This document contains commercially sensitive information. Reproduction is prohibited.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "This document contains commercially sensitive information. Reproduction is prohibited."

Transkripsi

1 TUTORIAL AlatKasir

2 Disclaimer This document contains commercially sensitive information. Reproduction is prohibited. Dokumen ini berisi informasi komersial yang sensitif. Sangat dilarang untuk digandakan tanpa persetujuan pihak-pihak terkait Confidentiality statement: All information contained in this document is confidential and proprietary to PT Sinar Media Tiga, and intended only for the addressee to whom this copy is addressed. The recipient shall not copy, distribute, disclose, or use the information contained in it for any purpose other than that for which this document has been made available or permit anyone else to do the same, without the express written permission of PT Sinar Media Tiga. Peringatan Penting: Seluruh informasi yang ada di dalam dokumen ini sangat penting dan menjadi hak milik PT Sinar Media Tiga, dan hanya diperuntukan kepada yang pihak-pihak yang berhubungan sesuai dengan tujuan alamat yang diberikan untuk pemegang copy dari dokumen ini. Penerima tidak boleh meng-copy, mendistribusikan, membuka atau menggunakan informasi yang ada di dalamnya untuk tujuan selain dari apa yang tertulis di dalam dokumen ini agar bisa ada atau diberikan kepada pihak di luar pihak yang bertanggung jawab, tanpa ijin tertulis dari PT Sinar Media Tiga ii

3 DAFTAR ISI Judul Disclaimer ii Daftar Isi iii 1. Install 1 2. Login 3 3. Data 3 a. Kelompok 4 b. Pabrik 5 c. Barang - Inventory 6 d. Jasa Non Inventory 7 e. Rekanan 9 f. Salesman 10 g. Pendapatan dan Biaya Aktifitas 12 a. Pembelian 13 b. Pembayaran Hutang 14 c. Retur Pembelian 16 d. Saldo Hutang 17 e. Penjualan 18 f. Pembayaran Piutang 19 g. Retur Penjualan 20 h. Saldo Piutang 21 i. Pemakaian Barang (Koreksi Stok) 22 j. Mutasi Kas Bank Laporan 24 a. Pembelian 25 b. Penjualan 25 c. Persediaan 26 d. Pemakaian Bahan 26 e. Mutasi Kas Bank 26 f. Laba Rugi Kasir Logout Contact Person 29 iii

4 AlatKasir adalah sebuah software POS (Point Of Sale) yang dapat digunakan untuk Retail ataupun Restoran. AlatKasir adalah sebuah software yang Mudah dipelajari (User Friendly) dan bisa memberikan anda kontrol yang anda butuhkan terhadap bisnis anda, sehingga bisnis anda akan lebih efisien. 1. Install Untuk bisa menggunakan aplikasi AlatKasir, Anda harus download terlebih dahulu aplikasi ini di alatkasir.com. Apabila sudah selesai download, install aplikasi tersebut. Klik 2 kali atau klik kanan pilih Run as Administrator kemudian pilih Yes. Maka akan muncul tampilan seperti ini : Gambar 1.1 Untuk melanjutkan proses install, Anda harus membaca lisensi Alat Kasir seperti yang ditunjukkan pada gambar diatas. Apabila sudah setuju, silahkan klik check box Saya setuju dengan Perihal Lisensi. Kemudian pilih lanjut. Gambar 1.2 Silahkan pilih lokasi instalasinya, kemudian pilih Instal. 1

5 Gambar 1.3 Beri tanda centang pada komponen yang perlu diinstal, hilangkan tanda centang pada komponen yang tidak perlu diinstal. Tekan tombol lanjut untuk melanjutkan. Gambar 1.4 Silahkan pilih lokasi instalasinya, kemudian pilih Instal. Gambar 1.5 Setelah Anda pilih Instal, maka akan muncul seperti gambar diatas, Anda bisa klik cancel kemudian tunggu hingga instalasi selesai seperti gambar dibawah ini. Gambar 1.6 Gambar diatas menunjukkan kalau proses instalasi Anda sudah selesai, tekan tombol tutup dan aplikasi AlatKasir siap untuk digunakan. 2

6 2. Login Login berfungsi untuk dapat masuk ke dalam aplikasi AlatKasir. Masukkan username dan Password Anda dengan benar agar dapat menjalankan aplikasi ini. Pada aplikasi AlatKasir di bagian bawah pojok kiri, terdapat user yang dapat menunjukkan siapa yang sedang mengoperasikan AlatKasir ini. Kemudian di bagian bawah pojok kanan menunjukkan hari, tanggal, dan waktu. Gambar 2.1 Login AlatKasir Apabila Anda ingin mengganti Passwordnya bisa dilakukan dengan cara klik link Change Password. Dan muncul tampilan seperti ini (Gambar 2.2): Gambar 2.3 Ubah Password Username diisikan sesuai dengan username Anda, Old Password diisi dengan password sebelumnya, New Password diisi dengan password baru yang anda kehendaki, dan Confirm New Password Anda isi dengan password baru tersebut. Untuk F12 Simpan itu adalah link untuk menyimpan perubahan password tersebut, jadi Anda tinggal menekan F12 pada keyboard atau Anda bisa meng-klik link tersebut. Sedangkan jika ingin membatalkannya Anda tinggal menekan tombol esc pada keyboard atau klik link Esc Keluar. 3. Data Dalam aplikasi AlatKasir terdapat beberapa menu, salah satunya adalah Data. Menu data berfungsi untuk menyimpan data master yang nanti pasti akan digunakan dalam pengoperasian aplikasi ini. Data dibagi dalam beberapa sub menu yaitu kelompok, pabrik, barang-inventory, jasa-non inventory, rekanan, salesman, pendapatan dan biaya. 3

7 Gambar 3.1 a. Kelompok Kelompok berfungsi untuk pengelompokan jenis barang yang dijual. Jika Anda klik link kelompok, maka akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 3.2 Untuk menambah data kelompok, Anda bisa klik tombol New, dan akan muncul seperti gambar di bawah ini : Gambar 3.3 Masukkan kode yang ingin Anda berikan misal 001 kemudian masukkan namanya di form nama misalkan Barang, kemudian klik tombol Save. Tombol cancel untuk membatalkan, dan link Esc-Keluar digunakan apabila Anda ingin keluar dari 4

8 penambahan data kelompok ini. Untuk mengedit data kelompok, Anda bisa klik tombol Edit, maka tampilan yang muncul seperti ketika kita klik New. Apabila sudah selesai klik Save. Tombol delete digunakan untuk menghapus data kelompok b. Pabrik Pabrik berfungsi sebagai data master pabrik yang memproduksi barang yang kita jual. Anda bisa menambahkan data pabrik bisa juga tidak. Biasanya data pabrik ditambahkan apabila data barang yang ada sudah banyak dan semakin kompleks. Misalkan banyak nama yang hampir sama. Data pabrik dapat ditambahkan untuk memudahkan pencarian. Apabila kita klik pabrik, maka akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar Pada form kriteria kita bisa memilih {ALL}, Kode Pabrik, Nama, Alamat, Telepon, atau PIC sebagai kategori untuk melakukan pencarian. Pada form sebelahnya kita mengetikkan kata kunci untuk pencarian data pabrik, kemudian klik icon teropong untuk mencari data pabrik yang ingin kita ketahui. - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-New Berguna untuk menambahkan data pada daftar pabrik Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 3.5 Form Kode isi dengan kode yang ingin diberikan, misal P001. Form nama isi dengan nama pabrik yang bersangkutan misal PT Unilever Indonesia. Form alamat isi dengan alamat pabrik tersebut. Begitu juga dengan form Telepon isi dengan nomor 5

9 teleponnya. Untuk contact, isi dengan nama contact yang bersangkutan. Jika sudah selesai Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F5-Delete Berfungsi untuk menghapus data barang yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. c. Barang - Inventory Pada Barang Inventory ini berisi tentang daftar barang yang dijual. Jika kita meng-klik link Barang maka akan muncul tampilan seperti ini : Gambar Pada form kriteria kita bisa memilih {ALL}, Kode, Nama, Kelompok, Supplier, Pabrik sebagai kategori untuk melakukan pencarian. Pada form sebelahnya kita mengetikkan kata kunci untuk pencarian data barang, kemudian klik icon teropong untuk mencari data pabrik yang ingin kita ketahui. - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-New Berguna untuk menambahkan data pada daftar barang Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti : 6

10 Gambar 3.7 Form Kode Produk isi dengan kode yang ingin Anda berikan pada produk tersebut, misal 001. Form Nama isi dengan nama yang ingin Anda berikan misal Sabun Lifebouy. Form Supplier Anda isi dengan nama suppliernya. Anda bisa mencari data supplier dengan cara tekan F1, apabila nama supplier yang akan Anda masukkan tidak ada, maka Anda bisa tekan F2-New untuk menambah data supplier. Jika sudah menemukan data supplier yang akan Anda masukkan, seleksi namanya kemudian tekan F4 di keyboard atau klik link F4-Select. Form Pabrik Anda isi dengan nama pabrik yang memproduksi barang tersebut. Anda bisa mencari data pabrik dengan cara tekan F1, apabila nama pabrik yang akan Anda masukkan tidak ada, maka Anda bisa tekan F2-New untuk menambah data pabrik. Jika sudah menemukan data supplier yang akan Anda masukkan, seleksi namanya kemudian tekan F4 di keyboard atau klik link F4-Select. Form kelompok Anda isi dengan kelompok barangnya. Form Satuan Anda isi dengan satuan (pcs, bh,dll). Form Harga Retail anda isi dengan harga jual barang tersebut, form harga kasir juga Anda isi dengan harga penjualan barang tersebut. Form Reorder Anda isi dengan reordernya. Form Profit Margin Anda isi dengan profit margin bila ada. Form Harga Perolehan Anda isi dengan harga ketika Anda membelinya. Jika sudah selesai Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F5-Delete Berfungsi untuk menghapus data barang yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. - Kartu Stok Berfungsi untuk melihat stok barang. Bisa dilihat per bulan atau per tahun. - Petunjuk no. 6 digunakan sebagai pengurutan data - Petunjuk no. 7 berfungsi sebagai jumlah record yang dikeluarkan. d. Jasa-Non Inventory 7

11 Pada Jasa-Inventory ini berisi tentang daftar jasa/service yang terjadi dalam usaha. Dan berhubungan dengan barang yang dijual. Jika kita meng-klik link jasa/service maka akan muncul tampilan seperti ini: Gambar Pada form kriteria berfungsi sebagai pencarian - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-new Berguna untuk menambahkan data jasa. Disini jasa berhubungan dengan apa yang kita jual. Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 3.9 Form Jenis, diisi dengan jenisnya. Form Kode Produk diisi dengan Kode Produknya. Nama diisi dengan nama jasa/service. Ongkos/Biaya diisi dengan biaya yang dibebankan atas jasa/service tersebut. Harga perolehan diisi dengan harga pembelian jasa tersebut. Jika sudah selesai Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. 8

12 - F5-Delete e. Rekanan Berfungsi untuk menghapus data yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. Pada rekanan ini berisi tentang daftar rekanan yang ada dalam usaha, yaitu data supplier dan data customer. Jika kita meng-klik link rekanan maka akan muncul tampilan seperti ini: Gambar 3.10 Pada rekanan ini terdapat pilihan Supplier dan Customer. Jadi kita harus memilih salah satu dari keduanya. Pada pengoperasiannya semua sama yang membedakan hanya isinya. Disini saya akan memilih supplier sebagai contoh (untuk yang customer atau langkah-langkah yang dilakukan sama dengan supplier). - Pada form kriteria digunakan sebagai pencarian - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-new Berguna untuk menambahkan data Supplier. Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 3.11 Form Kode diisi dengan kode yang ingin Anda berikan. Nama diisi dengan nama Supplier. Alamat diisi dengan alamat Supplier. Telepon diisi dengan telepon Supplier. Contact diisi dengan contact Supplier. Jika sudah selesai Anda bisa 9

13 menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F5-Delete Berfungsi untuk menghapus data yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. - Print f. Salesman Berfungsi untuk mencetak data supplier atau customer yang ada. Pada salesman ini berisi tentang daftar salesman yang bergabung dalam usaha. Jika kita meng-klik link salesman maka akan muncul tampilan seperti ini: Gambar Pada form kriteria digunakan sebagai pencarian - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-new Berguna untuk menambahkan data salesman. Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : 10

14 Gambar 3.13 Form Kode diisi dengan kode yang ingin Anda berikan. Nama diisi dengan nama salesman. Alamat diisi dengan alamat salesman. Telepon diisi dengan teleponnya. Contact diisi dengan contact Salesman. Jika sudah selesai Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F5-Delete Berfungsi untuk menghapus data yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. - Print Berfungsi untuk mencetak data salesman yang ada. g. Pendapatan dan Biaya Pendapatan dan biaya berfungsi sebagai master rekening. Gambar Pada form yang dilingkari merah digunakan untuk pilihan pendapatan atau biaya. Jika Anda memilih pendapatan, maka daftar yang akan ditampilkan adalah pendapatan. Juga data yang bisa ditambahkan adalah yang berhubungan dengan pendapatan. Begitu juga sebaliknya jika Anda memilih biaya. Pengoperasiannya sama hanya datanya yang berbeda. 11

15 - Pada form kriteria digunakan sebagai pencarian - Refresh Berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut - F2-new Berguna untuk menambahkan data rekening Caranya, klik link F2-New atau tekan F2 pada keyboard Anda kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 3.15 Form Type tidak dapat diubah tergantung pada pendapatan atau biaya yang Anda pilih sebelumnya. Form Jenis dipilih apakah termasuk group, sub atau detail. No rekening diisi berdasarkan data yang ada, jadi Anda tinggal menyesuaikan dengan data yang sudah ada sebelumnya. Nama diisi dengan nama rekeningnya. Jika sudah selesai Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F3-Edit Berfungsi untuk mengedit data pada menu ini. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan diedit kemudian klik link F3-Edit atau bisa menekan F3 pada keyboard Anda maka akan muncul tampilan seperti tampilan F2-New. Jika Anda sudah selesai mengedit maka Anda bisa menyimpannya dengan meng-klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard Anda. Jika ingin keluar, maka Anda bisa mengklik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard Anda. - F5-Delete Berfungsi untuk menghapus data yang ada pada menu tersebut. Caranya pilihlah terlebih dahulu data yang akan dihapus. Kemudian klik link F5-Delete atau tekan F5 pada keyboard. Maka data itu akan terhapus. - Print 4. Aktifitas Berfungsi untuk mencetak data pendapatan atau biaya yang ada. Aktifitas berisi beberapa sub menu seperti pembelian, pembayaran hutang, retur pembelian, saldo hutang, penjualan, pembayaran piutang, retur penjualan, saldo piutang, pemakaian barang (koreksi stok), mutasi kas bank. 12

16 Gambar 4.1 a. Pembelian Pembelian berfungsi untuk menyimpan data pembelian yang dilakukan. Jika kita klik link menu pembelian maka akan muncul tampilan seperti ini : Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pembelian akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - F2-New berfungsi untuk menambahkan data pembelian yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : 13

17 Gambar 4.3 Langkah-langkahnya : Kode Supplier diisi dengan Kode Supplier. Jika tidak hafal maka Anda bisa mencarinya dengan klik icon search itu atau dengan menekan F1 pada keyboard. Maka secara otomatis nama dan alamatnya akan terisi. Form tanggal Anda isi sesuai dengan tanggal pembelian. No. Nota akan terisi secara otomatis dan tanda # akan berubah saat disimpan. Form Type bisa Anda pilih jika Anda membelinya secara Tunai atau Kredit. Apabila Anda membeli secara Tunai maka Anda tidak perlu mengisikan tanggal pada form Jatuh Tempo. Sedangkan jika pembelian dilakukan secara kredit maka Anda perlu mengisi tanggal jatuh tempo pada form Jatuh Tempo. Kode item isilah dengan kode produknya, misal sabun lifebuoy. Anda bisa memilih dengan cara menekan tanda kebawah, maka datanya akan keluar secara otomatis atau dengan tekan F1 untuk mencari data barang yang akan dibeli. Apabila barang yang dibeli belum ada pada daftar barang, maka Anda bisa menambahkannya dengan menekan F2-new. (Langkah-langkah penambahan barang sudah dijelaskan sebelumnya). Untuk Qty kita bisa mengubah berapa jumlah barang yang dibeli. Harga juga bisa diubah sesuai dengan harga pembelian barang tersebut. Diskon bisa kita isi apabila ada diskon pada pembelian. Total akan terisi secara otomatis. Cara Bayar Tunai diisi dengan memilih rekening yang kita gunakan misal kas. Pada keterangan bisa diisi jika memang ada keterangan. Jumlah item dan Qty akan terisi otomatis sesuai dengan data yang Anda inputkan. Sub total akan terisi secara otomatis sesuai dengan total pembelian tersebut. Untuk potongan bisa Anda isi bila memang ada potongan. Jika sudah maka pada Grand Total akan menghitung secara otomatis, dan ditunjukkan berapa nominal yang harus Anda bayarkan. Jika semua sudah terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print, dan jika ingin keluar dari menu pembelian ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. b. Pembayaran Hutang Berfungsi untuk mencatat pembayaran hutang yang dilakukan. 14

18 Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pembayaran hutang akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - F2-New berfungsi untuk menambahkan data pembayaran hutang yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 4.5 Langkah-langkahnya : Kode Supplier diisi dengan Kode Supplier yang mana kita mempunyai hutang kepada mereka. Jika tidak hafal maka Anda bisa mencarinya dengan klik icon search itu atau dengan menekan F1 pada keyboard. Maka secara otomatis nama dan alamatnya akan terisi. Form tanggal isi dengan tanggal Anda membayarkan hutang tersebut. No. Bayar akan terisi secara otomatis. Cara bayar pilihlah rekening mana yang Anda gunakan untuk membayar. No. Beli, Tanggal, dan Sisa secara otomatis akan ikut tampil sesuai dengan supplier yang telah dipilih. Sedangkan untuk Dibayar maka kita harus mengisi nominal hutang yang ingin kita bayarkan. Pada form total akan terisi secara otomatis. Sedangkan pada kolom keterangan isilah keterangan jika ada. 15

19 Jika semua sudah terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan/ memulai dari awal inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print, jika ingin menghapus inputan klik link Delete. Dan jika ingin keluar dari menu pembayaran hutang ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. c. Retur Pembelian Berfungsi untuk mencatat retur pembelian yang terjadi. Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data retur pembelian akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - F2-New berfungsi untuk menambahkan data retur pembelian yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar

20 Langkah-langkahnya : Form type isilah dengan type returnya, tunai atau kredit. No. Beli diisi sesuai Nomor pembelian barang yang akan direturkan. Untuk mencarinya bisa tekan F1 pada keyboard Anda atau tekan icon search. Tanggal beli dan No. Retur akan terisi secara otomatis. Tanggal retur diisi sesuai dengan tanggal retur pembelian tersebut. Begitu juga dengan form supplier, nama dan alamatnya akan terisi otomatis. Cara bayar pilih sesuai rekening yang digunakan. Apabila semua form tersebut sudah terisi maka secara otomatis form-form kode, nama, qty beli dan harga akan terisi. Untuk form Qty retur diisi berapa jumlah barang yang direturkan. Untuk form disc % diisi apabila memang ada diskon untuk retur pebjualan tersebut. Maka kolom sub total retur akan otomatis terisi. Sub total, potongan dan grand total yang terdapat di bagian bawah juga akan otomatis terisi sesuai dengan data yang ada. Form keterangan bisa diisi bila Anda ingin menambahkan keterangan. Jika semua sudah lengkap terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print. Dan jika ingin keluar dari menu penjualan ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. d. Saldo Hutang Berfungsi untuk mencatat/menampilkan semua hutang kita kepada supplier. Gambar Saldo Hutang dibagi menjadi 2, ada kartu hutang dan daftar hutang. Pada gambar terdapat beberapa keterangan yaitu : - No. 1 adalah Kartu Hutang Ketika kita klik kartu hutang maka ada pilihan untuk menampilkan hutang kita secara periodik. Bisa ditampilkan per bulan atau per tahun. Ketika kita preview, disana akan ditampilkan hutang kita per supplier. - No. 2 adalah daftar hutang Daftar hutang berfungsi untuk menampilkan hutang kita kepada supplier. - No. 3 adalah saldo Disitu akan ditampilkan jumlah saldo hutang kita. - No. 4 berfungsi sebagai pencarian. Ketikkan kata kunci terlebih dahulu, kemudian klik icon teropong di sebelahnya. - No. 5 adalah Refresh 17

21 e. Penjualan Berfugsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut. Penjualan berfungsi untuk menyimpan data penjulan yang terjadi dalam usaha. Jika kita klik link menu penjualan maka akan muncul tampilan seperti ini: Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pembelian akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - F2-New berfungsi untuk menambahkan data penjualan yang terjadi. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 4.10 Langkah-langkahnya : Kode Customer diisi dengan Kode Customer. Jika tidak hafal maka Anda bisa mencarinya dengan klik icon search itu atau dengan menekan F1 pada keyboard. Maka secara otomatis nama dan alamatnya akan terisi. Untuk tombol history beli berfungsi 18

22 jika Anda ingin melihat daftar pembelian sebelumnya yang dilakukan oleh customer tersebut. Disini misalkan saya memilih Customer Jual Tunai. Form tanggal Anda isi sesuai dengan tanggal penjualan yang dilakukan. No. Nota akan terisi secara otomatis dan tanda # akan berubah saat disimpan. Form Type bisa Anda pilih jika Anda membelinya secara Tunai atau Kredit. Apabila Anda membeli secara Tunai maka Anda tidak perlu mengisikan tanggal pada form Jatuh Tempo. Sedangkan jika pembelian dilakukan secara kredit maka Anda perlu mengisi tanggal jatuh tempo pada form Jatuh Tempo. Untuk form salesman isi dengan kode salesman yang bersangkutan. Kode item isilah dengan kode produknya, misal sabun lifebuoy. Anda bisa memilih dengan cara menekan tanda kebawah, maka datanya akan keluar secara otomatis atau dengan tekan F1 untuk mencari data barang yang terjual. Pada saat pencarian itu Anda bisa melihat kartu stok dengan klik tombol kartu stok. Untuk Qty kita bisa isi berapa jumlah barang yang dibeli customer. Harga juga bisa diubah sesuai dengan harga penjualan barang tersebut. Diskon bisa kita isi apabila kita memberikan diskon. Total akan terisi secara otomatis. Cara Bayar Tunai diisi dengan memilih rekening yang digunakan pembeli misal kas. Pada keterangan bisa diisi jika memang ada keterangan. Jumlah item dan Qty akan terisi otomatis sesuai dengan data yang Anda inputkan. Sub total akan terisi secara otomatis sesuai dengan total penjualan tersebut. Untuk potongan bisa Anda isi bila memang ada potongan lagi. Jika sudah maka pada Grand Total akan menghitung secara otomatis, dan ditunjukkan berapa nominal yang harus dibayarkan customer. Jika semua sudah terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print, dan jika ingin keluar dari menu pembelian ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. f. Pembayaran Piutang Berfungsi untuk mencatat pembayaran piutang yang terjadi Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pembayaran piutang akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - F2-New berfungsi untuk menambahkan data pembayaran piutang yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : 19

23 Gambar 4.12 Langkah-langkahnya : Kode Customer diisi dengan Kode Customer yang mana mereka mempunyai hutang kepada kita. Jika tidak hafal maka Anda bisa mencarinya dengan klik icon search itu atau dengan menekan F1 pada keyboard. Maka secara otomatis nama dan alamatnya akan terisi. Form tanggal isi dengan tanggal Anda membayarkan hutang tersebut. No. Bukti akan terisi secara otomatis. Cara bayar pilihlah rekening mana yang Anda gunakan untuk membayar. No. Jual, Tanggal, dan Sisa secara otomatis akan ikut tampil sesuai dengan supplier yang telah dipilih. Sedangkan untuk Dibayar maka kita harus mengisi nominal hutang yang dibayarkan customer. Pada form total akan terisi secara otomatis. Sedangkan pada kolom keterangan isilah keterangan jika ada. Jika semua sudah terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12-Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan/ memulai dari awal inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print, jika ingin menghapus inputan klik link Delete. Dan jika ingin keluar dari menu pembayaran piutang ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. g. Retur Penjualan Berfungsi untuk mencatat retur penjualan yang terjadi. 20

24 Gambar Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data retur penjualan akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - F2-New berfungsi untuk menambahkan data retur penjualan yang terjadi. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 4.14 Langkah-langkahnya : Form type isilah dengan type returnya, tunai atau kredit. No. Jual diisi sesuai Nomor penjualan barang yang direturkan. Untuk mencarinya bisa tekan F1 pada keyboard Anda atau tekan icon search. Tanggal Jual dan No. Retur akan terisi secara otomatis. Tanggal retur diisi sesuai dengan tanggal retur pembelian tersebut. Begitu juga dengan form customer, nama dan alamatnya akan terisi otomatis. Cara bayar pilih sesuai rekening yang digunakan. Apabila semua form tersebut sudah terisi maka secara otomatis form-form kode, nama, qty dan harga akan terisi. Untuk form Qty retur diisi berapa jumlah barang yang direturkan. Untuk form disc % diisi apabila memang ada diskon untuk retur pebjualan tersebut. Maka kolom total retur akan otomatis terisi. Sub total, potongan PPn, grand total, dan form salesman yang terdapat di bagian bawah juga akan otomatis terisi sesuai dengan data yang sudah diinput. Form keterangan bisa diisi bila Anda ingin menambahkan keterangan. Jika semua sudah lengkap terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print. Dan jika ingin keluar dari menu penjualan ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. h. Saldo Piutang Berfungsi untuk mencatat/menampilkan semua hutang customer ataupun salesman kepada kita 21

25 Gambar Saldo Hutang dibagi menjadi 2, ada kartu piutang dan daftar piutang. Pada gambar terdapat beberapa keterangan yaitu : - No. 1 berfungsi sebagai pencarian. Ketikkan kata kunci terlebih dahulu, kemudian klik icon teropong di sebelahnya. - No. 2 adalah Refresh Berfugsi untuk merefresh tampilan pada menu tersebut. - No. 3 adalah Kartu Piutang Ketika kita klik kartu piutang maka ada pilihan untuk menampilkan piutang kita secara periodik. Bisa ditampilkan per bulan atau per tahun. Ketika kita preview, disana akan ditampilkan hutang per customer/salesman kepada kita. - No. 4 adalah daftar hutang Daftar hutang berfungsi untuk menampilkan hutang customer/salesman. - No. 5 berfungsi untuk memilih saldo piutang yang ditampilkan. Customer atau salesman. - No. 6 berfungsi untuk memilih saldo yang ditampilkan semua atau yang lebih dari 0 i. Pemakaian Barang (Koreksi Stok) Pemakaian Barang (Koreksi Stok) berfungsi untuk mengkoreksi stok yang ada dalam usaha. Antara stok secara fisik maupun dengan data yang ada. Gambar

26 - Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pemakaian bahan akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - Print berfungsi untuk mencetak data yang ada pada menu - F2-New berfungsi untuk menambahkan data koreksi stok yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 4.17 Pilih tanggal kapan Anda ingin melakukan koreksi stok. Untuk rekening pilih rekening yang sesuai dengan menekan tombol di sebelahnya. (disarankan untuk tidak mengubah rekening). Kemudian klik stok opname dan akan muncul semua data stoknya. Jika sudah klik tombol save. Untuk mengulangi klik clear. Dan apabila ingin keluar yaitu esc-exit. j. Mutasi Kas-Bank Mutasi Kas-Bank berfungsi selayaknya jurnal umum. Gambar

27 - Kriteria berfungsi sebagai pencarian, ketikkan kata kunci kemudian klik icon teropong - Refresh berfungsi untuk merefresh tampilan pada menu ini - Di bagian bawah terdapat pilihan untuk menampilkan data, jika Anda klik semua maka semua data pemakaian bahan akan ditampilkan, sedangkan bila memilih tanggal Anda harus memasukkan periode tanggalnya. - F3-Edit berfungsi untuk mengedit data yang dimana nanti tampilannya nanti akan seperti F2-New dan langkah-langkah yang dikerjakan juga sama - Delete berfungsi untuk menghapus data yang diseleksi - F2-New berfungsi untuk menambahkan data koreksi stok yang dilakukan. Klik linknya kemudian akan muncul tampilan seperti berikut : Tanggal diisi sesuai tanggal mutasi kas-bank yang dilakukan dalam usaha. Misalkan yang akan dijurnal adalah pembelian ATK kantor. Jadi di Kas Bank-1 diisi dengan KAS dan Kas Bank-2 diisi dengan PENDAPATAN DAN BIAYA. Untuk keterangannya bisa dituliskan biaya ATK Kantor. No. Bukti akan terisi secara otomatis. Sedangkan jenisnya adalah kas keluar, karena transaksinya adalah pengeluaran untuk membeli ATK kantor. Untuk mengisi kode, tekan F1 agar kita bisa mencari kode yang dibutuhkan. Maka nomer rekening akan terisi secara otomatis. Kemudian untuk Jumlah kita isi berapa nominal yang dikeluarkan untuk membeli ATK tersebut. Jika semua sudah lengkap terisi maka Anda bisa menyimpan dengan cara klik link F12- Save atau dengan menekan F12 pada keyboard. Jika Anda ingin menghapus inputan tersebut maka bisa klik link F9-Clear atau dengan menekan F9 pada keyboard. Untuk mencetak data itu Anda klik link Print. Dan jika ingin keluar dari menu penjualan ini bisa klik link Esc-Exit atau dengan menekan Esc pada keyboard. 5. Laporan Laporan berfungsi untuk menampilkan semua laporan aktifitas yang terjadi dalam sebuah usaha. Seperti Pembelian, Penjualan, Persediaan, Pemakaian Bahan, Mutasi Kas-bank dan Rugi Laba. 24

28 Gambar 5.1 a. Pembelian Berfungsi untuk menampilkan laporan pembelian. Gambar 5.2 Untuk menampilkan laporan pembelian, pilihlah salah satu diantara beberapa option laporan yang ada dengan cara, klik lingkaran kecil disamping namanya. Untuk periode tanggal isikan terlebih dahulu tanggal berapa sampai tanggal berapa yang ingin Anda lihat. Untuk Supplier kosongkan saja untuk menampilkan semua supplier. Jika ingin melihat salah satu supplier bisa diketikkan nama supplier kemudian klik link preview maka akan ditampilkan laporannya. Exit untuk keluar dari Laporan pembelian. b. Penjualan Berfungsi untuk menampilkan laporan penjualan. Gambar

29 Untuk menampilkan laporan penjualan, pilihlah salah satu diantara beberapa option laporan yang ada dengan klik lingkaran kecil disamping namanya. Jika Anda memilih Laporan Rekap Penjualan Barang maka harus memilih lagi option yang ada di sampingnya, semua ditampilkan, stok saja, atau yang non-stok. Untuk periode tanggal isikan terlebih dahulu tanggal berapa sampai tanggal berapa yang ingin Anda lihat. Kemudian klik link preview maka akan ditampilkan laporannya. Exit digunakan untuk keluar dari Laporan penjualan. c. Persediaan Berfungsi untuk menampilkan laporan persediaan Gambar 5.4 Pilih kelompoknya terlebih dahulu, maka nama kelompok otomatis terisi. Untuk menampilkan laporan persediaan, pilihlah salah satu diantara beberapa option yang ada dengan klik lingkaran kecil disamping namanya. Kemudian pilih status barang yang akan ditampilkan. Jika sudah klik preview untuk melihat laporan persediaannya. Exit untuk keluar dari Laporan persediaan barang. Pada bagian bawah pojok terdapat icon link untuk F1-Help. Jadi jika Anda ingin melihat petunjuk maka klik saja icon tersebut. d. Pemakaian Bahan Berfungsi untuk mengkoreksi stok yang ada dalam usaha. Antara stok secara fisik maupun dengan data yang ada. (Langkah-langkah yang harus dikerjakan sudah dijelaskan sebelumnya pada menu Aktifitas-Pemakaian Barang) e. Mutasi Kas-Bank Mutasi Kas-Bank berfungsi untuk menampilkan laporan mengenai data-data akuntansi. Jika kita klik link nya, maka akan muncul tampilan seperti berikut : Gambar 5.5 Pilih jenis laporan yang ingin dilihat terlebih dahulu, Kas-Bank atau Biaya dan Pendapatan. Kemudian untuk form Kas-Bank pilihlah rekeningnya. Maka form rekening akan terisi otomatis. Isikan juga periode tanggal yang ingin dilihat, mulai tanggal berapa sampai dengan tanggal berapa. Jika sudah klik Preview atau tekan F12 maka data yang ingin dilihat akan ditampilkan, untuk mengulangi dari awal bisa tekan tombol Clear. Kemudian jika ingin keluar tekan tombol Esc-Exit. 26

30 f. Laba Rugi Berfungsi untuk melihat laporan Laba-Rugi. Baik itu Laba Rugi Bersih maupun Detail Laba Rugi Penjualan. Jika Anda klik tombolnya, maka akan keluar seperti ini: 6. Kasir Pilih terlebih dahulu apa yang ingin Anda lihat, Laba Rugi Bersih atau Detail Laba Rugi Penjualan. Kemudian masukkan periode tanggalnya. Tanggal berapa sampai tanggal berapa. Jika sudah klik tombol F12-Preview maka laporan akan ditampilkan. Apabila Anda ingin keluar klik tombol Esc-Exit. Berfungsi sebagai aplikasi untuk kasir. Gambar 6.1 Untuk menginput data pembelian dalam kasir caranya sebagai berikut : - Masukkan kode barang telebih dahulu (kode bisa langsung diketikkan atau dengan tekan F1 untuk mencari. Jika ada alat scanner maka barcode pada barang bisa terdeteksi otomatis), maka nama akan otomatis terisi. - Masukkan jumlah barangnya di kolom Qty, kemudian tekan enter maka harga dan total akan terisi otomatis. - Jika semua barang yang telah dibeli sudah dimasukkan, Anda harus menekan enter di keyboard atau tekan tombol F12-Save atau bisa juga dengan menekan F12 di keyboard maka akan muncul tampilan seperti berikut : 27

31 Gambar 9.11 Apabila ada potongan,masukkan nominalnya di kolom potongan. Untuk kolom tunai masukkan jumlah uang yang dibayarkan oleh customer. Maka kolom kembali akan terisi otomatis kemudian tekan enter atau tekan tombol F12-Save Esc-Batal untuk melanjutkan. Maka akan tampil seperti berikut : 7. Logout Tekan enter untuk melanjutkan, dan transaksi sudah tersimpan. Logout berfungsi apabila Anda ingin keluar dari aplikasi dan mulai login dari awal. Sedangkan apabila Anda pilih menu keluar maka Anda akan keluar dari aplikasi AlatKasir. Gambar

32 Contact Info Herdian Ferdianto B305AA Joko Siswanto ADF2D Thank You 29

Manajemen Aplikasi Menu Start 1: Logout... 2: Manajemen User... 3: Profile... 4: Cek Update... 5: Registrasi Software... 6: Bantuan... 7: Exit...

Manajemen Aplikasi Menu Start 1: Logout... 2: Manajemen User... 3: Profile... 4: Cek Update... 5: Registrasi Software... 6: Bantuan... 7: Exit... jjj ALATKASIR Alatkasir adalah solusi terpadu untuk bisnis Anda, kami menyediakan software dan hardware yang handal dan berkualitas untuk bisnis ritel / jasa yang anda miliki. Mulai dari software yang
