TINJAUAN KASUS PRE-EKLAMPSI BERAT DI RS Dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN R. HARYONO ROESHADI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINJAUAN KASUS PRE-EKLAMPSI BERAT DI RS Dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN R. HARYONO ROESHADI"

Transkripsi

1 TINJAUAN KASUS PRE-EKLAMPSI BERAT DI RS Dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN R. HARYONO ROESHADI Bagian Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara PENDAHULUAN Di Indonesia diperkirakan setiap tahunnya ibu meninggal karena melahirkan, dan kematian ini terutama disebabkan oleh trias klasik: hipertensi dalam kehamilan (30,34%), infeksi (17,38%), dan perdarahan (13,17%).(6) Tingginya angka kematian yang disebabkan hipertensi dalam kehamilan ini masih merupakan masalah dibidang obstetri, dimana sampai saat ini penyebab dari kelainan ini juga belum, diketahui secara pasti, sehingga penanganannyapun masih merupakan kontroversi. (1,7) Keadaan ini tentunya merupakan tantangan bagi kita untuk senantiasa waspada agar dapat mendeteksi secara dini kasus-kasus pre-eklampsi, dan dengan demikian diharapkan risiko yang akan terjadi terhadap ibu dan anak akan dapat dicegah. Bertitik tolak dari kenyataan diatas, telah dilakukan penelitian di Bagian Obstetri dan Ginekologi FK-USU/RS Dr. Pirngadi Medan yang bertujuan untuk melihat karakteristik penderita, hasil pengobatan, kematian ibu dan perinatal pada penderita pre-eklampsi berat. BAHAN DAN CARA KERJA Penelitian ini bersifat retrospektif deskriptif, dengan mengambil bahan dari alatan medik penderita pre-eklampsi berat yang dirawat di RS Dr.Pirngadi Medan selama 5 tahun (1 Januari 1989 sid 31 Desember 1993). Data dikumpulkan secara manual dan selanjutnya dibuat tabulasi untuk melihat angka kejadian, karakteristik penderita dan hasil akhir terhadap ibu dan anak. Pengobatan yang diberikan terhadap semua penderita terdiri dari dua regimen terapi, yaitu: pada periode dengan regimen I (sulfas magnesikus 20% 4 gram i.v. dan 40% 8 gram i.m.), dan pada periode dengan regimen II (sulfa5 magnesikus 40% 8 gram i.m.). Kemaknaan penelitian ini diuji secara statistik dengan "Chi-square test" dengan bantuan program "EPISTAT" memakai komputer, dan dikatakan bermakna jika P < 0,05, HASIL PENELITIAN Pada periode (5 tahun) dijumpai 674 kasus pre-eklampsi berat dari persalinan di RSPM Digitized by USU digital library 1

2 1. Angka Kejadian Tabel II. Angka kejadian pre-eklampsi berat dan di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) TAHUN JUMLAH KASUS JUMLAH PERSALINAN % , , , , ,5 JUMLAH ,9 Dari tabel diatas terlihat bahwa angka kejadian pre-eklamapsi berat di RSPM pada periode sebesar 3,9%. 2. Pemeriksaan Antenatal Disebut terdaftar jika melakukan pemeriksaan antenatal 4 kali arau lebih di poliklinik ibu hamil RSPM Tabel II. Sebaran kasus terdaftar dan tidak terdaftar pada penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) PAN PEB BUKAN PEB Total % Terdaftar ,3 Tidak Terdaftar ,9 JUMLAH X 2 = 111,9778 ; P<0,01 ; OR = 0,257 Tabel diatas menunjukkan bahwa risiko untuk menderita pre-eklampsi berat lebih kecil pada kelompok terdaftar dibandingkan dengan kelompk tidak terdaftar (OR = 0,257), dan secara statistik sangat bermakna (P<0,01). 3. Tempat Tinggal Tabel III. Sebaran tempat tinggal pada penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Tempat Tinggal PEB Bukan PEB Total % Medan ,6 Luar Medan ,8 JUMLAH X 2 = 32,4257 ; P < 0,01 ; OR = 0,604 Dari Tabel III diatas terlihat bahwa risiko untuk menderita pre-eklampsi berat lebih kecil pada kelompok yang tinggal di Medan dibandingkan dengan yang tinggal diluar Medan (OR = 0,604), dan secara statistik sangat bermakna (P < 0,01) Digitized by USU digital library 2

3 4. Umur Tabel IV. Sebaran umur penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Golongan Umur (tahun) PEB Bukan PEB Total % < , , , , ,1 JUMLAH X 2 = 32,4257 ; P < 0,01 Tabel diatas menunjukkan bahwa kejadian pre-eklampsi berat terbanyak pada kelompok umur < 20 tahun (5,5%) dan Kelompok umur 35 tahun (5,1 %), dan secara statistik sangat bermakna (P < 0,01) 5. Paritas Tabel V. Sebaran paritas penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Paritas PEB BUKAN PEB Total % JUMLAH X 2 = 96,6212 ; P < 0,01 Dari tabel diatas terlihat bahwa kejadian pre-eklampsi berat terbanyak pada kelompok paritas 0 (5,8 %) dan kelompok paritas 5 (4,5 %). Secara statistik sangat bermakna (P < 0,01) 6. Kematian Ibu tabel VI. Case Fatality Rate (CFR) pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Regimen Penderita PEB % Pengobatan Meninggal Hidup Total Regimen I ,2 Regimen II ,0 JUMLAH ,1 X 2 = 1,2537 ; P > 0,05 Menurut tabel diatas, pengobatan pre-eklampsi berat dengan memakai regimen I Case fatality rate (CFR) 2,2 %, sedikit lebih tinggi dibandingkan dengan regimen II 2,0%, walaupun secara statistik tidak bermakna (P > 0,05) Digitized by USU digital library 3

4 7. Kematian Perinatal Tabel VII. Angka kematian perinatal pada penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Regimen Jumlah neonati penderita PEB % Pengobatan Meninggal Hidup Total Regimen I ,7 Regimen II ,4 JUMLAH ,1 X 2 = 117,3085 ; P > 0,05 Dari tabel diatas terlihat bahwa angka kematian perinatal dari penderita yang mendapat pengobatan regimen I 17,7%, sedikit lebih besar dibandingkan dengan regimen II 16,4 %, dan secara statistik tidak bermakna (P> 0,05) 8.Lama Rawatan Tabel VIII. Sebaran kematian ibu menurut lama rawatan pad penderita pre-eklampsi berat di RS Dr. Pirngadi Medan ( ) Lama Penderita PEB % Rawatan (jam Meninggal Hidup Total < , ,3 > ,3 JUMLAH Tabel diatas menunjukkan bahwa sebagian besar kasus kemaatian ibu pada penderita pre-eklampsi berat hanya sempat dirawat kurang dari 24 jam sebanyak 10 kasus (71,4%). DISKUSI Dari penelitian ini terlihat bahwa kejadian pre-eklampsi berat pada periode sebesar 3,9%, dan ini terlihat lebih besar bila dibandingkan dengan yang dilaporkan oleh penulis-penulis sebelumnya di RSPM, seperti Yudhiana (8) ( ) 0,7%, Hasdiana (2) ( ) 1,45%, dan Salvina (4) ( ) 3,74%. Penderita terdaftar mempunyai risiko yang lebih kecil (1,3 %) untuk menderita pre-eklampsi, ibarat dibandingkan penderita tidak terdaftar (4,9%), sedang penulis lain seperti Salvina ( ) melaporkan kejadian pre-eklampsi berat pada golongan, terdaftar 1,83 % dan tidak terdaftar 4,89 %. Pangemanan (3) ( ) pada golongan terdaftar 1,42% dan tidak terdaftar 10,30%. Dari sini terlihat bahwa pemeriksaan antenatal penting untuk menurunkan kejadian preeklampsi berat, dimana dengan melakukan PAN minimal 4 kali maka risiko untuk menderita pre-eklampsi berat dapat dikurangi. Kejadian pre-eklampsi berat pada penderita yang tinggal di Medan (3,6%) lebih rendah dari yang tinggal diluar/pinggiran kota (5,8,%), dan penuli& lain, Salvina ( ) melaporkan kejadian pre-eklampsi berat pada penderita yang tinggal di Medan 3,55% dan diluar/pinggiran kota 4,55% ; Pangemanan ( ) melaporkan yang tinggal di kota 3,08 % dan diluar kota 7,15 % ; dan beberapa penulis menduga bahwa ini sangat erat hubungannya dengan sosial ekonomi, fasilitas kesehatan, pendidikan, komunikasi dan transportasi diluar/pinggiran kota yang masih rendah Digitized by USU digital library 4

5 Beberapa penulis melaporkan ada hubungan antara umur dan kejadian preeklampsi, dimana kejadian meningkat pada primigravida muda dan semakin meningkat lagi pada primigravida tua, dan dari penelitian ini diperoleh kejadian preeklampsi berat pada penderita yang berumur < 20 tahun 5,5 % dan 35 tahun 5,1%, sementara Salvina melaporkan pada yang berumur < 20 tahun 6,25% dan 35 tahun 6,25 %. Sedang kejadian pre-eklampsi berat pada paritas 0 5,8 % dan paritas 4,5%, Salvina ( ) melaporkan paritas 05,49% dan paritas 55,90%. Case Fatality Rate (CFR) pada penderita yang mendapat pengobatan sulfas magnesikus regimen I 2,2 % dan ini terlihat lebih tinggi dari yang dilaporkan Salvina ( ) CFR 0,85% dan dengan pengobatan sulfas magnesikus regimen II terlihat ada penurunan (2,0 %) bila dibandingkan dengan regimen I walaupun secara statistik tidak bermakna (P > 0,05). Angka kematian perinatal (AKP) pada penderita yang mendapat pengobatan dengan regimen I 17,7 % dan ini lebih rendah dari yang dilaporkan Salvina ( ) AKP 26,14 % dan dengan pengobatan regimen II terlihat lebih rendah lagi (16,4 %) bila dibandingkan dengan regimen I walaupun secara statistik tidak bermakna (P > 0,05). Kematian ibu sebagian besar terjadi pada penderita pre-eklampsi berat yang dirawat kurang dari 24 jam yaitu 10 kasus (71,4%) dan ini sangat erat hubungannya dengan keadaan penderita saat masuk yang sudah sangat kritis sehingga pertolongan yang diberikan tidak dapat membantu. Simanjuntak (5) mengatakan bahwa pelayanan obstetri rujukan merupakan mata rantai yang penting dan kadangkadang menjadi faktor penentu dari hasil akhir kehamilan dan persalinan. KESIMPULAN Angka kejadian pre-eklampsi berat di RSPM selama periode sebesar 3,9% dan angka kejadian lebih tinggi pada penderita yang tidak terdaftar dan yang tinggal diluar/pinggiran kola. Penderita dengan umur kurang dari 20 tahun dan 5 tahun atau lebih mempunyai risiko yang lebih tinggi untuk menderita preeklampsi berat. Terlihat ada sedikit penurunan angka kematian ibu dan angka kematian perinatal pada penderita yang mendapat pengobatan sulfas magnesikus regimen II walaupun masih lebih tinggi bila dibandingkan dengan yang dilaporkan penulis sebelumnya di RSPM. Kepustakaan Dekker: Patogenesis of pre-eclampsia. A hypothesis. Clin Obstet Gynecol 35 : 2 : ,1992. Hasdiana H : Evaluasi pengobatan pre-eklampsi berat dan eklampsi dengan sulfas magnesikus. Disampaikan pada Diskusi Panel HDK KOGI-V Bandung, Pangemanan: Tinjauan pre-eklampsi berat di RSU Palembang selama 5 tahun ( ). Disampaikan pada simposium HDK PTP-VII POGI Jakarta. Salvina M : Tinjauan kasus pre-eklampsi, berat dan eklampsi di RSPM tahun Tesis, 1987 Simanjuntak P: Perawatan lanjutan pasca rujukan penderita EPH-Gestosis. Disampaikan pada Simposium EPH-Gestosis KOGI-IX di Jakarta, Digitized by USU digital library 5

6 Soedigdomarto : Yayasan Safe Motherhood : sebuah pemikiran.maj Obstetri Ginekol Indon 3 : 1 : , Willem : The etiology of pre-eclampsia: A hypothesis. Obstet Gynecol 50 : 4 : 495-9,1977. Yudhiana : Pengobatan pre-eklampsi berat dan eklampsi di RSPM. Tesis, Digitized by USU digital library 6

FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKTOR - FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN PREEKLAMPSIA DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajad Sarjana S-1 Keperawatan Oleh : ERNI WARDAYANTI
