Ciri-Ciri Makhluk Hidup 1. Dun putri malu mengatup ketika disentuh. Peristiwa ini menunjukkan makhluk hidup... (Ujian Nasional 2007/2008) A.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Ciri-Ciri Makhluk Hidup 1. Dun putri malu mengatup ketika disentuh. Peristiwa ini menunjukkan makhluk hidup... (Ujian Nasional 2007/2008) A."

Transkripsi

1 Ciri-Ciri Makhluk Hidup 1. Dun putri malu mengatup ketika disentuh. Peristiwa ini menunjukkan makhluk hidup... (Ujian Nasional 2007/2008) A. Membutuhkan makanan B. Peka terhadap rangsangan C. Mengeluarkan zat sisa D. Bergerak aktif Jawaban: B Setiap makhluk hidup mempunyai kemampuan menerima dan bereaksi terhadap suatu rangsang. Kemampuan ini dinamakan iritabilita. Rangsang tersebut dapat bersal dari luar maupun dari dalam tubuhnya. Contoh tumbuhan mampu menanggapi rangsang yaitu tumbuhan putri malu yang akan mengatup daunnya apabila menerima rangsang berupa sentuhan. Sementara itu, membutuhkan makanan, mengeluarkan zat sisa, dan bergerak aktif juga termasuk ciri-ciri makhluk hidup yang lain. Makanan diperlukan untuk memperoleh energi. Zat sisa yang dikeluarkan makhluk hidup berupa karbon dioksida, uap air, dan urea. Bergerak aktif adalah gerak berpindah tempat yang dilakukan oleh manusia dan hewan. Adapun tumbuhan melakukan gerak pasif. 2. Pada waktu sore hari daun lamtoro tampak mengatup. Hal itu menunjukkan bahwa tumbuhan memiliki ciri... (Uian Nasioanl 2007/2008) A. Tumbuh C. Bergerak B. Bernapas D. Berkembang Jawaban: C Setiap makhluk hidup mempunyai kemampuan untuk bergerak. Namun, kemampuan bergerak setiap makhluk hidup berbeda-beda. Ada makhluk hidup yang dapat bergerak secara aktif, yaitu bergerak berpindah tempat. Ada juga makhluk hidup yang hanya mampu menggerakkan sebagian tubuhnya saja dan tidak berpindah tempat. Contoh tumbuhan lamtoro bergerak dengan mengatupkan daunnya pada waktu sore hari. Sementara itu tumbuh, bernapas, dan berkembang juga termasuk ciri-ciri makhluk hidup yang lain. Pertumbuhan adalah pertambahan biomassa suatu organisme yang

2 bersifat irreversible. Bernapas adalah proses mengambil oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida. Perkembangan adalah perubahan struktur dan fungsi bagian-bagian penyusun tubuh makhluk hidup sehingga bertambah lengkap, sempurna, dan kompleks. Klasifikasi Makhluk Hidup 1. Perhatikan beberapa tumbuhan dibawah ini! 1. Padi 4. Melinjo 2. Pakis haji 5. Pinus 3. Kelapa 6. Mangga Kelompok tumbuhan berbiji terbuka adalah... (Ujian Nasional 2007/2008) A. 1,2,5 B. 1,3,6 C. 2,4,5 D. 2,4,6 Jawaban: C Tumbuhan berbiji terbuka adalah tumbuhan yang bijinya tidak dilindungi oleh buah, tetapi biasanya berada di permukaan luar daun buah dalam susunan strobilus. Contoh tumbuhan berbiji terbuka yaitu pakis haji, melinjo, dan pinus. Sementara itu, padi, kelapa, dan mangga termasuk tumbuhan berbiji tertutup. Tumbuhan berbiji tertutup adalah tumbuhan yang bakal bijinya oleh daun buah. 2. Perhatikan gambar berikut! Kelompok hewan lunak adalah... (Ujian Nasional 2007/2008)

3 A. 1,2 B. 1,3 C. 2,3 D, 2,4 Jawaban: B Hewan lunak merupakan sebutan anggota kelompok Mollusca dilindungi oleh cangkang, kecuali cumi-cumi dan gurita. Contoh anggota Mollusca yaitu kerang (gambar nomor (1)) dan bekicot (gambar nomor(3)). Gambar nomor (2) adalah kelabang dan gambar nomor (4) adalah kupu-kupu, keduanya termasuk anggota kelompok Arthoropoda yaitu hewan berbuku-buku. Ekosistem 1. Pada suatu ekosistem kebun terdapat: 1). Sekelompok cacing tanah, 2). 4 tanaman bayam, 3). Seekor kucing, 4). 12 ekor ulat 5). 8 ekor ulat kecil, 6). 16 ekor katak, 7). 7 ekor belalang, 8). 22 ekor kupu-kupu, dan 9). Seekor kambing. Satuan ekosistem yang merupakan populasi adalah...(ujian Nasional2007/2008) A. 1,2,3,4,5,6,7 B. 1,2,4,5,6,7,8 C. 1,2,4,5,6,8,9 D. 1,2,5,6,7,8,9 Jawaban: B

4 Pupulasi adalah kelompok organisme yang tinggal di habitat tertentu. Organisme yang sejenis adalah dua atau lebih organisme yang mempunyai persamaan bentuk tubuh, dapat melakukan perkawinan, dan mampu menghasilkan keturunan 4 tanaman bayam, 12 ekor ulat, 8 ekor ular kecil, 16 ekor katak, 7 ekor belalang, dan 22 ekor kupu-kupu. Seekor kucing dan seekor kambing disebut individu merupakan sebutan untuk suatu makhluk hidup tunggal. 2. Interaksi antar makhluk hidup yang menunjukkan terjadinya simbiosis komensalisme yaitu... A. Cacing pita yang hidup dalam usus manusia B. Benalu yang hidup pada pohon-pohon besar C. Anggrek yang menempel pada pohon D. Burung jalak yang hinggap pada punggung kerbau Jawaban: C Komensalisme merupakan hubungan antara dua jenis organisme, dalam hal ini yang satu mendapat keuntungan dan yang lainnya tidak diuntungkan maupun dirugikan. Anggrek yang menempel pada pohon mendapat keuntungan dan yang lainnya tidak diuntungkan maupun dirugikan. Anggrek yang menempel pada pohon mendapat keuntungan, karena memperoleh cahaya, air, dan zat yang diperlukan dalam jumlah optimum. Pohon yang ditumpangi tidak mengalami kerugian karena karena anggrek karena anggrek tidak mengambil makanan darinya. Sementara itu, cacing pita dalam usus manusia dan benalu pada pohon menunjukkan simbiosis parasitisme. Parasitisme adalah hubungan antara dua jenis organisme, yang satu mendapat keuntungan dan yang lainnya dirugikan. Mutualisme adalah hubungan antara dua makhluk hidup yang saling menguntungkan. Misalnya, burung jalak yang hinggap pada punggung kerbau. Burung jalak memakan kutu yang ada di kulit kerbau sehingga kerbau terbeas dari kutu yang mengisap darahnya...

5 Upaya-upaya Pengelolaan Lingkungan 1. Akibat membuang sampah tidak pada tempatnya dapat menimbulkan pencemaran lingkungan yang akan menimbulkan berbagai macam penyakit. Usaha untuk menanggulanginya adalah... (Uian Nasional 2007/2008) A. Mengolah sampah untuk makanan ternak B. Menimbun sampah plastik di dalam tanah C. Mengolah sampah untuk pupuk kompos D. Dibuang ke sungai agar tidak menumpuk Jawaban: C Sampah organik dapat ditimbun di dalam tanah sehingga menjadi kompos untuk menyuburkan tanaman. Sampah organik merupakan sampah berasal dari jasad hidup dan dapat diurai (hancur) secara alami. Sampah plastik yang ditimbun dalam tanah justru membuat tanah menjadi labil dan mengganggu aktivitas mikroorganisme tanah karena sampah plastik tidak dapat diuraikan secara alami. Sampah juga tidak boleh dibuang ke sungai karena dapat menyebabkan pendangkalan. 2. Berikut ini beberapa upaya untuk mengatasi pencemaran. 1). Tidak menggunakan pupuk buatan secara berlebihan. 2). Limbah cair pabrik harus diolah lebih dahulu sebelum dibuang ke sungai 3). Tidak membuang limbah rumah tangga, khususnya sisa detergen langsung ke sungai. 4). Saat banyak hujan tidak perlu melakukan banyak pemupukan agar pupuk tak terbawa air. 5). Limbah infeksikius yang berasal dari rumah sakit harus diolah lebih dahulu sebelum dibuang ke sungai. Upaya mengatasi pencemaran air yang mengakibatkan ganggang dan tumbuhan air tumbuh dengan cepat sehingga sangat merugik an adalah... (Ujian Nasional 2007/2008) A. 1) dan 3) C. 2) dan 5) B. 1) dan 4) D. 3) dan 5)

6 Jawaban: B Penimbunan pupuk di suatu perairan dapat menyebabkan terjadinya eutrofikasi adalah pengayaan nutrien di perairan yang menyebabkan ganggang dan tumbuhan air tumbuh subur. Oleh karena itu, sebaiknya tidak menggunakan pupuk secara berlebihan, apalagi pada waktu musim hujan. Sementara itu, pengolahan limbah cair pabrik, rumah tangga, dan rumah sakit juga diperlukan untuk mencegah pencemaran air, tetapi tidak berhubungan langsung dengan terjadinya eutrofikasi. Usaha-Usaha untuk Melestarikan Makhluk Hidup 1. Beberapa jenis hewan di Indonesia kini sudah mulai langka. Tempat yang digunakan untuk melindungi hewan-hewan langka yaitu... A. Kebun bintang B. Cagar alam C. Hutan lindung D. Suaka margasatwa Jawaban : D Suaka margasatwa adalah tempat yang digunakan untuk melindungi hewan dan liar. Adapun kebun binatang adalah tempat memelihara bintang untuk perlindungan, pembiakan, penelitian, atau rekreasi. 2. Keanekaragaman makhluk hidup dapat terus lestari jika manusia memanfaatkannya dengan bijaksana. Pemanfaatan makhluk hidup oleh manusia yang tidak akan mengganggu kelestarian yaitu... A. Penebangan hutan lahan pertanian B. Penangkapan ikan dengan jaring C. Pembukuan hutan untuk perumahan D. Perburuan binatang pada musim kawin Jawaban: B Penangkapan ikan dengan jaring tidak akan merusak lingkungan di perairan seperti halnya penggunaan pukat harimau. Ukuran lubang jaring ikan biasanya cukup besar

7 sehingga masih banyak ikan yang tidak ikut terjaring dan berkembang biak. Penebangan dan pembukaan hutan dapat mengganggu kehidupan makhluk hidup di dalamnya. Perburuan binatang pada musim kawin juga dapat mengancam kepunahan binatang tersebut, karena tidak dapat berkembang biak. Hubungan Antara Kepadatan Populasi Manusia dengan Lingkungan 1. Perhatikan grafik berikut! Kebutuhan pangan Jumlah penduduk Berdasarkan grafik di atas dapat diprediksi bahwa...(ujian Nasional 2007/2008) A. Penduduk tidak berpengaruh terhadap jumlah kebutuhan pangan B. Jumlah penduduk meningkat, jumlah kebutuhan pangan meningkat C. Jumlah penduduk meningkat, jumlah kebutuhan pangan menurun Jawaban : B Semakin tinggi pertumbuhan penduduk, semakin tinggi pula kebutuhan pangan. Apabila jumlah penduduk meningkat, perlu adanya peningkatan persediaan pangan untuk mencukupi kebutuhan penduduk yang semakin banyak. 2.Salah satu kerusakan lingkungan kota yang disebabkan oleh pertumbuhan penduduk yang pasat yaitu... A. Berdirinya bangunan pusat-pusat perbelanjaan B. Timbulnya rumah-rumah kumuh C. Berdirinya tempat-tempat hiburan D. Adanya berbagai macam industri

8 Jawaban: B Pertumbuhan penduduk yang pesat mengakibatkan kebutuhan akan lahan juga meningkat. Hal ini dapat menyebabkan berkurangnya ketersediaan lahan untuk pemukiman. Akibatnya, penduduk yang tidak memiliki tempat tinggal terpaksa mendirikan rumah-rumah kumuh di tepi sungai (bantaran sungai)

Individu Populasi Komunitas Ekosistem Biosfer

Individu Populasi Komunitas Ekosistem Biosfer Ekosistem adalah kesatuan interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Ekosistem juga dapat diartikan sebagai hubungan timbal balik yang komplek antara organisme dengan lingkungannya. Ilmu yang
