BUPATI SUKAMARA PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 18 TAHUN 2012 TENTANG TATA CARA PERJANJIAN HIBAH KEPADA PEMERINTAH DAERAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUPATI SUKAMARA PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 18 TAHUN 2012 TENTANG TATA CARA PERJANJIAN HIBAH KEPADA PEMERINTAH DAERAH"

Transkripsi

1 BUPATI SUKAMARA PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 18 TAHUN 2012 TENTANG TATA CARA PERJANJIAN HIBAH KEPADA PEMERINTAH DAERAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI SUKAMARA, Menimbang : bahwa guna melaksanakan ketentuan Pasal 4 ayat (1) Peraturan Daerah Kabupaten Sukamara Nomor 9 Tahun 2012 tentang Hibah Kepada Pemerintah Daerah, perlu menetapkan Peraturan Bupati Tentang Tata Cara Perjanjian Hibah Kepada Pemerintah Daerah. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2002 tentang Pembentukan Kabupaten Katingan, Kabupaten Seruyan, Kabupaten Sukamara, Kabupaten Lamandau, Kabupaten Pulang Pisau Kabupaten Gunung Mas, Kabupaten Murung Raya dan Kabupaten Barito Timur di Provinsi Kalimantan Tengah (Lembaran Negara Tahun 2002 Nomor 18, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4180); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 125,Tambahan Lembaran Negara Nomor 4437) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang perubahan kedua atas Undang- Undang nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2008 Nomor 59 Tambahan Lembaran Negara Nomor 4844); 3. Peraturan Pemerintah Nmor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan keuangan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 140 Tambahan Lembaran Negara Nomor 4578); 4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 53 Tahun 2011 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; 5. Peraturan Daerah Kabupaten Sukamara Nomor 6 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintah Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten SukamaraTahun 2008 Nomor 6 Tambahan Lembaran Daerah Nomor 01); 6. Peraturan Daerah Kabupaten Sukamara Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Sukamara tahun 2009 Nomor 4); 7. Peraturan Daerah Kabupaten Sukamara Nomor 9 Tahun 2012 tentang Hibah Kepada Pemerintah Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Sukamara Tahun 2012 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Sukamara Nomor 15);

2 MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG TATA CARA PERJANJIAN HIBAH KEPADA PEMERINTAH DAERAH BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan : 1. Daerah adalah Kabupaten Sukamara. 2. Pemerintah Daerah adalah pemerintah kabupaten Sukamara. 3. Bupati adalah Bupati Sukamara. 4. Satuan Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat SKPD adalah Satuan Perangkat Daerah Kabupaten Sukamara; 5. Kepala Dinas adalah Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) Kabupaten Sukamara. 6. Pejabat yang ditunjuk yang selanjutnya disebut Pejabat adalah Pegawai yang diberi tugas tertentu sesuai Peraturan Perundangundangan yang berlaku. 7. Hibah kepada Pemerintah Daerah adalah Hibah yang diberikan kepada Pemerintah Daerah dan bersifat tidak mengikat sebagai salah satu bentuk hubungan antara pihak lain dengan Daerah untuk mendukung pelaksanaan kegiatan daerah dan dikelompokkan sebagai salah satu komponen lain-lain pendapatan dalam APBD. 8. Pemberi Hibah adalah setiap orang, Perkumpulan atau Badan tanpa melihat domisili serta kewarganegaraan atau asal usul yang memberi Hibah. 9. Penyelenggaraan Hibah Kepada Pemerintah Daerah adalah kegiatan pungutan Hibah Kepada Pemerintah Daerah oleh unit kerja yang sifatnya sukarela dan tidak meningkat. 10. Donatur adlah orang atau badan yang memberikan hibah secara sukarela yang dinyatakan dengan Surat Pernyataan atau sejenisnya. 11. Barang Bergerak adalah barang berwujud yang menurut sifat atau hukumnya dapat bergerak atau dapat dipindahkan ketempat lain. 12. Barang Yang Tidak Dapat Bergerak adalah barang yang tidak berwujud yang menurut sifat atau hukumnya tidak dapat bergerak tidak dapat dipindahkan ketempat lain. 13. Kas Umum daerah adalah tempat penyimpanan uang daerah yang ditentukan oleh Bupati untuk menampung seluruh penerimaan daerah dan digunakan untuk membayar seluruh pengeluaran daerah. 14. Badan adalah sekumpulan atau modal yang merupakan kesatuan, baik yang melakukan usaha maupun tidak melakukan usaha, meliputi perseroan terbatas, perseroan komanditer, perseroan lainnya, Badan Usaha Milik Negara atau Daerah, dengan nama atau dalam bentuk apapun, firma, koperasi, dana pensiun, persekutuan, kongsi perkumpulan,yayasan, organisasi massa, organisasi sosial politik atau organisasi yang sejenis, lembaga, bentuk usaha tetap dan bentuk lainnya.

3 BAB II KETENTUAN PELAKSANA Pasal 2 (1) Setiap SKPD dalam lingkup Pemerintah Daerah dapat menyelenggarakan Penerimaan Hibah Kepada daerah sesuai bidang tugasnya. (2) Tugas dan kewenangan SKPD pelaksana sebagaimana dimaksud ayat (1) adalah : a. Melakukan pendaftaran dan pendataan terhadap badan, lembaga, organisasi, kelompok, masyarakat atau perorangan dalam negeri yang secara ikhlas memberikan Hibah Kepada Daerah. b. Membuat ekapitulasi jumlah hibah yang diberikan kepada daerah ataudaftar yang ditandatanganioleh pemberi hibah kepada Daerah c. Melakukan penetapan jumlah hibah yang diberikan dengan membubukan ke Buku Kas Umum Daerah melalui Bendahara Penerimaan. (3) Semua hasil Penerimaan Hibah kepada pemerintah daerah yang berbentuk uang atau disamakan dengan uang seluruhnya disetor ke kas Daerah oleh masing-masing Bendahara Penerimaan SKPD. (4) Pemberian Hibah dalam bentuk barang yang bergerak maupun tidak bergerak yang sebelumnya telah dibebani kewajiban kepada negara dan atau daerah dengan dipindahtangankan sebagai hibah, maka kewajiban tersebut menjadi tanggungjawab Pemerintah Daerah. (5) Setiap penerimaan hibah berupa barang, langsung diikuti penyerahan kepada Pejabat yang akan mencatatnya dalam daftar inventaris barang milik daerah sebagai kekayaan daerah. (6) Tanda bukti penerimaan hibah dinyatakan di dalam berita acara dan atau bentuk-bentuk penerimaan lainnya. BAB III BENTUK HIBAH Pasal 3 (1) Pemerintah Daerah dapat menerima Hibah Kepada daerah. (2) Hibah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat berupa pemberian hadiah, donasi,wakaf, hibah atau lain-lain hibah yang serupa dengan itu yang diberikan oleh Pemberi Hibah dapat berbentuk uang atau yang disamakan dengan uang atau barang baik bergerak ataupun tidak bergerak. (3) Besarnya Hibah Kepada daerah sebagaimana dimaksud pada ayat (1)dan ayat (2) diberikan secara ikhlas dan tidak mengikat. (4) Pemberian Hibah Kepada daerah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) pasal ini tidak mengurangi dan atau menghilangkan kewajiban-kewajiban Pemberi Hibah kepada Negara atau Daerah seperti pembayaran Pajak, Retribusi dan Kewajiban-kewajiban lainnya sesuai dengan peraturan Perundang-undangan yang berlaku. (5) Formulir Pemberian Hibah Kepada daerah disediakan oleh Pemerintah Daerah.

4 BAB IV PEMBERIAN DAN PENERIMAAN Pasal 4 (1) Pemberi hibah yang akan memberikan hibah harus mengikuti ketentuan sebagai berikut: a. Untuk barang-barang bergerak penyerahannya dilakukan secara tertulis dalam bentuk surat pernyataan kehendak secara sepihak diatas kertas bermatrai cukup. b. Untuk barang-barang tidak bergerak, penyampaiaannya secara tertulis dengan akta notaris. (2) Barang yang diserahkan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dicantumkan dengan jelas bahwa Pemberi Hibah adalah pemilik sah dan tidak dibebani hak pertanggungan. (3) Pemberian Hibah berupa uangdan atau barang dalam surat penyerahan dirinci dengan jelas : a. Daftar nama Pemberi Hibah lengkap dengan dengan alamat dan pekerjaannya. b. Barang bergerak terdiri dari jenis, macam, bentuk, jumlah, satuan serta segala sesuatu yang melekat menjadi satu dengan barang tersebut dilengkapi dengan bukti hak perolehan dan identitas Pemberi Hibah. c. Pemberi Hibah sebagaimana dimaksud pada ayat (3) huruf a pasal ini harus memuat ketegasan apakah akan diberikan sekaligus atau secara bertahap dan sijelaskan dengan cara bagaimana hibah diserah terimakan. Pasal 5 (1) Penerimaan Hibah yang sifatnya insidentil dituangkan lebih lanjut dalam suatu Perjanjian Kesepakatan antara Pemerintah Daerah dengan pemberi Hibah dan atau dibuatkan tanda terima oleh Bupati atau Pejabat atas nama Pemerintah Daerah. (2) Penerimaan Hibah yang sifatnya permanen dan bersifat umum pada kegiatan tertentu dituangkan lebih lanjut dalam suatu Perjanjian Kesepakatan antara Pemerintah Daerah dengan Pemberi Hibah dan atau diberikan blanko/karcis sebagai tanda hibah. BAB V TUJUAN HIBAH Pasal 6 (1) Hasil Penerimaan Hibah sebagaimana dimaksud pada pasal 2 ayat (3) Peraturan ini harus dicantumkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah tahun yang berkenaan. (2) Penerimaan Hibah yang diperoleh Pemerintah Daerah harus dipergunakan untuk kepentingan Pemerintah Daerah atau kepentingan umum khususnya untuk membangun Daerah. (3) Barang-barang bergerak maupun tidak bergerak yang berasal dari Pemberian Hibah menjadi kekayaan daerah dan pengelolaannya dilakukan sebagai barang milik daerah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Pasal 7 Ketentuan yang belum diatur dalam Peraturan Bupati ini, akan diatur lebih lanjut oleh Kepala Dinas.

5 Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintah pengundangan Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Sukamara. Ditetapkan di Sukamara Pada tanggal, 28 Agustus 2012 BUPATI SUKAMARA, Dundangkan di Sukamara pada tanggal 28 Agustus 2012 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SUKAMARA, Ttd SUMANTRI HARI WIBOWO Ttd AHMAD DIRMAN

PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 33 TAHUN 2013 TENTANG PENJABARAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2014

PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 33 TAHUN 2013 TENTANG PENJABARAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2014 PERATURAN BUPATI SUKAMARA NOMOR 33 TAHUN 2013 TENTANG PENJABARAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2014 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI SUKAMARA, Menimbang : bahwa sebagai
