Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)"

Transkripsi

1 Rosihan Ari Y. Indriyastuti MODEL ilabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PERPEKTIF MATEMATIKA 1 untuk Kelas X MA dan MA erdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang tandar Isi dan Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang tandar Kompetensi Lulusan PT TIGA ERANGKAI PUTAKA MANDIRI OLO

2 MODEL ilabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PERPEKTIF MATEMATIKA 1 untuk Kelas X MA dan MA Penulis : Rosihan Ari Y. Indriyastuti Editor : uwardi Penata letak isi : Nurhidayati Tahun terbit : 2009 Diset dengan Power Mac G4, font: Times 10 pt Preliminary : iv Halaman isi : 98 hlm. Ukuran buku : 14,8 x 21 cm Ketentuan Pidana anksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2002 Perubahan atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1987 tentang Hak Cipta 1. arang siapa dengan sengaja dan tanpa hak mengumumkan atau memperbanyak suatu ciptaan atau memberi izin untuk itu, dipidana dengan pidana penjara paling sedikit 1 (satu) bulan dan/atau denda paling sedikit Rp ,00 (satu juta rupiah), atau pidana penjara paling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyak Rp ,00 (lima miliar rupiah). 2. arang siapa dengan sengaja menyerahkan, menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum sesuatu ciptaan barang atau hasil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkait sebagaimana dimaksud pada ayat (1), dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyak Rp ,00 (lima ratus juta rupiah). Hak cipta dilindungi oleh undang-undang. All rights reserved. Penerbit PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri Jalan Dr. upomo 23 olo Anggota IKAPI No. 19 Tel , Faks tspm@tigaserangkai.co.id Dicetak oleh percetakan PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri ii

3 Kata Pengantar Rasa syukur yang sedalam-dalamnya penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Karena atas limpahan rahmat dan karunia-nya, penulis dapat menyelesaikan Model ilabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk mata pelajaran Matematika ini dengan sebaik-baiknya. Model ilabus dan RPP merupakan komponen dalam Kurikulum Tingkat atuan Pendidikan (KTP), yang disusun dan dilaksanakan oleh masing-masing tingkat satuan pendidikan. Model ilabus dan RPP ini disusun sebagai pelengkap buku Perspektif Matematika. Penyusunan model ini dimaksudkan untuk membantu para guru sebagai pelaksana pembelajaran di kelas dalam menyampaikan materi kepada anak didiknya. Namun, model yang kami susun ini sifatnya hanya sebagai alternatif sehingga para guru dapat menyesuaikan dengan kondisi di sekolah masing-masing. esuai dengan buku materi, model ini kami susun dalam lima seri. uku ini merupakan salah satu dari lima seri yang kami susun itu. Adapun kelima seri tersebut adalah sebagai berikut. 1. Model ilabus dan RPP 1 untuk kelas X. 2. Model ilabus dan RPP 2 IPA untuk kelas XI Program IPA. 3. Model ilabus dan RPP 2 IP/ahasa untuk kelas XI Program IP/ahasa. 4. Model ilabus dan RPP 3 IPA untuk kelas XII Program IPA. 5. Model ilabus dan RPP 3 IP/ahasa untuk kelas XII Program IP/ahasa. Kami menyadari sepenuhnya bahwa model ini belumlah sempurna. Oleh karena itu, demi perbaikan pada edisi berikutnya, penulis mengharapkan kritik dan saran dari para pembaca yang sifatnya membangun. Akhirnya, kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri beserta staf dan karyawannya sehingga buku ini dapat diterbitkan dan dimanfaatkan oleh para guru sebagai panduan dalam pembelajaran. emoga buku ini bermanfaat bagi para pembaca. olo, Januari 2009 Penulis iii

4 Daftar Isi Kata Pengantar Daftar Isi ilabus 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 18 Daftar Pustaka 79 Kunci oal Latihan 80 iii iv iv

5 ilabus Nama ekolah : MA/MA... Kelas/emester : X/1 Mata Pelajaran : Matematika tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan bentuk pangkat, akar, dan logaritma Alokasi Waktu : 16 x 45' Kompetensi Materi Kegiatan Alokasi Indikator Penilaian Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu umber elajar (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menggunakan aturan pangkat dan akar serta melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan pangkat dan akar. Pengertian pangkat bilangan bulat dan sifat-sifatnya Pengertian bentuk akar dan operasi aljabar pada bentuk akar pengertian pangkat pecahan operasi aljabar bentuk akar Menyimak pemahaman tentang bentuk pangkat, akar dan logaritma beserta keterkaitannya Mendefinisikan bentuk pangkat, akar, dan logaritma Mendeskripsikan bentuk pangkat, akar dan logaritma, serta hubungan satu dengan lainnya Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk pangkat Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk akar Mengubah bentuk pangkat negatif ke pangkat positif dan sebaliknya Mengubah bentuk akar ke bentuk pangkat dan sebaliknya Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat pangkat bulat Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat pangkat rasional Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 12 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Menggunakan aturan logaritma dan melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan logaritma Pengertian logaritma ifat-sifat logaritma Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk logaritma Melakukan pembuktian tentang sifat-sifat sederhana pada bentuk pangkat, akar, dan logaritma Mengubah bentuk pangkat ke bentuk logaritma dan sebaliknya Membuktikan sifat-sifat bilangan pangkat, akar, dan logaritma Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain RPP Perspektif Mmt MA 1

6 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menggunakan konsep bentuk pangkat, akar, dan logaritma untuk menyelesaikan soal. Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat logaritma Melakukan operasi aljabar pada bentuk pangkat, akar dan logaritma entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

7 tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat, serta pertidaksamaan kuadrat. Alokasi Waktu : 22 x 45' Kompetensi Dasar (1) Menggunakan sifat dan aturan tentang persamaan kuadrat Materi Pembelajaran (2) Penyelesaian persamaan kuadrat Jenis akar persamaan kuadrat Rumus jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat Kegiatan Pembelajaran (3) Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan pemfaktoran Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan kuadrat sempurna Menentukan penyelesaian persamaan kuadrat menggunakan rumus Mengenal bilangan imajiner Mengidentifikasi jenis akar persamaan kuadrat dari diskriminan Merumuskan hubungan antara jumlah dan hasil kali akar dengan koefisien persamaan kuadrat Membuktikan rumus jumlah dan hasil Indikator (4) Menentukan akarakar persamaan kuadrat Mengidentifikasi jenis akar persamaan kuadrat berdasarkan diskriminasinya Menentukan jumlah dan hasil kali akarakar persamaan kuadrat Penilaian (5) Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan Alokasi Waktu (6) 6 x 45 2 x 45 2 x 45 umber elajar (7) umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

8 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) kali akar persamaan kuadrat Menentukan jumlah dan hasil kali akarakar persamaan kuadrat entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang berkaitan dengan persamaan kuadrat Menyusun persamaan kuadrat yang akar-akarnya memenuhi kondisi tertentu Menyusun persamaan kuadrat jika diketahui akar-akarnya Menyusun persamaan kuadrat yang akarakarnya mempunyai hubungan dengan akar-akar persamaan kuadrat lainnya Menyusun persamaan kuadrat yang akarakarnya memenuhi kondisi tertentu Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Memahami konsep fungsi Pengertian fungsi Pengertian fungsi kuadrat Menyusun fungsi kuadrat Memahami konsep tentang relasi antara dua himpunan melalui contoh-contoh Mengidentifikasi ciri-ciri relasi yang merupakan fungsi Mendeskripsikan pengertian fungsi dan fungsi kuadrat Menyusun fungsi kuadrat apabila diketahui titik-titik tertentu Mengidentifikasi ciri-ciri relasi yang merupakan fungsi Mendeskripsikan pengertian fungsi dan fungsi kuadrat Menyusun fungsi kuadrat apabila diketahui titik-titik tertentu Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

9 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menggambar grafik fungsi aljabar sederhana dan fungsi kuadrat ketsa grafik fungsi kuadrat Menentukan nilai fungsi dari fungsi kuadrat sederhana Menggambar grafik fungsi kuadrat menggunakan hubungan antara nilai variabel dan nilai fungsi pada fungsi kuadrat Membuat tafsiran geometris dari hubungan antara nilai variabel dan nilai fungsi pada fungsi kuadrat Menentukan sumbu simetri dan titik puncak grafik fungsi kuadrat Merumuskan hubungan antara sumbu simetri, titik puncak grafik fungsi kuadrat, dan koefisien-koefisien fungsi kuadrat Menentukan sumbu simetri dan titik puncak grafik fungsi kuadrat dari rumus fungsinya Menggambar grafik fungsi kuadrat menggunakan hasil analisis rumus fungsinya Mengidentifikasi definit positif dan definit negatif suatu fungsi kuadrat dari grafiknya Menggambar grafik fungsi kuadrat Menentukan sumbu simetri dan titik puncak fungsi kuadrat Menentukan definit positif atau negatif fungsi kuadrat Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

10 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Merancang dan menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan persamaan dan/atau fungsi kuadrat serta penafsirannya Penyelesaian model matematika yang berkaitan dengan persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat serta penafsirannya Menyelesaikan model matematika dari suatu masalah dalam matematika, mata pelajaran lain atau kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan persamaan atau fungsi kuadrat Memberikan tafsiran terhadap penyelesaian masalah Menyelesaikan model matematika dari suatu masalah dalam matematika, mata pelajaran lain atau kehidupan seharihari yang berkaitan dengan persamaan atau fungsi kuadrat Memberikan tafsiran terhadap penyelesaian masalah Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Menggunakan sifat dan aturan tentang pertidaksamaan kuadrat serta melakukan manipulasi dalam perhitungan yang berkaitan dengan pertidaksamaan kuadrat Penyelesaian pertidaksamaan kuadrat Penyelesaian pertidaksamaan bentuk lain yang dapat dinyatakan dalam pertidaksamaan kuadrat Menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat dengan metode grafik, dan garis bilangan Menentukan penyelesaian pertidaksamaan yang dapat dinyatakan dalam pertidaksamaan kuadrat Menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat Menentukan penyelesaian suatu pertidaksamaan yang dapat dinyatakan dalam pertidaksamaan kuadrat Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

11 tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dan pertidaksamaan satu variabel Alokasi Waktu : 34 x 45' Kompetensi Materi Kegiatan Alokasi Indikator Penilaian umber elajar Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menyelesaikan sistem persamaan linear dan sistem persamaan campuran linear dan kuadrat dalam dua variabel Penyelesaian PL dengan grafik, substitusi, eliminasi Penyelesaian sistem persamaan campuran (linear dan kuadrat) dua variabel Penyelesaian sistem persamaan kuadrat dua variabel dengan substitusi Menentukan penyelesaian PL dengan grafik, substitusi dan eliminasi Memberikan tafsiran geometri penyelesaian sistem persamaan campuran Menentukan penyelesaian sistem persamaan campuran dengan substitusi Memberikan tafsiran geometri penyelesaian sistem persamaan kuadrat Menentukan penyelesaian sistem persamaan kuadrat dengan substitusi Menentukan penyelesaian PL Memberikan tafsiran geometri penyelesaian sistem persamaan campuran Menentukan penyelesaian sistem persamaan campuran Memberikan tafsiran geometri penyelesaian sistem persamaan kuadrat Menentukan penyelesaian sistem persamaan kuadrat Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: 4 x 45 4 x 45 4 x 45 Laptop LCD OHP Merancang model matematika dari masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan, menyelesaikannya, Perancangan model matematika tentang masalah yang terkait dengan sistem persamaan linear Mengidentifikasi masalah seharihari yang berhubungan dengan sistem persamaan linear Mengidentifikasi dan memodelkan masalah yang berhubungan dengan sistem persamaan. Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain RPP Perspektif Mmt MA 1

12 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) dan menafsirkannya Merumuskan, menyelesaikan, dan menafsirkan model matematika dari suatu masalah dalam matematika, mata pelajaran lain atau kehidupan sehari-hari yang berhubungan dengan sistem persamaan linear Menyelesaikan dan menafsirkan model matematika yang berhubungan dengan sistem persamaan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Alat: Laptop LCD OHP Menyelesaikan pertidaksamaan satu variabel yang melibatkan bentuk pecahan aljabar Penyelesaian pertidaksamaan satu variabel yang melibatkan bentuk pecahan dengan garis bilangan Mengidentifikasi langkah-langkah penyelesaian pertidaksamaan satu variabel bentuk pecahan aljabar Menggunakan pertidaksamaan satu variabel bentuk pecahan aljabar untuk menyelesaikan soal Menentukan syarat penyelesaian pertidaksamaan yang melibatkan bentuk pecahan aljabar Menentukan penyelesaian pertidaksamaan satu variabel yang melibatkan bentuk pecahan aljabar Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 12 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Merancang model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel Perancangan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel Mengidentifikasi masalah sehari-hari yang berhubungan dengan pertidaksamaan satu variabel Perancangan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel Mengidentifikasi masalah yang berhubungan dengan pertidaksamaan satu variabel Membuat model matematika yang berhubungan dengan pertidaksamaan satu variabel Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1

13 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel dan penafsirannya Penyelesaian model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel dan penafsirannya Menyelesaikan model matematika dari suatu masalah dalam matematika atau mata pelajaran lain yang berhubungan dengan pertidaksamaan satu variabel bentuk pecahan aljabar Menafsirkan penyelesaian masalah dalam matematika atau mata pelajaran lain yang berhubungan dengan pertidaksamaan satu variabel Menentukan penyelesaian model matematika dari masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel Menafsirkan hasil penyelesaian masalah yang berkaitan dengan pertidaksamaan satu variabel Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Keterangan: Alat dan sumber referensi pengajaran disesuaikan dengan kondisi sekolah Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. RPP Perspektif Mmt MA 1

14 ilabus Nama ekolah : MA/MA... Kelas/emester : X/2 Mata Pelajaran : Matematika tandar Kompetensi : Menggunakan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor Alokasi Waktu : 16 x 45' Kompetensi Dasar (1) Materi Pembelajaran (2) Kegiatan Pembelajaran (3) Indikator (4) Penilaian (5) Alokasi Waktu (6) umber elajar (7) Memahami pernyataan dalam matematika dan ingkaran atau negasinya Kalimat deklaratif Kalimat terbuka Kalimat deklaratif majemuk Kalimat ingkaran/ negasi Membedakan pernyataan dan bukan pernyataan Menentukan ingkaran dari kalimat deklaratif Menentukan nilai kebenaran dari suatu pernyataan Menentukan kalimat deklaratif Menentukan kalimat terbuka Membedakan kalimat deklaratif dan kalimat terbuka Menentukan ingkaran/negasi kalimat deklaratif Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Menentukan nilai kebenaran dari suatu pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor Logika matematika Pernyataan dan nilai kebenarannya Pernyataan erkuantor Negasi dari suatu pernyataan Mengidentifikasi karakteristik pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi dan implikasi dan merumuskan nilai kebenarannya Menentukan nilai kebenaran dari suatu pernyataan majemuk Menentukan ingkaran dari pernyataan majemuk Menentukan nilai kebenaran pernyataan berkuantor Menentukan ingkaran pernyataan berkuantor Jenis: Kuis Tugas individu Tugas Kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP 10 RPP Perspektif Mmt MA 1

15 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Pernyataan majemuk Nilai kebenaran dan negasinya - Konjungsi - Disjungsi - Implikasi - iimplikasi Menentukan nilai kebenaran dari pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi, dan implikasi Merumuskan negasi dari pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi dan implikasi dengan tabel nilai kebenaran Menentukan negasi dari pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi dan implikasi Mengidentifikasi pernyataan sehari-hari yang mempunyai keterkaitan dengan pernyataan majemuk Mengidentifikasi hubungan antara implikasi dengan konvers, invers, dan kontraposisinya Menentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari pernyataan berbentuk implikasi Menyebutkan arti kuantor universal dan kuantor eksistensial beserta ingkarannya RPP Perspektif Mmt MA 1 11

16 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Merumuskan pernyataan yang setara dengan pernyataan majemuk atau pernyataan berkuantor yang diberikan Kesetaraan (ekuivalensi) dari dua pernyataan majemuk Tautologi dan Kontradiksi Mengidentifikasi pernyataan majemuk yang setara (ekuivalen) Memeriksa kesetaraan antara dua pernyataan majemuk Membuktikan kesetaraan antara dua pernyataan majemuk dengan sifatsifat logika matematika Mengidentifikasi karakteristik dari pernyataan tautologi dan kontradiksi dari tabel nilai kebenaran Memeriksa apakah suatu pernyataan majemuk merupakan suatu tautologi atau kontradiksi atau bukan keduanya Memeriksa kesetaraan antara dua pernyataan majemuk Membuktikan kesetaraan antara dua pernyataan majemuk Membuat pernyataan yang setara dengan pernyataan majemuk Memeriksa keabsahan penarikan kesimpulan menggunakan prinsip logika matematika Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Menggunakan prinsip logika matematika yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor dalam penarikan kesimpulan dan pemecahan masalah Penarikan Kesimpulan - Modus Ponen - Modus Tolens - ilogisme Pembuktian dalam matematika Mengidentifikasi cara-cara penarikan kesimpulan Merumuskan cara penarikan kesimpulan Memeriksa keabsahan dari penarikan kesimpulan Menyusun kesimpulan yang sah berdasarkan premis-premis yang diberikan Mengidentifikasi pembuktian suatu pernyataan dalam matematika Membuktikan pernyataan dalam matematika dengan cara langsung, tidak langsung, dan induksi matematika Menentukan kesimpulan dari beberapa premis yang diberikan Membuktikan suatu pernyataan dalam matematika Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 6 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP 12 RPP Perspektif Mmt MA 1

17 tandar Kompetensi : Menggunakan perbandingan, fungsi, persamaan, dan identitas trigonometri dalam pemecahan masalah Alokasi Waktu : 24 x 45' Kompetensi Dasar (1) Materi Pembelajaran (2) Kegiatan Pembelajaran (3) Indikator (4) Penilaian (5) Alokasi Waktu (6) umber elajar (7) Melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan teknis yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan, dan identitas trigonometri Trigonometri Perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku Nilai perbandingan trigonometri dari sudut khusus Perbandingan trigonometri dari sudut di semua kuadran Menghitung perbandingan sisi-sisi segitiga sikusiku yang sudutnya tetap tetapi panjang sisinya berbeda Mengidentifikasikan pengertian perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku Menentukan nilai perbandingan trigonometri suatu sudut pada segitiga siku-siku Menyelidiki nilai perbandingan trigonometri dari sudut khusus Menggunakan nilai perbandingan trigonometri sudut khusus dalam menyelesaikan soal Menurunkan rumus perbandingan trigonometri suatu sudut pada bidang Cartesius Melakukan perhitungan nilai perbandingan trigonometri pada bidang Cartesius Menentukan nilai perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku Menentukan nilai perbandingan trigonometri dari sudut khusus Menentukan nilai perbandingan trigonometri dari sudut di semua kuadran Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP 2 x 45 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1 13

18 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menyelidiki hubungan antara perbandingan trigonometri dari sudut di berbagai kuadran Menentukan nilai perbandingan trigonometri dari sudut di berbagai kuadran Merancang model matematika dari masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Fungsi trigonometri dan grafiknya Persamaan trigonometri sederhana Identitas trigonometri Aturan sinus dan aturan kosinus Rumus luas segitiga Menentukan nilai fungsi trigonometri Menggambar grafik fungsi trigonometri sederhana Menentukan penyelesaian persamaan trigonometri sederhana Merumuskan hubungan antara perbandingan trigonometri suatu sudut Membuktikan identitas trigonometri sederhana dengan menggunakan rumus hubungan antara perbandingan trigonometri Mengidentifikasi permasalahan dalam perhitungan sisi atau sudut pada segitiga Merumuskan aturan sinus dan aturan kosinus Menggunakan aturan sinus dan kosinus untuk menyelesaikan soal perhitungan sisi atau sudut pada segitiga Menggambar grafik fungsi trigonometri sederhana Menyelesaikan persamaan trigonometri sederhana Membuktikan identitas trigonometri sederhana Menyelesaikan perhitungan soal menggunakan aturan sinus dan aturan kosinus Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 2 x 45 2 x 45 2 x 45 2 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP 14 RPP Perspektif Mmt MA 1

19 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Mengidentifikasi permasalahan dalam perhitungan luas segitiga Menurunkan rumus luas segitiga Menggunakan rumus luas segitiga untuk menyelesaikan soal Menghitung luas segitiga yang komponennya diketahui 2 x 45 Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri, dan penafsirannya Pemakaian perbandingan trigonometri Mengidentifikasi masalah yang berkaitan dengan perbandingan fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Membuat model matematika dari masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan hasil penyelesaian masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Mengidentifikasi masalah yang berhubungan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Membuat model matematika yang berhubungan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menentukan penyelesaian model matematika dari masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Menafsirkan hasil penyesaian masalah yang berkaitan dengan perbandingan, fungsi, persamaan dan identitas trigonometri Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP RPP Perspektif Mmt MA 1 15

20 tandar Kompetensi : Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, dan bidang dalam ruang dimensi tiga Alokasi Waktu : 24 x 45' Kompetensi Materi Kegiatan Alokasi Dasar Pembelajaran Pembelajaran Indikator Penilaian Waktu umber elajar (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menentukan kedudukan titik, garis, dan bidang dalam ruang dimensi tiga Ruang dimensi tiga Pengenalan bangun ruang Kedudukan titik, garis, dan bidang dalam ruang dimensi tiga Mengidentifikasi bentukbentuk bangun ruang Mengidentifikasi unsurunsur bangun ruang Menyelidiki kedudukan antara unsur-unsur bangun ruang Mendeskripsikan kedudukan antara unsurunsur bangun ruang Menentukan kedudukan titik dan garis dalam ruang Menentukan kedudukan titik dan bidang dalam ruang Menentukan kedudukan antara dua garis dalam ruang Menentukan kedudukan garis dan bidang dalam ruang Menentukan kedudukan antara dua bidang dalam ruang Menentukan jarak titik dan garis dalam ruang Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 4 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Menentukan jarak dari titik ke garis dan dari titik ke bidang dalam ruang dimensi tiga Jarak pada bangun ruang Mendefinisikan pengertian jarak antara titik, garis dan bidang dalam ruang Menghitung jarak titik dan garis pada bangun ruang Menghitung jarak titik dan bidang pada bangun ruang Menghitung jarak antara dua garis pada bangun ruang Menentukan jarak titik dan bidang dalam ruang Menentukan jarak antara dua garis dalam ruang Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes tertulis pilihan ganda Tes tertulis uraian 10 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP 16 RPP Perspektif Mmt MA 1

21 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Menentukan besar sudut antara garis dan bidang dan antara dua bidang dalam ruang dimensi tiga udut pada bangun ruang Mendefinisikan pengertian sudut antara titik, garis dan bidang dalam ruang Menggambar sudut antara dua garis dalam bangun ruang Menghitung besar sudut antara dua garis pada bangun ruang Menggambar sudut antara garis dan bidang pada bangun ruang Menghitung besar sudut antara garis dan bidang pada bangun ruang Menggambar sudut antara dua bidang dalam bangun ruang Menghitung besar sudut antara dua bidang pada bangun ruang Menentukan besar sudut antara dua garis dalam ruang Menentukan besar sudut antara garis dan bidang dalam ruang Menentukan besar sudut antara dua bidang dalam ruang Jenis: Kuis Tugas individu Tugas kelompok Ulangan entuk Instrumen: Tes Tertulis pilihan Ganda Tes Tertulis Uraian 10 x 45 umber: uku Perspektif Matematika MA 1 uku referensi lain Alat: Laptop LCD OHP Catatan: Peralatan disesuaikan dengan kondisi sekolah. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. RPP Perspektif Mmt MA 1 17

22 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : 1 6 Alokasi Waktu : 12 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan bentuk pangkat, akar, dan logaritma Kompetensi Dasar : Menggunakan aturan pangkat dan akar serta melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan pangkat dan akar Indikator : Mengubah bentuk pangkat negatif ke pangkat positif dan sebaliknya Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat pangkat bulat Mengubah bentuk akar ke bentuk pangkat dan sebaliknya Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat pangkat rasional I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat mengubah bentuk pangkat negatif ke pangkat positif dan sebaliknya. iswa dapat mengubah bentuk akar ke bentuk pangkat dan sebaliknya. II. Materi Ajar entuk pangkat dan akar III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, tanya jawab IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-1 (2 x 45') 1. ebelum memulai materi, guru meminta siswa untuk mengerjakan soal-soal materi prasyarat yang harus dikuasai untuk kelancaran proses pembelajaran (halaman 3). 2. Guru merespons jawaban soal materi prasyarat siswa. 1. Guru meminta siswa untuk mengulang dan mengerjakan contoh-contoh tentang permasalahan luas dan volume untuk memberi gambaran siswa tentang pangkat bilangan bulat positif (halaman 3), dan siswa diminta menyimpulkannya. 18 RPP Perspektif Mmt MA 1

23 2. Guru menjelaskan pengertian pangkat bulat positif dan sifat-sifat bilangan berpangkat bulat. 3. Masih dengan metode ceramah, guru juga menjelaskan tentang pangkat nol dan pangkat bulat negatif. 4. Guru memberikan tugas (halaman 6) kepada siswa. Hal ini dilakukan untuk mengarahkan siswa menuju konsep mengubah bentuk pangkat bulat negatif ke bentuk pangkat bulat positif dan sebaliknya. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-2 (2 x 45') Guru mengulas kembali keterkaitan pangkat bulat positif dan negatif. 1. iswa diajak mendiskusikan penyelesaian persamaan pangkat sederhana. 2. iswa diajak mendeskripsikan contoh-contoh menyelesaikan persamaan pangkat sederhana. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-3 (2 x 45') iswa diajak mengingat invers operasi bilangan. 1. iswa diajak membahas penulisan bilangan dengan bentuk baku. 2. Guru memberikan pengertian akar pangkat bilangan. iswa diberi tugas mengerjakan oal Kompetensi 1. Pertemuan Ke-4 (2 x 45') 1. Guru dan siswa mendiskusikan beberapa oal Kompetensi 1 terutama yang dianggap sulit oleh siswa. 2. Guru mengulang kembali pengertian bilangan rasional dan bilangan irasional. 3. Guru menjelaskan kepada siswa tentang konsep bilangan terukur. 1. Guru memberikan pengertian bentuk akar. 2. Guru menjelaskan bagaimana melakukan operasi aljabar pada bentuk akar (disertai contoh). RPP Perspektif Mmt MA 1 19

24 3. ebagai materi pengayaan, guru dapat menambah materi tentang bagaimana mengubah bentuk akar ke bentuk penjumlahan (disertai contoh). 4. iswa diminta mengerjakan latihan oal Kompetensi Guru dan siswa membahas latihan oal Kompetesi Guru menjelaskan tentang bagaimana merasionalkan penyebut (disertai contoh). Guru memberikan pekerjaan rumah latihan oal Kompetensi 3. Pertemuan Ke-5 (2 x 45') Guru mengulas kembali tentang pangkat bulat. Guru menjelaskan bagaimana mengubah pangkat rasional menjadi bentuk akar yang disertai dengan contoh. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-6 (2 x 45') Guru mengulas kembali tentang pangkat rasional. Guru memberikan penjelasan bagaimana melakukan operasi aljabar untuk menyederhanakan bentuk pangkat rasional (disertai contoh). Guru dan siswa membahas hasil pekerjaan latihan oal Kompetensi 4. V. Alat/ahan/umber elajar Kalkulator, tabel logaritma, uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y. - Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri). VI. Penilaian Jenis Tagihan : Tugas mandiri Instrumen : oal Tes Kemampuan ab 1 (halaman 36) Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. 20 RPP Perspektif Mmt MA 1

25 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ emester : X/1 Pertemuan Ke- : 7 8 Alokasi Waktu : 4 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan bentuk pangkat, akar, dan logaritma. Kompetensi Dasar : Menggunakan aturan logaritma dan melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan logaritma. Indikator : Mengubah bentuk pangkat ke bentuk logaritma dan sebaliknya. Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat logaritma. Melakukan operasi aljabar pada bentuk logaritma. I. Tujuan Pembelajaran: iswa dapat menyederhanakan bentuk logaritma iswa dapat melakukan operasi aljabar pada logaritma II. Materi Ajar Logaritma III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, tanya jawab IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-7 (2 x 45') Guru mengulas kembali tentang bilangan berpangkat. 1. Guru menjelaskan tentang logaritma dan kaitannya dengan bilangan berpangkat. 2. Guru menerangkan kepada siswa tentang bagaimana mengubah bentuk logaritma ke dalam bentuk pangkat dan sebaliknya. 3. iswa diberikan penjelasan mengenai sifat-sifat logaritma, disertai beberapa bukti. 4. Guru memberikan beberapa contoh operasi aljabar untuk menyederhanakan bentuk logaritma. RPP Perspektif Mmt MA 1 21

26 iswa diberi tugas mengerjakan oal Kompetensi 5 untuk dikerjakan di rumah (PR). Pertemuan Ke-8 (2 x 45') 1. Guru mengulas kembali operasi aljabar logaritma. 2. Guru dan siswa membahas hasil pekerjaan oal Kompetensi iswa diberi penjelasan oleh guru, bagaimana menentukan nilai logaritma menggunakan alat bantu (kalkulator dan tabel). 2. iswa diminta mengerjakan latihan oal Kompetensi Guru dan siswa membahas jawaban latihan oal Kompetensi Guru memberikan contoh permasalahan sehari-hari yang terkait dengan logaritma dan cara penyelesaiannya. 1. iswa diminta mengerjakan latihan oal Kompetensi 7 untuk latihan di rumah. 2. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. V. Alat/ahan/umber elajar Kalkulator, tabel logaritma, buku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y.- Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri). VI. Penilaian Jenis Tagihan : Tugas mandiri Instrumen : oal Tes Kemampuan ab 1 (halaman 38) Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. 22 RPP Perspektif Mmt MA 1

27 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : 9 11 Alokasi Waktu : 6 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat. Kompetensi Dasar : Menggunakan sifat dan aturan tentang persamaan kuadrat. Indikator : Menentukan akar-akar persamaan kuadrat. Mengidentifikasikan jenis akar persamaan kuadrat berdasarkan diskriminannya. Menentukan jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat. I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat menyelesaikan persamaan kuadrat. iswa dapat mengidentifikasi jenis akar persamaan kuadrat berdasarkan diskriminannya. iswa dapat menentukan jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat. II. Materi Ajar Persamaan Kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, dan tanya jawab. IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-9 (2 x 45') 1. Guru memberikan beberapa pertanyaan prasyarat kepada siswa tentang permasalahan persamaan kuadrat yang pernah diperoleh di MP (halaman 43). 2. Guru merespons jawaban siswa. 1. Guru memberikan penjelasan bentuk persamaan kuadrat dengan beberapa contoh. RPP Perspektif Mmt MA 1 23

28 2. Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan pengertian penyelesaian dan himpunan penyelesaian persamaan kuadrat. Hal ini bertujuan untuk memancing motivasi siswa dan mengingatkan kembali pengertian akar persamaan kuadrat yang pernah diperoleh di MP. 3. Guru menjelaskan cara menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan pemfaktoran dan melengkapkan kuadrat sempurna disertai contoh. Guru mengarahkan siswa untuk menyimpulkan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-10 (2 x 45') Guru me-review kembali pengertian akar dan beberapa metode pencarian akar yang telah dibahas sebelumnya. 1. Guru menjelaskan cara menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus abc, disertai dengan proses mendapatkan rumus tersebut. 2. Guru menjelaskan pengertian diskriminan persamaan kuadrat. 3. iswa diminta mendiskusikan kelebihan dan kekurangan ketiga metode pencarian akar. 4. Guru dapat menambahkan penjelasan mengenai pengertian bilangan imajiner, terkait dengan jenis akar. 5. iswa diminta mengerjakan beberapa soal dalam latihan oal Kompetensi 1. Guru dan siswa menyimpulkan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-11 (2 x 45') Guru mengulas kembali tentang pengertian diskriminan. 1. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk menyelidiki akar beberapa persamaan kuadrat dan mengaitkan akar-akar yang diperoleh dengan diskriminannya (Aktivitas halaman 52). 2. Guru dan siswa mendiskusikan hasil pekerjaan siswa. 3. Guru memberikan beberapa contoh lain penggunaan diskriminan untuk menyelidiki jenis akar dari persamaan kuadrat. 4. iswa diminta mengerjakan beberapa soal pada latihan oal Kompetensi RPP Perspektif Mmt MA 1

29 5. Guru meminta siswa mencari jumlahan dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat secara manual. 6. Guru menjelaskan bagaimana mencari jumlahan dan hasil kali akar-akar dengan memanfaatkan koefisien persamaan kuadrat (tanpa mencari akar-akarnya), disertai contoh. 7. Guru menerangkan beberapa sifat jumlahan dan hasil kali akar-akar. iswa diminta mengerjakan latihan oal Kompetensi 3 sebagai tugas mandiri (take home) V. Alat/ahan/umber elajar uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y.- Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri) VI. Penilaian Jenis tagihan: Tugas, diskusi, tugas mandiri Instrumen: oal kuis: 1. Tentukan akar dari: a. x 2 9x + 20 = 0 b. 3x 2 6x + 3 = 0 c. 2(x 1) = x 2 + 4x 2. Dengan caramu sendiri, coba tunjukkan bahwa: jika p dan q akar-akar dari persamaan kuadrat ax 2 + bx = c = 0 maka p + q = b a dan pq = c a. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. RPP Perspektif Mmt MA 1 25

30 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : 12 Alokasi Waktu : 2 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat. Kompetensi Dasar : Melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang berkaitan dengan persamaan kuadrat. Indikator : Menyusun persamaan kuadrat yang akar-akarnya memenuhi kondisi tertentu. Menyusun persamaan kuadrat yang akar-akarnya mempunyai hubungan dengan akar-akar persamaan kuadrat lainnya. I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat menyusun persamaan kuadrat jika diketahui akar-akarnya. iswa dapat menyusun persamaan kuadrat yang akar-akarnya mempunyai hubungan dengan akar-akar persamaan kuadrat lainnya. II. Materi Ajar Persamaan Kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, tanya jawab IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-12 (2 x 45') Guru memberikan penjelasan untuk memotivasi siswa perihal menyusun suatu persamaan kuadrat apabila diketahui akar-akarnya. 1. Guru menjelaskan bagaimana menyusun persamaan kuadrat jika diketahui akar-akarnya, disertai contoh. 2. Guru juga menjelaskan bagaimana menyusun persamaan kuadrat baru, yang akar-akarnya mempunyai hubungan dengan akar-akar persamaan kuadrat yang lain. 3. oal untuk diskusi siswa diberikan oleh guru (halaman 62). 26 RPP Perspektif Mmt MA 1

31 1. Guru dan siswa mendiskusikan soal yang diberikan (halaman 63) dan menyimpulkan apa yang telah dipelajari 2. iswa diberikan beberapa tugas mandiri untuk dikerjakan di rumah. oal diambil dari latihan oal Kompetensi 4. V. Alat/ahan/umber elajar uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y.-Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri) VI. Penilaian Jenis tagihan: Tugas, diskusi, tugas mandiri Instrumen: oal Kuis 1. usunlah persamaan kuadrat yang memiliki akar-akar 3 dan usunlah persamaan kuadrat yang akar-akarnya p + 2 dan p 3 jika p dan q akar-akar dari persamaan x 2 6x + 3 = Jika p dan q akar-akar dari 3x 2 6x + 1 = 0, tentukan persamaan kuadrat yang akar-akarnya p 2 + q 2 dan pq. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. RPP Perspektif Mmt MA 1 27

32 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : 13 Alokasi Waktu : 2 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat Kompetensi Dasar : Memahami konsep fungsi Indikator : Mengidentifikasi ciri-ciri relasi yang merupakan fungsi Mendeskripsikan pengertian fungsi dan fungsi kuadrat I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri relasi yang merupakan fungsi. iswa dapat mendeskripsikan pengertian fungsi dan fungsi kuadrat. II. Materi Ajar Fungsi Kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, dan tanya jawab IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-13 (2 x 45') 1. Guru memberikan beberapa soal prasyarat tentang relasi yang pernah diperoleh siswa waktu MP. 2. Guru merespons jawaban soal materi prasyarat siswa. 1. Guru menjelaskan keterkaitan antara relasi dan fungsi. 2. Guru menjelaskan pengertian domain, kodomain, dan range dari fungsi. 3. iswa diminta mengerjakan beberapa latihan oal Kompetensi Guru dan siswa membahas jawaban latihan oal Kompetensi 5. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. 28 RPP Perspektif Mmt MA 1

33 V. Alat/ahan/umber elajar uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y.- Indriyastuti, PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri) VI. Penilaian Jenis tagihan: Tugas diskusi, tugas mandiri Instrumen: oal: 1. Diketahui himpunan berikut. P = {1, 2, 3, 4} Q = {a, b, c} Di antara ralasi dari P ke Q berikut, manakah yang merupakan fungsi? a. A = {(1, a), (2, b), (3, c)} b. = {(1, b), (2, a), (3, c), (4, a)} c. C = {(1, a), (2, a), (3, c), (4, c)} 2. Fungsi f didefinisikan sebagai f(x) = x 2 + 3x + 2. a. Tentukan nilai f(2), f(4), dan f(5). b. erapa nilai x jika f(x) = 2? c. Tentukan nilai x jika f(x) = 0. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. RPP Perspektif Mmt MA 1 29

34 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : Alokasi Waktu : 6 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat Kompetensi Dasar : Menggambar grafik fungsi aljabar sederhana dan fungsi kuadrat Indikator : Menggambar grafik fungsi linear Menggambar grafik fungsi kuadrat Menentukan sumbu simetri, titik puncak fungsi kuadrat Menentukan definit positif atau definit negatif fungsi kuadrat I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat menggambar grafik fungsi linear. iswa dapat menggambar grafik fungsi kuadrat. iswa dapat menentukan sumbu simetri, titik puncak fungsi kuadrat. iswa dapat memahami sifat-sifat grafik fungsi kuadrat. iswa dapat menentukan definit positif atau definit negatif fungsi kuadrat. II. Materi Ajar Grafik Fungsi Kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, dan tanya jawab IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-14 (2 x 45') Guru membimbing siswa mengingat kembali pengertian fungsi linear dan fungsi kuadrat. iswa diingatkan kembali oleh guru mengenai konsep nilai fungsi dan bagaimana menggambarkannya dalam koordinat Cartesius. 1. Guru membimbing siswa membuat grafik fungsi linear dengan mendaftar beberapa titik yang dilalui, kemudian menggambarnya pada bidang Cartesius. 30 RPP Perspektif Mmt MA 1

35 2. Guru memberikan konsep dasar membuat sketsa grafik fungsi kuadrat dengan mendaftar beberapa titik, kemudian mencari nilai fungsi kuadratnya, selanjutnya menggambar sketsanya pada bidang Cartesius. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-15 (2 x 45') Guru me-review kembali tentang karakteristik grafik fungsi kuadrat. 1. Guru memberikan beberapa contoh bentuk grafik fungsi kuadrat, dan siswa diminta menganalisis karakteristiknya apabila dikaitkan dengan diskriminan fungsi kuadrat. 2. iswa diminta menganalisis keterkaitan koefisien fungsi kuadrat dengan karakteristik grafik fungsi kuadrat, dengan membuat sketsa kasar (mendaftar beberapa titik). 3. Guru dan siswa mendiskusikan keterkaitan koefisien fungsi kuadrat dengan karakteristik grafik fungsi kuadrat. 4. Guru menjelaskan bagaimana menentukan definit positif dan negatif dari fungsi kuadrat, serta kaitannya dengan karakteristik grafik fungsinya. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. Pertemuan Ke-16 (2 x 45') Guru me-review kembali hasil kesimpulan dari pertemuan-pertemuan sebelumnya. 1. Guru menjelaskan bagaimana menentukan titik puncak, titik potong dengan sumbu X dan sumbu simetri dari grafik fungsi kuadrat. 2. Guru memberikan contoh bagaimana menggambar grafik fungsi kuadrat. 3. Guru meminta siswa untuk mengerjakan latihan oal Kompetensi Guru dan siswa membahas hasil jawaban dari latihan oal Kompetensi Guru menjelaskan cara menyusun fungsi kuadrat dengan memperhatikan ciri-ciri grafik fungsi kuadrat, disertai contoh. iswa diberi tugas mengerjakan latihan oal Kompetensi 7 untuk pekerjaan di rumah. RPP Perspektif Mmt MA 1 31

36 V. Alat/ahan/umber elajar uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y.-Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri) VI. Penilaian Jenis tagihan: Tugas, diskusi, tugas mandiri Instrumen: Jelaskan sifat-sifat grafik dengan posisi: a. di sebelah kiri sumbu Y dan memotong sumbu X, menghadap ke atas. b. di sebelah kanan sumbu Y dan memotong sumbu X, memiliki titik balik maksimum. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. 32 RPP Perspektif Mmt MA 1

37 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : 17 Alokasi Waktu : 2 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat Kompetensi Dasar : Merancang dan menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan persamaan dan/atau fungsi kuadrat dan penafsirannya Indikator : Membuat model matematika dari suatu masalah dalam matematika, mata pelajaran lain atau kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan persamaan atau fungsi kuadrat Menyelesaikan model matematika dari suatu masalah dalam matematika, mata pelajaran lain atau kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan persamaan atau fungsi kuadrat Memberikan tafsiran terhadap penyelesaian masalah I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat menyusun model matematika terkait dengan fungsi dan persamaan kuadrat. iswa dapat menyelesaikan model matematika terkait dengan fungsi dan persamaan kuadrat. iswa dapat menafsirkan penyelesaian masalah. II. Materi Ajar Penyelesaian model matematika yang terkait dengan persamaan dan fungsi kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, dan tanya jawab RPP Perspektif Mmt MA 1 33

38 IV. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-17 (2 x 45') Guru memberikan motivasi tentang pemanfaatan fungsi dan persamaan kuadrat dalam kehidupan sehari-hari, dengan memberikan beberapa contoh soal. 1. Guru menjelaskan langkah-langkah bagaimana memodelkan permasalahan ke dalam bentuk bahasa matematika. 2. Guru memberikan contoh bagaimana memodelkan permasalahan ke dalam bahasa matematika. 3. Guru memberikan latihan oal Kompetensi 8 kepada siswa. iswa hanya diminta memodelkannya. 4. Guru memberikan beberapa contoh kasus, kemudian menyelesaikannya bersama-sama siswa. 5. Guru meminta siswa untuk menyelesaikan latihan oal Kompetensi Guru memberikan soal tugas untuk dikerjakan secara berkelompok. 2. Guru dan siswa merefleksikan apa yang telah dipelajari. 3. Guru dan siswa membahas penyelesaian latihan oal Kompetensi 8. V. Alat/ahan/umber elajar uku Perspektif Matematika MA 1 (Rosihan Ari Y. Indriyastuti; PT Tiga erangkai Pustaka Mandiri) VI. Penilaian Jenis tagihan: Tugas kelompok Instrumen: Hasil pekerjaan latihan oal Kompetensi 8. Mengetahui, Kepala ekolah...,... Guru Matematika ( ) NIP. ( ) NIP. 34 RPP Perspektif Mmt MA 1

39 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama ekolah : MA/MA... Mata Pelajaran : Matematika Kelas/emester : X/1 Pertemuan Ke- : Alokasi Waktu : 4 x 45' tandar Kompetensi : Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat Kompetensi Dasar : Menggunakan sifat dan aturan pertidaksamaan kuadrat serta melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang berkaitan dengan pertidaksamaan kuadrat Indikator : Menentukan penyelesaian pertidaksamaan yang dapat dinyatakan dalam pertidaksamaan kuadrat I. Tujuan Pembelajaran iswa dapat menentukan penyelesaian pertidaksamaan yang dapat dinyatakan dalam pertidaksamaan kuadrat. II. Materi Ajar Pertidaksamaan Kuadrat III. Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, tanya jawab IV. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan Ke-18 (2 x 45') 1. Guru me-review sedikit tentang penyelesaian pertidaksamaan linear dan kuadrat. 2. Guru mengulang pengertian interval dan penyelesaian pertidaksamaan. 1. Guru menjelaskan bagaimana menyelesaikan pertidaksamaan berbentuk linear yang disertai contoh-contohnya. 2. Guru memberikan beberapa soal latihan oal Kompetensi 9 yang terkait dengan permasalahan yang baru saja dipelajari. 3. Guru bersama dengan siswa membahas jawaban latihan oal Kompetensi 9. Guru dan siswa menyimpulkan apa yang telah dipelajari. RPP Perspektif Mmt MA 1 35

1untuk Kelas X SMA dan MA

1untuk Kelas X SMA dan MA Rosihan Ari Y. Indriyastuti MODEL Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) KHAZANAH MATEMATIKA 1untuk Kelas X SMA dan MA Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi dan Permendiknas
