SISTEM BANDARA. Pernyataan Kemampuan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM BANDARA. Pernyataan Kemampuan"

Transkripsi

1 SISTEM BANDARA Pernyataan Kemampuan

2 Umum BCS Sistem Bandara adalah sebuah perusahaan yang mengkhususkan diri dalam pengembangan, desain, produksi, instalasi dan pelayanan berbagai sistem penanganan bagasi (BHS) yang inovatif dengan metode dan teknologi yang up to date dan juga barang dan jasa lainnya yang diperuntukkan bagi industri penerbangan. BCS telah mengimplementasikan serangkaian BHS di banyak bagian di dunia. Sebagai hasil dari praktek mesin yang didirikan, kualitas peralatan yang diproduksi dan departemen jasa yang melayani dengan sungguh-sungguh, perusahaan in sekarang menjadi pemimpin industri teknis. BCS juga dikenal sebagai sistem kontrol dan software kami yang secara khusus dikembangkan untuk aplikasi penanganan bagasi. Verifikasi desain BCS melalui metode simulasi adalah tugas penting bagi semua proyek penanganan bagasi modern. Bandara Virtual BCS merupakan paket simulasi 3D yang revolusioner, yang memungkinkan verifikasi desain BHS, analisis operasional, dan pengujian pra-instalasi yang lengkap dari sistem kontrol tingkat rendah dan tinggi. Munculnya Bandara Virtual menyediakan sarana yang memperluas nilai simulasi dari verifikasi desain BHS ke fase implementasi dan integrasi dari proyek BHS, dan hingga ke fungsi operasional. BCS mengkhususkan diri dalam menyediakan dan mengintegrasikan sistem keamanan screening x-ray, peralatan penyortiran bagasi dan semua jenis konveyor dan korsel ke banyak daerah di dunia. Kami telah mengembangkan kemampuan yang memadai dan berpengalaman untuk mengatasi proyek-proyek yang besar dan kompleks dari pengembangan dan simulasi konsep sampai dengan fabrikasi, sistem instalasi, pengerjaan yang diikuti dengan operasi dan pemeliharaan, di setiap bagian di dunia. Sejarah Perusahaan BCS didirikan pada tahun 1993, awalnya untuk memberikan kerja spesialis sistem kontrol bagi industri BHS dimana perusahaan ini berperan dalam memastikan keberhasilan penyelesaian dari salah satu proyek sistem bagasi otomatis pertama di Australia di Bandara Internasional Brisbane yang baru. Hal ini diikuti dengan penyediaan sistem kontrol dan software untuk berbagai bandara lainnya di wilayah tersebut termasuk sistem bagasi otomatis pertama di Bandara Internasional Auckland dan Terminal Domestik Qantas yang baru di Sydney. Pada tahun 1999, BCS adalah perusahaan pertama yang berhasil menginstal dan mengamanatkan proyek Hold Bag Screening (HBS) di Australia (Brisbane) dan pada tahun 2000 menyediakan semua sistem desain dan kontrol elektrik untuk Terminal Internasional Sydney (BHS dan HBS) tepat waktu untuk Olimpiade Sydeny. Baru-baru ini, BCS telah menyelesaikan sistem kontrol utama dan kontrak persediaan bagasi turnkey di semua bandara Australia yang utama termasuk implementasi RID dan solusi pengedropan tas dari Air New Zealand. Sekarang, berbagai produk BCS termasuk keseluruhan konveyor BHS, sistem dan software kontrol industri memungkinkan kami untuk memberikan solusi turnkey total bagi proyekproyek BHS. Saat ini, BCS memiliki 85% dari pasar penanganan bagasi Australia dan merupakan pemain utama dalam industri BHS di seluruh dunia dengan proyek-proyek di seluruh Asia, Eropa, Afrika, Timur Tengah. BCS juga merupakan penyedia dukungan infrastruktur yang utama di Australia dimana kami mengoperasikan dan memelihara mayoritas sistem BHS/HBS di Australia (termasuk semua pelabuhan utama) Page 2

3 Grup Perusahaan BCS BCS adalah sebuah perusahaan yang dimiliki secara pribadi dengan saham mayoritas yang dimiliki oleh 16 manajer senior. Saat ini BCS mempunyai lebih dari 270 staff tetap yang tersebar di Australia, Selandia Baru, Cina dan Amerika, Selain itu, melalui kemitraan strategis dengan perusahaan-perusahaan lain yang terdapat di Eropa, Timur Tengah, Asia serta Amerika Utara dan Selatan, BCS telah mampu dengan sukses memberikan solusi turnkey di seluruh dunia. BCS Group Ltd Sistem Bandara Australasia Solusi Logistik Dukungan Infrastruktur Software & Otomatisasi Industri Software & IT Sentech ungsi Kelompok: HR/H&S, IT, Keuangan, Admin, Com/Kontrak, Pengadaan, Pemasaran Pusat Keanggalan (Standards / IP) Internasional Amerika BCS Sistem Bandara berfokus pada penyediaan peralatan penanganan bagasi dan memproduksi serangkaian peralatan konveyor yang lengkap termasuk jenis transportasi umum, sabuk meteran, gabungan, daya listrik kurva dan pendorong. Perusahaan ini juga dikenal sebagai pemasok peralatan konveyor spesialis ke pemasok-pemasok bandara utama yang lainnya. Para Insinyur Otomatisasi kami sangat dikenal secara global untuk pemrograman sistem dan keterampilan desain mereka yang inovatif dan profesional, serta digunakan sebagai dukungan teknis perusahaan untuk sejumlah pemasok PLC yang utama. BCS ahli dalam bidang software di semua sistem PLC yang utama termasuk seri Omron C, seri Siemens S5 dan S7, Allen Bradley PLC 5, SLC500, dan ControlLogix, IDEC, serta sejumlah produk-produk lainnya. BCS Amerika didirikan pada tahun 2008 untuk berfokus pada penyediaan penanganan bagasi dan sistem kontrol untuk bandara-bandara di pasar Amerika Utara dan Selatan dimana proyeknya sudah sedang berjalan di wilayah tersebut. BCS Sentech adalah divisi software kami yang telah mengembangkan produk-produk terdepan untuk industri bandara (Sistem Airflow HLC dan HBS, Tracking RID, stasiun ME, Bandara Virtual untuk simulasi dan emulasi serta Sistem Penyimpanan Data) dan juga berfokus pada pengembangan produk-produk industri standar untuk minyak, produksi, fotografi dan juga untuk industri kendaraan bermotor. BCS Dukungan Infrastruktur secara khusus ditujukan pada operasi dan perawatan bandara serta telah mengembangkan cara pengoperasian sistem BHS yang praktis dan efektif di sejumlah terminal internasional. Saat ini kami mempunyai operasi-operasi permanen di banyak bandara utama. Diluar bisnis Bandara, BCS Solusi Logistik dan BCS Software & Otomatisasi Industri memberikan materi penanganan dan solusi otomatisasi kepada sektor-sektor industri umum seperti, Protoleum dan Makanan & Minuman. Kantor pusat dan bagian teknik otomatisasi kami beroperasi dari Auckland dan kegiatan produksi kami beroperasi dari Melbourne dan Cina. Page 3

4 Cara BCS ilosofi bisnis BCS dipusatkan pada masyarakat. Sejak awal, perusahaan bekerja keras untuk memberikan apa yang diinginkan dan dibutuhkan masyarakat dan hari ini kami terus mengusahakan perkataan para pendiri kami: Apa yang membuat sebuah perusahaan berhasil adalah kejujuran dan integritas, dan berfokus untuk melakukan semuanya dengan benar. Kami menganggap para pelanggan kami sebagai bagian dari bisnis kami, dan kami harus melayani kebutuhan mereka dengan cara yang paling profesional dan efisien. ilosofi bisnis inti kami adalah: okus pelanggan Memahami kebutuhan pelanggan. okus masyarakat Masyarakat (internal dan eksternal) adalah bisnis kami. Untuk mengembangkan produk-produk yang inovatif dan superior kami berjaga-jaga pada barang dan jasa kami. Untuk memberikan layanan superior kami menanggapi kebutuhan pelanggan dengan cepat. Berinovasi dan melihat lebih jauh dari yang kelihatan. Kepercayaan pada orang (masyarakat) kami telah memungkinkan mereka untuk memberi perusahaan dengan kekuatan yang sangat besar seperti: Manajemen klian dan proyek. Aplikasi dan teknologi-teknologi terdepan. Pegawai yang sangat berpengalaman dan memenuhi syarat yang memahami industri penanganan bagasi. Pegawai yang stabil dan termotivasi. BCS telah mengembangkan reputasi yang kuat untuk kualitas kerja kami dan untuk dukungan penjualan yang diberikan untuk semua klien. Kekuatan Perusahaan Tingkat keahlian desain teknis & mekanis yang sangat tinggi. Dasar produk inti yang sangat baik untuk semua disiplin yang berkaitan dengan proyek penanganan bagasi. Pegawai berkomitmen untuk memberikan pelayanan secara optimal yang divalidasi oleh tingkat bisnis berulang dan rujukan kami yang sangat tinggi. Pengalaman yang bisa dibuktikan dalam aplikasi dan penyebaran berbagai macam teknologi. Ahli dalam semua elemen penyampaian proyek. Pemimpin industri pasar untuk pelaksanaan sistem penanganan bagasi dan dukungan yang sedang ber. Page 4

5 Jasa Inti Jasa konsultasi pada tingkat bisnis dan operasional untuk industri yang beragam. Desain dan spesifikasi sistem. Manajemen proyek dan instalasi sistem. Pengerjaan dan pelatihan pengguna. Pemeliharaan dan pemecahan masalah. Audit sistem dan aset. Dokumentasi yang komprehensif. BCS menggunakan software yang dikembangkan secara in-house untuk mensimulasi desain BHS dan kondisi operasional. Simulasi memungkinkan klien untuk melihat/meninjau sistem yang diajukan dan membuat keputusan atas metodologi pemrosesan layout dan produk. Kemampuan teknik, desain kontrol dan dukungan lapangan semuanya terkandung sepenuhnya di dalam grup perusahaan BCS. Kami telah mengembangkan kemampuan yang memadai dan berpengalaman untuk menangani materi yang besar dan kompleks serta proyek sistem penanganan bagasi dari pengembangan konsep, pelaksanaan sistem hingga pada operasi dan pemeliharaan. BCS menginvestasikan sejumlah uang yang signifikan tiap tahunnya untuk kepentingan penelitian teknologi baru yang terdepan untuk memastikan bahwa solusi BCS adalah yang paling sesuai/cocok untuk kebutuhan dari industri yang beraneka ragam. Hal ini meliputi metode yang lebih baik dan lebih akurat untuk mencapai keakuratan yang lebih tinggi dalam tracking, RID (radio frequency ID tags), teknologi untuk memeriksa dan keamanan screening yang baru, menggunakan kontrol Variabel Kecepatan Drive untuk meminimalisir biaya pemeliharaan dan operasi serta cara-cara yang lebih baik dalam pelaporan dan informasi pengguna pada operasi sistem untuk mendukung pelanggan dengan pembenaran biaya mereka dan pencapaian KPI. Produk-produk Inti BCS menawarkan serangkaian produk, sistem dan servis konveyor yang lengkap. Kemampuan in-house perusahaan memberikan desain mekanik dan elektrik yang dikombinasikan dengan fasilitas full produksi dan pabrik perakitan. BCS juga memberikan instalasi dan pemeliharaan jasa yang lengkap untuk sistem Anda. Berbagi macam barang dan jasa dari BCS memungkinkan kami untuk menjadi kontraktor terdepan untuk proyek bagasi turnkey yang lengkap dan untuk memenuhi tantangantantangan industri dalam: Memberikan solusi kepada Homeland Security untuk meningkatkan persyaratan keamanan terutama dengan memanfaatkan keunggulan kompetitif kami di bidang software/otomatisasi. Memberikan pelayanan untuk pengembangan bandara yang sedang ber yang dihasilkan dari pertumbuhan jumlah penumpang penerbangan, pengembangan situs lapangan hijau dan renovasi/ upgrade bandara yang ada. Lembar teknis terperinci pada tiap produk yang dibawa dan disortir tersedia berdasar atas permintaan. Page 5

6 BCS Konveyor Sabuk JENIS KONVEYOR Konveyor pengukuran GAMBAR PANJANG (m) LEBAR SABUK (mm) DETIL MOTOR KECEPATAN (m/dtk) Sampai 3.0 Sampai 90 KAPASITAS (kg/m) ITUR KONSTRUKSI APLIKASI Roller tracking sabuk Penurunan tegangan sabuk satu sisi Sisi pembungkus yang tersedia Aluminium Konveyor sabuk tugas berat Sampai 3000 Sampai 3.0 Sampai 90 Roller tracking sabuk Penurunan tegangan sabuk satu sisi Sisi pembungkus yang tersedia Aluminium Konveyor sabuk tanjakan dan turunan Sampai 3000 Sampai 3.0 Sampai 90 Roller tracking sabuk Penurunan tegangan sabuk satu sisi Aluminium Sabuk kurva Bervariasi Sampai 1200 Sampai 3.0 Sampai 90 Sabuk spiral Bervariasi Sampai 1200 Spesifik untuk aplikasi Sampai 90 Sabuk gabungan Bervariasi Sampai 3.0 Sampai 90 Aluminium Konveyor check-in Sampai 1000 Up to 1.0 Sampai 90 Page 6

7 BCS Korsel JENIS KONVEYOR GAMBAR PANJANG (m) LBR YG BS DIGUNAKAN (mm) Koresel make-up Bervariasi Sampai 1000 Korsel tanjakan Bervariasi Bervariasi Korsel serpihan yang tumpang tindih Bervariasi Sampai 1200 DETIL MOTOR Drive rantai berbentuk ulat bulu Drive rantai berbentuk ulat bulu atau drive friksi yang baru Drive rantai berbentuk ulat bulu KECEPATAN (m/dtk) Sampai Sampai Sampai KAPASITAS (kg/m) ITUR KONSTRUKSI APLIKASI Disegel untuk bantalan hidup Dukungan frame modular Poliuretan kayu K3 berbentuk serpihan bulan sabit Sisi pembungkus yang tersedia Benang poliuretan untuk kebisingan yang rendah Piilihan penjagaan khusus untuk pengangkutan Disegel untuk bantalan hidup Dukungan frame modular Pelat baja ringan Hubungan drive yang terus menerus Benang poliuretan untuk kebisingan yang rendah Konfigurasi kurva terbalik Disegel untuk bantalan hidup Dukungan frame modular Pelat baja ringan Palet yang tumpang tindih Bisa untuk tanjakan dan turunan Page 7

8 Sisitem Penyortiran JENIS KONVEYOR GAMBAR PNJNG MAKS PRODUK (mm) KECEPATAN (m/sec) HARGA PRODUK (Per Hour) Kurang lebih KAPASITAS (kg/m) ITUR APLIKASI Penyortir baki miring 1500 Sampai 2.1 >8000 Sampai 70 Integritas produk yang tinggi leksibel dan akurat Dapat menampung produk-prodeuk dengan ukuran dan bentuk yang bervariasi Komponen aus yang rendah Camsort 1500 Bervariasi 3600 per camsort Sampai 70 Tingkat dorong berkecepatan tinggi Konstruksi baja yang dilas Pemasangan lantai atau overhead Plough 1500 Bervariasi 1800 Sampai 70 Desain modular Plough dengan sabuk motor Konstruksi baja ringan Penyortir sepatu 1800 Sampai 3.0 >5000 Sampai 40 Umumnya hanya karton Pemgalihan tangan kanan atau kiri leksibel dan akurat Berkecepatan tinggi Penyortir sabuk silang >8000 Sampai 30 Integritas produk yang tinggi leksibel dan akurat Dapat menampung produk-prodeuk dengan ukuran dan bentuk yang bervariasi Komponen aus yang rendah Page 8

9 Jasa Berbagai macam jasa yang disediakan BCS adalah sebagai berikut: Sistem turnkey semua segi Studi konsepsual dan studi kelayakan Simulasi / emulasi sistem Desain sistem Manajemen proyek Jasa modeling konsultansi dan bisnis Jasa operasi dan pemeliharaan Pemeliharaan aerobridge Sistem panduan Integrasi mesin x-ray Sistem penanganan kargo Pemeliharaan hanggar Audit sistem Pelaporan dan penilaian kondisi aset Manajemen energi dan kontrol PLC Desain DAN pemrograman PLC Solusi SCADA/HMI Page 9

10 Metodologi Manajemen Proyek BCS BCS telah lama dikenal karena manajemen proyek dan keahlian integrasinya. Keberhasilan ini berasal dari kemampuan manajer proyek dalam memahami kebutuhan klien yang darinya BCS berusaha untuk melebihi harapan yaitu kami melihat lebih jauh dari yang kelihatan. Semua proyek mengikuti metodologi manajemen proyek kami yang sangat sederhana namun efektif. Sejak awal mula, penanganan khusus didedikasikan untuk pemilihan tim proyek yang terbaik. Biasanya, tim ini akan terdiri dari satu orang insinyur senior spesialis dari tiap divisi bisnis dan dipimpin oleh seorang manajer proyek yang berpengalaman. ase Persyaratan Sistem Meninjau dokumen Tender dan mengembangkan Matriks Kepatuhan terhadap semua persyaratan Spesifikasi Desain ungsional Mengembangkan sebuah dokumen yang menentukan bagaimana sistem kontrol akan bekerja untuk mencapai persayaratan tender. Ditinjau dan diterima oleh pelanggan Pengembangan Sistem Kontrol Mengembangkan kode PLC dan sistem SCADA / HMI untuk mengkonfirmasi persyaratan tender Pengujian Penerimaan Pabrik Uji kelengkapan sistem di kantor untuk memastikan bahwa sistem sesuai dengan persyaratan tender Menggunakan sistem software simulasi sistem in-house Beberapa atau semua tes disaksikan oleh pelanggan Pengerjaan Situs Menginstal dan mengerjakan sistem kontrol Pengujian Penerimaan Situs Uji tiap persyaratan dari tinjauan persyaratan untuk memastikan kesesuaiannya dengan spesifikasi sistem Beberapa atau semua tes disaksikan oleh pelanggan Page 10

11 Edge BCS BCS menginvestasikan sejumlah uang yang signifikan tiap tahunnya untuk kepentingan penelitian teknologi baru yang terdepan untuk memastikan bahwa solusi BCS adalah yang paling sesuai / cocok untuk kebutuhan dari industri yang beraneka ragam. Hal ini meliputi metode yang lebih baik dan lebih akurat untuk mencapai keakuratan yang lebih tinggi dalam tracking, RID (radio frequency ID tags), teknologi untuk memeriksa dan keamanan screening yang baru, menggunakan kontrol Variabel Kecepatan Drive untuk meminimalisir biaya pemeliharaan dan operasi serta cara-cara yang lebih baik dalam pelaporan dan informasi pengguna pada operasi sistem untuk mendukung bandara dengan pembenaran biaya mereka dengan maskapai penerbangan pada pencapaian KPI. BCS telah bekerja dengan semua pemasok X-ray yang utama dan telah mengembangkan sistem kontrol antar muka (interface) dengan mesin untuk fungsionalitas yang otomatis sepenuhnya. BCS telah mengembangkan algoritma tracking yang sangat akurat dan minim kesalahan yang dijalankan pada Programmable Logic Controller (PLC). Kode standar dan kuat juga telah dikembangkan oleh BCS untuk komunikasi PLC dengan: Pembaca Tag Otomatis (ATR) untuk menerima informasi barcode tentang tas atau solusi berbasis R yang semakin meningkat untuk informasi yang lebih akurat. Peralatan Pengkodean Manual untuk melakukan scan terhadap tas secara manual untuk barcode-nya. Peralatan Hold Bag Screening untuk menerima informasi yang tersaring pada tas. Software penyortiran (seperti Airflow) untuk menentukan kemana tas harus dikirim. PLC menggunakan Indikator Posisi Getaran (PPI) yang memonitor pergerakan konveyor untuk tracking (pelacakan). Tiap konveyor yang dilacak diwakili oleh sebuah model di dalam PLC yang dikontrol oleh PPI untuk konveyor tersebut; ini disebut sebagai Model Pelacakan. Biasanya keseluruhan panjang konveyor dianggap sebagai satu model pelacakan. PLC menggunakan model ini untuk melacak tas pada konveyor secara akurat tetapi juga telah membentuk toleransi untuk memungkinkan bagasi yang mungkin meluncur atau agak naik sedikit selama berada pada konveyor saat perjalanan. Page 11

12 PWR CPU340 GE anuc OK SERIES RUN BAT T HIGH CAPACITY POWER SU PPLY PR OGR AMMABLE C ONTR OLL ER INPUT ~ VA C 50 / 60 HZ 100V A 12 5 V DC, 50W + 24 VDC OUTPUT _ 0. 8A M A X. B A T T E R Y Sistem Software BCS Sistem Bandara telah mengembangkan Software Alokasi Penyortiran Tingkat Tinggi yang dinamakan Airflow. Airflow telah membuktikan interface dengan sebagian besar Sistem Kontrol Keberangkatan pada maskapai penerbangan / bandara termasuk SITA, ARINC, QUBE and CUTE. Software Airflow diinstal di Bandara Internasional Brisbane, Melobourne, Perth dan Darwin, dan juga di Terminal Domestik Qantas Sydney, Melbournedan Brisbane. Pada tahun 2000, BCS juga menginstal software Airflow ke Stasiun Kereta Api Ekspres Kuala Lumpur. BCS menyesuaikan tiap instalasi Airflow dengan persyaratan proyek, dan sementara BCS telah mengembangkan modul produk standar, modul-modul ini bisa dan akan diadaptasi untuk tiap instalasi untuk memenuhi kebutuhan klien. BCS juga telah mengembangkan Software Simulasi, yang dinamakan Bandara Virtual, yang memungkinkan BCS untuk menguji desain sistem secara visual untuk memastikan dan menjamin bahwa desain sistem ini dapat memenuhi sistem yang dipersyaratkan oleh KPI. Segera setelah dibuktikan oleh simulasi, desain sistem ini dapat dengan mudah diubah menjadi sarana emulasi untuk membuktikan semua sistem kontrol. Dengan keseluruhan desain dan arsitektur sistem yang telah dikembangkan secara in house, BCS mampu mendesain dan menguji semua sistem dan interface sebelum mendatangi situs. BCS menyadari bahwa manajemen resiko adalah hal yang vital di bandara dan dengan menggunakan Bandara Virtual memungkinkan BCS untuk memiliki kontrol atas proses pengerjaan / pelaksanaan. Hal ini berarti bahwa kami yakin software yang kami sediakan telah diuji sepenuhnya dan memerlukan pengkondisian minimal yang memungkinkan sistem untuk diuji dengan tepat untuk fungsionalitas hidup. HLC Servers ME Stations Sym3 PLCs MDS/SCADA HLC Workstations Emulation testing with actual HLC, PLCs, ME Stations, Operator Stations, SCADA & virtual conveyors. Page 12

13 Organisasi dan Sumber Daya Perusahaan Detil Kontak : Pejabat Perusahaan: Unit, 7 Orbit Drive Albany, North Shore City 0630 SELANDIA BARU BCS Group Ltd Tlp: ax: office@bcsgroup.biz Kepala Eksekutif (CEO): Patrick Teo patrick.teo@bcsgroup.biz Ponsel: Kepala Keuangan: Steve ullerton steve.fullerton@bcsgroup.biz Ponsel: Detil Kontak : Key Personnel: Suite 3B-11-7, Block 3B Level 11, Plaza Sentral Jalan Stesen Sentral 5 KL Sentral Kuala Lumpur MALAYSIA BCS International Team Tlp: ax: airportsystems@bcsgroup.biz General Manager: Brad Jackson brad.jackson@bcsgroup.biz Ponsel : Manajer Regional Amerika: Niall Teh niall.teh@bcsgroup.biz Ponsel: Manajer Regional Asia : Mikkel Lindhardt mikkel.lindhardt@bcsgroup.biz Ponsel: Manajer Regional Amerika Latin: Thiago Chaves thiago.chaves@bcsgroup.biz Ponsel: +55 (61) Detil Kontak: Key Personnel: BCS Services and Solutions Unit, 7 Orbit Drive Albany, North Shore City 0630 SELANDIA BARU Tlp: ax: office@bcsgroup.biz General Manager: Marc Michel marc.michel@bcsgroup.biz Ponsel: Proyek Spesial: Rowan Cranmer rowan.cranmer@bcsgroup.biz Ponsel: Page 13

Konveyor check in adalah interface antara penumpang dan sistem penanganan bagasi. Konveyor ini didesain untuk menjamin kapasitas loading yang mudah.

Konveyor check in adalah interface antara penumpang dan sistem penanganan bagasi. Konveyor ini didesain untuk menjamin kapasitas loading yang mudah. Check-in Pendahuluan check in adalah interface antara penumpang dan sistem penanganan bagasi. ini didesain untuk menjamin kapasitas loading yang mudah. check in bisa dipasok dalam satu, dua, tiga atau
