ANGGARAN. Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANGGARAN. Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra"

Transkripsi

1 ANGGARAN Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra

2 Anggaran Anggaran merupakan rencana keuangan suatu entitas untuk suatu periode tertentu Memiliki fungsi perencanaan dan pengendalian Dalam hal perencanaan, anggaran membantu manajemen mengidentifikasi tujuan dan menentukan langkah yang diperlukan untuk mencapai tujuan tersebut, yaitu merencanakan suatu aktivitas. Contoh: di organisasi kemahasiswaan HIMA mengenal program kegiatan, dimana setiap program kegiatan tersebut bisa dilaksanakan setelah proposal (termasuk anggarannya) telah disetujui.

3 Anggaran Anggaran membantu manajemen dalam pengendalian dengan memastikan bahwa bagian di perusahaan berfungsi dengan baik dan bahwa tujuan yang direncanakan tercapai. Contoh: untuk memastikan bahwa tujuan perusahaan dijalankan maka dilakukan evaluasi laporan kinerja anggaran (budget report atau performance report) yang membandingkan antara pencapaian sebenarnya dengan anggaran.

4 Anggaran Anggaran terdiri dari anggaran operasional dan anggaran keuangan. Anggaran operasional terdiri dari anggaran: penjualan produksi pembelian bahan baku, pemakaian bahan baku Biaya overhead Biaya penjualan dan administrasi Harga Pokok Produksi dan Penjualan Laba rugi Anggaran keuangan terdiri dari anggaran: Kas Neraca

5 Anggaran Penjualan Menunjukan rencana penjualan di masa yang akan datang. Diketahui rencana target unit penjualan PT Berkat Triwulan pertama Januari Februari Maret Wilayah Barat 4,500 4,500 5,000 Wilayah Tengah 2,500 3,000 3,250 Wilayah Timur 3,000 3,500 3,750 10,000 11,000 12,000

6 Anggaran Penjualan Diketahui PT Berkat: Rencana unit penjualan 2012: Januari unit; Februari unit; Maret Harga jual Rp40.000/unit. Buatlah anggaran penjualannya PT Berkat Skedul 1: Anggaran Penjualan Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret, 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit terjual 10,000 11,000 12,000 33,000 Harga per unit (Rp) 40,000 40,000 40,000 40,000 Anggaran penjualan (Rp) 400,000, ,000, ,000,000 1,320,000,000

7 Anggaran Produksi Berapakah barang jadi yang harus diproduksi? Dibuat berdasarkan estimasi penjualan. Diketahui? Dari anggaran penjualan Diketahui

8 Anggaran Produksi Diketahui PT Berkat: Rencana penjualan bulan Januari Maret (Skedul 1) Kebijakan: persediaan akhir barang jadi = 15% dari jumlah unit yang akan dijual bulan berikutnya Persediaan awal Januari 2012 = unit Perkiraan penjualan April 2012 = unit Buatlah anggaran produksinya

9 Anggaran Produksi PT Berkat bulan Januari 2011

10 Anggaran Produksi PT Berkat PT Berkat Skedul 2: Anggaran Produksi Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam unit produk) 15% x = Jan Feb Mar Triwulan Jumlah unit terjual (dr Sked 1) % % (+) Persediaan akhir ( ) Persediaan awal (2.000) (1.650) (1.800) (2.000) Jumlah produksi (ke Sked 7)

11 Anggaran Pembelian Berapakah bahan baku yang harus dibeli? Diketahui PT Berkat: Anggaran produksi dari skedul 2 1 unit produk memerlukan 3 kg bahan baku langsung Kebijakan: persediaan akhir bahan baku = 20% dari jumlah bahan baku diperlukan untuk produksi di bulan berikutnya Perkiraan pemakaian bahan baku April 2012 = kg Harga beli per kg: Jan 2.000; Feb 2.100; Mar Metode penilaian persediaan FIFO Buatlah anggaran pembelian dan pemakaian bahan baku Diketahui? Dari anggaran penjualan Diketahui

12 Anggaran Pembelian PT Berkat 1. Hitung kebutuhan bahan baku Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit produksi (x) Standar bahan baku/unit x BB yang akan digunakan Hitung jumlah BB yang harus dibeli Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit produksi (x) Standar bahan baku/unit x BB yang akan digunakan % % (+) Persediaan akhir BB 20% BB yang harus tersedia (-) Persediaan awal BB (5.790) (6.690) (7.245) (5.790) BB yang harus dibeli (kg)

13 Anggaran Pembelian 3. Kalikan dengan harga beli per kg PT Berkat Skedul 3: Anggaran Pembelian Bahan Baku Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret, 2012 Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit produksi (x) Standar bahan baku/unit x BB yang akan digunakan % % (+) Persediaan akhir BB 20% BB yang harus tersedia (-) Persediaan awal BB (5.790) (6.690) (7.245) (5.790) BB yang harus dibeli (kg) Harga beli/kg (Rp) x Nilai pembelian (Rp)

14 Anggaran Pemakaian Bahan Baku Berapakah bahan baku yang digunakan produksi? Anggaran Pemakaian BB Januari 2012 PT Berkat: Persediaan BB Januari mempunyai 2 harga beli yaitu Rp1.800 (dari saldo awal) dan Rp2.000 (pembelian Jan) Metode FIFO, maka persediaan akhir BB Januari berasal dari harga pembelian terbaru = pembelian Januari, yaitu Rp2.000 unit kg kg kg kg x x x x Harga/kg Nilai (Rp)

15 Anggaran Pemakaian Bahan Baku PT Berkat Bulan Januari PT Berkat Skedul 4a: Anggaran Pemakaian Bahan Baku Untuk Bulan yang Berakhir 31 Januari 2012 Q Harga/Kg Jumlah Rp Persediaan awal BB (+) Pembelian BB yang tersedia (-) Persediaan akhir BB (6.690) ( ) Pemakaian BB

16 Anggaran Pemakaian Bahan Baku PT Berkat Bulan Februari PT Berkat Skedul 4b: Anggaran Pemakaian Bahan Baku Untuk Bulan yang Berakhir 29 Februari 2012 Q Harga/Kg Jumlah Rp Persediaan awal BB 6,690 2,000 13,380,000 (+) Pembelian 34,005 2,100 71,410,500 BB yang tersedia 40,695 84,790,500 (-) Persediaan akhir BB (7,245) 2,100 (15,214,500) Pemakaian BB 33,450 69,576,000

17 Anggaran Pemakaian Bahan Baku PT Berkat Bulan Maret PT Berkat Skedul 4c: Anggaran Pemakaian Bahan Baku Untuk Bulan yang Berakhir 31 Maret 2012 Q Harga/Kg Jumlah Rp Persediaan awal BB (+) Pembelian BB yang tersedia (-) Persediaan akhir BB (7.800) ( ) Pemakaian BB

18 Anggaran Pemakaian Bahan Baku PT Berkat Triwulan PT Berkat Skedul 4: Anggaran Pemakaian Bahan Baku Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Persediaan awal BB 10,422,000 13,380,000 15,214,500 10,422,000 (+) Pembelian 59,700,000 71,410,500 80,916, ,026,500 BB yang tersedia 70,122,000 84,790,500 96,130, ,448,500 (-) Persediaan akhir BB (13,380,000) (15,214,500) (17,160,000) (17,160,000) Pemakaian BB (ke sked 7) 56,742,000 69,576,000 78,970, ,288,500

19 Anggaran Tenaga Kerja Langsung Diketahui PT Berkat: Anggaran produksi skedul 2 1 unit barang jadi memerlukan 2 jam kerja langsung Upah tenaga kerja = Rp3.000 per jam Buatlah anggaran biaya tenga kerja langsungnya PT Berkat Skedul 5: Anggaran Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit produksi (Gb 10.3) (x) Standar jam kerja/unit x Jumlah kebutuhan jam kerja (x) Tarif /jam kerja x Biaya tenaga kerja (ke sked 7)

20 Anggaran Biaya Overhead Pabrik Diketahui PT Berkat: Data perkiraan biaya overhead pabrik (dalam Rp) Buatlah anggaran biaya overhead pabrik Biaya tetap/bulan Tarif variabel Bahan baku tidak langsung Penyusutan Tenaga kerja tidak langsung Listirk, air, gas Asuransi Pajak Bumi dan Bangunnan Perawatan

21 Anggaran Biaya Overhead Pabrik PT Berkat PT Berkat Skedul 6: Anggaran Biaya Overhead Pabrik Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam 000 Rp) Januari Februari Maret Triwulan Jumlah kebutuhan jam kerja (sked 5) Biaya overhead Tarif Tetap variabel Bahan baku tidak langsung 0, Penyusutan Tenaga kerja tidak langsung , Listirk, air, gas , Asuransi Pajak Bumi dan Bangunnan Perawatan , Jumlah biaya (ke sked 7) , ( ) Depresiasi (3.250) (3.250) (3.250) (9.750) Biaya overhead yang dibayar tunai (ke sked 10)

22 Anggaran Harga Pokok Penjualan Diketahui PT Berkat: Biaya pemakaian bahan baku skedul 4 Biaya tenaga kerja langsung skedul 5 Biaya overhead pabrik skedul 6 Persediaan awal dan akhir WIP adalah 0 Metode penilaian persediaan FIFO Persediaan awal barang jadi Januari Rp12.500/unit Buatlah anggaran harga pokok penjualan

23 Anggaran Harga Pokok Penjualan metodefifo + + persediaan akhir BJ = unit x Rp16.537,41/unit = Rp = = + + = + = = = = +

24 Anggaran Harga Pokok Penjualan FIFO PT Berkat Skedul 7: Anggaran Harga Pokok Penjualan Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Biaya bahan baku (sked 4) Biaya tenaga kerja langsun (sked 5) Biaya overhead pabrik (sked 6) Jumlah biaya produksi (+) Saldo awal WIP X = ( ) Saldo akhir WIP Harga Pokok produksi (+) Persediaan awal BJ * Persediaan siap dijual ( ) Persediaan akhir BJ ( ) ( ) ( ) ( ) Harga pokok penjualan Perhitungan persediaan akhir BJ: Harga Pokok produksi (:) Jumlah unit produksi (sked 2) : : : Biaya produk/unit , , ,72 (x) Persediaan akhir BJ (uni (sked 2) x x x Persediaan akhir BJ

25 Anggaran Biaya Penjualan & Administrasi Diketahui PT Berkat: Anggaran penjualan skedul 1 Data perkiraan biaya di bawah ini (dalam Rp): Buatlah anggaran harga pokok penjualan Tarif variabel per Biaya Penjualan Biaya tetap/bulan Rp penjualan Gaji dan komisi ,04 Biaya kerugian piutang 0 0,01 Pengiriman ,03 Iklan dan promosi Penyusutan Perjalanan dinas ,01 Beban Administrasi Gaji Alat tulis kantor dan Pos Penyusutan

26 Anggaran Biaya Penjualan & Administrasi PT Berkat Skedul 8: Anggaran Biaya Penjualan dan Administrasi Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Total Triwulan Nilai penjualan (Skedul 1) Biaya Penjualan Tarif va riabel* Gaji dan komisi 0, Biaya kerugian piutang 0, Pengi ri ma n 0, Iklan dan promosi Penyusutan Non Tunai Perjalanan dinas 0, Jumlah biaya penjualan Beban Administrasi Ga ji Alat tulis kantor dan Pos Penyus uta n Jumlah biaya administrasi Jumlah biaya penjualan dan administrasi (ke Sked 11) (-) Biaya non-tunai** ( ) ( ) ( ) ( ) Biaya penjualan & admin yg dibayar tunai (ke sked 10)

27 Anggaran Kas Memproyeksikan posisi kas di akhir periode dengan menggabungkan informasi saldo awal kas, jumlah penerimaan kas dan pengeluaran kas selama periode tersebut, sehingga perusahaan bisa merencanakan apabila memerlukan pendanaan dari luar. Anggaran Kas Saldo awal kas x,xxx (+) Penerimaan kas x,xxx Kas yang tersedia x,xxx ( ) Pengeluaran kas x,xxx Kelebihan (kekurangan) kas x,xxx Pendanaan x,xxx Saldo akhir kas x,xxx

28 Anggaran Kas Kebijakan Penjualan PT Berkat Penjualan terdiri dari penjualan tunai 30% dan sisanya kredit, jangka 1 bulan. 40% dari penjualan kredit memanfaatkan diskon 2% bila melunasi dalam 10 hari, sisanya 60% tidak mengambil diskon. Dari yang tidak mengambil diskon, 20% membayar pada bulan penjualan, 50% melunasi satu bulan setelah penjualan, sebanyak 29% melunasi 2 bulan setelah penjualan, sedangkan sisanya 1% tidak tertagih. Biaya kerugian piutang tidak tertagih dari penjualan kredit diakui pada bulan penjualan sebagai beban penjualan.

29 Anggaran Kas Kebijakan Penjualan PT Berkat Yang diterima pada bulan penjualan 30% Tunai Jumlah Penjualan 40% mengambil diskon 20% membayar pada bulan penjualan 70% Kredit 60% tidak mengambil diskon 50% membayar 1 bulan setelah penjualan 29% membayar 2 bulan setelah penjualan 1% tidak tertagih

30 Anggaran Penerimaan Kas PT Berkat PT Berkat Skedul 9: Anggaran Penerimaan Kas Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Nov'11 Des'11 Januari Februari Maret Penjualan tunai (30%) 111,150, ,000, ,000, ,000, ,000,000 Penjualan kredit (70%) 259,350, ,000, ,000, ,000, ,000,000 Jumlah penjualan 370,500, ,000, ,000, ,000, ,000,000 Penerimaan kas dari: Januari Februari Maret Triwulan 50% x 60% Penjualan tunai 120,000, ,000, ,000, ,000,000 Pelunasan piutang: periode diskon (40%) 109,760, ,736, ,712, ,208,000 setelah periode diskon (20% dari 60%) 33,600,000 36,960,000 40,320, ,880,000 1 bln setelah penjualan (50% dari 60%) 81,900,000 84,000,000 92,400, ,300,000 2 bln setelah penjualan (29% dari 60%) 29% x 60% 45,126,900 47,502,000 48,720, ,348,900 Jumlah penerimaan kas 390,386, ,198, ,152,000 1,268,736,900 Diskon penjualan (2% x 40% x penjualan kredit) 2,240,000 2,464,000 2,688,000

31 Saldo awal kas sebesar Rp Pelunasan pembelian DM 30% pada bulan pembelian, sisanya di bulan berikutnya. Pembelian bulan Desember 2011 adalah Rp Semua biaya tenaga kerja dibayar tunai. Pembelian aktiva tetap Januari 2012 senilai Rp165 juta dibayar tunai. Angsuran pajak penghasilan (Pph 25) tahun 2012 sebesar Rp /bulan, tunai. Tarif PPh 28% dari laba setelah dikurangi bunga pinjaman. Saldo kas min. Rp50juta untuk mengantisipasi pengeluaran lain-lain. Fasilitas pinjaman bank dgn bunga 12%/tahun, peminjaman & pengembalian dalam kelipatan Rp 5 juta pada awal bulan. Bunga pinjaman dibayarkan setiap tanggal 1, diusahakan untuk mengembalikan pokok pinjaman bila ada dana. Saldo awal hutang bank Rp (di neraca 31/12/2011)

32 PT Berkat Neraca Per 31 Desember 2011 (dalam Rp) AKTIVA Aktiva Lancar Ka s Piutang dagang dikurangi Cadangan piutang ragu ragu ( ) Persediaan bahan baku Persediaan barang jadi Jumlah aktiva lancar Aktiva Tetap Harga perolehan Dikurang akumulasi depresiasi ( ) Jumlah Aktiva KEWAJIBAN Kewajiban Lancar Hutang dagang Hutang bunga bank Hutang bank Jumlah kewajiban lancar Ekuitas Modal saham Saldo laba Jumlah ekuitas Jumlah kewajiban dan ekuitas

33 PT Berkat Skedul 3: Anggaran Pembelian Bahan Baku Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret, 2012 Januari Februari Maret Triwulan Jumlah unit produksi (x) Standar bahan baku/unit x BB yang akan digunakan % % (+) Persediaan akhir BB 20% BB yang harus tersedia (-) Persediaan awal BB (5.790) (6.690) (7.245) (5.790) BB yang harus dibeli (kg) Harga beli/kg (Rp) x Nilai pembelian (Rp) Pelunasan untuk pembelian bahan baku: Des'11 Januari Februari Maret Total Triwulan Nilai pembelian (Skedul 3) % 30% 30% 30% 70% 70% Pelunasan: 30% di bulan pembelian % di bulan berikutnya Jumlah pengeluaran kas untuk pembelian BB

34 PT Berkat Skedul 10: Anggaran Kas Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Saldo awal kas (diketahui) 51,000,000 52,298,900 52,239,750 51,000,000 Penerimaan kas (sked 9) 390,386, ,198, ,152,000 1,268,736,900 Ka s ters edi a 441,386, ,496, ,391,750 1,319,736,900 Pengeluaran kas: Pembelian bahan baku (58,944,000) (63,213,150) (74,262,150) (196,419,300) Tenaga kerja langsung (sked 5) (57,900,000) (66,900,000) (72,450,000) (197,250,000) Overhead pabrik (sked 6) (41,694,000) (46,494,000) (49,454,000) (137,642,000) Biaya penjualan & administra(sked 8) (104,700,000) (107,900,000) (111,100,000) (323,700,000) Pembel i a n peral atan (diketahui) (165,000,000) (165,000,000) Angsuran pajak (PPh 25) (diketahui) (50,000,000) (50,000,000) (50,000,000) (150,000,000) Jumlah pengeluaran kas (478,238,000) (334,507,150) (357,266,150) (1,170,011,300) Kelebihan (Kekurangan) kas (36,851,100) 138,989, ,125, ,725,600 Pendanaan: Pi nja ma n 90,000,000 90,000,000 Pelunasan pokok (85,000,000) (90,000,000) (175,000,000) Bunga pinjaman (1% )* (850,000) (1,750,000) (900,000) (3,500,000) Efek pendanaan 89,150,000 (86,750,000) (90,900,000) (88,500,000) Saldo kas akhir 52,298,900 52,239,750 61,225,600 61,225,600 =

35 PT Berkat Skedul 11: Anggaran Laba Rugi Untuk Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2012 (dalam Rp) Januari Februari Maret Triwulan Penjualan (sked 1) ( ) Diskon penjualan (2% x 40% x Penj. Kredit)* ( ) ( ) ( ) ( ) Penjualan bersih ( ) Harga pokok penjualan (sked 7) ( ) ( ) ( ) ( ) La ba kotor ( ) Biaya operasional: Biaya penjualan (sked 8) ( ) ( ) ( ) ( ) Biaya administrasi (sked 8) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) La ba opera s i ona l ( ) Beban bunga (sked 10) ( ) ( ) ( ) Laba kena pajak ( ) Beban pajak 28% ( ) ( ) ( ) ( ) La ba bers i h

36 Piutang Dagang Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Penjualan kredit Jan (sked 9) Pelunasan bln Jan (sked 9) Disk A/R Jan Penjualan kredit Feb (sked 9) Pelunasan bln Feb (sked 9) Disk A/R Feb Penjualan kredit Mar (sked 9) Pelunasan bln Mar (sked 9) Disk A/R Mar Cadangan piutang tak tertagih Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diketahui) Cadangan bulan Jan 2% x 40% x 70% x 400 jt Cadangan bulan Feb 2% x 40% x 70% x 440 jt Cadangan bulan Maret2% x 40% x 70% x 480 jt

37 Persediaan bahan baku Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Pembelian BB Jan (sked 3) Pemakaian BB Jan (sked 4) Pembelian BB Feb (sked 3) Pemakaian BB Feb (sked 4) Pembelian BB Mar (sked 3) Pemakaian BB Mar (sked 4) Persediaan barang jadi Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Hasil prod Jan (sked 7) Terjual (HPP) Jan (sked 7) Hasil prod Feb (sked 7) Terjual (HPP) Feb (sked 7) Hasil prod Mar (sked 7) Terjual (HPP) Mar (sked 7) Pajak dibayar dimuka Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) - PPH 25 Jan (sked 10) PPH 25 Feb (sked 10) PPH 25 Mar (sked 10)

38 Aktiva Tetap Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Pembelian bln Jan (sked 10) Akumulasi Penyusutan Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diketahui) Beban bulan Jan (sked 6, 8) Beban bulan Feb (sked 6, 8) Beban bulan Maret (sked 6, 8) Hutang dagang Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Pembelian BB Jan (sked 3) Pelunasan Jan Pembelian BB Feb (sked 3) Pelunasan Feb Pembelian BB Mar (sked 3) Pelunasan Mar

39 Hutang bunga bank Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Pelunasan Jan (sked 10) Beban bunga Jan (sked 11) Pelunasan Feb (sked 10) Beban bunga Feb (sked 11) Pelunasan Mar (sked 10) Hutang bank pembyrn Bunga Beban bunga 31/12 Sa l do % Pinjaman Jan /01 Saldo % Pelunasan Feb ( ) /02 Sa l do % Pelunasan Mar ( ) /03 Saldo

40 Hutang pajak penghasilan Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) - Hutang PPh Jan (sked 11) Hutang PPh Feb (sked 11) Hutang PPh Mar (sked 11) Saldo Laba Debet Kredit Saldo S. awal 01/01 (diket) Laba bersih Januari (sked 11) Laba bersih Feb (sked 11) Laba bersih Mar (sked 11)

41 PT Berkat Skedul 12: Neraca Per 31 Maret 2012 (dalam Rp) AKTIVA Aktiva Lancar Kas (Sked 10) 61,225,600 Piutang dagang 223,694,100 dikurangi Cadangan piutang ragu ragu (12,686,100) 211,008,000 Persediaan bahan baku (Sked 4) 17,160,000 Persediaan barang jadi (Sked 7) 31,696,350 48,856,350 Pajak Dibayar di muka (PPH 25) (Sked 10) 150,000,000 Jumlah aktiva lancar 471,089,950 Aktiva Tetap Harga perolehan 365,000,000 Dikurang akumulasi depresiasi (Gambar 9.21) (65,700,000) 299,300,000 Jumlah Aktiva 770,389,950 KEWAJIBAN Kewajiban Lancar Hutang dagang (Gambar 9.17) 56,641,200 Hutang bunga bank (Sked 10) Hutang pajak penghasilan (Sked 11) 112,904,918 Hutang bank (Gambar 9.22) Jumlah kewajiban lancar 169,546,118 Ekuitas Modal saham 250,000,000 Saldo laba (Gambar 9.23) 350,843,832 Jumlah ekuitas 600,843,832 Jumlah kewajiban dan ekuitas 770,389,950

42 Latihan 1 Anggaran penjualan John King perusahaan yang memproduksi chicken nugget. John mempunyai kebijakan saldo akhir persediaan barang jadinya sebesar 20% dari perkiraan unit penjualan bulan berikutnya. Perkiraan penjualan Juli, Agustus, September, Oktober adalah pack, pack, packs, dan packs. Harga jual per pack adalah Rp Diminta buatlah: a. Anggaran Penjualan b. Anggaran Produksi

43 Latihan 2 Skedul penerimaan kas Berdasarkan data di atas, dengan diketahui penjualan John King terdiri dari 35% tunai dan 65% kredit. 70% dari penjualan kredit diterima 1 bulan setelah penjualan, 25% diterima 2 bulan setelah penjualan, sisanya 5% uncollectible. Penjualan bulan Mei dipekerkiraan Rp dan Juni Rp Diminta: Buatlah skedul penerimaan kas untuk kuarter ke-3 tersebut.

44 Latihan 3 Anggaran produksi dan bahan baku Diketahui Sahabat Jaya telah memperkirakan penjualan bulan Juni sebanyak buah produk Bagus. Setiap produk Bagus memerlukan 0,8 kg bahan A (harga Rp /kg) dan 0,4 kg bahan B (harga Rp 8.500/kg). Perusahaan mempunyai kebijakan untuk menyiapkan saldo akhir persediaan produk sebanyak 20% dari kuantitas penjualan bulan berikutnya. Penjualan bulan Juli diperkirakan unit sedangkan data persediaan bulan Juni 2011 yaitu:

45 Diminta hitunglah: Persediaan produk Bagus Juni 30 Juni Bahan A Bahan B Berapa biaya pemakaian bahan baku A dan B bulan Juni 2011? Berapakah jumlah pembelian bahan A dan B (dalam Rp) bulan Juni?

46 Latihan 4 Anggaran biaya overhead Akuntan PT Murni Jaya menganalisa data biaya overhead dari departemen Cutting sebagai berikut: Asumsi bahwa departemen Cutting memerlukan jam kerja langsung selama bulan Januari Buatlah anggaran overhead dengan rincian perkiraan biaya per komponen dan total untuk bulan Februari tersebut. Berdasarkan data di atas buatlah Anggaan biaya overhead. (Dalam Rp000) variabel (per jam tetap (per kerja langsung) bulan) Supervisi Tenaga kerja tidak langsung lainnya Listrik, air, gas Penyusutan Bahan baku tidak langsung Lembur karyawan

Anggaran. Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra

Anggaran. Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra Anggaran Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Petra Anggaran Anggaran merupakan rencana keuangan suatu entitas untuk suatu periode tertentu Memiliki fungsi perencanaan dan pengendalian
