MEKANISME KERJA ORGANISASI HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MEKANISME KERJA ORGANISASI HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013"

Transkripsi

1 MEKANISME KERJA ORGANISASI HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013 BAB I PENDAHULUAN Organisasi merupakan upaya penyatuan beberapa karakter dalam suatu wadah sehingga dapat bekerja bersama-sama dalam mencapai suatu tujuan. Dalam organisasi tiap anggota diharapkan dapat menjalankan tugas masing-masing serta bahu membahu dalam mengembangkan organisasi dan menyebarluaskan citra organisasi tersebut kemasyarakat. Agar setiap komponen yang ada dalam organisasi itu dapat berjalan dengan baik, maka perlu disusun mekanisme kerja organisasi yang harus dijadikan pegangan bagi pengurus dalam melaksanakan usaha dan aktivitas organisasi. A. Pengertian Mekanisme Kerja Organisasi adalah suatu aturan yang memuat pola kerja dan tata tertib organisasi bagi pengurus dalam melaksanakan dan menjalankan kinerja aktivitas organisasi yang sesuai dengan Anggaran Dasar / Aanggaran Rumah Tangga HIMAGRIN FPTK. B. Maksud dantujuan Mekanisme Kerja Organisasi dimaksudkan sebagai aturan pengurus HIMAGRIN FPTK dalam mencapai tujuan organisasi agar jalannya organisasi dapat berlangsung secara efektif dan efisien sehingga tidak terjadi penyimpangan tugas dan pekerjaan. BAB II PENGURUS, STRUKTUR ORGANISASI, KEDUDUKAN, FUNGSI, WEWENANG, DAN TANGGUNG JAWAB HIMAGRIN FPTK A. Komposisi Pengurus 1. Kepengurusan terdiri dari DPM dan BEM HIMAGRIN FPTK 2. Pengurus DPM HIMAGRIN FPTK terdiri dari ketua umum, sekretaris umum, dan komisi yang mewakili setiap departemen BEM HIMAGRIN FPTK 3. Pengurus inti BEM HIMAGRIN FPTK terdiri dari ketua himpunan, sekretaris umum, dan kepala departemen. 4. Pengurus biasa BEM HIMAGRIN FPTK terdiri dari kordinator bidang beserta anggotanya B. Kedudukan, Fungsi, Wewenang dan Tanggung Jawab DPM HIMAGRIN FPTK 1. Ketua Umum a. Dipilih dan ditetapkan dalam Musyawarah Mahasiswa HIMAGRIN FPTK

2 b. Membuat format laporan pengawasan untuk mengawasi kinerja BEM HIMAGRIN FPTK c. Mengkoordinir seluruh pengurus dan kinerja pengurus DPM HIMAGRIN FPTK d. Membuat laporan pengawasan secara tertulis tentang pelaksanaan program pengawasan selama masa jabatannya 2. Sekretaris Umum a. Dipilih dan ditetapkan oleh ketua umum DPM HIMAGRIN FPTK b. Sebagai mitra kerja ketua umum dalam menangani tugas intern dan ekstern organisasi c. Menggantikan ketua umum ketika berhalangan d. Bertanggung jawab kepada ketua umum 3. Komisi a. Melakukan pengawasan terhadap departemen yang diawasinya b. Melaporkan kepada ketua umum tentang hasil pengawasannya C. Kedudukan, Fungsi, Wewenang dan Tanggung Jawab BEM HIMAGRIN FPTK 1. Ketua Himpunan a. Dipilih dan ditetapkan dalam Musyawarah Mahasiswa HIMAGRIN FPTK b. Membuat program kerja organisasi untuk mengembangkan BEM HIMAGRIN FPTK dalam satu periode kepengurusan c. Mengkoordinir seluruh pengurus dan kinerja pengurus BEM HIMAGRIN berdasarkan program kerja yang telah dibuat d. Membina, menegur dan memberi peringatan kepada pengurus organisasi yang lalai terhadap tugas dan atau melakukan pelanggaran terhadap tata tertib organisasi dan tata tertib kehidupan kampus e. Memegang kendali atas penggunaan Kas Uang Organisasi f. Memimpin rapat rutin organisasi g. Membuat laporan pertanggung jawaban secara tertulis tentang pelaksanaan program kerja organisasi selama masa jabatannya 2. Sekretaris Umum a. Dipilih dan ditetapkan oleh Ketua BEM HIMAGRIN FPTK b. Sebagai mitra kerja ketua BEM HIMAGRIN FPTK dalam menangani tugas internal dan eksternal organisasi c. Sekretaris umum menggantikan ketua himpunan ketika berhalangan d. Sebagai koordinator kegiatan dalam bidang kesekretariatan e. Memberikan masukan dan kritik kepada ketua BEM HIMAGRIN FPTK f. Bertanggung jawab kepada ketua BEM HIMAGRIN FPTK g. Melakukan pendataan dan inventarisasi kebutuhan dan keberadaan sarana dan prasarana organisasi h. Mengelola administrasi ruang kesekretariatan HIMAGRIN FPTK

3 3. Departemen Keuangan a. Menghimpun, menyimpan dan menjaga keamanan keuangan HIMAGRIN FPTK b. Melakukan administrasi (pembukuan, pemasukan dan pengeluaran) keuangan HIMAGRIN FPTK c. Mengeluarkan dana dari Kas Organisasi untuk keperluan organisasi, dan atau kegiatan organisasi dengan persetujuan ketua BEM HIMAGRIN FPTK d. Melaporkan kondisi keuangan pada setiap rapat pengurus inti HIMAGRIN FPTK e. Membuat laporan keuangan pada akhir masa jabatan atau pergantian pengurus 4. Departemen Informasi, Komunikasi dan Multimedia a. Menyampaikan informasi tentang keorganisasian dan Akademik kepada Mahasiswa Pendidikan Teknologi Agroindustri FPTK b. Sebagai wadah informasi antara mahasiswa Pendidikan Teknologi Agroindustri dan lembaga terkait yang melibatkan anggota HIMAGRIN FPTK c. Menjadi koordinator dari bidang publikasi d. Menjalin jaringan komunikasi dan informasi dengan organisasi kemahasiswaan dan pihak lain terkait di dalam dan di luar kampus 5. Departemen Kerohanian a. Melakukan kegiatan keagamaan b. Mengumpulkan isu-isu yang berhubungan dengan keagamaan c. Melakukan kegiatan peringatan hari besar keagamaan d. Sebagai penanggungjawab kegiatan kerohanian 6. Departemen Sosial Politik a. Mengumpulkan dan mengkaji isu-isu yang berhubungan dengan sosial dan politik b. Mensosialisasikan isu-isu yang berkembang di lingkungan Universitas maupun luar Universitas kepada mahasiswa Pendidikan Teknologi Agroindustri c. Sebagai wadah advokasi untuk mahasiswa Pendidikan Teknologi Agroindustri d. Melakukan dan menjadi penanggung jawab kegiatan sosial 7. Departemen Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa Menjadi koordinator dalam pengkaderan dan kegiatan kemahasiswaan yang bersifat pengembangan sumber daya mahasiswa 8. Departemen Pendidikan a. Memfasilitasi dan melayani kebutuhan anggota HIMAGRIN FPTK dalam bidang akademik dan keprofesian Agroindustri b. Memfasilitasi kebutuhan dan potensi anggota khususnya dalam bidang olahraga dan seni kreasi

4 BAB III PENGAMBILAN KEPUTUSAN Setiap keputusan HIMAGRIN FPTK diambil secara musyawarah untuk mufakat karena itu bersifat organisatoris dengan mengikat seluruh pengurus dan anggota himpunan maka setiap keputusan wajib dijunjung tinggi dan dilaksanakan dengan baik dan ikhlas serta penuh tanggung jawab oleh setiap pengurus dan anggota himpunan. Jenis Jenis Pengambilan Keputusan 1. Rapat Kerja a. Dihadiri oleh seluruh pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa HIMAGRIN FPTK b. Dilaksanakan sekurang kurangnya satu kali dalam setahun c. Menyusun program kerja HIMAGRIN FPTK 2. Rapat Koordinasi a. Dihadiri oleh pengurus inti dan fungsionaris HIMAGRIN FPTK. b. Membahas laporan kerja bidang. c. Mengambil kebijakan kebijakan mendasar bagi keberadaan HIMAGRIN FPTK. d. Dilaksanakan sekurang kurangnya tiga kali dalam satu periode kepengurusan. 3. Rapat Pengurus Inti a. Dihadiri oleh pengurus inti dan fungsionaris HIMAGRIN FPTK. b. Dilaksanakan sekurang kurangnya tiga bulan sekali. c. Mengambil keputusan yang merujuk pada perkembangan organisasi baik intern dan ekstern. d. Mendengarkan informasi tentang HIMAGRIN FPTK dari berbagai bidang. e. Memberikan saran atau pandangan yang menuju kearah terlaksananya kegiatan yang baik dan lancar. 4. Rapat Bidang a. Dihadiri oleh ketua bidang, sekretaris bidang, serta anggotanya. b. Dilaksanakan sekurang kurangnya tiga bulan sekali dalam satu kali periode kepengurusan c. Mengontrol pelaksanaan kegiatan yang telah atau sedang dilaksanakan oleh setiap bidang d. Menunjuk ketua panitia kegiatan dan mengusulkan kepada ketua himpunan untuk diberikan mandat sebagai ketua panitia 5. Rapat Bulanan a. Dihadiri oleh pengurus dan fungsionaris HIMAGRIN FPTK. b. Dilaksanakan tiga bulan sekali c. Membahas dan menjabarkan kebijakan yang diambil dalam rapat pengurus inti dan rapat bidang.

5 d. Mengkaji dan mengevaluasi keputusan keputusan yang telah dibuat oleh pengurus HIMAGRIN FPTK kemudian mengambil keputusan berikutnya. e. Mendengar dan membahas laporan laporan kegiatan dari fungsionaris HIMAGRIN FPTK 6. Rapat Dengar a. Dihadiri oleh ketua himpunan, kepala departemen dan anggotanya b. Dilaksanakan sekurang kurangnya tiga kali dalam satu periode kepengurusan bersama DPM c. Mendengar dan membahas laporan kegiatan dari semua bidang HIMAGRIN FPTK BAB IV PENUTUP Demikian Mekanisme Kerja Organisasi HIMAGRIN FPTK periode untuk dijadikan bahan pedoman dalam memacu gerakan organisasi, pengurus maupun anggotanya. Ditetapkan Pada : Sidang Pleno IV Pimpinan Sidang Ditetapkan di : Bumi Siliwangi Musyawarah Mahasiswa Hari dan Tanggal : Minggu, 10 Februari 2013 HIMAGRIN FPTK Presidium I : Anggi Iskandar Presidium II : Yolandi Irvan PM Presidium III : Sofiah Mahfudhoh

ANGGARAN RUMAH TANGGA HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013

ANGGARAN RUMAH TANGGA HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013 ANGGARAN RUMAH TANGGA HIMPUNAN MAHASISWA AGROINDUSTRI FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2013 BAB I IDENTITAS ORGANISASI Pasal 1 Identitas Organisasi Identitas
