Lecturers of Postgraduate School Public Notary Magister Universitas Sumatera Utara.

5 So far, no laws regulate firmly and clearly on the juridical status of Independent Commissioner. Hence the existence of Independent Commissioner formally is still not firm. To support the good corporate governance, Independent Commissioner should liaise with other organs in the company. The responsibility of Independent Commissioner juridical is still similar with other commissioner albeit its appointment criteria and position as the Chief of Audit Committee in fact offers a more tough responsibility. Regulations on status of Independent Commissioner need to be firmed and cleared in Company Law (UUPT) but not in an absolute manner. Independent Commissioner must establish a close relation with other organs of the company to maximize the implementation of good corporate governance. Mechanism on appointing the Independent Commissioner in GMoS needs to be organized further. The necessity to regulate function and responsibility of Independent Commissioner more firmly and clearly so that Independent Commissioner can do its mandate and function more effectively. Keywords : - Independent Commissioner - Good Corporate Governance - Public Company

PERANAN, KEWENANGAN DAN KEDUDUKAN DEWAN KOMISARIS DALAM PERSEROAN TERBATAS

PERANAN, KEWENANGAN DAN KEDUDUKAN DEWAN KOMISARIS DALAM PERSEROAN TERBATAS PERANAN, KEWENANGAN DAN KEDUDUKAN DEWAN KOMISARIS DALAM PERSEROAN TERBATAS TESIS Oleh SANGANA TIMOR LUMBAN SIANTAR 107011074/M.Kn FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 PERANAN, KEWENANGAN
