Panduan Penyusunan Proposal

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Panduan Penyusunan Proposal"

Transkripsi

1 Panduan Penyusunan Proposal Program Hibah Kompetisi Berbasis Institusi Tahun Seleksi 2009 Topik Bahasan Tujuan dan deskripsi program Dana pendamping Skema kompetisi dan proses seleksi Kriteria Penilaian Komponen biaya Organisasi Pelaksanaan Program Jadwal 1

2 Tujuan dan Deskripsi Hibah Hibah meliputi 4 komponen program A. Hibah Pengembangan Tatakelola dan Pencitraan Institusi. B. Hibah Peningkatan Mutu, Relevansi, dan Akses. C. Hibah Pengembangan Unggulan Perguruan Tinggi untuk Peningkatan Daya Saing Daerah dan Pembangunan Nasional. D. Hibah Pengembangan Unggulan Perguruan Tinggi untuk Peningkatan Daya Saing Global. Program A: Tujuan Umum Mendorong peningkatan kemampuan pengelolaan perguruan tinggi, berdasarkan prinsip good university governance, untuk menuju perguruan tinggi yang otonom berbadan hukum (BHP) 2

3 Program A: Tujuan Khusus a. Meningkatkan kemampuan dalam perencanaan institusi berdasar data dan fakta yang akurat. b. Mengembangkan sistem tatakelola internal perguruan tinggi. c. Mengembangkan sistem akuntansi dan manajemen keuangan perguruan tinggi yang akuntabel dan transparan. d. Mengembangkan sistem manajemen sumber daya manusia. e. Mengembangkan sistem manajemen sarana dan prasarana. f. Mengembangkan sistem manajemen penyelenggaraan kegiatan akademik g. Mengembangkan sistem penjaminan mutu internal. Program A: Target Indikator 1. Laporan keuangan tahunan institusi diaudit oleh KAPdan mendapat status Wajar Tanpa Pengecualian pada akhir tahun ketiga pelaksanaan proyek. 2. Efisiensi internal perguruan tinggi meningkat dengan produktivitas minimal 70% 3. Berfungsinya sistem informasi manajemendan sistem pangkalan data yang terintegrasi di tingkat institusi 4. Peningkatan akreditasi yang diperoleh baik oleh program studi yang dikelola maupun oleh institusi 3

4 Program A: Eligibility a. Jumlah mahasiswa minimal: 3000 untuk universitas, 1000 untuk institut dan sekolah tinggi, dan 500 untuk akademi dan politeknik; (Jumlah mahasiswa diambil dari laporan EPSBED). b. Seluruh program studi yang diselenggarakan memiliki izin penyelenggaraan yang masih berlaku, dan minimal 50% dari seluruh program studi sudah terakreditasi. c. Tidak dalam status sengketa dengan penyelenggara. d. Tidak melakukan pelanggaran atas peraturanperaturan Ditjen Dikti. Program A: Pagu Anggaran a. Universitas: 2 M/th untuk maks 3 th. b. Institut: 1.5 M/th untuk maks 3 th. c. Sekolah Tinggi atau Politeknik: 1 M/th untuk maks 3 th. d. Akademi: 500 jt/th untuk maks 3 th. 4

5 Program A: Komponen Biaya pelatihan tak bergelar bagi tenaga nonkd tenaga ahli baik individu maupun firma, akademik, sarana dan prasarana untuk pengelolaan perguruan tinggi, infrastruktur Teknologi Informasi (termasuk koneksi ke jejaring INHERENT), dan lokakarya internal. Program B: Tujuan Mendorong peningkatan mutu dan relevansi program studi didan perluasan akses pada pendidikan tinggi Program Studi ditetapkan oleh pimpinan PT Perluasan akses bekerjasama dengan SMTA secara formal Beasiswa dapat didukung oleh Pemda atau industri setempat 5

6 Program B: Target Indikator 1. Masa tunggu lulusan pada program studi yang dilibatkan untuk mendapatkan pekerjaan pada bidang yang relevan. 2. Rata rata nilai test TOEFL institusional mahasiswa tahun terakhir pada program studi yang dilibatkan. 3. Tingkat keketatan seleksi mahasiswa baru. 4. Perluasan akses dilihat dari ikt keterwakilan kil berbagai strata sosial dan jumlah mahasiswa penerima beasiswa serta sumber dana beasiswa. Program B: Eligibility Seluruh program studi yang diselenggarakan memiliki izin penyelenggaraan yang masih berlaku. Tidak melakukan pelanggaran atas peraturan peraturan Ditjen Dikti Program studi yang diajukan tidak sedang menjalankan hibah DIKTI dan sudah terakreditasi minimal B(kecuali untuk program studi hasil penggabungan sesuai dengan kebijakan DIKTI). Jumlah mahasiswa baru minimal i untuk setiap program studi yang diajukan adalah 40/angkatan (jumlah mahasiswa diambil dari laporan EPSBED). [ada pengecualian khusus] 6

7 Program B: Pagu Anggaran a. 1 M/th per program studi bidang kedokteran (kedokteran umum, kedokteran gigi, dan kedokteran hewan) b. 750 juta/tahun per program studi bidang sains dan rekayasa c. 500 juta/tahun per program studi bidang li lainnya Jumlah anggaran total tidak melebihi 3 M/th untuk jangka waktu hibah maksimal 3 tahun. Program B: Komponen Biaya pendidikan bergelar dalam negeri bagi dosen, pelatihan tak bergelar bagi dosen atau teknisi/laboran, pembelian peralatan laboratorium atau perkuliahan, renovasi ruang kelas atau laboratorium, furniture untuk ruang kelas atau laboratorium atau perpustakaan, pembelian buku dan langganan jurnal, mendatangkan tenaga ahli pada bidang keahlian yang sesuai dengan program studi yang diusulkan, dan pemberian beasiswa untuk biaya hidup mahasiswa program perluasan akses. 7

8 Program C: Tujuan Mendorong pengembangan unggulan dan inovasi iperguruan tinggi i di bidang penelitian dan layanan masyarakat yang secara langsung dapat membantu peningkatan daya saing daerah dan pembangunan daerah (regional development). Harus memberi kontribusi pada peningkatan mutu pendidikan dan pengajaran. Boleh joint dg PT lain Program C: Eligibility Jumlah mahasiswa minimal: untuk universitas, untuk institut, untuk sekolah tinggi, dan 500 untuk akademi dan politeknik; (jumlah mahasiswa diambil dari laporan EPSBED). Tidak melakukan pelanggaran atas peraturan peraturan Ditjen Dikti Penting: ada track record yg relevan Ada joint funding dg kontribusi partner min 40% 8

9 Program C: Pagu Anggaran Pagu dana yang dapat diajukan untuk mendapatkan pendanaan dari Ditjen Dikti adalah Rp. 5 milyar untuk tahun pertama, dan Rp. 3,5 milyar untuk tahun kedua, dan Rp. 2 milyar untuk tahun ketiga. Harus disesuaikan dengan kompleksitas program unggulan yang diusulkan Tidak ada batasan komponen pembiayaan (perlu argumentasi di proposal) Program D: Tujuan Peningkatan reputasi akademik di tingkat internasional i l(daya saing global lpt) Perlu track record yang meyakinkan 9

10 Program D: Eligibility Jumlah mahasiswa minimal: untuk universitas, untuk institut, untuk sekolah tinggi, dan 500 untuk akademi dan politeknik; (Jumlah mahasiswa diambil dari laporan EPSBED). Jumlah dosen berpendidikan S3 minimal 50% untuk bidang unggulan yang diajukan. Seluruh program studi yang diselenggarakan memiliki izin penyelenggaraan yang masih berlaku Program studi yang mendukung program sudah dh terakreditasi A dan tidak sedang menjalankan PHK I. Tidak melakukan pelanggaran atas peraturan peraturan Ditjen Dikti Program D: Pagu Anggaran Pagu dana hibah yang dapat diajukan adalah Rp. 3 milyar/program unggulan per th tahun untuk jangka waktu maksimal 3 tahun. Secara keseluruhan satu perguruan tinggi maksimal dapat mengajukan Rp. 6 milyar per tahun untuk Tema D. Tidak ada batasan komponen biaya, tapi harus ada argumentasi yang kuat 10

11 Dana Pendamping Kecuali untuk Program C, besarnya dana pendamping adalah dlh10% dari ibesarnya anggaran yang diajukan utk didanai dikti Untuk Program C: Dikti hanya membiayai maks 50% dari total biaya yang dibutuhkan Tier System Seni Universitas/ Institut Sekolah Tinggi Politeknik Akademi Tema A Tema B Tema C Tema D Proposal Lengkap dinilai secara terpisah per Program/Tema 11

12 Proses Seleksi Desk Evaluation proposal Awal Desk Evaluation proposal lengkap Site Evaluation Meskipun proposal dinilai secara terpisah per program, tapi evaluasi dilakukan secara terintegrasi PT yang sudah lolos hingga site-visit pada tahun sebelumnya Langsung ke proposal lengkap Kriteria Seleksi Proposal Awal No Kriteria Bobot 1 Kepemimpinan i dan Komitmen Institusi i 30% 2 Kualitas Laporan Evaluasi Diri 40% 3 Ketepatan Strategi 30% 12

13 Kriteria Seleksi Proposal Lengkap No Kriteria Bobot 1 Komitmen pada GuGG 15% 2 Kualitas LED 25% 3 Mutu dan relevansi program 40% 4 Kelayakan Implementasi dan Keberlanjutan 20% Kriteria Seleksi Site Evaluation No Kriteria Bobot 1 Komitmen pada GuG 25% 2 Kualitas Proses ED 20% 3 Kesesuaian dan Kelayakan Program 30% 4 Keberlanjutan 25% 13

14 Organisasi Pelaksanaan Program Disarankan terintegrasi dengan struktur yang ada Model ad hoc dapat diajukan namun secara bertahap diintegrasikan Proses integrasi selesai pada tahun ketiga Disertai program institutional capacity building di bidang pengadaan dan pengelolaan keuangan Jadwal No Kegiatan Tanggal (Tahun 2009) 1 Pengumuman/Undangan pemasukan Proposal Awal 7 Januari 2 Pemasukan Proposal Awal 6 Maret 3 Pengumuman/Undangan pemasukan Proposal Lengkap 6 April 4 Pemasukan Proposal Lengkap 6 Juni 5 Pengumuman Site evaluation 7Juli 6 Periode Site evaluation 13 Juli-15 Agustus 7 Penentuan pemenang hibah 20 Agustus 8 Pembahasan anggaran dan RIP 10 September 14

PROGRAM HIBAH KOMPETISI BERBASIS INSTITUSI (PHK-I)

PROGRAM HIBAH KOMPETISI BERBASIS INSTITUSI (PHK-I) PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM HIBAH KOMPETISI BERBASIS INSTITUSI (PHK-I) PROSES SELEKSI TAHUN 2009 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DESEMBER 2008 Daftar Isi Daftar
