BADAN KEBIJAKAN FISKAL Center of Excellence Kementerian Keuangan RI. Jakarta, 8 Juli 2011

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BADAN KEBIJAKAN FISKAL Center of Excellence Kementerian Keuangan RI. Jakarta, 8 Juli 2011"

Transkripsi

1 BADAN KEBIJAKAN FISKAL Center of Excellence Kementerian Keuangan RI Jakarta, 8 Juli 2011

2 PEMBENTUKAN BKF Latar Belakang 1. Pemisahan fungsi perumusan kebijakan dengan fungsi pelaksanaan kebijakan di lingkungan Kementerian Keuangan. 2. Kebutuhan unit yang dapat memberi second opinion kepada Menteri Keuangan dalam penetapan suatu kebijakan. Lingkup Kebijakan makro, keuangan, APBN, pendapatan negara, risiko fiskal dan kerjasama keuangan internasional

3 TUGAS DAN FUNGSI TUGAS Melaksanakan analisis di bidang kebijakan fiskal. FUNGSI 1. Penyusunan kebijakan teknis, rencana dan program analisis di bidang kebijakan fiskal; 2. Pelaksanaan analisis dan pemberian rekomendasi di bidang kebijakan fiskal; 3. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan analisis di bidang kebijakan fiskal; dan 4. Pelaksanaan administrasi Badan Kebijakan Fiskal.

4 Fungsi Utama Out put Proyeksi Penerimaan Pokok Pokok Kebijakan Fiskal & Kerangka Ekonomi Makro Kebijakan Subsidi/PSO Insentif dan desentif Perpajakan KebijakanTarif BM Analisis Perkembangan Ekonomi Makro Assesment Risiko Fiskal Dukungan Pemerintah Pada Proyek Infrastruktur Posisi Indonesia Di Dunia Internasional 4

5 Peran Strategis BKF Saat Ini Melaksanakan perumusan rekomendasi kebijakan perpajakan yang meliputi kebijakan pajak, kepabeanan dan cukai yang mengatur tentang subjek, objek dan tarif, yang berdampak terhadap penerimaan negara, termasuk perbaikan kebijakan yang berlaku. Mendukung fungsi Menteri Keuangan sebagai pengelola keuangan dan kekayaan negara dengan rumusan kebijakan yang terpercaya, akuntabel dan transparan. Merupakan miniatur Kementerian Keuangan, menangani semua fungsi rekomendasi kebijakan yang dikeluarkan oleh Menteri Keuangan. Setiap rekomendasi kebijakan harus didukung hasil kajian yang komprehensif (research based policy) dan memperhatikan hasil monitoring dan evaluasi objektif atas implementasi kebijakan sebelumnya/terkait

6 VISI DAN MISI VISI MISI Menjadi unit terpercaya dalam perumusan kebijakan fiskal yang antisipatif dan responsif 1. Menyajikan informasi dan pemantauan ekonomi dan sektor keuangan yang terkini 2. Mewujudkan rumusan kebijakan pendapatan negara, APBN, serta ekonomi makro yang dipercaya dengan didukung hasil kajian (research based policy) 3. Mewujudkan pengelolaan risiko fiskal yang pasti dan terukur 4. Mewujudkan pelaksanaan kerjasama ekonomi dan keuangan internasional yang memberikan manfaat bagi kebijakan fiskal dan perekonomian 5. Mewujudkan SDM yang profesional melalui peningkatan kompetensi dan disiplin pegawai 6. Memutakhirkan instrumen kebijakan yang terkini dan aplikatif 6

7 STRUKTUR ORGANISASI BKF (PMK 184/PMK.01/2010) BKF SEKRETARIAT BADAN ORGANISASI & KEPEGAWAIA N PERENCANAAN & KEUANGAN DATA & INFORMASI BAGIAN UMUM PUSAT KEBIJAKAN PENDAPATAN NEGARA PUSAT KEBIJAKAN APBN PUSAT KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO PUSAT PENGELOLAAN RISIKO FISKAL PUSAT KEBIJAKAN REGIONAL & BILATERAL PUSAT KEBIJAKAN PEMBIAYAAN PERUBAHAN IKLIM DAN MULTILATERAL PENELITI

8 SUMBER DAYA MANUSIA

9 Profil SDM Total Pegawai: 463

10 KRITERIA SDM BKF Visioning In depth problem solving and analysis Adapting to change Quality focus Continuous improvement Stakeholder focus Integrity Soft Competency Written communication Presentation skill Hard Competency Umum: Punya kemampuan analisis yang bagus Bahasa Inggris aktif Punya pendidikan makro/ ekonomi/hukum/finance Pengalaman Khusus: Sesuai bidang tugas Pusat terkait 10

11 JALUR KARIR Pelaksana/Staf Potensial Dev Program Pelaksana/Staf Golongan III/a Grade 7 (Rp.3 4jt)

12 PENGEMBANGAN SDM BKF Program degree S2/S3 (prioritas: economics, law, finance) Internship/magang : mis. BI, Australian Treasury, World Bank, ADB, IDB Training improvement : Teknis: kesekretariatan, bahasa, IT, teknis substantif, certified and professional training Pengembangan soft competency: DBK, diklat pengemb komp khusus, team building & leadership training pengembangan/penanaman nilai nilai dasar: internalisasi, ESQ Project/special assignment (penugasan khusus untuk menambah job exposure) : task force team Learning Forum: Diskusi internal, discussion in english, seminar, worksho

13 PROGRAM TALENT DEVELOPMENT

14 Program Studi yang dibutuhkan BKF ( ) 2015)

15 PENERIMAAN CPNS KEMENTERIAN KEUANGAN 2010

16 Seleksi Penerimaan CPNS Kemenkeu 1. Dilaksanakan secara terbuka, transparan dan akuntabel 2. Dilakukan secara elektronik, mulai pendaftaran sampai dengan pengumuman kelulusan setiap tahapan seleksi secara on line melalui website 3. Tidak ada komunikasi selain secara on line atau melalui website Umum : PRINSIP PERSYARATAN 1. WNI 2. Usia > 18 Th 3. Tidak pernah diberhentikan tidak dengan hormat 4. Berkelakukan baik dan sehat jasmani rohani 5. Bersedia bekerja di instansi2 dalam lingkungan Kemenkeu dan ditempatkan di seluruh Indonesia Khusus : 1. IPK 3,00 utk S1 atau IPK 3,25 utk S2 2. Umur 27 tahun utk S1 atau 30 tahun utk S2 dan akuntan beregister

17 Tahapan dan proses Seleksi Pengisian data pribadi dan pemilihan 2 unit eselon I Penyampaian berkas lamaran melalui pos Pemeriksaan berkas lamaran sesuai persyaratan dan kesesuaian dg data isian secara online Test kemampuan verbal, kuantitatif, logika dan bahasa inggris Test kesehatan (laboratorium) dan kemampuan fisik Test psikologi

18 Peta Persaingan Seleksi CPNS Kemenkeu RI Proses Seleksi PCPNS TAHUN 2010 PCPNS TAHUN 2008 Jumlah Probabilitas lolos setiap tahap tes Jumlah Pendaftar Online Probabilitas lolos setiap tahap tes Berkas Lamaran ,07% n.a n.a Lulus Seleksi Administratif % n.a n.a Lulus TPA % % Lulus Psikotest % % Lulus Tes Kesehatan dan Kebugaran % % Lulus Wawancara ,1% % Diterima CPNS % % Probabilitas untuk diterima sebagai CPNS Kemenkeu RI Tahun 2010 : 1,46%, sedangkan tahun 2008 : 1,99%

19 8 Universitas terbesar diterima CPNS Depkeu 2010 No. Nama Universitas APPLY TOTAL TERIMA % 1. UI Jakarta % 2. UGM Yogyakarta % 3. UNPAD Bandung % 4. UNIBRAW Malang % 5. UNS Surakarta % 6. UII Yogyakarta % 7. UNDIP Semarang % 8. USU Medan %

20 Terima Kasih

FORMULIR 2 : RENCANA PENCAPAIAN HASIL (OUTCOME) UNIT ORGANISASI TAHUN ANGGARAN : 2015

FORMULIR 2 : RENCANA PENCAPAIAN HASIL (OUTCOME) UNIT ORGANISASI TAHUN ANGGARAN : 2015 RENCANA KERJA DAN ANGGARAN KEMENTRIAN NEGARA/LEMBAGA FORMULIR 2 : RENCANA PENCAPAIAN HASIL (OUTCOME) UNIT ORGANISASI TAHUN ANGGARAN : 215 A. KEMENTRIAN NEGARA/LEMBAGA : B. UNIT ORGANISASI : C. MISI UNIT
