MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI ESIPP DI INTERNET

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI ESIPP DI INTERNET"

Transkripsi

1 MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI ESIPP DI INTERNET KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM PERTANIAN PUSAT PELATIHAN PERTANIAN 2014

2 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas segala karunia dan rahmat-nya, akhirnya Buku Manual penggunan Aplikasi e-sipp (Elektronik Sistem Informasi Pelatihan Pertanian) versi Internet bagi User telah selesai disusun. Dengan telah diterbitkannya buku manual ini, diharapkan para pengguna dapat mengoperasionalkan dan memanfaatkan Aplikasi esipp versi Internet dengan benar. Kami menyadari bahwa buku manual ini masih jauh dari sempurna, untuk itu masukan dan saran guna penyempurnaan dari para pengguna sangat diharapkan. Akhirnya, kami sampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan sumbang saran atas tersusunnya buku manual ini. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan i

3 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii I. PENDAHULUAN... 1 II. SEKILAS TENTANG SITUS WEB ESIPP... 2 A. Tampilan Situs Web ESIPP... 2 B. Struktur Menu Situs Web ESIPP... 3 C. Fitur Situs Web ESIPP... 4 III. TATA CARA PENGGUNAAN APLIKASI ESIPP VERSI INTERNET... 7 A. Menu REKAPITULASI Executive Summary Realisasi Peserta Rekap Data Peserta... 9 B. Menu DATABASE Cek Peserta Cek Fasilitator Cek Semua Data a. Rekap Data... b. Rekap 7 Komoditas... c. Realisasi Peserta Bulanan... d. Rekap Bulanan... e. Rekap Peserta... f. Rekap Pelatihan... g. Rekap Monev... h. Rekap Evaluasi Fasilitator... i. Rekap Fasilitator... j. Rekap Hasil Tes... k. Rencana-Realisasi... l. Tool... IV. PENUTUP Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan ii

4 Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan iii

5 I. PENDAHULUAN MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI esipp VERSI INTERNET e-sipp merupakan kependekan dari elektronik Sistem Informasi Pelatihan Pertanian yang dibangun dan dikembangkan oleh Pusat Pelatihan Pertanian (Puslatan), Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian () Pada Tahun Anggaran Setelah aplikasi e-sipp dibangun dengan menggunakan teknologi aplikasi berbasis desktop, selanjutnya dikembangkan dengan menggunakan aplikasi berbasis web. Aplikasi esipp berbasis web dibangun dalam sistem Content Management System (CMS) yang berfungsi sebagai sarana untuk menginformasikan data hasil pelatihan pertanian yang telah dilaksanakan di masing-masing UPT Pelatihan Pertanian. Aplikasi yang disajikan dalam versi web ini berupa rekapitulasi hasil entry data yang telah dilakukan pada versi desktop oleh UPT Pelatihan Pertanian. Informasi yang diberikan berupa rekap data pelatihan peertanian berdasarkan UPT, peserta, pelatihan serta rekap hasil evaluasi. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan akan mempermudah dan mempercepat arus informasi data pelatihan pertanian dari UPT Pusat dan UPT Daerah ke Pusat, sehingga dapat mendukung proses pengambilan keputusan. Dokumen ini merupakan petunjuk/acuan bagaimana cara melihat/mengetahui informasi data pelatihan pertanian yang telah dilaksanakan di UPT Pertanian lingkup. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

6 II. SEKILAS TENTANG SITUS WEB ESIPP A. Tampilan Situs Web esipp Selama Tahun Anggaran 2014, Situs Web esipp mengalami beberapa perubahan baik dari segi layout tampilan maupun content. Dilihat dari segi tampilannya, Situs Web esipp telah berubah yang dikemas dengan lebih sederhana dengan pengaturan fitur-fitur yang lebih menarik dan tidak membosankan serta user friendly sehingga mudah dipahami bagi pemula sekalipun. Sedangkan untuk content berupa data dan informasi yang disajikan mengalami perubahan sesuai dengan kebutuhan dan tuntutan pengguna. Tampilan Situs Web esipp yang terbaru dapat dilihat pada gambar berikut ini. Gambar 1. Tampilan Situs Web esipp. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

7 B. Struktur Menu Situs Web esipp Situs Web ESIPP ini dapat diakses dengan memasukkan alamat pada Browser: Struktur menu yang ada di Situs Web esipp dibuat sederhana untuk memudahkan pengguna dalam melakukan pencarian data dan informasi yang dibutuhkan, lebih lanjutnya dapat dijelaskan berikut ini. 1. Menu Utama Home : Halaman depan website. Profil : berisi informasi mengenai: Sekilas Tentang esipp, Keunggulan esipp, Komunitas esipp, SIG esipp dan Forum Diskusi esipp. Rekapitulasi : berisi hasil pengolahan data Diklat yang disajikan dalam bentuk: executive summary, realisasi peserta dan rekap data peserta. Database : berisi fitur pencarian data di dalam database berupa: Cek Peserta, Cek Fasilitator, Cek Semua Data. Peta GIS : berisi penyajian sebaran data peserta Diklat yang dikemas dalam bentuk peta meliputi: Sebaran Peserta per UPT dan Sebaran Peserta per Diklat. 2. Top Menu Manual : Berupa fitur untuk menjelaskan cara pengoperasian aplikasi esipp baik versi Desktop maupun internet yang dikemas dalam bentuk elektronik (ebook). Download : merupakan fitur untuk menyimpan file-file instalasi yang dapat diambil oleh pengguna. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

8 C. Fitur Situs Web esipp Situs Web ESIPP mempunyai fitur yang sangat baik untuk pengguna website ini, fitur yang sudah ada di website ini adalah sebagai berikut: Forum Merupakan fitur pada situs web yang dapat digunakan oleh pengguna yang terdaftar (admin UPT) untuk bertukar informasi antar sesama pengguna ataupun dengan pengelola situs web. Bentuk Forum diskusi dapat dilihat sebagai berikut. Gambar Tampilan fitur Forum Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

9 Peta Sebaran merupakan suatu fitur untuk menyajikan data sebaran peserta Diklat yang dikemas dalam bentuk peta sehingga lebih informatif dan memudahkan dalam melihat sebaran lokasi-lokasi SDM Pertanian yang telah dilatih di masing-masing UPT/UPTD Pelatihan Pertanian. Gambar Tampilan fitur Download SIG (Sistem informasi geografis) berbasis web merupakan suatu aplikasi web untuk menghasilkan informasi yang lebih informatif dan memudahkan dalam memperoleh data spasial dan data non spasial secara cepat tentang sebaran lokasi-lokasi SDM Pertanian yang telah dilatih di masing-masing UPT/UPTD Pelatihan Pertanian. Gambar Tampilan fitur Download Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

10 Manual: merupakan petunjuk pengoperasian aplikasi ESIPP bagi pengguna (user) baik versi Desktop maupun Internet yang disajikan dalam bentuk buku elektronik (e-book). Gambar Tampilan Manual ebook Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

11 III. TATA CARA PENGGUNAAN APLIKASI ESIPP VERSI INTERNET A. Menu REKAPITULASI 1. Executive Summary Executive Summary merupakan sebuah laporan rangkuman yang berisi poinpoin utama kegiatan pembinaan yang dilakukan oleh Pusat Pelatihan yang memuat data kelembagaan petani dan data kediklatan. Langkah-langkah yang dilakukan untuk mendapatkan data Executive Summary adalah sebagai berikut: Klik browser (Internet Explorer, Mozilla, Chrome, dll) Ketikan alamat : Klik menu REKAPITULASI Executive Summary hingga muncul kotak login: Gambar Tampilan Kotak Login Executive Summary Kemudian isikan login dan password, sama dengan data anggota dalam versi desktop, jika berhasil akan muncul tampilan seperti gambar berikut: Gambar Tampilan Kotak Download Executive Summary Type File yang didownload berupa file Excel dan model informasi yang disajikan dalam executive summary sebagaimana yang terlihat pada gambar berikut: Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

12 Gambar Tampilan Executive Summary 2. Realisasi Peserta Sub menu Realisasi Peserta berisi tentang data Rencana dan Realisasi Pelatihan dan Peserta berdasarkan Unit Kerja Penanggungjawab Pelatihan yang dapat disajikan per tahun. Untuk mendapatkan data tersebut dengan cara klik Menu REKAPITULASI Realisasi Peserta, tampilan datanya sebagai berikut: Gambar Tampilan Sub Menu Realisasi Peserta Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

13 3. Rekap Data Peserta Sub Menu Rekap Data Peserta berisi tentang rekapitulasi realisasi data jumlah peserta Diklat berdasarkan jenis Diklat 7 komoditas Pertanian. Untuk mendapatkan data tersebut dengan cara klik Menu REKAPITULASI Rekap Data Peserta, tampilan datanya sebagai berikut: Gambar Tampilan Sub Menu Rekap Data Peserta B. DATABASE 1. Cek Peserta Sub Menu Cek Peserta merupakan fitur pengecekan nama peserta diklat yang dimaksudkan untuk membantu dalam menjaring calon peserta Diklat selanjutnya sehingga apabila calon tersebut sudah pernah mengikuti Diklat sejenis baik di UPT penyelenggara maupun UPT lain pada tahun sebelumnya maka dapat dicegah sejak dini. Langkah-langkah untuk menggunakan fitur tersebut, dengan cara klik Menu DATABASE Cek Peserta, hingga muncul kotak login sebagai berikut: Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

14 Gambar Tampilan Kotak Login Executive Summary Gambar Tampilan Kotak Login Cek Peserta Kemudian isikan login dan password, sama dengan data anggota dalam versi desktop, jika berhasil akan muncul tampilan seperti gambar berikut: Gambar Tampilan Cek Peserta Masukkan kata kunci nama peserta pada kotak pencarian, kemudian klik Cari, maka hasilnya seperti pada gambar di atas. Data yang sudah ditampilkan bisa diolah atau ditranfer ke berbagai type file seperti cdv, excel, pdf. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

15 2. Cek Fasilitator Sub Menu Cek Fasilitator merupakan fitur pengecekan nama fasiltator dari masing-masing UPT yang dimaksudkan untuk memberikan informasi tentang kegiatan widyaiswara selama pelaksanaan Diklat. Selain itu dalam fitur ini menyajikan data hasil evaluasi diklat terhadap peserta sehingga memudahkan para widyaiswara dalam menjaring calon peserta Diklat yang perlu dilakukan Bimbingan Lanjutan. Langkah-langkah untuk menggunakan fitur ini, dengan cara klik Menu DATABASE Cek Fasilitator, hingga muncul kotak login sebagai berikut: Gambar Tampilan Kotak Login Executive Summary Gambar Tampilan Kotak Login Cek Peserta Kemudian isikan NIP Fasilitator dan Tempat Lahir dari Widyaiswara yang akan ditampilkan Nilai datanya, seperti gambar berikut: jika berhasil akan muncul tampilan Gambar Tampilan Cek Fasilitator Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

16 Fitur lainnya adalah menampilkan Riwayat Diklat, yaitu menampilkan nama-nama Diklat yang pernah diikuti oleh widyaiswara yang bersangkutan. Caranya Klik tombol Riwayat Diklat, maka akan muncul tampilan sebagai berikut: Gambar Tampilan Riwayat Diklat Riwayat Materi, yaitu menampilkan nama-nama materi yang telah dilatihkan oleh widyaiswara yang bersangkutan berdasarkan Diklat yang pernah diikuti. Untuk menampilkan data tersebut, caranya Klik tombol Riwayat Materi, maka akan muncul tampilan sebagai berikut: Gambar Tampilan Riwayat Materi Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

17 Nilai Se UPT, yaitu menampilkan nilai hasil evaluasi diklat dari widyaisyara lain yang telah melatih pada diklat yang sama dengan widyaiswara yang bersangkutan. Untuk menampilkan data tersebut, Klik tombol Nilai Se UPT, maka akan muncul tampilan sebagai berikut: Gambar Tampilan Nilai Se UPT Nilai Peserta, yaitu menampilkan nilai hasil evaluasi pretest dan postest peserta diklat yang telah dilatih oleh widyaiswara yang bersangkutan. Dengan data ini widyaiswara dapat melihat nilai peserta terutama nilai yang masih kurang untuk diprioritaskan dalam kegiatan Bimbingan Lanjutan. Untuk menampilkan data tersebut, caranya Klik tombol Nilai Peserta, maka akan muncul tampilan sebagai berikut: Gambar Tampilan Nilai Se UPT Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

18 3. Cek Semua Data Sub Menu Cek Semua Data merupakan fitur pengecekan seluruh data yang ada di dalam database ESIPP sehingga informasi yang ditampilkan lebih lengkap sesuai kebutuhan. Langkah-langkah untuk menggunakan fitur ini, dengan cara klik Menu DATABASE Cek Semua Data, hingga muncul kotak login sebagai berikut: Gambar Tampilan Kotak Login Cek Semua Data Kemudian isikan login dan password, sama dengan data anggota dalam versi desktop, jika berhasil akan muncul tampilan seperti gambar berikut: Gambar Tampilan Cek Semua Data Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

19 Fitur lainnya yang ada di sub menu Cek Semua Data adalah sebagai berikut: a. Rekap Data Menampilkan rekap data pelatihan pertanian seluruh UPT Pelatihan Pertanian berdasarkan tahun dan jenis kelamin, seperti yang terlihat pada gambar di atas. b. Rekap 7 Komoditas Menampilkan rekap data peserta pelatihan seluruh UPT Pelatihan Pertanian yang dapat dikelompokkan sesuai 7 Komoditas Unggulan dari masing-masing Unit Eselon I Kementerian Pertanian, meliputi komoditas: Padi, Jagung, Kedelai, Tebu, Sapi Potong, Cabe Merah, dan Bawang Merah. Bentuk tampilan datanya sebagaimana yang terlihat berikut ini. Gambar Tampilan Rekap 7 Komoditas Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

20 c. Realisasi Peserta Bulanan Menampilkan rekap data peserta pelatihan setiap bulan, digunakan untuk memonitor perkembangan penyelenggaraan diklat di masingmasing UPT Pelatihan Pertanian. Gambar Tampilan Realisasi Peserta Bulanan d. Rekap Bulanan Menampilkan rekap data bulanan hasil entry data peserta, evaluasi fasilitator dan hasil pretest postest, digunakan untuk alat quality control entry data setiap UPT Pelatihan Pertanian. Peserta Menampilkan data realisasi peserta diklat setiap bulan di masingmasing UPT Pelatihan. Tampilan realisasi peserta diklat per bulan dapat dilihat pada gambar berikut. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

21 Gambar Tampilan Rekap Bulanan Peserta Evaluasi Fasilitator Menampilkan data rekap evaluasi fasilitator setiap bulan di masingmasing UPT Pelatihan. Tampilan rekap evaluasi fasilitator per bulan dapat dilihat pada gambar berikut. Gambar Tampilan Rekap Bulanan Evaluasi Fasilitator Hasil Tes Menampilkan data rekap pretest dan posttest setiap bulan di masing-masing UPT Pelatihan. Tampilan rekap hasil test per bulan dapat dilihat pada gambar berikut. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

22 Gambar Tampilan Rekap Bulanan Hasil Test e. Rekap Peserta Menampilkan rekap data peserta pelatihan setiap UPT Pelatihan Pertanian yang dapat dikelompokkan sesuai kebutuhan, meliputi: UPT Jenis Kelamin Sumber Dana Menampilkan rekap data jenis kelamin peserta berdasarkan sumber dana di setiap UPT Pelatihan Pertanian. Gambar Tampilan Rekap Data UPT Jenis Kelamin Sumber Dana Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

23 UPT Jenis Kelamin Menampilkan rekap data peserta per tahun berdasarkan jenis kelamin di setiap UPT Pelatihan Pertanian. Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Kelamin UPT Jenis Kelamin Provinsi Menampilkan seluruh jumlah peserta pelatihan berdasarkan asal peserta menurut provinsi per tahun dan juga dilengkapi dengan fasilitas filter untuk mengetahui data berdasarkan UPT. Pilih Nama UPT kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan UPT penyelenggara Gambar Tampilan Rekap Data UPT Jenis Kelamin Provinsi Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

24 UPT Aparatur & Non Aparatur Menampilkan rekap data peserta pelatihan seluruh UPT pelatihan pertanian berdasarkan tahun dan jenis pelatihan (aparatur dan non aparatur) Gambar Tampilan Rekap Data UPT Aparatur & Non Aparatur Jenis Pelatihan Menampilkan jumlah peserta pelatihan menurut tahun dan jenis kelamin yang dikelompokkan berdasarkan jenis pelatihan serta dapat disajikan berdasar UPT Pelatihan Pertanian. Pilih Nama UPT kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan UPT penyelenggara Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Pelatihan Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

25 Jenis Pelatihan - UPT Menampilkan jumlah peserta pelatihan per UPT pelatihan Pertanian menurut tahun dan jenis kelamin yang dapat dikelompokkan berdasarkan jenis pelatihan. Pilih Jenis Pelatihan kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan Jenis Pelatihan Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Pelatihan - UPT Jenis Pelatihan UPT Diklat Menampilkan jumlah peserta pelatihan menurut tahun dan UPT Pelatihan Pertanian dengan membandingkan jenis kelamin peserta pelatihan setiap jenis pelatihan. Pilih Tahun dan nama UPT kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan tahun dan UPT penyelenggara Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Pelatihan UPT Diklat Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

26 Jenis Pelatihan Eselon I Menampilkan jumlah peserta pelatihan berdasarkan jenis pelatihan dan Unit Eselon I yang terkait. Pilih Jenis Pelatihan kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data Unit Eselon I berdasarkan Jenis Pelatihan Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Pelatihan Eselon I Jenis Pelatihan Eselon I - Prov Menampilkan jumlah peserta pelatihan menurut jenis pelatihan dan Unit Eselon I yang dikelompokkan berdasarkan provinsi asal peserta. Pilih Jenis Pelatihan dan nama Unit Eselon I kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan jenis pelatihan &unit eselon I Gambar Tampilan Rekap Data Jenis Pelatihan Eselon I Prov Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

27 Status Data Menampilkan waktu aktivitas updating data Tabel Peserta yang dilakukan oleh setiap UPT pelatihan pertanian. Gambar Tampilan Status Data Status Data Dihapus Menampilkan waktu data terakhir dari setiap UPT Pelatihan Pertanian untuk Tabel Peserta YANG DIHAPUS. Gambar Tampilan Status Data Dihapus Satus Data Kolom Menampilkan informasi jumlah peserta pelatihan setiap UPT Pelatihan Pertanian yang dapat dikelompokkan berdasarkan kolom Agama, Jabatan, Jenis Kelamin, Nama Jabatan, Pangkat Golongan, Pendidikan Terakhir, Status Perkawinan dan Unit Eselon I. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

28 Pilih Kolom kemudian Klik Tampilkan untuk melihat data berdasarkan kolom yang dipilih Gambar Tampilan Status Data Kolom f. Rekap Pelatihan Menampilkan rekap data pelatihan yang sudah dilaksanakan oleh setiap UPT Pelatihan Pertanian, berdasarkan: Pelatihan dan Monev Menampilkan jumlah data pelatihan setiap UPT Pelatihan Pertanian per tahun yang sudah dan belum dievaluasi. Gambar Tampilan Rekap Pelatihan, Pelatihan dan Monev Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

29 Pelatihan Aparatur dan Non Aparatur Menampilkan jumlah data pelatihan setiap UPT Pelatihan Pertanian berdasarkan jenis pelatihan (aparaur & non aparatur). Gambar Tampilan Rekap Pelatihan, Aparatur dan Non Aparatur Status Data Menampilkan waktu aktivitas updating data Tabel Pelatihan yang dilakukan oleh setiap UPT pelatihan pertanian. Status Data Dihapus Menampilkan waktu data terakhir dari setiap UPT Pelatihan Pertanian untuk Tabel Peserta YANG DIHAPUS. Gambar Tampilan Status Data Dihapus g. Rekap Monev Menampilkan rekap data monev pelatihan yang sudah dilaksanakan setiap UPT Pelatihan Pertanian, menurut: Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

30 Monev Aparatur & Non Aparatur MenampilkanJumlah Rekap Monev berdasarkan UPT Pelatihan Pertanian dan Jenis Pelatihan. Gambar Tampilan Rekap Monev, Aparatur dan Non Aparatur Monev per LP Menampilkan jumlah Rekap Monev berdasarkan UPT Pelatihan Pertanian dan Jenis Monev. Gambar Tampilan Rekap Monev, Monev per LP Status Data Menampilkan waktu aktivitas updating data Tabel Rekap Monev yang dilakukan oleh setiap UPT pelatihan pertanian. Status Data Dihapus Menampilkan waktu data terakhir dari setiap UPT Pelatihan Pertanian untuk Tabel Rekap Monev YANG DIHAPUS. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

31 h. Rekap Evaluasi Fasilitator Status Data Menampilkan waktu aktivitas updating data Tabel Rekap Evaluasi Fasilitator yang dilakukan oleh setiap UPT pelatihan pertanian. Gambar Tampilan Rekap Evaluasi Fasilitator, Status Data Status Data Dihapus Menampilkan waktu data terakhir dari setiap UPT Pelatihan Pertanian untuk Tabel Rekap Evaluasi Fasilitator YANG DIHAPUS. Gambar Tampilan Rekap Evaluasi Fasilitator, Status Data Dihapus i. Rekap Fasilitator Status Data Menampilkan waktu aktivitas updating data Tabel Fasilitator yang dilakukan oleh setiap UPT pelatihan pertanian. Gambar Tampilan Rekap Fasilitator, Status Data Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

32 Status Data Dihapus Menampilkan waktu data terakhir dari setiap UPT Pelatihan Pertanian untuk Tabel Fasilitator YANG DIHAPUS. Gambar Tampilan Rekap Fasilitator, Status Data Dihapus j. Rekap Hasil Tes Menampilkan rekap data hasil pretest dan posttet berdasarkan unit kerja penanggungjawab pelatihan per tahun yang bersumber dari dana APBN. Gambar Tampilan Rekap Hasil Tes k. Rencana dan Realisasi Menampilkan data rencana dan realisasi pelatihan dan peserta berdasarkan unit kerja penanggungjawab pelatihan per tahun yang bersumber dari dana APBN. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

33 Gambar Tampilan Rencana dan Realisasi l. Tool Digunakan untuk membantu dalam pemeliharaan data. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

34 IV. PENUTUP Demikian Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet Tahun 2014, semoga dapat bermanfaat dalam pengoperasian dan pengembangan program esipp lebih lanjut. Jakarta, 2014 Kabid Penyelenggaraan Pelatihan Pertanian, Ir. Rosana Suzy NIP. Manual Penggunaan Aplikasi esipp Versi Internet, P uslatan

DAFTAR ISI... 2 PENJELASAN UMUM... 3 PENJELASAN MENU PADA APLIKASI Menu Login Halaman Awal Menu Diklat Memilih Diklat...

DAFTAR ISI... 2 PENJELASAN UMUM... 3 PENJELASAN MENU PADA APLIKASI Menu Login Halaman Awal Menu Diklat Memilih Diklat... DAFTAR ISI DAFTAR ISI... 2 PENJELASAN UMUM... 3 PENJELASAN MENU PADA APLIKASI... 4 Menu Login... 4 Halaman Awal... 5 Menu Diklat... 6 Memilih Diklat... 7 Mengakses Konten Materi... 8 Mengakses Forum...
