PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI-LKL JURUSAN AKUNTANSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI-LKL JURUSAN AKUNTANSI"

Transkripsi

1 PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI-LKL JURUSAN AKUNTANSI A. Latar Belakang Perkembangan dunia bisnis yang sangat pesat mengakibatkan kebutuhan tenaga kerja yang memiliki kompetensi praktik tentang akuntansi bisnis semakin meningkat. Jurusan Akuntansi Fakultas Bisnis dan Ekonomika Universitas Surabaya merupakan Program yang berusaha memfasilitasi kebutuhan tersebut dengan mempersiapkan calon-calon tenaga kerja yang kompeten dalam bidangnya, sehingga mampu diserap oleh organisasi bisnis sesuai dengan visi dan misi Jurusan. Untuk mendukung tujuan Jurusan dalam menghasilkan lulusan yang secara praktik kompeten dalam bidangnya, maka diperlukan dukungan dan kerja sama yang baik dengan dunia bisnis melalui suatu kegiatan yang disebut skripsi-lkl(laporan Kerja Lapangan/magang). Skripsi-LKL(Laporan Kerja Lapangan/magang) merupakan peluang untuk mengintegrasikan pengalaman yang berhubungan dengan karir ke dalam pendidikan tinggi melalui partisipasi terencana dan pekerjaan yang terkontrol pada sebuah organisasi bisnis atau bisnis/badan usaha secara nyata. Dengan melakukan skripsi-lkl, maka Jurusan telah memberikan kesempatan kepada para mahasiswa untuk menghubungkan antara materi-materi teoritis dengan pengalaman praktik, sehingga pada akhirnya akan diperoleh kompetensi praktik yang memadai guna mempermudah Mahasiswa untuk memasuki jenjang karir yang sesuai di dunia kerja. B. Karakteristik Skripsi-LKL Beberapa karakteristik skripsi-lkl dapat dikemukakan sebagai berikut ini : 1. Skripsi-LKL harus memberikan kontribusi berupa pengembangan yang bersifat profesional dan pribadi kepada mahasiswa melalui pelaksanaan tugas-tugas pekerjaan yang menantang; 2. Skripsi-LKL harus diselesaikan sebelum mahasiswa dinyatakan lulus Program Strata-1; 3. Skripsi-LKL harus direncanakan dan dijadwalkan melalui konsultasi dengan Jurusan untuk menyesuaikan bidang yang dipilih dalam melaksanakan Skripsi-LKL dengan pengalaman belajar secara teoritis;

2 4. Skripsi-LKL harus melibatkan komponen supervisi yang bertugas memantau dan membimbing di tempat kerja; 5. Skripsi-LKL harus melibatkan pengembangan karir yang berhubungan dengan pengalaman, sehingga dapat melengkapi materi yang sudah dipelajari di kelas; 6. Skripsi-LKL harus melibatkan proses refleksi dan evaluasi pada akhir Skripsi-LKL; 7. Skripsi-LKL harus mampu menciptakan hubungan baik antara Jurusan dengan dunia bisnis; 8. Skripsi-LKL harus mencakup pembagian tanggung jawab secara baik antara Mahasiswa, Jurusan, dan Bisnis, sehingga mampu memberikan pengalaman praktik yang bernilai. C. Tujuan Program Skripsi-LKL Program skripsi-lkl yang ditawarkan kepada mahasiswa mempunyai beberapa tujuan yang ingin dicapai. Tujuan tersebut dirinci sebagai berikut: 1. Memberikan peluang kepada Mahasiswa untuk menghubungkan konseptual-teoritis yang telah dipelajari dengan dunia praktik; 2. Memberikan kesempatan berupa orientasi bidang karir yang nantinya dapat diambil; 3. Memberikan peluang bekerja, berinteraksi, dan belajar pada bidang yang dikembangkan secara terspesialisasi; 4. Meningkatkan pemahaman terhadap proses organisasi dan kelompok; 5. Meningkatkan kesadaran terhadap kewajiban memberikan masyarakat layanan kepada masyarakat/pelanggan; 6. Mengembangkan hubungan jangka panjang antara komunitas akademik dengan praktisi bisnis; dan 7. Memberikan keahlian praktik dan perspektif baru tentang operasional organisasi bisnis. D. Manfaat Skripsi-LKL Skripsi-LKL bermanfaat tidak hanya bagi mahasiswa, tetapi juga bagi Bisnis dan Jurusan. 1. Manfaat bagi Mahasiswa (a) Melalui kegiatan skripsi-lkl, mahasiswa dapat memperoleh manfaat yang memadai sebagai bekal untuk mengembangkan karirnya di dunia kerja. Manfaat

3 tersebut meliputi : memberikan peluang bekerja pada karir yang berhubungan atau pada lingkungan profesional; (b) memberikan kesadaran berkarir; (c) memberikan peluang menilai, merefleksi, dan mencoba bidang karir; (d) memberikan pengalaman bernilai, sehingga mempermudah perolehan pekerjaan di waktu yang akan datang; (e) memberikan kontak jaringan kerja yang profesional; (f) membantu mengembangkan keahlian yang dibutuhkan oleh suatu pekerjaan; dan (g) mengembangkan rasa percaya diri, karena telah menemukan keahlian, kemampuan, dan talenta di tempat kerja. 2. Manfaat bagi Bisnis Organisasi bisnis (badan usaha) sebagai pihak yang menyediakan fasilitas bagi terselenggaranya kegiatan skripsi-lkl juga memperoleh sejumlah manfaat. Manfaat tersebut meliputi : (a) adanya peluang menilai calon karyawan yang potensial untuk mengisi jabatan lowongan jabatan; (b) memberi kemudahan memilih calon karyawan yang berkualitas; (c) memberikan kontribusi berupa tersedianya tenaga baru dan gagasan-gagasan baru di tempat kerja; (d) adanya peluang penjadwalan program skripsi-lkl yang fleksibel untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja bagi bisnis; dan (e) efisiensi biaya. 3. Manfaat bagi Jurusan Jurusan sebagai pihak penyelenggara kurikulum pendidikan tinggi juga memperoleh sejumlah manfaat dari kegiatan skripsi-lkl yang dilakukan mahasiswa. Manfaat tersebut meliputi : (a) memperkokoh hubungan antara alumni dengan masyarakat; (b) mempersingkat waktu tunggu untuk memperoleh pekerjaan; (c) memudahkan pengembangan kurikulum melalui umpan balik dari badan usaha;

4 (d) membantu memfasilitasi pilihan skripsi yang lebih beragam; dan (e) memperkokoh ikatan antara mahasiswa dengan Perguruan Tinggi. E. Lingkup Skripsi-LKL Lingkup skripsi-lkl di Jurusan Akuntansi meliputi: 1. Akuntansi Keuangan 2. Akuntansi Manajemen 3. Sistem Informasi Akuntansi 4. Perpajakan 5. Audit 6. Akuntansi Sektor Publik Lingkup skripsi-lkl itu tidak dibatasi pada satu bidang, tetapi bisa interaksi antar bidang. Dalam menentukan lingkup skripsi-lklini, skala dan kedalaman materi skripsi-lklharus memperhatikan faktor kontribusi terhadap bidang ilmu dan ketepatan waktu penyelesaiannya. G. Syarat Pengambilan Program Skripsi-LKL Sesuai dengan ketentuan yang dimaksud dalam Buku Pedoman Mahasiswa, khususnya yang berhubungan dengan kurikulum Fakultas Bisnis dan Ekonomika (FBE), maka persyaratan yang harus dipenuhi oleh mahasiswa yang akan mengambil mata kuliah LKL (Laporan Kerja Lapangan) ditetapkan sebagai berikut: 1. Telah menempuh dan lulus mata kuliah Metodologi Penelitian; 2. Mengambil mata kuliah LKL sebagaimana tercantum dalam kartu studi (KS) semester yang bersangkutan. H. Waktu Pelaksanaan Program Skripsi-LKL Waktu pelaksanaan skripsi-lkl yang wajib dipenuhi oleh mahasiswa minimal adalah 200 jam kerja atau 10 minggu, dengan minimum kehadiran 3 hari per minggu sesuai jam kerja badan usaha. Dengan demikian, program skripsi-lkldinyatakan setara dengan skripsi, sehingga diberikan bobot yang sama yaitu 6 sks. I. Prosedur Pelaksanaan Program Skripsi-LKL

5 Prosedur yang harus diikuti oleh mahasiswa dalam melaksanakan program skripsi- LKLdibagi menjadi tiga tahap, yaitu (1) tahap pengajuan, (2) tahap pelaksanaan dan penyusunan laporan, serta (3) tahap ujian. Namun, sebelum menentukan lokasi dan tema skripsi-lkl, mahasiswa dihimbau untuk melakukan pendekatan secara informal dengan badan usaha yang dituju. 1. Tahap Pengajuan a. Mahasiswa mengajukan permohonan tertulis Program Skripsi-LKL ke Jurusan Akuntansi dengan membawa : fotocopy daftar nilai sementara, data instansi / badan usaha yang dituju, dan proposal skripsi-lkl (selesai Bab 1). b. Berdasarkan permohonan skripsi-lkl mahasiswa yang bersangkutan Jurusan Akuntansi menerbitkan surat permohonan kerja lapangan (magang) ke instansi/perusahaan yang dituju yang ditanda tangani oleh Ketua Jurusan Akuntansi. Jurusan menetapkan dosen pembimbing skripsi-lkl untuk mahasiswa bersangkutan dan mengusulkan kepada FBE untuk menerbitkan surat tugas yang ditandatangani oleh Dekan; c. Surat jawaban secara formal dari badan usaha yang bersedia menerima mahasiswa untuk melaksanakan kerja lapangan di badan usaha tersebut diberikan kepada Jurusan Akuntansi oleh mahasiswa yang bersangkutan. Jika ditolak, maka diulang mulai butir (a) lagi; d. Mahasiswa harus menghadap dosen pembimbing dengan menunjukkan Kontrak Kerja Lapangan (Point 5) sebelum melaksanakan skripsi-lkl ke badan usaha dengan tujuan untuk mendiskusikan persiapan pelaksanaan skripsi-lkl dan proses bimbingan skripsi-lkl. 2. Tahap Pelaksanaan & Penyusunan Laporan a. Mahasiswa wajib melaksanakan skripsi-lkl sesuai ketentuan badan usaha yang dituju, dengan tetap memperhatikan arahan dosen pembimbing; b. Selama melaksanakan skripsi-lkl, mahasiswa harus membuat laporan perkembangan skripsi-lklsecara rinci dengan mengisi FORM S-LKL/04. c. Selama melaksanakan skripsi-lkl, mahasiswa juga menyiapkan laporan skripsi-lkl dengan panduan dosen pembimbing skripsi;

6 d. Laporan skripsi-lkl harus selesai selambat-lambatnya 3 bulan setelah pelaksanaan skripsi-lkl. Jika hingga batas waktu yang ditetapkan mahasiswa belum menyelesaikan laporan tersebut, maka mahasiswa diwajibkan melaporkan keterlambatannya kepada Ketua Jurusan. e. Bila laporan skripsi-lkl telah selesai, mahasiswa diwajibkan untuk meminta pengesahan usaha dari pihak-pihak berikut : (1) Perwakilan/Pembimbing Lapangan (tanda tangan disertai stempel badan usaha); (2) Dosen Pembimbing Skripsi; dan (3) Ketua Jurusan Akuntansi. f. Mahasiswa wajib meminta penilaian atas skripsi-lkl yang telah dilakukan dari badan usaha yang bersangkutan. Penilaian ini harus dimasukkan dalam amplop tertutup dan diserahkan pada saat pendaftaran ujian Skripsi-LKL. 3. Tahap Ujian Skripsi-LKL a. Mahasiswa melakukan pendaftaran ujian Skripsi-LKL, dengan menyerahkan: (1) Amplop tertutup berisi penilaian dari badan usaha yang menjadi obyek skripsi-lkl; (2) Laporan skripsi-lkl yang telah disahkan (asli) dan fotokopi sesuai dengan jumlah penguji. b. Mahasiswa mengikuti ujian Skripsi-LKL sesuai dengan jadwal yang ditentukan Jurusan Akuntansi. c. Jika dinyatakan lulus, maka mahasiswa dapat mengambil surat keterangan lulus Skripsi-LKL di Jurusan Akuntansi. J. Tata Tertib Skripsi-LKL Selama program Skripsi-LKL, mahasiswa diwajibkan melakukan hal-hal berikut ini: 1. Menjaga nama baik UBAYA, dan khususnya jurusan Akuntansi FBE; 2. Menjaga penampilan, menyesuaikan dengan lingkungan kerja lapangan, serta tidak mengenakan sandal, tidak mengenakan kaos, dan tidak mengenakan busana berbahan jeans (disesuaikan dengan ketentuan yang berlaku pada bahan usaha obyek skripsi- LKL); 3. Menyesuaikan diri dengan peraturan badan usaha setempat.

7 K. Penilaian Skripsi-LKL Penilaian Skripsi-LKL merupakan gabungan dari penilaian yang diberikan oleh dosen pembimbing, dosen penguji dan penilaian dari badan usaha. Adapun komposisi penilaian Skripsi-LKL adalah sebagai berikut: Dosen pembimbing Skirpsi-LKL : 40% Dosen penguji : 40% Badan Usaha : 20% L. Formulir-Formulir Program Skripsi-LKL Ada beberapa macam formulir yang digunakan oleh Mahasiswa yang mengambil Skripsi- LKL. Formulir-formulir tersebut terdiri dari: 1. Form S-LKL/01: Formulir pendaftaran Program Skripsi-LKL diketahui oleh Dosen Pembimbing Skripsi 2. Form S-LKL/02: Surat pengantar yang ditandatangani oleh Ketua Jurusan Akuntansi (Surat survey) 3. Form S-LKL/03: Lembar penilaian skripsi-lkl diisi oleh pembimbing lapangan 4. Form S-LKL/04: Laporan mingguan kegiatan skripsi-lkl 5. Form S-LKL/05: Kontrak Kerja Lapangan (Magang) M. Hasil Skripsi-LKL Hasil kerja lapangan (magang) harus ditulis dalam format Skripsi-LKL sebagaimana diatur secara rinci dalam Pedoman Penulisan Skripsi-LKL Jurusan Akuntansi. Setelah itu, Skripsi-LKL tersebut dapat diajukan dalam ujian Skripsi-LKL guna mendapatkan penilaian dari tim penguji Skripsi-LKL yang ditetapkan oleh Ketua Jurusan. Apabila mahasiswa dinyatakan lulus, maka mahasiwa harus menyerahkan print out dan CD skripsi yang sudah direvisi (apabila ada revisi) dengan jumlah yang sama dengan ketentuan skripsi. N. Struktur Laporan Skripsi-LKL Struktur laporan Skripsi-LKL yang harus ditulis dalam format skripsi secara garis besar disusun dengan urutan berikut ini. 1. Halaman Judul

8 2. Halaman Pengesahan 3. Pernyataan Orisinalitas 4. Kata Pengantar 5. Daftar Isi 6. Daftar Tabel 7. Daftar Gambar 8. Daftar Lampiran 9. Intisari 10. Abstract 11. Bab 1 Pendahuluan, berisi latar belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah, perumusan penulisan, tujuan dan manfaat, metodologi LKL, serta pengorganisasian penulisan. 12. Bab II Telaah Pustaka, menelaah tentang konsep, teori, metode/teknik yang digunakan dalam memecahkan masalah. 13. Bab III Gambaran Umum Obyek Kerja Lapangan, mendeskripsikan obyek Kerja Lapangan, khususnya yang berkaitan dengan peminatan dan topik yang dipilih. 14. Bab IV Hasil Kerja Lapangan dan Pembahasan, menyajikan hasil pelaksanaan Kerja Lapangan, pemecahan masalah, dan pembahasannya. Pembahasan bisa dipisah dalam Bab tersendiri (Bab V) apabila jumlah halaman terlalu banyak. 15. Bab V Penutup, memuat ringkasan hasil dan pembahasan dan rekomendasi yang bisa diberikan baik kepada obyek Kerja Lapangan maupun pihak lain yang berkepentingan. 16. Daftar Referensi 17. Lampiran Teknis Penulisan skripsi-lkl selengkapnya dapat dipelajari dari Pedoman Penulisan Skripsi Jurusan Akuntansi.

9 (Form S-LKL/01) Formulir Pendaftaran FORMULIR PENDAFTARAN PROGRAM SKRIPSI-LKL S-1 Nama Mahasiswa :... NRP :... Pembimbing Skripsi : Alamat Lengkap badan usaha obyek skripsi-lkl:. Permohonan Kerja Lapangan ditujukan kepada Yth.. Mulai dikerjakan :... Mengetahui, Ketua Jurusan Akuntansi Surabaya,... Pemohon......

10 Form Skripsi-LKL/02 Surat Pengantar Kepada Yth.: Dengan hormat, 1. Dalam rangka melaksanakan program kurikuler Jurusan Akuntansi FBE Universitas Surabaya. 2. Dengan ini, kami mohon perkenannya memberikan kesempatan kepada mahasiswa kami untuk melaksanakan Program Skripsi-LKL di... Adapun mahasiswa tersebut adalah : Nama :... NRP : Jadwal dan pelaksanaan Program Skripsi-LKL kami serahkan sesuai kegiatan di Badan Usaha yang Bapak/Ibu pimpin. 4. Bilamana mahasiswa tersebut diterima, kami mohon diberikan penilaian selama mahasiswa tersebut melaksanakan Program Skripsi-LKL (lembar nilai terlampir). Demikian permohonan kami. Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami sampaikan terima kasih. Surabaya,.. Ketua Jurusan Akuntansi...

11 Form S-LKL/03 LEMBAR PENILAIAN SKRIPSI-LKL Berdasarkan Skripsi-LKL yang dilakukan oleh : Nama :... NRP :... Topik Skripsi-LKL :... Judul Skripsi-LKL : Alamat Lengkap Obyek Skripsi-LKL: Nilai :...(0-100), merupakan nilai rata-rata dari tiga kriteria. Kriteria : I. Ability (%) :... II. Skills (%) :... III. Attitude (%) :... Catatan : Surabaya,... Pembimbing Lapangan, Nama Terang/Jabatan

12 Form S-LKL/04 Laporan Mingguan Kegiatan Skripsi-LKL LAPORAN MINGGUAN KEGIATAN SKRIPSI-LKL Perkembangan Program Skripsi-LKL untuk periode waktu...s/d... adalah sebagai berikut : HASIL YANG DICAPAI : HAMBATAN YANG DITEMUI : Surabaya,... Menyetujui, Pihak Badan Usaha Pihak Jurusan Akuntansi

13 Form S-LKL/05 KONTRAK KERJA LAPANGAN (MAGANG) Yang bertanda tangan dibawah ini saya, mahasiswa magang : Nama : Nomor Pokok : Alamat Rumah : No. Telp Rumah/HP : Nama Institusi : Alamat Institusi : No. Telp Institusi : Selanjutnya dalam kontrak ini disebut sebagai pihak pertama (Pihak I). Nama : NIP/No Karyawan : Jabatan : Nama Badan Usaha : Alamat Badan Usaha : No.Telp Badan Usaha: Selanjutnya dalam kontrak ini disebut sebagai pihak kedua (Pihak II). Pihak I dan Pihak II bersepakat melakukan kerja sama dalam bentuk skripsi-lkl (magang), dimana Pihak I akan melaksanakan skripsi-lkl (magang) di badan usaha tempat Pihak II bekerja dengan ketentuan terkait hak dan kewajiban kedua belah pihak yang diatur sebagai berikut ini. Hak dan Kewajiban Pihak I 1. Hak : a. Mendapatkan bimbingan dan arahan dari perwakilan badan usaha. b. Ditempatkan sesuai dengan topik yang diajukan. c. Mendapatkan perlakuan yang baik dan etis. d. Lain-lain (boleh ditambahkan).

14 2. Kewajiban : a. Melakukan skripsi-lkl sesuai dengan ketentuan yang berlaku dalam Pedoman Skripsi- LKL Jurusan Akuntansi FBE. b. Apabila mahasiswa tidak bisa memenuhi ketentuan sebagaimana tercantum dalam pedoman tersebut, maka Pihak I wajib mengajukan surat resmi kepada pihak II, dengan tembusan Kajur. c. Lain-lain (boleh ditambahkan). Hak dan Kewajiban Pihak II 1. Hak : a. Menerima skripsi-lkl sesuai dengan ketentuan yang berlaku dalam Pedoman Skripsi- LKL Jurusan Akuntansi FBE. b. Apabila mahasiswa tidak bisa memenuhi ketentuan sebagaimana tercantum dalam pedoman tersebut, maka Pihak I wajib mengajukan surat resmi kepada Pihak II, dengan tembusan Kajur. c. Lain-lain (boleh ditambahkan). 2. Kewajiban : a. Memfasilitasi kegiatan skripsi-lkl Pihak I. b. Memberikan bimbingan, arahan, dan penilaian pada Pihak I. c. Menempatkan Pihak I sesuai dengan topik yang diajukan. d. Memperlakukan Pihak I dengan baik dan etis. e. Lain-lain (boleh ditambahkan). Kedua belah pihak sepakat bahwa Pihak I akan melaksanakan program skripsi-lkl selama...(minimal 200 jam atau 10 minggu), sesuai pedoman skripsi-lkl.

15 Demikian, kontrak kerja lapangan (magang) ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk digunakan sebagaimana mestinya. Surabaya,... Pihak I Pihak II Nama Mahasiswa/Nrp Nama/NIP/No. Mengetahui : Ketua Jurusan, Nama/NPK Catatan : Selain hak dan kewajiban, dalam kontrak ini dapat pula ditambahkan ketentuan-ketentuan khusus lainnya yang berlaku di badan usaha tempat skripsi-lkl akan dilaksanakan yang bersifat mengikat kedua belah pihak.

16 HALAMAN PENGESAHAN Menyatakan bahwa Skripsi-LKL yang berjudul : JUDUL SKRIPSI-LKL Disusun oleh : Nama NRP Telah disetujui dan disahkan pada : Hari :... Tanggal :... Menyetujui, Ketua Tim Penguji... Pembimbing LKL... Mengetahui, Ketua Jurusan Akuntansi...

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MERCU BUANA 2015 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Deskripsi kerja praktek Kerja praktek merupakan kegiatan akademik, berupa mata
