PENGARUH PENGGUNAAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL TANAMAN KACANG PANJANG ( VIGNA SINENSIS ) OLEH NINDA AYU RACHMAWATI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PENGGUNAAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL TANAMAN KACANG PANJANG ( VIGNA SINENSIS ) OLEH NINDA AYU RACHMAWATI"

Transkripsi

1 PENGARUH PENGGUNAAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL TANAMAN KACANG PANJANG ( VIGNA SINENSIS ) OLEH NINDA AYU RACHMAWATI POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG BANDAR LAMPUNG 2012

2 I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pertanian merupakan suatu sektor yang sangat banyak diusahakan oleh masyarakat Indonesia, selain karena iklim yang sangat sesuai juga karena luas areal yang sangat mendukung untuk dimanfaatkan sebagai areal budidaya berbagai macam tanaman, seperti perkebunan, tanaman pangan dan hortikultura. Di Indonesia budidaya tanaman hortikultura seperti sayur sayuran sudah memberikan kontribusi yang besar, mengingat semakin meningkatnya kesadaran akan gizi masyarakat yang menyebabkan bertambahnya permintaan tanaman sayuran termasuk kacang panjang. Kacang panjang ( vigna sinensis ) merupakan jenis sayuran yang dapat dikonsumsi dalam bentuk segar maupun diolah menjadi sayur. Polong kacang panjang memiliki kandungan gizi yang cukup lengkap yaitu protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, besi, vitamin B dan C ( irfan, 1995 ). Menurut data statistik kabupaten subang pada tahun 2009 menunjukkan bahwa produktivitas`kacang panjang hanya mencapai 2,75 ton/ha. Produktivitas ini jauh lebih rendah dibandingkan dengan potensi hasil kacang panjang yang bisa mencapai 7 9 ton/ha polong segar ( kartapraja dan susomo ). Mengingat semakin meningkatnya permintaan dan kebutuhan kacang panjang dikalangan masyarakat, maka perlu dicarikan solusi dari

3 sistem budidaya yang dapat meningkatkan hasil produksi kacang panjang. Menurut iwan juhardi ( 1999 ), rendahnya hasil tanaman bukan hanya disebabkan oleh teknik bercocok tanam yang belum intensif, kurang tepatnya pengendalian hama dan penyakit, tetapi juga masih kurangnya pengetahuan petani tentang jarak tanam. Pengaturan jarak tanam yang optimum dibutuhkan untuk mengurangi terjadinya persaingan antar tanaman, maupun antar tanaman dengan gulma untuk mendapatkan unsur hara, air, cahaya matahari, maupun ruang tumbuh yang berpengaruh pada hasil yang maksimal. 1.2 Tujuan Tujuan dari Proyek Mandiri budidaya tanaman kacang panjang ( vigna sinensis ) adalah 1. untuk mengetahui pengaruh jarak tanam terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang panjang ( vigna sinensis ). 2. Untuk mengetahui jarak tanam yang tepat untuk budidaya tanaman kacang panjang ( vigna sinensis ).

4 1.3 Rumusan Masalah Tanaman kacang panjang ( vigna sinensis ) merupakan komoditi hortikultura yang banyak dijumpai dan dikonsumsi oleh masyarakat, sehingga memiliki nilai ekonomi tinggi. Untuk dapat memproduksi tanaman kacang panjang yang baik dan memiliki nilai ekonomi tinggi maka diperlukan teknik budidaya yang tepat. Teknik budidaya kacang panjang meliputi pengolahan lahan, penanaman, penyulaman, pemasangan ajir/ turus / lanjaran, pemangkasan, pemupukan, penyiangan, pengendalian hama dan penyakit, kemudian panen. Jarak tanam merupakan salah satu faktor penting yang perlu diperhatikan dalam budidaya tanaman kacang panjang. Jarak tanam adalah pengaturan pertumbuhan dalam satuan luas. Jarak tanam sangat erat kaitannya dengan jumlah anakan yang dihasilkan. Jarak tanam atau kerapatan tanaman merupakan bagian dari teknik bercocok tanam yang perlu diperhatikan secara serius agar pemanfaatan sumber daya lahan dapat digunakan secara maksimal. Selain itu untuk mendapatkan hasil yang maksimal yang dapat meningkatkan perekonomian. Pada sistem bercocok tanam, apabila kerapatan tanaman (jumlah populasi) melebihi batas optimum, maka akan terjadi hambatan pertumbuhan tanaman akibat tidak tahan bersaing dengan tanaman lain. Semakin dekat jarak tanam antara satu tanaman dengan tanaman lain, makin serupa sifat pertumbuhan yang diperlukan, makin hebat pula persaingannya (Aryawijaya, dalam Candrakirana;1993).

5 Kompetisi yang terjadi utamanya adalah kompetisi dalam memperoleh cahaya, unsur hara dan air. Beberapa penelitian tentang jarak tanam menunjukkan bahwa semakin rapat jarak tanam, maka semakin tinggi tanaman tersebut dan secara nyata berpengaruh pada jumlah cabang serta luas daun. Tanaman yang diusahakan pada musim kering dengan jarak tanam rapat akan berakibat pada pemanjangan ruas, oleh karena jumlah cahaya yang dapat mengenai tubuh tanaman berkurang. Akibat lebih jauh terjadi peningkatan aktifitas auksin sehingga sel-sel tumbuh memanjang. Pemanjangan ruas tercermin pada jumlah cabang. Cabang tanaman merupakan tempat tumbuhnya daun. Apabila jumlah cabang kecil, maka jumlah daun juga menjadi kecil. Hal tersebut berkaitan langsung dengan luas daun seluruh tanaman (Budiastuti, 2000). 1.4 Hipotesis Diduga bahwa penggunaan jarak tanam 60 x20 cm akan memberikan hasil yang lebih baik dibandingkan dengan penggunaan jarak tanam 40 x 20 cm dan 50 x20 cm

6 II. METODOLOGI PENELITIAN 2.1 Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini akan dilaksanakan dilahan pertanian hortikultura politeknik negeri lampung mulai dari September s/d desember Alat dan Bahan Alat dan bahan yang digunakan dalam, penelitian ini meliputi : 1. Cangkul 2. Gembor 3. Tali raffia 4. Ember 5. Benih kacang panjang 6. Ajir 7. Pestisida 2.3 Rancangan Penelitian Pada penelitian ini akan menggunakan rancangan acak kelompok ( RAK ) dengan menggunakan 3 perlakuan dan masing masing percobaan dilakukan dengan 5 ulangan. Lahan yang dibutuhkan untuk budidaya tanaman kacang panjang ( vigna sinensis) yaitu 110 m 2 dengan lebar bedengan 1m dan panjang bedengan 5m, dengan jarak antar bedengan 50cm. 2.4 Pelaksanaan penelitian

7 2.4.1 Pembibitan Kacang Panjang 1. Persyaratan Bibit Bibit kacang panjang yang baik dan bermutu adalah sebagai berikut: Penampilan bernas/kusam, daya kecambah tinggi di atas 85%, tidak rusak/cacat, tidak mengandung wabah hama dan penyakit. Keperluan benih untuk 1 hektar antara kg. 2. Penyiapan Bibit Benih tidak usah disemaikan secara khusus, tetapi benih langsung tanam pada lubang tanam yang sudah disiapkan Pengolahan Media Tanam Pembentukan Bedengan Lahan dibersihkan dari rumput-rumput liar, dicangkul/dibajak sedalam 30 cm hingga tanah menjadi gembur. Buat parit keliling, biarkan tanah dikeringkan selama hari. Setelah 30 hari buatlah bedengan dengan ukuran lebar cm, jarak antara bedengan 30 cm, tinggi 30 cm, panjang tergantung lahan. Untuk sistem guludan lebar dasar cm dan lebar atas cm, tinggi 30 cm dan jarak antara guludan cm. Pemupukan dalam budidaya kacang panjang

8 Pada saat pembentukan bedengan atau guludan berikan pupuk kandang, tebarkan diatas bedengan lalu balikkan Cara Penanaman Kacang Panjang Penentuan Pola Tanam Jarak lubang tanam untuk tipe merambat adalah 40 x 20 cm, 50 x 20 cm, 60 x 20 cm. Waktu tanam yang baik adalah awal musim kemarau/awal musim penghujan, tetapi dapat saja sepanjang musim asal air tanahnya memadai. Cara Penanaman Benih dimasukkan ke dalam lubang tanam sebanyak 2 biji, tutup dengan tanah tipis/dengan abu dapur.

9 III. PEMBAHASAN Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa penggunaan jarak tanam yang tepat untuk tanaman kacang panjang adalah 60 x 20 cm. Penggunaan jarak tanam tidak begitu berpengaruh pada pertumbuhan tanaman kacang panjang itu sendiri. Perbedaan terlihat pada hasil polong dari masing masing plot setiap perlakuan. Pada penggunaan jarak tanam 40 x 20 tanaman sangat berdekatan. Jumlah populasi setiap plot pada perlakuan 40 x 20 sebanyak 75 tanaman. Tanaman saling berdekatan, karena jarak tanam yang cukup rapat, sehingga tanaman saling berebut unsur hara. Selain itu bentuk daun tanaman kacang panjang lebar, sehingga antara tanaman yang satu dengan tanaman yang lain saling menutupi, sehinngga tanaman kekurangan cahaya matahari untuk melakukan fotosintesis. Pemangkasan daun juga sangat penting dilakukan agar tanaman kacang panjang mengahsilkan jumlah polong yang banyak atau maksimal. Pada jarak tanam 50 x 20 cm, jumlah populasi pada setiap plot sebanyak 50 tanaman. Unsur hara tercukupi, dan intensitas cahaya matahari juga cukup terpenuhi untuk memasak makanan. Pada jarak tanam 60 x 20 cm tanaman kacang panjang memliki ruang tumbuh yang lebih luas, selain itu tidak saling berebut unsur hara dengan tanaman lainnya termasuk gulma. Menurut Iwan Juhardi (1999) bahwa Pengaturan jarak tanam yang optimum dibutuhkan untuk mengurangi terjadinya persaingan antar tanaman, maupun antar tanaman dengan

10 gulma untuk mendapatkan unsur hara, air, cahaya matahari, maupun ruang tumbuh yang berpengaruh pada hasil yang maksimal. Sehingga bisa diduga bahwa penggunaan jarak tanam 60 x 20 cm berpengaruh baik bagi hasil tanaman kacang panjang yang maksimal.

11 IV. KESIMPULAN Berdasarkan penelitian yang sedang dilaksanakan dan sedang dalam penelitian dapat disimpulkan bahwa hasil yang maksimal diperoleh dari jarak tanam 60 x 20 cm dilihat dari pertumbuhan tanaman dan jumlah polong yang dihasilkan dibandingkan penggunaan jarak tanam 40 x 20 cm dan 50 x 20 cm.

12 DAFTAR PUSTAKA ruh-pengaturan-jarak-tanam.html

II. TINJAUAN PUSTAKA

II. TINJAUAN PUSTAKA 5 II. TINJAUAN PUSTAKA A. Kacang Panjang Secara Umum Dilihat dari hubungan kekerabatannya dalam dunia tumbuhan, kacang panjang dapat disusun klasifikasinya mulai dari division, class, ordo, familia, genus
