SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam"

Transkripsi

1 STUDI KOMPARASI HASIL TES MATA PELAJARAN FIQH MATERI POKOK PUASA RAMADHAN ANTARA ALAT TES COMPLETION TEST DENGAN SHORT ANSWER TEST DI KELAS III MI NU BANAT KUDUS SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam Oleh: VIENA ROSTARIKA LORIDA NIM: FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2013

2 ii

3 iii

4 iv

5 v

6 ABSTRAK Judul : Studi Komparasi Hasil Tes Mata Pelajaran Fiqh Materi Pokok Puasa Ramadhan antara Alat Tes Completion Test dengan Short Answer Test di Kelas III MI NU Banat Kudus Penulis : Viena Rostarika Lorida NIM : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) hasil tes siswa dalam mata pelajaran fiqh materi pokok puasa ramadhan yang diuji dengan alat tes completion test. 2) hasil tes siswa dalam mata pelajaran fiqh materi pokok puasa ramadhan yang diuji dengan alat tes short answer test. 3) Seberapa besar perbedaan hasil tes mata pelajaran fiqh materi pokok puasa ramadhan antara siswa yang diuji dengan alat tes completion test dan yang diuji dengan alat tes short answer test. Penelitian ini menggunakan metode komparasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas III di MI NU Banat Kudus, sedangkan yang menjadi sampel penelitian adalah kelas III A, adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik cluster sampling (area sampling) yaitu sampling menurut daerah. Pengumpulan data dilakukan dengan metode tes dengan metode dokumentasi sebagai pelengkap. Sebelum instrumen tes digunakan, untuk memperoleh data yang objektif terlebih dahulu dilakukan uji coba untuk pengujian validitas, reliabilitas, tingkat kesukaran, dan daya pembeda di MI Attarbiyatul Islamiyah. Data penelitian yang telah terkumpul dianalisis dengan teknik statistik t-test. Pengujian hipotesis menunjukkan bahwa dari hasil tes yang dilakukan diperoleh nilai rata-rata hasil tes siswa pada mata pelajaran fiqh materi pokokpuasa ramadhan yang diuji dengan alat tes completion test sebesar 84,12 dengan ketuntasan belajar 94,11 %. Sedangkan nilai rata-rata hasil tes siswa pada mata pelajaran fiqh materi pokok puasa ramadhan yang diuji dengan alat tes short answer test sebesar 77,35 dengan ketuntasan belajar 91,17 %. Setelah dilakukan uji perbedaan rata-rata dengan menggunakan teknik statistik t-test diperoleh t hitung (t 0 ) = 3,424. Ternyata nilai t 0 yang diperoleh lebih besar dari harga t tabel baik pada taraf signifikansi 5% yaitu t tabel = 2,000 maupun 1% yaitu t tabel = 2,65. Sehingga hipotesis yang diajukan diterima dan dapat ditarik kesimpulan bahwa terdapat perbedaan hasil tes mata pelajaran fiqh materi pokok puasa ramadhan antara siswa yang diuji dengan alat tes completion test dan siswa yang diuji dengan alat tes short answer test di kelas III MI Banat Kudus. Berdasarkan hasil penelitian ini, diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan bagi guru dalam menambah variasi bentuk soal ulangan dengan tetap memperhatikan kemampuan siswa dan jenis materi yang akan diujikan. vi

7 KATA PENGANTAR بسم االله الرحمن الرحيم Puji syukur alhamdulillah selalu terpanjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan segala rahmat, inayah dan hidayahnya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan sebaik-baiknya. Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepada baginda Nabi Muhammad SAW yang telah meluruskan umat manusia ke jalan yang diridhoi oleh Allah SWT. Skripsi yang berjudul Studi Komparasi Hasil Tes Mata Pelajaran Fiqh Materi Pokok Puasa Ramadhan antara Alat Tes Completion Test Test dengan Short Answer Test di Kelas III MI NU Banat Kudus, disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S-1) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam Negeri Walisongo Semarang. Dalam penyusunan skripsi ini penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini sangat sulit terwujud tanpa adanya bantuan, bimbingan, dukungan dan doa dari semua pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis mengaturkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak dan Ibu yang telah memberikan segalanya, baik do a, semangat, cinta, kasih sayang, ilmu, dan bimbingan yang tak dapat tergantikan dengan apapun yang lain. 2. Saudara-saudaraku (Mbak Venda & Kang Mono, Mbak Vika, Mas Dhohan & Mbak Esti, dan adikku Varma) serta keponakanku (Sofia dan Zahira) atas kasih sayang dan kebahagiaan yang selalu diberikan. 3. Dr. H. Saifudin Zuhri, M. Ag dan Dr. Ahwan Fanani, M. Ag selaku pembimbing I dan II yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya, untuk memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Segenap guru dan dosen atas nasehat dan pengetahuan yang selalu diberikan kepada penulis. 5. Kepala Madrasah Ibtidaiyah Attarbiyatul Islamiyah, Faiez, S. Pd. I dan wali kelas III MI Attarbiyatul Islamiyah, Sholihan Khoironi, beserta seluruh jajaran staf vii

8 pengajar dan karyawan MI ATT, atas kesempatan, do a, dan motivasi yang telah diberikan. 6. Kepala Madrasah Ibtidaiyah NU Banat Kudus, Fauchatul Yumna Fitriana, S. Ag, dan guru mata pelajaran fiqh kelas III MI NU Banat Kudus, Fauchil Wardati, S. Ag, atas kesempatan yang telah diberikan. 7. Sahabat-sahabatku Mbak Widad, Mbak Faiz, dan Ana atas sambutan hangat dan motivasi yang selalu diberikan. 8. Keluarga kost H-8 (Mbak Dina, Arni, Rini, dan Avi) atas motivasi dan keceriaan yang selalu diberikan. 9. Seseorang di suatu tempat yang selalu menungguku, mempercayaiku, dan mendukungku untuk selalu maju dan menjadi pribadi yang lebih baik. 10. Teman-teman seperjuangan PGMI B angkatan 2009 yang telah memberikan fasilitas dan dukungan yang tidak ternilai harganya. Pada akhirnya penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih terdapat kekurangan meskipun sudah penulis usahakan semaksimal mungkin. Oleh sebab itu saran dan kritik yang bersifat konstruktif penulis harapkan. Semoga penyusunan skripsi ini bermanfaat bagi penulis sendiri dan bagi para pembaca semua. Semarang, 27 Juni 2013 Penulis Viena Rostarika Lorida NIM viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i PERNYATAAN KEASLIAN.. ii PENGESAHAN iii NOTA PEMBIMBING. iv ABSTRAK. vi KATA PENGANTAR viii DAFTAR ISI.. x BAB I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang 1 B. Rumusan Masalah 6 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian 7 BAB II : HASIL TES MATA PELAJARAN FIQH DAN COMPLETION TEST DAN SHORT ANSWER TEST SEBAGAI INSTRUMEN EVALUASI HASIL BELAJAR A. Kajian Pustaka... 8 B. Kerangka Teoritik 1. Evaluasi Pendidikan. 10 a. Pengertian Evaluasi Pendidikan 10 b. Ruang Lingkup Evaluasi Pendidikan c. Tes Mata Pelajaran Fiqh a. Definisi Fiqh dan Ilmu Fiqh b. Ruang Lingkup Pembahasan Fiqh di Madrasah Ibtidaiyah c. Tujuan Mata Pelajaran Fiqh di Madrasah Ibtidaiyah. 23 d. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Fiqh Materi Pokok Puasa Ramadan Short Answer test (Tes Jawaban Singkat). 25 a. Pengertian, Kelebihan, dan Kekurangan Short Answer Test.. 25 b. Kaidah Penulisan Short Answer Test.. 26 ix

10 c. Teknik Penskoran Short Answer Test Completion Test (Tes Melengkapi) 28 a. Pengertian, Kelebihan, dan Kekurangan Completion Test b. Kaidah Penulisan Completion Test.. 30 c. Teknik Penskoran Completion Test Persamaan dan Perbedaan Short Answer Test dan Completion Test.. 31 C. Rumusan Hipotesis 32 BAB III : METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian 33 B. Tempat dan Waktu Penelitian. 33 C. Populasi dan Sampel Penelitian.. 33 D. Variabel dan Indikator Penelitian E. Pengumpulan Data Penelitian. 34 F. Analisis Data Penelitian.. 35 BAB IV : KOMPARASI HASIL TES ANTARA ALAT TES COMPLETION TEST DENGAN SHORT ANSWER TEST DI KELAS III MI NU BANAT KUDUS A. Data Umum tentang Madrasah Ibtidaiyah NU Banat Kudus 41 B. Data Hasil Penelitian.. 46 C. Analisis Data dan Pengujian Hipotesis 54 D. Pembahasan Data Hasil Penelitian.. 56 E. Keterbatasan Penelitian.. 56 BAB V : PENUTUP A. Simpulan B. Saran 58 C. Penutup 59 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN RIWAYAT HIDUP x

11 DAFTAR TABEL Tabel 1 Ranah Hasil Belajar dan Teknik Evaluasinya, 15. Tabel 2 Standar dan Kompetensi dan Kompetensi Dasar Fiqh Materi Pokok Puasa Ramadhan, 24. Tabel 3 Data Fasilitas Madrasah, 44. Tabel 4 Analisis Perhitungan Validitas Butir Soal Completion Test, 46. Tabel 5 Persentase Validitas Butir Soal Completion Test, 47. Tabel 6 Analisis Perhitungan Validitas Butir Soal Short Answer Test, 47. Tabel 7 Persentase Validitas Butir Soal Short Answer Test, 48. Tabel 8 Perhitungan Koefisiensi Tingkat Kesukaran Butir Soal Completion Test, 49. Tabel 9 Persentase Tingkat Kesukaran Butir Soal Completion Test. 50. Tabel 10 Perhitungan Koefisiensi Tingkat Kesukaran Butir Soal Short Answer Test, 50. Tabel 11 Persentase Tingkat Kesukaran Butir Soal Short Answer Test, 51. Tabel 12 Perhitungan Koefisien Tingkat Kesukaran Butir Soal Completion Test, 52. Tabel 13 Persentase Daya Beda Butir Soal Completion Test, 53. Tabel 14 Perhitungan Koefisien Tingkat Kesukaran Butir Soal Short Answer Test, 53. Tabel 15 Persentase Daya Beda Butir Soal Short Answer Test, 54. xi

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 Lampiran 9 Lampiran 10 Lampiran 11 Lampiran 12 Lampiran 13 Lampiran 14 Lampiran 15 Lampiran 16 Lampiran 17 Lampiran 18 Lampiran 19 Lampiran 20 Lampiran 21 Lampiran 22 Daftar Peserta Didik Kelas Uji Coba Daftar Peserta Didik Kelas III A Daftar Nilai Kelas III MI NU Banat Kudus Hasil Analisis Uji Coba Soal Short Answer Test Hasil Analisis Uji Coba Soal Completion Test Perhitungan Validitas Tes Perhitungan Reliabilitas Tes Perhitungan Tingkat Kesukaran Soal Perhitungan Daya Pembeda Soal Data Hasil Tes Uji Kesamaan Dua Varians (Homogenitas) Data Nilai Akhir antara Completion Test dan Short Answer Test Uji Perbedaan Dua Rata-rata (t-test) Kisi-kisi Soal Uji Coba Soal Uji Coba Short Answer Test Kunci Jawaban Soal Uji Coba Short Answer Test Soal Uji Coba Completion Test Kunci Jawaban Soal Uji Coba Completion Test Kisi-kisi Soal Tes Soal Tes Short Answer Test Kunci Jawaban Soal Tes Short Answer Test Soal Tes Completion Test Kunci Jawaban Soal Tes Completion Test xii

SK R I P S I. Diajukanuntuk Memenuhi SebagianTugas dan Syarat gunamemperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

SK R I P S I. Diajukanuntuk Memenuhi SebagianTugas dan Syarat gunamemperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam STUDI KOMPARASI KEMAMPUAN RANAH KOGNITIF BIDANG STUDI AL-QUR AN HADIS ANTARA LULUSAN MI DAN SD KELAS VII DI MTs IHYAULULUM WEDARIJAKSA PATI TAHUN AJARAN 2011/2012 SK R I P S I Diajukanuntuk Memenuhi SebagianTugas
