Happy Chandraleka

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Happy Chandraleka"

Transkripsi

1 Memasang Visitor Counter di Open Journal Systems Happy Chandraleka Lisensi Dokumen: Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari IlmuKomputer.Com. Dalam Peraturan Kepala LIPI No. 3 tahun 2014 tentang Pedoman Akreditasi Terbitan Berkala Ilmiah halaman 18, disebutkan bahwa: Banyaknya jumlah kunjungan unik rerata pelanggan per hari terhadap laman jurnal elektronik menunjukkan bahwa terbitan berkala ilrniah tersebut sangat diminati. secara luas. Besarnya jumlah pengunjung unik menunjukkan besarnya pelanggan dan merupakan salah satu pengukur keluasan persebaran. Jumlah kunjungan unik rerata per hari ini dihitung berdasarkan kunjungan rerata harian selarna kurun waktu tertentu (rnisalnya bulanan atau tahunan). Data jumlah kunjungan unik ini dapat menggunakan jasa aplikasi pihak lain yang secara daring merekam statistik kunjungan. Terbitan berkaia ilmiah yang juga menerbitkan versi cetak, jumlah pelanggan cetak atau jumlah tiras dapat diperhitungkan penilaiannya. Demikian pula disebutkan dalam Pedoman Akreditasi Terbitan Berkala Ilmiah yang diterbitkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada hal 16. 1

2 Dengan demikian, bagi para pengelola jurnal elektronik, perlu melakukan update aplikasi Open Journal Systems (OJS) dari jurnal yang dikelolanya dengan menambahkan fitur atau aplikasi visitor counter. Fitur visitor counter ini diperlukan untuk menghitung kunjungan pelanggan dan kunjungan unik pelanggan rerata per hari. Tulisan ini akan menjelaskan cara memasang visitor counter dari situs StatCounter. Situs tersebut merupakan penyedia visitor counter yang gratis dan memenuhi kebutuhan ini. Membuat Akun di StatCounter Yang pertama, adalah membuat akun di StatCounter. Inilah langkah-langkahnya : 1. Jalankan browser dan ketik alamat Kemudian klik tautan Sign Up. 2

3 2. Ikuti proses pembuatan akun selanjutnya. 3. Tahap berikutnya, isikan Project URL, Project Title, dll. 4. Yang penting pula, beri tanda cek pada opsi Make Statistics Public. 5. Setelah itu klik tombol Add Project yang ada di bawah. 6. Masuklah pada halaman konfigurasi. 7. Klik pada tautan Default Guide untuk mendapatkan kode StatCounter. 8. Anda akan masuk pada halaman Reinstall Code. 3

4 9. Copy pada kode StatCounter yang ada di dalam kotak. Kode inilah yang akan dimasukkan ke aplikasi Open Journal Systems. Memasukkan Kode StatCounter di OJS Ikutilah langkah-langkah di bawah ini: 1. Jalankan browser dan arahkan ke situs aplikasi OJS yang Anda kelola. Dalam hal ini penulis mengarahkan ke OJS Buletin Penelitian Kesehatan yang beralamat di 2. Lakukan login sebagai manager. 3. Pada halaman Journal Management, klik menu Setup. 4. Setelah itu, pada halaman Journal Setup, klik menu The Look. 5. Anda akan masuk ke halaman Step 5. Perhatikan pada bagian Journal Page Footer. Klik menu HTML yang ada di baris toolbar. 4

5 6. Akan tampil jendela HTML Source Editor. Masukkan kode dari StatCounter yang telah Anda dapatkan sebelumnya. Setelah selesai klik tombol Update. 7. Anda akan kembali ke halaman Step. 5. Klik tombol Save and continue yang ada di bawah halaman ini. Sekarang perhatikan pada bagian bawah halaman OJS jurnal Anda. Pada OJS jurnal penulis telah ada fitur visitor counter seperti gambar di bawah ini. 5

6 Demikian, saya berdoa semoga Allah Yang Bersemayam Di Atas Arsy memberikan keberkahan yang banyak. Amin. Biografi Penulis Happy Chandraleka. Seorang penulis TI independen. Menyelesaikan S1 di Teknik Elektro Universitas Diponegoro. Saat ini mengelola Open Journal Systems Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Informasi tentang penulis dapat dilihat di dan dapat dihubungi via (ditulis di Percetakan Negara 29, Jakarta, 17 Rabiul Awwal 1436 H / 8 Januari 2015) 6

Happy Chandraleka

Happy Chandraleka Memasang Google Analytics di Open Journal Systems Happy Chandraleka hchandraleka@gmail.com http://thecakrabirawa.wordpress.com Lisensi Dokumen: Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi
