PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN ATAS PRODUK PANGAN HASIL HOME INDUSTRY

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN ATAS PRODUK PANGAN HASIL HOME INDUSTRY"

Transkripsi

1 PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN ATAS PRODUK PANGAN HASIL HOME INDUSTRY DI KOTA CIREBON DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Hukum Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata I Dalam Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Disusun Oleh : Nama : Isabela Karisa Widhari NIM : FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2011 i

2 PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN ATAS PRODUK PANGAN HASIL HOME INDUSTRY DI KOTA CIREBON DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Strata I Pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Disusun Oleh : Nama : Isabela Karisa Widhari NIM : Semarang, 10 Juni 2011 Disetujui Oleh : Dosen Pembimbing Skripsi ( A. Joko Purwoko, SH, MHum ) FAKULTAS HUKUM UNIBERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRNATA SEMARANG 2011 ii

3 MOTTO DAN PERSEMBAHAN Musuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah penakut dan bimbang. Teman yang paling setia hanyalah keberanian dan keyakinan teguh ( Andrew Jackson ). Kebanggaan kita yang terbesar adalah bukan kita tidak pernah gagal tetapi bangkit kembali setiap kali kita jatuh ( Confusius ). Doa mampu untuk segala-galanya. Apa yang tidak mungkin menurut kemampuan kita, hal itu dapat kita laksanakan dengan bantuan Allah ( St. Alfonsus de Liguori). Kupersembahkan Untuk : Orang Tuaku, Keluarga, Orang yang Kucintai, dan Orang-Orang Yang Kusayangi. iv

4 ABSTRAK Kebutuhan akan makanan semakin meningkat seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk di Indonesia. Persoalan yang kemudian timbul adalah bahwa standar kualitas produk makanan yang dihasilkan oleh pelaku usaha tersebut apakah sudah aman atau tidak. Pada dasarnya pelaku usaha diharuskan menjamin mutu produk makanan yang dihasilkannya. Pada pelaku usaha indutri rumah tangga misalnya diharuskan untuk mendaftarkan industri rumah tangganya kemudian diwajibkan untuk memiliki sertifikat produk pangan industri rumah tangga. Hal ini dilakukan semata-mata untuk melindungi hak-hak konsumen dalam mengkonsumsi makanan tersebut dimana telah diatur di dalam Undang- Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen. Akan tetapi, pada kenyataannya yang terjadi tidaklah demikian, masih banyak pelaku usaha yang tidak menjalankan usahanya sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku sehingga konsumen kerapkali dirugikan ketika mengkonsumsi makanan hasil olahan industri rumah tangga. Oleh karena itu, penulis tertarik untuk meneliti mengenai kesesuaian aspek-aspek perlindungan konsumen yang tercantum pada Undang-Undang dengan kenyataan yang terjadi di lapangan. Penulis memilih objek penelitian pada industri rumah tangga di Kota Cirebon dimana masih terdapat pelaku usaha yang belum berpedoman pada UUPK dalam menjalankan kegiatan usahanya. Berkaitan dengan hal tersebut, permasalahan yang diangkat penulis di dalam skripsi ini adalah bagaimana legalitas produk makanan hasil home industry di Kota Cirebon, bagaimana tanggung jawab pelaku usaha terhadap konsumen, dan sejauh mana peran pemerintah dalam mengawasi dan menanggulangi masalah yang terkait dengan perlindungan konsumen produk makanan hasil home industry di Kota Cirebon. Hasil penelitian yang dilakukan oleh penulis menyimpulkan bahwa dalam kenyataannya masih banyak produk makanan hasil industri rumah tangga yang belum memiliki sertifikat produk makanan hasil olahannya. Hal ini disebabkan karena para pelaku usaha tidak peduli akan pentingnya sertifikasi tersebut dan menurut pelaku usaha hanya akan membuang waktu dan biaya saja. Tanggung jawab dari pelaku usaha juga belum dapat dilaksanakan secara optimal walaupun pelaku usaha sudah mengganti kerugian yang dialami konsumen tetapi tetap saja pelaku usaha tidak benar melakukan perbuatan yang dilarang oleh undangundang. Upaya yang dilakukan oleh pemerintah juga dirasa belum maksimal mengingat masih banyak pelanggaran-pelanggaran yang dilakukan oleh pelaku usaha. Tetapi pada dasarnya pemerintah tetap berusaha dalam melakukan pembinaan dan pengawasan baik kepada pelaku usaha maupun konsumen melalui agenda-agenda kegiatan yang telah direncanakan sebelumnya. Kata Kunci : Perlindungan hukum, konsumen, industri rumah tangga v

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan rahmat-nya, bimbingan, dan petunjuk-nya dapat berhasil menyelesaikan skripsi yang berjudul PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN ATAS PRODUK PANGAN HASIL HOME INDUSTRY DI KOTA CIREBON DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN. Penulisan skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat dalam menyelesaikan studi Strata 1 pada Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Di dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari akan segala kekurangan. Untuk itu, penulis berharap menerima kritikan maupun saran yang bersifat membangun. Selesainya penulisan skripsi ini tentu tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Untuk itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria yang selalu mengabulkan doa-doaku dan segala rahmat dan karunia yang selalu dilimpahkan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 2. Bapak Prof. Dr. Ir. Y. Budi Widianarko, M,Sc selaku Rektor Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. 3. Bapak Val Suroto, S.H, M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. vi

6 4. Bapak A. Joko Purwoko, S.H, M.Hum selaku dosen pembimbing dari penulis yang telah bersedia meluangkan waktu untuk membimbing penulis sehingga penulisan skripsi ini selesai. 5. Bapak L. Eddy Wiwoho, SH.,MH selaku dosen wali dari penulis. 6. Bapak Wibisono, Ibu Ririn, dan Bernadetta Ides Bidhari yang selalu berdoa demi keberhasilan skripsi penulis dan telah memberi semangat kepada penulis di saat penulis down. 7. Markus Runding Pakpahan yang selalu memberikan semangat kepada penulis dan selalu memotivasi penulis saat penulis merasa down. 8. Keluarga Sanggung yang selalu memotivasi penulis terutama sepupusepupuku Mario, Aya, Icha yang selalu menghibur penulis dan Keluarga besar Genuk yang tak lupa memotivasi penulis serta Keluarga besar Bapak Apolonaris Pakpahan yang tak luput memotivasi penulis 9. Geng Spongebob ( Ayu, Sari, Resa, dan Yohana ), Niko, Ganda, Felix yang selalu memberi penulis semangat juga untuk teman-temanku angkatan Mas Sabar dan Bu Rini, terima kasih untuk kerja samanya selama ini. 11. Dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat berguna bagi pembaca dan perkembangan Ilmu Hukum. Semarang, 19 Mei 2011 Penulis vii

7 DAFTAR ISI HALAMAN PERSETUJUAN.,i HALAMAN PENGESAHAN...ii MOTTO DAN PERSEMBAHAN.iii ABSTRAK....iv KATA PENGANTAR...v DAFTAR ISI. vii BAB I : PENDAHULUAN 1 A. Latar Belakang...1 B. Pembatasan Masalah...5 C. Perumusan Masalah 5 D. Tujuan dan Kegunaan Penelitian 6 E. Metode Penelitian...7 F. Sistematika Penelitian 13 BAB II : TINJAUAN PUSTAKA..15 A. Tinjauan Tentang Perlindungan Konsumen Definisi Perlindungan Konsumen Manfaat Perlindungan Konsumen di Indonesia Asas-Asas Perlindungan Konsumen Pengertian Konsumen Hak dan Kewajiban Konsumen Pengertian Pelaku Usaha Hak dan Kewajiban Pelaku Usaha Perbuatan yang Dilarang Oleh Pelaku Usaha Tanggung Jawab Pelaku Usaha Prinsip-Prinsip Tanggung Jawab Jenis-Jenis Tanggung Jawab Pelaku Usaha Sistem Pengawasan dan Pembinaan Dalam Perlindungan Konsumen Lembaga Perlindungan Konsumen Swadaya viii

8 Masyarakat B. Tinjauan Tentang Pangan Definisi Pangan Definisi Pangan Olahan Definisi Produksi Pangan Ketentuan Pendaftaran Pangan Pedoman Cara Produksi Pangan Yang Baik.39 C. Tinjauan Tentang Home Industry / Industri Rumah Tangga Definisi Usaha Mikro Definisi Industri Rumah Tangga Izin Usaha Industri Tata Cara Penyelenggaraan SPP-IRT...43 BAB III : PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN A. Hasil Penelitian Gambaran Umum Industri Rumah Tangga di Kota Cirebon Data Wawancara Dengan Konsumen Gambaran Umum Tentang Disperindagkop UMKM Kota Cirebon Gambaran Umum Tentang Dinas Kesehatan Kota Cirebon Legalitas Produk Pangan Industri Rumah Tangga B. Pembahasan Legalitas Produk Pangan Hasil Home Industry di Kota Cirebon Tanggung Jawab Pelaku Usaha Terhadap Konsumen Sejauh Mana Peran Pemerintah Dalam Mengawasi dan Menanggulangi Masalah Yang Terkait ix

9 Dengan Perlindungan Konsumen Produk Pangan Hasil Home Industry di Kota Cirebon...83 BAB IV : PENUTUP...95 A. Kesimpulan...95 B. Saran DAFTAR PUSTAKA...99 LAMPIRAN-LAMPIRAN x

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PRODUK BLACKBERRY BLACK MARKET SKRIPSI

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PRODUK BLACKBERRY BLACK MARKET SKRIPSI PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PRODUK BLACKBERRY BLACK MARKET SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Hukum Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata I Dalam
