BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KEPRI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KEPRI"

Transkripsi

1 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KEPRI No. 220/12/21/Th. V, 1 Desember 20 KEADAAN KETENAGAKERJAAN DI PROVINSI KEPULAUAN RIAU SAMPAI DENGAN AGUSTUS 20 TINGKAT PENGANGGURAN KEPRI SEMAKIN TURUN Jumlah angkatan kerja pada bulan Agustus 20 mencapai orang, meningkat sebanyak orang (21,23 persen) dibandingkan dengan keadaan Agustus 2009, yaitu sebesar orang; atau bertambah sebanyak orang (17,45 persen) jika dibandingkan dengan jumlah angkatan kerja pada bulan Februari 20, yaitu sebesar orang. Jumlah penduduk yang bekerja pada bulan Agustus 20 sebesar orang, meningkat sebanyak orang (22,83 persen) jika dibandingkan dengan keadaan pada bulan Agustus 2009; atau meningkat sebanyak orang (17,83 persen) jika dibandingkan dengan keadaan Februari 20. Pada bulan Agustus 2009, struktur penduduk yang bekerja di sektor industri kembali naik dari 25,2 persen pada bulan Agustus 2009, atau dari 31,9 persen pada bulan Februari 20, menjadi 32,9 persen. Peningkatan jumlah penduduk yang bekerja pada beberapa sektor menyebabkan menurunnya tingkat pengangguran terbuka (TPT) dari 8,11 persen (Agustus 2009) atau 7,21 persen (Februari 20) menjadi 6,90 persen. Dengan kata lain, TPT Kepri turun 1,21 persen dalam kurun waktu 1 tahun, atau turun sebesar 0,31 persen selama kurun waktu 6 bulan terakhir. Pada Agustus 20, penduduk yang bekerja sebagai buruh/karyawan/pegawai masih mendominasi struktur ketenagakerjaan Kepri menurut status pekerjaan utamanya, yaitu dengan jumlah sebanyak orang, atau sebesar 61,8 persen dari seluruh penduduk yang bekerja. Untuk tingkat kabupaten/kota, tingkat pengangguran tertinggi terjadi di Kabupaten Karimun (8,86 persen) dan terendah terdapat di Kabupaten Kepulauan Anambas (5,75 persen). Adapun kabupaten/kota yang TPT-nya meningkat yaitu Kabupaten Lingga (dari 6,53 persen menjadi 7,94 persen) dan Kota Tanjungpinang (dari 7,71 persen menjadi 8,19 persen). Berita Resmi Statistik No. 220 /12/21/Th V, 1 Desember 20 1

2 1. Angkatan Kerja, Penduduk yang Bekerja, dan Pengangguran Pada Agustus 20, keadaan ketenagakerjaan di Provinsi Kepulauan Riau menunjukkan beberapa perubahan. Jumlah angkatan kerja pada bulan Agustus 20 mencapai orang, bertambah sebanyak orang dibandingkan keadaan bulan Agustus 2009, atau bertambah sebanyak orang jika dibandingkan dengan keadaan bulan Februari 20. Peningkatan jumlah angkatan kerja tersebut diiringi dengan peningkatan tingkat partisipasi angkatan kerja (TPAK), yaitu dari 64,58 persen (Agustus 2009) atau 64,95 persen (Februari 20) menjadi 68,85 persen (Agustus 20). Peningkatan TPAK ini terjadi karena peningkatan angkatan kerja (penduduk bekerja dan pengangguran) tidak diikuti oleh peningkatan penduduk bukan angkatan kerja, seperti mereka yang sedang bersekolah dan mengurus rumah tangga. Tabel 1. Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas Menurut Kegiatan Seminggu yang Lalu, Kepulauan Riau: Februari 2009 Agustus 20 URAIAN FEB 2009 AGT 2009 FEB 20 AGT 20 (1) (2) (3) (4) (5) Angkatan Kerja Bekerja Pengangguran Jumlah AK Bukan Angkatan Kerja Sekolah Mengurus Ruta Lainnya Jumlah BAK Total Penduduk Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) 64,75 64,58 64,95 68,85 Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) 7,81 8,11 7,21 6,90 Pekerja Tidak Penuh Setengah Pengangguran Pekerja Paruh Waktu Sumber : BPS, Hasil Survei Angkatan Kerja Nasional 2009 dan 20 Meningkatnya jumlah penduduk yang bekerja dan jumlah penduduk yang menganggur telah mengakibatkan jumlah angkatan kerja meningkat. Pada bulan Agustus 20, jumlah penduduk yang bekerja mengalami perubahan dari orang pada Agustus 2009 menjadi orang pada bulan Agustus 20, atau meningkat sebanyak orang (22,83 2 Berita Resmi Statistik No.220/12/21/Th. V, 1 Desember 20

3 persen). Demikian pula dengan jumlah pengangguran, mengalami peningkatan dari orang (Agustus 2009) atau orang (Februari 20) menjadi orang (Agustus 20). Perubahan jumlah angkatan kerja dan jumlah pengangguran tersebut berakibat pada berubahnya Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Kepulauan Riau, yang semula sebesar 8,11 persen pada Agustus 2008, kemudian turun menjadi 7,21 persen pada Februari 20, dan turun lagi menjadi 6,90 persen pada Agustus 20. Dari orang yang bekerja, ternyata orang di antaranya memiliki jam kerja kurang dari 35 jam seminggu, sehingga mereka dikategorikan sebagai pekerja tidak penuh. Sebanyak 37,28 persen (39.3 orang) tergolong sebagai setengah pengangguran, yaitu mereka yang bekerja di bawah jam kerja normal dan masih mencari pekerjaan atau masih mau menerima pekerjaan lainnya, sedangkan sisanya sebanyak 62,72 persen ( orang) termasuk pekerja paruh waktu. Adapun jumlah setengah pengangguran pada bulan Agustus 20 relatif tidak berubah secara signifikan jika dibandingkan dengan keadaan Agustus Namun, jumlah tersebut mengalami penurunan jika dibandingkan dengan kondisi Februari Penduduk yang Bekerja Menurut Lapangan Pekerjaan Utama Komposisi penduduk yang bekerja menurut lapangan pekerjaan utama memperlihatkan pola yang relatif sama antara periode Agustus 2009 dan Agustus 20. Sektor industri masih tetap sebagai lapangan pekerjaan yang banyak menyerap tenaga kerja di Kepulauan Riau, yaitu sebanyak 32,9 persen. Sektor lainnya yang dominan dalam penyerapan tenaga kerja antara lain perdagangan, rumah makan, dan jasa akomodasi (20,0 persen), jasa kemasyarakatan, sosial, dan perorangan (16,5 persen), dan pertanian, perkebunan, kehutanan, dan perikanan (12,8 persen). Keempat lapangan pekerjaan tersebut selalu mendominasi antara periode Agustus 2009 Agustus 20. Memasuki tahun 20, struktur penduduk yang bekerja pada beberapa lapangan pekerjaan mengalami perubahan. Perubahan yang paling mencolok terjadi pada sektor industri. Setelah menurun secara drastis pada periode Agustus 2009 yang diduga sebagai dampak krisis global yang melanda perekonomian dunia, sektor industri mampu dengan cepat kembali bangkit dalam hal memacu produktivitasnya, yaitu dengan kembali terserapnya sejumlah besar tenaga kerja pada sektor tersebut di tahun 20. Indikasinya ialah Berita Resmi Statistik No. 220 /12/21/Th V, 1 Desember 20 3

4 meningkatnya persentase penduduk yang bekerja di sektor industri pada periode Februari 20 dari 25,2 persen menjadi 31,9 persen. Kemudian di bulan Agustus 20 tren peningkatan tersebut tetap berlanjut hingga persentase penduduk bekerja di sektor industri mencapai 32,9 persen. Selain industri, sejumlah lapangan usaha juga mengalami peningkatan dalam hal penyerapan tenaga kerja. Beberapa lapangan usaha dimaksud yang meningkat secara absolut maupun secara relatif di antaranya adalah pertambangan dan penggalian; konstruksi; perdagangan, rumah makan, dan jasa akomodasi; serta angkutan, pergudangan, dan komunikasi. Peningkatan penyerapan tenaga kerja pada sejumlah lapangan usaha tersebut diduga berkontribusi atas menurunnya tingkat pengangguran terbuka di Kepulauan Riau pada periode Agustus 20. Tabel 2. Penduduk Usia Kerja yang Bekerja Menurut Lapangan Pekerjaan Utama, Kepulauan Riau: Agustus 2009 Agustus 20 LAPANGAN PEKERJAAN UTAMA AGT 2009 FEB 20 AGT 20 (1) (2) (3) (4) Pertanian, Perkebunan, Kehutanan, dan Perikanan (13,2) (13,5) (12,8) Pertambangan dan Penggalian (1,5) (0,7) (1,5) Industri (25,2) (31,9) (32,9) Listrik, Gas, & Air Minum (0,6) (0,5) (0,4) Bangunan (6,1) (4,6) (6,6) Perdagangan, Rumah Makan, dan Jasa Akomodasi (22,3) (18,8) (20,0) Angkutan, Pergudangan, dan Komunikasi (,0) (6,5) (7,3) Lembaga Keuangan, Real Estate, Usaha Persewaan, dan Jasa Perusahaan (2,4) (2,8) (2,2) Jasa Kemasyarakatan, Sosial dan Perorangan (18,7) (20,7) (16,5) Penduduk Usia Kerja yang Bekerja (0,0) (0,0) (0,0) Sumber : BPS, Hasil Survei Angkatan Kerja Nasional 2009 dan 20 4 Berita Resmi Statistik No.220/12/21/Th. V, 1 Desember 20

5 3. Penduduk yang Bekerja Menurut Status Pekerjaan Utama Beralihnya penduduk dari pengangguran menjadi bekerja atau sebaliknya, dari lapangan pekerjaan yang satu ke lapangan pekerjaan lainnya, atau dari bukan angkatan kerja menjadi angkatan kerja, mengakibatkan berubahnya struktur penduduk yang bekerja menurut status pekerjaannya. Persentase penduduk yang bekerja sebagai buruh/karyawan/pegawai tetap dominan di Kepulauan Riau. Pada periode Agustus 20, pekerja dengan status buruh/karyawan/pegawai secara absolut meningkat dari orang (Februari 20) menjadi orang. Namun, persentase pekerja sebagai buruh/karyawan/pegawai sedikit mengalami penurunan (dari 62,4 persen menjadi 61,8 persen). Perlu diketahui bahwa dalam konsep ketenagakerjaan makro, pekerja dengan status buruh/karyawan/pegawai menggambarkan tenaga kerja sektor formal, di samping pekerja dengan status berusaha dibantu buruh tetap. Dengan persentase yang dominan pada status tersebut, dapat dikatakan bahwa perekonomian di Provinsi Kepulauan Riau telah didominasi oleh sektor formal (64,8 persen), meskipun secara spasial lebih terkonsentrasi pada daerah tertentu yang memang berpenduduk banyak. Tabel 3. Penduduk Usia Kerja yang Bekerja Menurut Status Pekerjaan Utama, Kepulauan Riau: Agustus 2009 Agustus 20 STATUS PEKERJAAN UTAMA AGT 2009 FEB 20 AGT 20 (1) (2) (3) (4) Berusaha Sendiri (24,4) (22,5) (23,0) Berusaha Dibantu Buruh Tidak Tetap/ Buruh Tidak Dibayar (7,1) (3,6) (6,5) Berusaha Dibantu Buruh Tetap (3,0) (2,4) (3,0) Buruh/Karyawan/Pegawai (56,3) (62,4) (61,8) Pekerja Bebas di Pertanian (1,4) (1,3) (0,9) Pekerja Bebas di non Pertanian (3,4) (2,1) (1,9) Pekerja Keluarga/Pekerja Tidak Dibayar (4,3) (5,7) (2,8) Penduduk Usia Kerja yang Bekerja (0,0) (0,0) (0,0) Sumber : BPS, Hasil Survei Angkatan Kerja Nasional 2009 dan 20 Berita Resmi Statistik No. 220 /12/21/Th V, 1 Desember 20 5

6 TPAK Pada umumnya, dalam setahun terakhir (Agustus 2009 Agustus 20) terdapat penambahan tenaga kerja pada seluruh status pekerjaan, kecuali tenaga kerja sebagai pekerja bebas (di pertanian dan di non pertanian) dan pekerja keluarga. Penurunan dan peningkatan pada jumlah pekerja di setiap status pekerjaan menandakan bahwa telah terjadi pergeseran status pekerjaan. 4. Perkembangan TPAK dan TPT Tingkat partisipasi angkatan kerja (TPAK) Kepulauan Riau dari Februari 2007 hingga Agustus 20 memperlihatkan tren yang relatif konstan. Fluktuasi TPAK Kepri yang terjadi bekisar antara persen, di mana keadaan terakhir (Agustus 20) berada pada posisi 68,85 persen, meningkat jika dibandingakan dengan kondisi Agustus 2009 (64,58 persen) maupun Februari 20 (64,95 persen). Gambar 1. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Menurut Jenis Kelamin, Kepulauan Riau: Februari Agustus ,94 85,86 85,94 82,71 82,63 84,56 84,04 82,43 69,28 64,95 68,85 63,07 65,61 66,09 64,75 64,58 52,45 48,93 50,92 49,01 47,55 44,37 46,39 46,54 Feb Agt Feb Agt Feb Agt Feb. 20 Agt. 20 Periode Laki-laki Perempuan Total Berdasarkan jenis kelamin, TPAK laki-laki selalu berada di atas TPAK perempuan. Tren yang terbentuk di antara keduanya relatif tidak berbeda. Kondisi ini menggambarkan masih dominannya laki-laki sebagai kepala rumah tangga dan persepsi di masyarakat Kepri yang masih menganggap laki-laki sebagai penanggung jawab keluarga, sehingga harus mencari kerja dan bekerja. Saat ini TPAK laki-laki mencapai 85,94 persen dan TPAK perempuan mencapai 50,92 persen. 6 Berita Resmi Statistik No.220/12/21/Th. V, 1 Desember 20

7 TPAK Jika dilihat dari segi daerah tempat tinggalnya, TPAK perkotaan lebih tinggi dibandingkan dengan TPAK perdesaan, meskipun TPAK perdesaan terakhir menunjukkan peningkatan yang berarti jika dibandingkan dengan kondisi Agustus Hal ini sangat wajar terjadi, mengingat daerah perkotaan dianggap sebagai pusat aktivitas yang lebih banyak menjanjikan tersedianya lapangan pekerjaan. Hingga Agustus 20, TPAK perkotaan adalah sebesar 71,11 persen dan TPAK perdesaan mencapai 58,76 persen. Gambar 2. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Menurut Daerah Tempat Tinggal, Kepulauan Riau: Februari Agustus ,35 69,28 56,20 66,58 63,07 51,79 68,99 65,61 54,94 70,28 66,09 50,32 68,29 64,75 51,51 69,01 64,58 47,63 67,33 64,95 55,88 71,11 68,85 58, Feb Agt Feb Agt Feb Agt Feb. 20 Agt. 20 Periode Perkotaan Perdesaan Total Indikator penting ketenagakerjaan lainnya adalah tingkat pengangguran terbuka (TPT). Selama periode Februari 2007 Agustus 20, TPT Kepulauan Riau menunjukkan perkembangan yang relatif menurun. Bahkan pada Agustus 20 TPT yang dihasilkan menunjuk titik terendah dalam empat tahun terakhir, yaitu sebesar 6,90 persen. Menurut jenis kelamin, TPT perempuan biasanya selalu lebih tinggi daripada TPT laki-laki. Namun, pada Agustus 20, untuk pertama kalinya TPT perempuan lebih rendah daripada TPT laki-laki. Hal ini dimungkinkan adanya peningkatan permintaan atas tenaga kerja perempuan pada beberapa industri besar seperti industri elektronik, garmen, dan sejenisnya, di samping kemungkinan berkembangnya usaha-usaha rumah tangga yang banyak dilakukan oleh ibu-ibu rumah tangga. Pada Agustus 20, TPT perempuan menurun dari 8,09 persen menjadi 6,18 persen, sedangkan TPT laki-laki meningkat dari 6,64 persen menjadi 7,31 persen. Berita Resmi Statistik No. 220 /12/21/Th V, 1 Desember 20 7

8 TPT TPT Gambar 3. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Menurut Jenis Kelamin, Kepulauan Riau: Februari Agustus ,11 11, ,86 6,81 9,01 7,62 8,49 8,91 8,23 9,03 8,58 8,76 8,09 8,01 7,81 8,11 7,31 7,21 7,67 7,25 7,56 6,90 6,64 6, Feb Agt Feb Agt Feb Agt Feb. 20 Agt. 20 Periode Laki-laki Perempuan Total Berdasarkan daerah tempat tinggal, tren TPT daerah perkotaan lebih mendekati TPT Kepri secara umum. Lain halnya dengan TPT daerah perdesaan yang menunjukkan angka yang berfluktuasi. Sejak Agustus 2007, TPT perkotaan selalu berada di atas TPT perdesaan. Hal ini diduga karena angkatan kerja yang banyak tertuju pada daerah perkotaan, jauh melebihi permintaan tenaga kerja yang tersedia, sehingga mereka yang tidak tertampung akan menjadi pengangguran. Berbeda dengan penyerapan tenaga kerja di perdesaan, meskipun yang tersedia lebih banyak pada sektor informal, penyerapan tenaga kerja relatif lebih mudah terjadi. Gambar 4. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Menurut Daerah Tempat Tinggal, Kepulauan Riau: Februari Agustus , ,86 8,13 9,40 9,01 8,49 7,40 8,59 8,06 8,58 8,01 8,38 8,01 8,11 7,98 7,81 6,63 7,34 7,21 6,61 7,07 6,90 6, ,00 0 Feb Agt Feb Agt Feb Agt Feb. 20 Agt. 20 Periode Perkotaan Perdesaan Total 8 Berita Resmi Statistik No.220/12/21/Th. V, 1 Desember 20

9 5. Penduduk Bekerja dan Tingkat Pengangguran Kabupaten/Kota Struktur penduduk yang bekerja menurut kabupaten/kota menjelaskan bahwa sebagian besar penduduk Kepulauan Riau bekerja di Kota Batam. Hal ini sesuai dengan jumlah penduduk Kepulauan Riau yang mayoritas bermukim di Kota Batam (sekitar 56 persen penduduk Kepri terpusat di Batam, SP20). Di samping itu, status Batam sebagai sentra industri secara otomatis menjadi daya tarik bagi pekerja migran, baik dari dalam maupun dari luar Kepulauan Riau. Secara lengkap, distribusi penduduk usia 15 tahun ke atas yang bekerja disajikan dalam Gambar 5 berikut. Gambar 5. Distribusi Penduduk Usia Kerja yang Bekerja Menurut Kabupaten/Kota, Kepulauan Riau: Agustus Karimun Bintan Natuna Lingga Kep. Anambas Batam Tanjungpinang Oleh karena penduduk yang bekerja banyak terpusat di Kota Batam, sedikit perubahan pada struktur ketenagakerjaan yang terjadi di sana akan berpengaruh secara signifikan pada kondisi ketenagakerjaan Kepulauan Riau secara umum. Demikian halnya yang terjadi di bulan Agustus 20, tingkat pengangguran terbuka (TPT) Kota Batam yang mengalami penurunan sebanyak 1,62 persen (dari 7,95 persen menjadi 6,33 persen), ditambah dengan penurunan TPT di tiga kabupaten lainnya, yaitu Kabupaten Karimun, Kabupaten Bintan, dan Kabupaten Natuna. Hal ini menyebabkan TPT Kepulauan Riau secara umum turun dari 8,11 persen menjadi 6,90 persen (lihat Gambar 6). Berita Resmi Statistik No. 220 /12/21/Th V, 1 Desember 20 9

10 TPT Gambar 6. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Menurut Kabupaten/Kota, Kepulauan Riau: Agustus 2009 Agustus ,23 8,86 8,88 8,29 8,19 7,94 7,95 7,71 6,81 7,05 6,53 6,33 5,75 Karimun Bintan Natuna* Lingga Kep. Anambas Batam Tanjungpinang Kabupaten/Kota * Kabupaten Natuna 2009 masih mencakup Kab. Kep. Anambas Adapun TPT tertinggi tetap berada di Kabupaten Karimun, yaitu sebesar 8,86 persen. Sebaliknya, TPT terendah terjadi di Kabupaten Kepulauan Anambas, yaitu sebesar 5,75 persen. Dengan demikian, kisaran TPT yang terjadi antar kabupaten/kota yaitu antara 5,75 persen hingga 8,86 persen, sedikit lebih panjang rentangnya dibandingkan dengan keadaan tahun 2009 yang bekisar antara 6,53 9,23 persen. Berita Resmi Statistik No.220/12/21/Th. V, 1 Desember 20

KEADAAN KETENAGAKERJAAN DI PROVINSI KEPULAUAN RIAU SAMPAI DENGAN AGUSTUS 2009

KEADAAN KETENAGAKERJAAN DI PROVINSI KEPULAUAN RIAU SAMPAI DENGAN AGUSTUS 2009 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KEPULAUAN RIAU No. 152/12/21/Th.IV, 1 Desember 2009 KEADAAN KETENAGAKERJAAN DI PROVINSI KEPULAUAN RIAU SAMPAI DENGAN AGUSTUS 2009 TINGKAT PENGANGGURAN KEPRI KEMBALI NAIK
