KERANGKA ACUAN KEGIATAN PELATIHAN PENYUSUNAN RENSTRA LEMBAGA KEUANGAN PEREMPUAN (LKP) DI KABUPATEN WONOGIRI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KERANGKA ACUAN KEGIATAN PELATIHAN PENYUSUNAN RENSTRA LEMBAGA KEUANGAN PEREMPUAN (LKP) DI KABUPATEN WONOGIRI"

Transkripsi

1 KERANGKA ACUAN KEGIATAN PELATIHAN PENYUSUNAN RENSTRA LEMBAGA KEUANGAN PEREMPUAN (LKP) DI KABUPATEN WONOGIRI I. PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Program pendidikan kritis perempuan yang sudah dilakukan di Kabupaten Wonogiri sudah memasuki tahun ke 5, sehingga perlu persiapan passing out program (langkah memandirikan kelompok) dan ditindaklanjuti dengan memperkuat kelembagaan lokal supaya kinerja pemberdayaan perempuan di tingkat desa bisa lebih maksimal. Kelembagaan lokal yang terdiri dari berbagai unsur yang peduli terhadap perempuan sebagai penggerak akan efektif bila ada kelembangaan keuangan yang mendukung organisasi serta memiliki mekanisme kerja yang jelas. Pendidikan kritis perempuan pada tahun ini merupakan tahun yang tepat bagi Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) di Desa Pulutan Wetan untuk segera menyusun desain pengembangan bisnis/usaha selama beberapa tahun kedepan (minimal 3 tahun) untuk keberlanjutan organisasi serta mengembangkan berbagai model pemberdayaan seperti : optimalisasi media promosi melalui internet, media cetak, media elektronik dsb, untuk memperluas pasar dan jaringan kerja. Sehubungan dengan hal tersebut, BP3AKB Provinsi Jawa Tengah akan menyelenggarakan Kegiatan Pelatihan Penyusunan Renstra LKP di Desa Pulutan Wetan Kecamatan Wuryantoro Kabupaten Wonogiri sebagai upaya untuk meningkatkan kapasitas Perempuan Usaha Kecil (PUK) dalam mengelola Lembaga Keuangan Perempuan yang ada di Desa untuk Jangka Panjang. B. DASAR 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tetang Pembentukan Provinsi Jawa Tengah; 2. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1984 tentang Pengesahan mengenai Konvensi Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi terhadap Perempuan; 3. Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2000 tentang Pengarusutamaan Gender dalam Pembangunan Nasional; 1

2 4. Peraturan Daerah Jawa Tengah Nomor 5 Tahun 2015 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2016; 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman Umum Pelaksanaan PUG di Daerah; 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 52 Tahun 2015 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2016; 7. Peraturan Gubernur Jawa Tengah No. 64 tahun 2015 tentang penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2016 (Berita Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2015 nomor 64); 8. Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 69 Tahun 2015 tentang Pedoman Penatausahaan Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2016 (Berita Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2015 nomor 69); 9. DPA SKPD BP3AKB Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2016 Nomor : tentang Kegiatan Pendidikan Kemasyarakatan. C. TUJUAN 1. Meningkatkan ketrampilan peserta dalam mengelola dan mengembangkan LKP; 2. Merumuskan dan menyusun rencana strategi LKP dalam memperkuat permodalan dan pengembangan LKP dalam jangka panjang; 3. Membangun kohesi LKP terintegrasi dengan program dan kelembagaan lain di luar LKP yang ada di dalam masyarakat desa tersebut (sesuai kondisi desa masing-masing); D. HASIL YANG DIHARAPKAN 1. Meningkatnya kapasitas perempuan dalam mengelola Lembaga Keuangan Perempuan (LKP). 2. Meningkatnya fungsi LKP sebagai wadah untuk memperkuat permodalan perempuan usaha kecil di desa. 3. Adanya dokumen perencanaan LKP dalam jangka panjang. 4. Meningkatnya kelembagaan LKP sebagai Lembaga Keuangan yang Profesional, akuntabel dan transparan. 2

3 II. PELAKSANAAN KEGIATAN A. Pelaksana Kegiatan Pelaksana Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) adalah Badan Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Provinsi Jawa Tengah. B. Waktu dan Tempat Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) akan dilaksanakan pada : Hari : Senin Selasa Tanggal : Februari 2016 Jam : Wib s/d Selesai Tempat : Desa Pulutan Wetan Kecamatan Wuryantoro C. Peserta Peserta kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) sejumlah 35 orang dari unsur masyarakat khususnya perempuan yang mewakili semua komponen di setiap desa dan sudah pernah terlibat dalam proses kegiatan pendidikan kemasyarakatan sebelumnya. D. Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) berasal dari Asosiasi Pendamping Perempuan Usaha Kecil (Asspuk) Wilayah Jawa yang terdiri dari : 1. Yanti Susanti 2. Radiyem E. Proses Kegiatan Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) dilaksanakan dengan proses sebagai berikut : Hari I : a. Pembukaan b. Sambutan dan pengantar kegiatan dari BP3AKB Provinsi Jawa Tengah c. Kontrak belajar dan harapan d. Materi administrasi keuangan e. Diskusi dan Paparan f. Materi Lembaga Keuangan Mikro (LKM) g. Diskusi dan paparan 3

4 h. Analisis Keuangan LKP masing-masing kelompok i. Diskusi dan paparan Hari II : a. Review hari I b. Analisis Kebutuhan dan Permasalahan LKP c. Diskusi dan paparan d. Penyusunan program dan kegiatan LKP (Jangka menengah dan panjang) e. Diskusi dan paparan f. Kesimpulan dan RTL g. Penutup III. SUMBER BIAYA Sumber biaya Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) berasal dari APBD Provinsi Jawa Tengah pada DPA Pendidikan Kemasyarakatan pada BP3AKB Provinsi Jawa Tengah Tahun IV. PENUTUP Demikian kerangka acuan Kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis Lembaga Keuangan Perempuan (LKP) disusun untuk menjadi pedoman dalam pelaksanaannya. Semarang, Februari 2015 KEPALA BADAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN, PERLINDUNGAN ANAK DAN KELUARGA BERENCANA PROVINSI JAWA TENGAH Ttd Drs. SRI KUSUMA ASTUTI, M.Si Pembina Utama Madya NIP

5 JADWAL KEGIATAN PELATIHAN PENYUSUNAN RENSTRA LEMBAGA KEUANGAN PEREMPUAN (LKP) DI KABUPATEN WONOGIRI TAHUN Februari 2016 NO JAM ACARA PENANGGUNG JAWAB HARI Registrasi Pembukaan/ Sambutan/Pengantar Kegiatan BP3AKB Kontrak belajar dan harapan Materi administrasi keuangan Diskusi dan Paparan ISHOMA Analisis Keuangan LKP masingmasing kelompok Diskusi dan Paparan Kesimpulan Penutup BP3AKB HARI Review hari pertama Analisis Kebutuhan dan Permasalahan LKP Diskusi dan Paparan ISHOMA Panitia Penyusunan program dan kegiatan LKP (Jangka menengah dan panjang) Diskusi dan Paparan Penyusunan RTL Kesimpulan dan Penutup, BP3AKB 5

D. HASIL YANG DIHARAPKAN

D. HASIL YANG DIHARAPKAN KERANGKA ACUAN KEGIATAN SUPERVISI DAN PENDAMPINGAN PENDIDIKAN KEMASYARAKATAN DI 5 KABUPATEN (WONOGIRI, BANYUMAS, KLATEN, GROBOGAN DAN PURBALINGGA) TAHUN 2016 I. PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Program pelaksanaan
