PROGRAM TAHUNAN dan PROGRAM SEMESTER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROGRAM TAHUNAN dan PROGRAM SEMESTER"

Transkripsi

1 PROGRAM TAHUNAN dan PROGRAM SEMESTER MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN, BAHASA INDONESIA, MATEMATIKA, ILMU PENGETAHUAN ALAM, DAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SEMESTER GANJIL DAN GENAP ROSMAYASARI, S.PD. NIP DINAS PENDIDIKAN KOTA BANDUNG SEKOLAH DASAR NEGERI CEMPAKA ARUM 2011/2012 Rosmayasari, S.Pd. 1

2 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan ( PKN ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 1 1 Memahami pentingnya keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) 1.1 Mendeskripsikan Negara Kesatuan Republik Indonesia 1.2 Menjelaskan pentingnya keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia 1.3 Menunjukkan contoh-contoh perilaku dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia Alokasi waktu Keterangan 2 Memahami peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah 2.1 Menjelaskan pengertian dan pentingnya peraturan perundang-undangan tingkat pusat dan daerah 2.2 Memberikan contoh peraturan perundangundangan tingkat pusat dan daerah, seperti pajak, anti korupsi, lalu lintas, larangan merokok Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 2

3 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan ( PKN ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 2 3 Memahami kebebasan berorganisasi 3.1 Mendeskripsikan pengertian organisasi 3.2 Menyebutkan contoh organisasi di lingkungan sekolah dan masyarakat 3.3 Menampilkan peran serta dalam memilih organisasi di sekolah Alokasi waktu Keterangan 4 Menghargai keputusan bersama 4.1 Mengenal bentuk-bentuk keputusan bersama 4.2 Mematuhi keputusan bersama Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 3

4 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia. Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 1 1 Mendengarkan Memahami penjelasan narasumber dan cerita rakyat secara lisan 1.1 Menanggapi penjelasan narasumber (petani, pedagang, nelayan, karyawan, dll.) dengan memperhatikan santun berbahasa 1.2 Mengidentifikasi unsur cerita tentang cerita rakyat yang didengarnya Alokasi waktu Keterangan Berbicara Mengungkapkan pikiran, pendapat, perasaan, fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan, menceritakan hasil pengamatan, atau berwawancara 2.1 Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa 2.2 Menceritakan hasil pengamatan/kunjungan dengan bahasa runtut, baik, dan benar 2.3 Berwawancara sederhana dengan narasumber (petani, pedagang, nelayan, karyawan, dll.) dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa Membaca Memahami teks dengan membaca teks percakapan, membaca cepat 75 kata/menit, dan membaca puisi 3.1 Membaca teks percakapan dengan lafal dan intonasi yang tepat 3.2 Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata per menit 3.3 Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang tepat Menulis Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi, dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan, surat undangan, dan dialog tertulis 4.1 Menulis karangan berdasarkan pengalaman Rosmayasari, S.Pd. 4

5 dengan memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan 4.2 Menulis surat undangan (ulang tahun, acara agama, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.) dengan kalimat efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan 4.3 Menulis dialog sederhana antara dua atau tiga tokoh dengan memperhatikan isi serta perannya Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 5

6 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia. Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 2 5 Mendengarkan Memahami cerita tentang suatu peristiwa dan cerita pendek anak yang disampaikan secara lisan 5.1 Menanggapi cerita tentang peristiwa yang terjadi di sekitar yang disampaikan secara lisan 5.2 Mengidentifikasi unsur cerita (tokoh, tema, latar, amanat) Alokasi waktu Keterangan Berbicara Mengungkapkan pikiran dan perasaan secara lisan dalam diskusi dan bermain drama 6.1 Mengomentari persoalan faktual disertai alasan yang mendukung dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa 6.2 Memerankan tokoh drama dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat Membaca Memahami teks dengan membaca sekilas, membaca memindai, dan membaca cerita anak 7.1 Membandingkan isi dua teks yang dibaca dengan membaca sekilas 7.2 Menemukan informasi secara cepat dari berbagai teks khusus (buku petunjuk telepon, jadwal perjalanan, daftar susunan acara, daftar menu, dll.) yang dilakukan melalui membaca memindai 7.3 Menyimpulkan isi cerita anak dalam beberapa kalimat Menulis Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi, dan fakta secara tertulis dalam bentuk ringkasan, laporan, dan puisi bebas 8.1 Meringkas isi buku yang dipilih sendiri dengan memperhatikan penggunaan ejaan Rosmayasari, S.Pd. 6

7 8.2 Menulis laporan pengamatan atau kunjungan berdasarkan tahapan (catatan, konsep awal, perbaikan, final) dengan memperhatikan penggunaan ejaan 8.3 Menulis puisi bebas dengan pilihan kata yang tepat Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 7

8 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Matematika Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 1 1 Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan masalah 1.1 Melakukan operasi hitung bilangan bulat, termasuk penggunaan sifat-sifatnya, pembulatan dan penaksiran 1.2. Menggunakan faktor prima untuk menentukan KPK dan FPB 1.3. Melakukan operasi hitung campuran bilangan bulat 1.4. Menghitung perpangkatan dan akar sederhana 1.5. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, KPK, dan FPB Ulangan harian Alokasi waktu Keterangan Menggunakan pengukuran waktu, sudut, jarak, dan kecepatan dalam pemecahan masalah 2.1. Menulis tanda waktu dengan menggunakan notasi 24 jam, 2.2. melakukan operasi hitung satuan waktu Melakukan pengukuran sudut 2.4. Mengenal satuan jarak dan kecepatan 2.5. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak dan kecepatan. Ulangan harian Menghitung luas bangun datar sederhana dan menggunakannya dalam pemecahan masalah Menghitung luas trapesium dan layanglayang 3.2. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas bangun datar. Ulangan harian Menghitung volume kubus dan balok dan menggunakannya dalam pemecahan masalah 4.1. Menghitung volume kubus dan balok Menyelesaikan masalah yang berkaitan Rosmayasari, S.Pd. 8

9 dengan volumen kubus dan balok Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 9

10 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Matematika Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah 5.1 Mengubah pecahan ke bentuk persen dan decimal serta sebaliknya 5.2. Menjumlah dan mengurangkan berbagai bentuk pecahan 5,3. Mengalikan dan membagi berbagai bentuk pecahan 5.4. Menggunakan pecahan dalam masalah perbandingan dan skala Ulangan harian Memahami sifat-sifat dan hubungan antar bangun 6.1. Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar 6.2. Mengidentifikasi sifat-sifat bangun ruang Menentukan jaring-jaring berbagai bagun ruang sederhana Menyelidiki sifat-sifat kesebangunan dan simetri Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bangun datar dan bangun ruang sederhana Ulangan harian J U M L A H Alokasi waktu Keterangan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan: Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 10

11 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar Mengidentifikasi fungsi organ tubuh manusia dan hewan 1.1 Mengidentifikasi fungsi organ pernapasan manusia 1.2 Mengidentifikasi fungsi organ pernapasan hewan misalnya ikan dan cacing tanah 1.3 Mengidentifikasi fungsi organ pencernaan manusia dan hubungannya dengan makanan dan kesehatan 1.4 Mengidentifikasi organ peredaran darah manusia 1.5 Mengidentifikasi gangguan pada organ peredaran darah manusia Memahami cara tumbuhan hijau membuat makanan 2.1 Mengidentifikasi cara tumbuhan hijau membuat makanan 2.2 Mendeskripsikan ketergantungan manusia dan hewan pada tumbuhan hijau sebagai sumber makanan Mengidentifikasi cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan 3.1 Mengidentifikasi penyesuaian diri hewan dengan lingkungan tertentu untuk mempertahankan hidup 3.2 Mengidentifikasi penyesuaian diri tumbuhan dengan lingkungan tertentu untuk mempertahankan hidup Benda dan Sifatnya Memahami hubungan antara sifat bahan dengan penyusunnya dan perubahan sifat benda sebagai hasil suatu proses 4.1 Mendeskripsikan hubungan antara sifat bahan dengan bahan penyusunnya, misalnya benang, kain, dan kertas 4.2 Menyimpulkan hasil penyelidikan Alokasi waktu Keterangan Rosmayasari, S.Pd. 11

12 tentang perubahan sifat benda, baik sementara maupun tetap Ulangan harian J U M L A H Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 12

13 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar Energi dan Perubahannya Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya 5.1 Mendeskripsikan hubungan antara gaya, gerak dan energi melalui percobaan (gaya gravitasi, gaya gesek, gaya magnet) 5.2 Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat Menerapkan sifat-sifat cahaya melalui kegiatan membuat suatu karya/model 6.1 Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya 6.2 Membuat suatu karya/model, misalnya periskop atau lensa dari bahan sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya Bumi dan Alam Semesta Memahami perubahan yang terjadi di alam dan hubungannya dengan penggunaan sumber daya alam 7.1 Mendeskripsikan proses pembentukan tanah karena pelapukan 7.2 Mengidentifikasi jenis-jenis tanah 7.3 Mendeskripsikan struktur bumi 7.4 Mendeskripsikan proses daur air dan kegiatan manusia yang dapat mempengaruhinya 7.5 Mendeskripsikan perlunya penghematan air 7.6 Mengidentifikasi peristiwa alam yang terjadi di Indonesia dan dampaknya bagi makhluk hidup dan lingkungan 7.7 Mengidentifikasi beberapa kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi (pertanian, perkotaan, dsb) Ulangan harian J U M L A H Alokasi waktu Keterangan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 13

14 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial ( IPS ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kope4ensi/Kompetensi Dasar 1 1 Menghargai berbagai p%ninggalan dan tokoh sejarah yane berskala nasional pada masa Hindu-Budha dan Islam, keragaman kenampakan alam dan suju bangsa, serta kegiatan ekonomi di Indonesia 1.1 Mengenal makna penin'galan-peningg`lan sejarah yang berskala nasion`l dari masa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia 1.2 Menceriterakan tokoh-tokoh sejarah pada iasa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia 1.3 Mengenal keragaman kenampakan alam dan buatan serta pembagian wilayah waktu di Indonesia dengan menggunakan peta/atlas/globe dan media lainnya 1.4 Menghargai keragaman suku bangsa dan budaya di Indonesia 1.5 Mengenal jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi di Indonesia Ulangan harian J U M L A H Alokasi waktu Keterangan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 14

15 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial ( IPS ) Satuan Pendidikan : SDN CEMPAKA ARUM KOTA BANDUNG Tahun Pelajaran : 2011/2012 Kelas : V Smt No Standar Kopetensi/Kompetensi Dasar 2 2 Menghargai peranan tokoh pejuang dan masyarakat dalam mempersiapkan dan mempertahankaan kemerdekaan Indonesia 2.1 Mendeskripsikan perjuangan para tokoh pejuang pada masa penjajahan Belanda dan Jepang 2.2 Menghargai jasa dan peranan tokoh perjuangan dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia 2.3 Menghargai jasa dan peranan tokoh dalam memproklamasikan kemerdekaan 2.4 Menghargai perjuangan para tokoh dalam mempertahankan kemerdekaan Ulangan harian J U M L A H Alokasi waktu Keterangan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Catatan : Prota memberikan gambaran perencanaan penyajian KD satu tahun dengan alokasi waktu selama satu tahun. Jumlah alokasi waktu pada prota diisi sesuai dengan jam pelajaran efektif Matematika yang ada di suatu Sekolah Dasar yaitu jumlah pekan efektif satu tahun x alokasi waktu Matematika di struktur kurikulum SD/MI (minimal 5 jam). Jumlah pekan efektif satu tahun sesuai aturan terentang minggu. Misalnya, minggu efektif semester 1 yang ada di SD/MI 17 dan semester 2 juga 17. Jam efektif matematika satu semester sejumlah 17x5 = 85 jam. Berarti satu tahun sekolah memiliki 170 jam efektif untuk mapel matematika. Alokasi waktu sejumlah 85 jam per semester tersebut diatur untuk pembelajaran semua KD yang ada pada satu semester dan untuk ulangan harian. Rosmayasari, S.Pd. 15

16 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 1. Memahami pentingnya keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) Kompetensi Dasar 1.1 Mendiskripsikan Negara Kesatuan Republik Indonesia Indikator - Menyebutkan kapan Indonesia diproklamirkan menjadi negara Merdeka - Menuliskan isi Teks Proklamasi - Menyebutkan presiden dan wakil presiden - Menyebutkan bunyi pasal 1 ayat 1 tentang negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik - Mendefinisikan tenggang : merdeka, berdaulat - Menemutunjukkan batas wilayah Indonesia sebelah timur, tengah dan barat - menyebutkan negaranegara yang langsung berbatasan dengan Indonesia - Dapat menyanyikan lagu dari Sabang sampai Merauke - menceritakan makna lagu di atas Materi Pokok Berdirinya Negara Kesatuan RI AW 4 JP 1.2.Menjelaskan - Menyebutkan batas-batas Wilayah 4 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 16

17 Kompetensi Dasar pentingnya keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia 1.3.Menunjukkan contoh-contoh perilaku dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia Indikator wilayah Indonesia secara geografis - Menyebutkan batas-batas wilayah Indonesia secara astronomis - Menunjukkan batas laut teritorial - Menunjukkan batas laut continental - Menggambarkan peta Indonesia dengan kertas kalkir (menjiplak atlas yang ada) - menunjukkan zona ekonomi eksklusif melalui gambar pada peta - Memberi tanda batas negara yang bersinggungan langsung dengan Indonesia - Menyebutkan pulau yang hilang dikawasan Kalimantan karena kurangnya pengawasan ketat oleh bangsa kita - Menyebutkan contoh ancaman terhadap keutuhan wilayah NKRI yang datangnya dari luar - Menyebutkan contoh ancaman terhadap keutuhan wilayah NKRI yang datangnya dari dalam Materi Pokok Negara Kesatuan RI Memelihara keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia AW 4 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 17

18 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Uji Kompetensi - Menjelaskan betapa pentingnya persatuan dan kesatuan bangsa kita dalam menjaga keutuhan wilayah NKRI - Menyanyikan lagu Satu Nusa Satu Bangsa - Menyebutkan keanekaragaman suku bangsa - Menjelaskan pentingnya Ikrar Sumpah Pemuda pada masa sebelum kemerdekaan - Mengartikan semboyan Bhineka Tunggal Ika Remedial Pengayaan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 18

19 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 2. Memahami perundang-undangan tingkat pusat dan daerah Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 2.1 Menjelaskan pengertian dan pentingnya peraturan perundangundangan tingkat pusat dan daerah - Menyebutkan pasal 1 ayat 3 UUD 1945 bahwa Negara Indonesia adalah negara hukum - Menunjukkan pentingnya peraturan perundangan - Menunjukkan untuk siapa peraturan perundangundangan dibuat - Menuliskan sanksi jika melanggar hukum - Menyebutkan sumber hukum penyusunan peraturan perundang-undangan - Menuliskan Tap MPR tentang sumber hukum, dan tata urutan peraturan perundang-undangan - Menuliskan tata urutan perundang-undangan di Indonesia - Menyebutkan bahwa UUD 1945 adalah bentuk peraturan perundang-undangan yang tertinggi sebagai hukum dasar Peraturan perundangundangan Peraturan perundangundangan tingkat pusat 4 JP 4 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 19

20 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 2.2 Memberikan contoh peraturan perundangundangan tingkat pusat dan daerah, seperti pajak, anti korupsi, lalu lintas, larangan merokok - Menjelaskan pengertian amandemen - Menuliskan peraturan yang sifatnya dibuat oleh pusat - Menuliskan peraturan yang sifatnya dibuat oleh daerah - Menyebutkan apa yang dimaksud Tap MPR - Menyebutkan siapa yang berhak menetapkan Undangundang - Menjelaskan apa yang dimaksud dengan peraturan pemerintah pengganti Undang-undang - Memberikan contoh tentang peraturan pemerintah - Menuliskan pengertian arti korupsi - Menyebutkan lembaga yang bertugas untuk menyelidiki perkara korupsi - Menyebutkan pidana yang dijatuhkan kepada para koruptor - menuliskan UURI anti korupsi no. 31 tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi - Menuliskan lama pidana dan denda bagi pelanggar korupsi - Menuliskan UU No. 14 Tahun 1992 pasal 26 ayat 1 Peraturan perundangundangan di Indonesia 6 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 20

21 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Uji Kompetensi Akhir - Menyebutkan tempat penyebrangan bagi pejalan kaki - Memberikan contoh akibat pengguna jalan bila tidak menaati peraturan lalu lintas 4.Menuliskan sanksi jika melanggar peraturan lalu lintas Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 21

22 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 3. Memahami kebebasan berorganisasi PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 3.1 Mendeskripsikan pengertian organisasi 3.2 Menyebutkan contoh organisasi di lingkungan sekolah dan masyarakat - Menyebutkan arti organisasi - Membedakan arti organisasi pemerintah dengan non pemerintah - Menuliskan sekurangkurangnya 2 pengurus dalam organisasi - Menuliskan pasal 28E ayat 3 tentang setiap orang mempunyai kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat - Menyebutkan siapa saja yang terlibat dalam organisasi - Menyebutkan salah satu asas yang terdapat dalam organisasi - Menyebutkan contoh organisasi di sekolah - Menuliskan struktur organisasi di sekolah Kebebasan berorganisasi Organisasi di lingkungan sekolah 4 JP 4 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 22

23 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 3.3 Menampilkan peran serta dalam memilih organisasi di sekolah - Menulis tugas dan kewajiban tiap pengurus - Menuliskan sifat-sifat pengurus yang baik - menyebutkan beberapa bentuk organisasi di masyarakat - menuliskan ketua RT/RW di wilayahnya - Membedakan organisasi bentukan pemerintah dan berdiri secara alami - Menuliskan tujuan organisasi di sekolah - Menyebutkan tugas ketua dalam organisasi - Menyebutkan tugas sekretaris dalam organisasi - Menyebutkan tugas bendahara dalam organisasi - Menyebutkan peranan komite sekolah dalam organisasi sekolah - menunjukkan peran serta organisasi di sekolah Organisasi di lingkungan Masyarakat Organisasi di lingkungan sekolah 4 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 23

24 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Uji Kompetensi - Menjelaskan perlunya kita sebagai manusia menjadi anggota organisasi Januari Pebruari Maret April Mei Juni Remedial Pengayaan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 24

25 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2009/2010 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 4. Menghargai keputusan bersama Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 4.1 Mengenal bentukbentuk keputusan bersama 4.2 Mematuhi keputusan bersama - Menyebutkan hakekat musyawarah - Menyebutkan musyawarah mengutamakan kepentingan bersama dari pada pribadi - Menjelaskan bahwa hasil pemufakatan menjadi keputusan bersama - Menyebutkan asas-asas dalam musyawarah - Menyebutkan tiga aturan dalam musyawarah - Menyebutkan nilai-nilai positif yang dapat diambil pada musyawarah - Menyebutkan bahwa musyawarah adalah cara menyelesaikan setiap perbedaan pendapat/ perselisihan - Menjelaskan makna kemufakatan dari hasil musyawarah - Menunjukkan bahwa hasil musyawarah adalah untuk kepentingan bersama - Menjelaskan cara 4 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 25

26 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Uji Kompetensi Akhir mengambil keputusan bersama - Menyebutkan arti dari demokrasi Pancasila yaitu keputusan diambil didasarkan musyawarah untuk mufakat - Menjelaskan keputusan bersama dapat dipertanggungjawabkan kepada Tuhan Yang Maha Esa - Menulis cara-cara voting Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 26

27 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 1. Memahami penjelasan narasumber dan cerita rakyat secara lisan MENDENGARKAN Kompetensi Dasar 1.1 Menanggapi penjelasan narasumber (petani, pedagang, nelayan, karyawan dll) dengan memperhatikan santun berbahasa. Indikator - Mencatat pokokpokok pembicaraan - Mengajukan pertanyaan sesuai dengan pokok-pokok pembicaraan - Menanggapi isi penjelasan - Membuat kerangka hasil penjelasan dari nara sumber Materi Pokok Penjelasan nara sumber AW 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 1.2.Mengidentifikasi unsur cerita tentang rakyat yang didengarnya - Mendaftar namanama tokoh dalam cerita dan menulis watak tokoh cerita rakyat - Menceritakan kembali secara tertulis dengan kalimat runtut dan mudah dipahami - Menuliskan Cerita rakyat 5 JP Rosmayasari, S.Pd. 27

28 Kompetensi Dasar Indikator tanggapan terhadap isi cerita rakyat - Mengidentifikasi nama tokoh dalam cerita yang didengar - Menulis watak tokoh cerita rakyat yang didengar Materi Pokok AW Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 28

29 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 2. Mengungkapkan pikiran, pendapat, perasaan, fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan, menceritakan hasil pengamatan, atau berwawancara BERBICARA Kompetensi Dasar 2.1 Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa Indikator - Menjelaskan masalah atau peristiwa yang terjadi di sekolah dengan runtut - Memberikan komentar atau saran dengan bahasa yang santun - Mengungkapkan alasan dengan logis - Mengidentifikasi sebabsebab masalah / peristiwa itu dapat terjadi Materi Pokok Menanggapi peristiwa AW 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 2.2. Menceritakan hasil pengamatan/ kunjungan dengan bahasa runtut, baik, dan benar - Menjelaskan pokokpokok hal yang diamati - Menuliskan hal-hal penting yang diamati - Menceritakan hasil pengamatan/ kunjungan secara lisan dengan bahasa runtut, dan benar - Membuat kesimpulan Hasil pengamatan 5 JP Rosmayasari, S.Pd. 29

30 Kompetensi Dasar 2.3. Berwawancara sederhana dengan narasumber (petani, pedagang, nelayan, karyawan, dll) dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Indikator - Menyebutkan 6 kata tanya - Menggunakan kata tanya dalam konteks kalimat - Menuliskan daftar pertanyaan untuk wawancara sesuai dengan topik serta menggunakan kalimat tanya yang benar - Menulis kalimat wawancara dengan benar - Melakukan kegiatan wawancara berdasarkan dengan menggunakan pilihan kata yang tepat dengan struktur berbahasa - Membuat laporan hasil wawancara Materi Pokok Wawancara AW 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 30

31 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 3. Memahami teks dengan membaca teks percakapan, membaca cepat 75 kata/menit, dan membaca puisi MEMBACA Kompetensi Dasar 3.1. Membaca teks percakapan dengan lafal dan intonasi yang tepat 3.2 Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata per menit Indikator - Membacakan percakapan dengan lafal dan intonasi yang wajar - Mencatat pokok-pokok isi percakapan - Menuliskan rangkuman isi percakapan - Menyusun teks percakapan dengan bahasa yang santun - Membaca teks dengan kecepatan 75 kata/ menit dengan benar - Menyebutkan gagasan utama dari teks yang dibaca - Mencatat hal-hal penting dari bacaan - Menuliskan gagasan utama - Menceritakan kembali isi bacaan Materi Pokok Teks percakapan Gagasan utama AW 5 JP 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 31

32 Kompetensi Dasar 3.3. Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang tepat Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Indikator - Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang telat - Membaca puisi dengan jeda yang benar - Menggunakan ekspresi yang tepat (sedih, haru, gembira dan lain-lain) - Mengidentifikasi ciri-ciri puisi. Materi Pokok Membaca puisi AW 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 32

33 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 4. Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan, surat undangan, dan dialog tertulis MENULIS Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 4.1.Menuliskan karangan berdasarkan pengalaman dengan memperhatikan pilihan kata dengan penggunaan ejaan - Menyusun pokokpokok pikiran dan pengalaman pribadi - Mengembangkan pokok-pokok pikiran menjadi paragraf dengan bahasa yang baku - Menentukan judul karangan dengan tepat sesuai pengalaman - Menulis karangan deskripsi Menulis karangan 5 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 4.2. Menulis surat undangan (ulang tahun, acara agama, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll) dengan kalimat efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan - Mengidentifikasi ciriciri bahasa surat undangan - Menyebutkan bagianbagian surat undangan - Menyusun surat undangan ulang tahun, acara agama, Surat undangan 5 JP Rosmayasari, S.Pd. 33

34 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW kegiatan sekolah sesuai dengan kaidah Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 4.3. Menulis dialog sederhana antara dua atau tiga tokoh dengan memperhatikan isi serta perannya - Mengidentifikasi ciriciri teks dialog - Menggunakan tanda titik dua (:) dalam menuliskan teks dialog dengan memperhatikan isi serta peranannya - Menulis teks dialog yang diperankan 3 tokoh Menulis dialog 5 JP Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Uji Kompetensi Akhir Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 34

35 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 5. Memahami cerita tentang suatu peristiwa dan cerita pendek anak yang disampaikan secara lisan MENDENGARKAN Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 5.1. Menanggapi cerita tentang peristiwa yang terjadi di sekitar yang disampaikan secara lisan - Menulis ringkasan cerita dalam beberapa kalimat - Memberikan tanggapan tentang isi cerita - menjelaskan amanat yang terkandung dalam cerita Cerita tentang peristiwa 5 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni 5.2. Mengidentifikasi unsur cerita (tokoh, tema latar, amanat) Uji Kompetensi - Menuliskan tokohtokoh dalam cerita - menjelaskan tema yang terkandung dalam cerita - Menyebutkan latar cerita - Mengungkapkan amanat yang terkandung dalam cerita Unsur cerita 5 JP 2 JP Rosmayasari, S.Pd. 35

36 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Remedial 2 JP Pengayaan 2 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 36

37 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 6. Mengungkapkan pikiran dan perasaan secara lisan dalam diskusi dan bermain drama, BERBICARA Kompetensi Dasar 6.1. Mengomentari persoalan faktual disertai alasan yang mendukung dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa 6.2. Memerankan tokoh dalam drama dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat Indikator - Mengidentifikasi pokok-pokok persoalan yang ditemukan teman - Menanggapi tentang persoalan yang ditemukan teman - Memberikan pendapat tentang hal yang faktual - Menuliskan alasan secara logis - Menyebutkan ciriciri naskah drama - Menuliskan penggunaan tanda titik dua (:) dalam menulis naskah drama - memerankan tokoh drama pendek dengan lafal, intonasi dan ekspresi sesuai karakter tertentu Materi Pokok Persoanal faktual Bermain drama AW 5 JP 5 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 37

38 Kompetensi Dasar Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Indikator - Membaca naskah drama pendek dengan lafal yang benar - Bermain peran sesuai dengan karakter dalam naskah drama Materi Pokok AW 2 JP 2 JP 2 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 38

39 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 7. Memahami teks dengan membaca sekilas, membaca memindai, dan membaca cerita anak MEMBACA Kompetensi Dasar 7.1. Membandingkan isi dua teks yang dibaca dengan membaca sekilas 7.2. Menemukan informasi secara cepat dari berbagai teks khusus (buku petunjuk telepon, jadwal perjalanan, daftar susunan acara, daftar menu,dll) yang dilakukan melalui membaca memindai Indikator - Membandingkan dua teks yang berbeda isinya - Menjelaskan garis besar masingmasing teks - menuliskan perbedaan dua teks cerita - Menuliskan persamaan dua teks - Membaca petunjuk dengan tepat - Menemukan secara cepat dan tepat informasi yang diperlukan - Menyampaikan secara lisan petunjuk perjalanan kepada orang lain - Menjelaskan informasi yang dibaca Materi Pokok Persamaan dan perbedaan teks Menemukan informasi AW 5 JP 5 JP 7.3. Menyimpulkan isi - Menuliskan alur Membuat 5 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 39

40 Kompetensi Dasar cerita anak dalam beberapa kalimat Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Indikator cerita anak yang dibaca - Menjelaskan pesan yang terkandung dalam cerita - Membuat ringkasan cerita Materi Pokok rangkuman AW 2 JP 2 JP 2 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 40

41 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi dan fakta secara tertulis dalam bentuk ringkasan, laporan, dan puisi bebas MENULIS Kompetensi Dasar 8.1 Meringkas isi buku yang dipilih sendiri dengan memperhatikan penggunaan ejaan 8.2 Menulis laporan pengamatan atau kunjungan berdasarkan tahapan (catatan, konsep awal, perbaikan, final) dengan memperhatikan pengguna-an ejaan Indikator - Menyebutkan langkahlangkah membuat ringkasan buku pengetahuan/ cerita - Menulis pokok-pokok isi buku pengetahuan atau cerita - Menulis ringkasan buku pengetahuan / cerita dalam beberapa paragraf. - Menggunakan ejaan yang disempurnakan dengan tepat - Mengidentifikasi tahapan-tahapan menulis laporan (catatan, konsep awal, perbaikan, final) dengan memperhatikan penggunaan ejaan - Menulis laporan berdasarkan tahapan (dari catatan awal/buram awal) Materi Pokok Membuat ringkasan buku Menyusun laporan AW 5 JP 5 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 41

42 Kompetensi Dasar 8.3 Menulis puisi bebas dengan pilihan kata yang tepat Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Uji Kompetensi Akhir Indikator - Memperbaiki tulisan berdasarkan pendapat dari teman atau guru menjadi laporan yang baik - Menulis puisi berdasarkan gagasan pokok - Menjelaskan kaidah menulis puisi bebas - Menggunakan diskusi dengan tepat - Menulis puisi bebas - Mengidentifikasi ciriciri puisi Materi Pokok Teks puisi bebas Langkahlangkah menulis puisi AW 5 JP 2 JP 2 JP 2 JP 2 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 42

43 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 1. Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan masalah BILANGAN Kompetensi Dasar 1.1 Melakukan operasi hitung bilangan bulat, termasuk penggunaan sifatsifatnya, pembulatan dan penaksiran 1.2 Menggunakan faktor prima untuk menentukan KPK dan FPB 1.3 Melakukan operasi hitung campuran bilangan bulat Indikator - Menggunakan sifat komutatif (pertukaran), asosiatif (pengelompokan), dan distributive (penyebaran) untuk melakukan operasi bilangan bulat - Membulatkan hasil operasi hitung ke puluhan, dan ratusan terdekat - Menaksir hasil operasi hitung dua bilangan - Menentukan PKP dan FPB dengan menggunakan faktor prima dan faktorisasi prima - Memecahkan masalah sehari-hari dengan menggunakan KPK dan FPB - Membaca dan menulis bilangan bulat dalam kata-kata dan angka Materi Pokok Operasi hitung bilangan bulat Menentukan KPK dan FPB dengan faktor prima dan faktorisasi prima Operasi hitung campuran AW 14 JP 10 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 43

44 Kompetensi Dasar 1.4 Menghitung perpangkatan dan akar sederhana 1.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, Indikator - Melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bilat - Melakukan operasi perkalian bilangan bulat - Melakukan operasi pembagian bilangan bulat - Melakukan operasi hitung campuran bilangan bulat - Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan bilangan bulat - Menentukan hasil perpangkatan dua - Melakukan operasi hitung yang melibatkan bilangan berpangkat dua - Melakukan penarikan akar pangkat dua dari bilangan kuadrat - Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan akar pangkat dua dan bilangan berpangkat dua - Menyederhanakan pecahan biasa dengan menggunakan FPB - Menjumlahkan dua Materi Pokok bilangan bulat Bilangan pangkat dua dan akar pangkat dua operasi hitung, KPK, dan FPB AW Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 44

45 Kompetensi Dasar KPK, dan FPB Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Indikator pecahan biasa yang penyebutnya tidak sama dengan menggunakan KPK - Menumlahkan dua pecahan campuran yang penyebutnya tidak sama dengan menggunakan KPK - Mengurangkan dua pecahan biasa yang penyebutnya tidak sama dengan menggunakan KPK - Mengurangkan dua pecahan campuran yang penyebutnya tidak sama dengan menggunakan KPK Materi Pokok AW Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 45

46 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : Memahami dan menggunakan faktor dan kelipatan dalam pemecahan masalah GEOMETRI DAN PENGUKURAN Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 2.1 Menulis tanda waktu dengan menggunakan notasi 24 jam, 2.2 melakukan operasi hitung satuan waktu 2.3 Melakukan pengukuran sudut 2.4 Mengenal satuan jarak dan kecepatan 2.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak dan kecepatan - Menggunakan tanda waktu dengan notasi 12 Jam (melibatkan keterangan pagi, sore atau malam) - Menenetukan tanda waktu dengan rotasi 24 jam - Melakukan operasi hitung yang melibatkan satuan waktu - Menentukan dan menaksir besar suatu sudut - Menunjukkan hubungan antara satuan jarak, waktu dan kecepatan - Menentukan lama yang digunakan untuk menempuh jarak tertentu, jika diketahui kecapatan Menggunakan satuan waktu Menggunakan satuan waktu Pengukuran sudut satuan jarak dan kecepatan waktu, jarak dan kecepatan 10 JP 2 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 46

47 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Uji Kompetensi Remedial Pengayaan rata-rata - Menentukan jarak yang ditempuh jika diketahui lama perjalanan rata-rata Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 47

48 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 3. Menghitung luas bangun datar sederhana dan menggunakannya dalam pemecahan masalah. GEOMETRI DAN PENGUKURAN Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 3.1.Menghitung luas trapesium dan layang-layang 3.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas bangun datar Uji Kompetensi - Menentukan luas trapesium - Menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan luas lingkaran - Menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan keliling lingkaran - Menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan luas jajaran genjang - Menyelesaikan soal cerita sederhana yang berhubungan dengan luas jajaran genjang Menghitung luas trapezium dan luas layang-layang Menghitung luas bangun datar 8 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rosmayasari, S.Pd. 48

49 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW Remedial Pengayaan Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 49

50 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 1 (satu) Standar Kompetensi : 4. Menghitung volume kubus dan balok dan menggunakannya dalam pemecahan masalah GEOMETRI DAN PENGUKURAN Kompetensi Dasar 4.1 Menghitung volume kubus dan balok 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan volumen kubus dan balok Uji Kompetensi Remedial Pengayaan Uji Kompetensi Akhir Indikator - Menentukan volume kubus - Menetnukan volume balok - Menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan volume kubus - Menentukan simetri lipat suatu bangun datar - Menentukan jumlah / banyak tingkat simetri putar suatu bangun datar Materi Pokok Menghitung volume bangun ruang berkaitan dengan volumen kubus dan balok AW 8 JP Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 50

51 PROGRAM SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATA PELAJARAN : Matematika KELAS / SEMESTER : V (Lima) / 2 (dua) Standar Kompetensi : 5. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah BILANGAN Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW 5.1Mengubah pecahan ke bentuk persen dan decimal serta sebaliknya 5.2 Menjumlah dan mengurangkan berbagai bentuk pecahan 5.3 Mengalikan dan membagi berbagai bentuk pecahan - Mengubah bentuk pecahan biasa ke bentuk persen dan sebaliknya - Mengubah persen ke pecahan decimal - Menentukan hasil penjumlahan dan pengurangan pecahan - Menentukan hasil perkalian berbagai bentuk pecahan - Menentukan hasil pembagian berbagai bentuk pecahan Mengubah pecahan biasa ke persen dan decimal atau sebaliknya Menumlahkan dan mengurangkan berbagai pecahan Mengalikan dan membagi berbagai pecahan 5.4 Menggunakan - Menjelaskan Perbandingan 18 JP Januari Pebruari Maret April Mei Juni Rosmayasari, S.Pd. 51

52 Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok AW pecahan dalam masalah perbandingan dan skala Uji Kompetensi Remedial Pengayaan arti skala dan skala Geometri dan pengukuran Januari Pebruari Maret April Mei Juni Mengetahui Kepala Sekolah SDN Cempaka Arum Bandung, Guru Kelas V ( Hj. Sri Hartati, M.M.Pd. ) NIP ( Rosmayasari, S.Pd. ) NIP Rosmayasari, S.Pd. 52

SEKOLAH DASAR (SD) / MADRASAH IBTIDAIYAH (MI)

SEKOLAH DASAR (SD) / MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER 2 SEKOLAH DASAR (SD) / MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia. Satuan Pendidikan : SD No. 44/VII Sukasari I Kelas
