I. PROSES INSTALASI APLIKASI PIN PPSPM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. PROSES INSTALASI APLIKASI PIN PPSPM"

Transkripsi

1 I. PROSES INSTALASI APLIKASI PIN PPSPM Setup Aplikasi Injeksi PIN PPSPM terdiri dari satu paket installer dengan nama file setuppinppspm.exe Untuk menginstal aplikasi ini cukup dobel klik pada file installer tersebut. Lihat gambar berikut: Apabila berjalan dengan normal maka akan tampak seperti gambar berikut, selanjutnya klik Next. Lanjutkan proses tanpa membubuhkan tanda centang pada kotak "Don't create a Start Menu folder", selanjutnya klik Next. Created By Allan MS KPPN Gorontalo 1

2 Silahkan membubuhkan tanda centang pada kotak "Create a dekstop icon", selanjutnya klik Next. Setelah semuanya siap, lanjutkan dengan klik Install. Created By Allan MS KPPN Gorontalo 2

3 Proses instalasi yang sedang berjalan akan tampak seperti gambar berikut. Created By Allan MS KPPN Gorontalo 3

4 Apabila proses instal berhasil, akan tampak seperti gambar berikut. Klik Finish. Jika tampilan sudah seperti diatas, maka anda telah berhasil menginstall Aplikasi PIN PPSPM (Tanda Tangan Elektronik) dan akan terbentuk di layar desktop anda dengan icon seperti gambar berikut : Created By Allan MS KPPN Gorontalo 4

5 II. REGISTRASI APLIKASI PINPPSPM 1. Silahkan anda membuka aplikasi dengan mengklik dua kali icon Aplikasi PINPPSPM, maka akan muncul gambar sebagai berikut : Gambar diatas menunjukkan bahwa anda belum meregistrasi aplikasi, sehingga perlu meregistrasi aplikasi anda dengan cara : 1. Mengisi formulir registrasi yang bisa diambil pada Costumer Service KPPN Gorontalo atau mengunduh/mendownload pada situs > menu pengumuman > Formulir Registrasi PINPPSPM 2012 (new) 2. Mengembalikan Formulir tersebut ke Costumer Service KPPN Gorontalo 3. Silahkan tunggu sampai anda menerima pesan / SMS dari Nomor : Nomor tersebut merupakan nomor SMS Gateway KPPN Gorontalo yang berisi 2 (dua) pesan, yaitu : 1. Register Aplikasi Inject PPSPM untuk nip...(sesuai NIP PPSPM) adalah (berisi kode angka dan huruf 24 digit) contoh : 5E16A153EC25CE7C1998A85E 2. Terima Kasih telah mendaftar PINPPSPM. PIN AWAL anda.(berisi kode angka 5 digit dan 1 digit terakhir berisi huruf ) contoh : 26712W Created By Allan MS KPPN Gorontalo 5

6 2. Setelah menerima SMS tersebut diatas, maka selanjutnya anda telah dapat meregistrasi Aplikasi PINPPSPM anda dengan cara : Membuka aplikasi dengan mendouble klik / klik dua kali pada icon aplikasi sehingga, muncul gambar seperti berikut Selanjutnya anda klik OK, dan muncul gambar berikut : Cara pengisiannya : Nama PPSPM : (diisi nama PPSPM sesuai formulir yang diajukan ke KPPN dengan huruf besar) NIP / NRP : (diisi NIP / NRP PPSPM sesuai formulir yang diajukan ke KPPN) Nomor HP : (diisi nomor HP PPSPM sesuai formulir yang diajukan ke KPPN) Kode Lisensi : (diisi sesuai kode pada SMS pertama yang diterima dan terdiri dari 24 digit ) Created By Allan MS KPPN Gorontalo 6

7 Setelah diisi semua silahkan klik Enter License akan muncul peringatan registrasi berhasil Maka anda telah berhasil melakukan proses Registrasi Aplikasi PINPPSPM, selanjutnya silahkan anda melakukan aktifasi PIN PPSPM Created By Allan MS KPPN Gorontalo 7

8 III. AKTIFASI PIN PPSPM Untuk mengaktifkan PIN PPSPM anda, silahkan anda melakukan proses ENCODE PIN terlebih dahulu dengan catatan : (PIN awal yang diterima melalui SMS tidak dapat digunakan untuk menginjeksi ADK SPM, sehingga anda harus merubahnya menjadi 6 Digit angka/tdk ada lagi huruf di digit terakhir) Dengan cara : 1. Lakukan Encode PIN baru anda (pin baru berisi 6 digit angka) 2. Pada kotak PIN diisi PIN baru anda sesuai kode yang anda inginkan dengan menggunakan angka (tanpa huruf) dan pada kotak Retype silahkan ulangi PIN yang baru anda isi tadi, kemudian lakukan ENCODE untuk mendapatkan PIN ENCODE (berisi 1 huruf dan 5 angka) 3. PIN hasil encode di atas adalah PIN BARU anda yang akan di pakai nantinya dalam proses aktifasi PIN ke KPPN melalui sarana SMS 4. Langkah selanjutnya adalah melakukan proses aktifasi PIN PPSPM anda Aktifasi PIN PPSPM dilakukan dengan 2 (dua) cara, yaitu : a. Secara Manual dengan datang langsung ke Costumer Service KPPN, atau b. Melalui Sarana SMS, dengan cara : - Ketik SMS dengan format :AKTIFPIN# pinawal# pinbaru Kirim ke nomor SMS Gateway KPPN Gorontalo ( ) pinbaru (berisi nomor PIN hasil encode yang baru saja anda lakukan) pinawal (berisi nomor PIN awal yang ada terima melalui SMS pertama kali setelah anda mengembalikan formulir pendaftaran) Created By Allan MS KPPN Gorontalo 8

9 - Tunggu beberapa menit, jika proses berhasil anda akan menerima balasan AKTIVASI BERHASIL - Tunggu beberapa menit, jika proses gagal anda akan menerima balasan AKTIVASI GAGAL (silahkan di cek kembali format SMS dan juga angka dan huruf sebagai PIN AWAL dan PIN BARU) Created By Allan MS KPPN Gorontalo 9

10 IV. MENGINJEKSI ADK SPM YANG AKAN DI TRANSFER KE KPPN Sebelum ADK SPM di antar ke KPPN satker wajib melakukan Injeksi tandatangan elektronik ke dalam ADK SPM yang mau di sampaikan ke KPPN, prosesnya yaitu : Pilih tab menu PPSPM dan klik menu item Enter Pin. Setelah di klik, akan terbuka form Entry Pin. Tahapan-tahapan yang harus dilakukan oleh PPSPM untuk memasukkan PIN PPSPM ke ADK SPM adalah sebagai berikut: 1. Ambil ADK SPM yang akan dimasukkan PIN dengan cara klik tombol ADK SPM. Apabila ADK berhasil dibaca, akan tampak seperti gambar di atas. 2. Lakukan pengecekan kesesuaian antara hardcopy dengan ADK SPM dengan cara memasukkan kode barcode yang tercetak pada hardcopy SPM. Kesesuaian antara hardcopy dengan ADK SPM dapat dilihat pada grid kolom valid. Tanda berarti sesuai, sedangkan tanda berarti terdapat ketidaksesuaian atau belum dilakukan validasi. 3. Masukkan PIN apabila semua SPM sudah divalidasi dan valid dengan cara klik tombol Inject PIN. Inject PIN tidak bisa dilakukan apabila masih terdapat SPM yang belum divalidasi atau tidak valid. 4. Masukkan PIN PPSPM pada form yang muncul setelah klik tombol inject PIN. Catatan: PIN terdiri dari 6 digit angka tanpa huruf yang telah anda aktifasikan tadi Created By Allan MS KPPN Gorontalo 10

11 Klik Inject untuk memasukkan PIN, klik Batal untuk membatalkan. 5. Tambahan: untuk melakukan tayang atau cetak SPM dapat dilakukan dengan cara dobel klik nomor SPM yang akan ditayang atau cetak pada grid. Created By Allan MS KPPN Gorontalo 11

12 V. MERUBAH DAN MENGECEK STATUS PIN PPSPM MELALUI SARANA SMS Perubahan PIN PPSPM dilakukan dengan mengirimkan SMS dengan format yang sudah ditentukan ke nomor SMS Gateway KPPN. Ilustrasi sebagai berikut: Tentukan PIN baru (6 digit angka) yang diinginkan. Lakukan encode PIN baru tersebut dengan menggunakan Aplikasi Injeksi PIN PPSPM. Dari proses encode akan dihasilkan PIN Encode (1 huruf + 5 angka). Lakukan encode PIN lama tersebut dengan menggunakan Aplikasi Injeksi PIN PPSPM. Dari proses encode akan dihasilkan PIN Encode (1 huruf + 5 angka). Kirim SMS ke nomor SMS Gateway KPPN dengan format UBAHPIN# pinlama# pinbaru (pinlama dan pinbaru adalah pin hasil encode) Jika proses perubahan PIN berhasil, SMS Gateway KPPN akan mengirimkan SMS balasan "PERUBAHAN PIN BERHASIL". Jika proses perubahan PIN gagal, SMS Gateway KPPN akan mengirimkan SMS balasan "PERUBAHAN PIN GAGAL". Contoh: PIN PPSPM yang akan diubah misalnya (disebut pin lama). Lakukan Encode PIN lama dengan menggunakan Aplikasi PIN PPSPM, hasil encode PIN misalnya J Kemudian PPSPM menginginkan PIN baru yang akan digunakan selanjutnya adalah (disebut pin baru). Lakukan Encode PIN baru dengan menggunakan Aplikasi PIN PPSPM, hasil encode PIN misalnya J Kirim SMS ke nomor SMS Gateway KPPN, UBAHPIN#J35412#J82729 Konfirmasi / Mengecek status PIN PPSPM dilakukan untuk mengecek kebenaran PIN PPSPM. Konfirmasi PIN PPSPM dilakukan dengan mengirimkan SMS dengan format yang sudah ditentukan ke nomor SMS Gateway KPPN. Ilustrasi sebagai berikut: Tentukan PIN baru (6 digit angka) yang digunakan saat ini. Lakukan encode PIN tersebut dengan menggunakan Aplikasi Injeksi PIN PPSPM. Dari proses encode akan dihasilkan PIN Encode (1 huruf + 5 angka). Kirim SMS ke nomor SMS Gateway KPPN Gorontalo dengan format KONFIRMASIPIN# pinppspm (pinppspm adalah pin hasil dari encode) Created By Allan MS KPPN Gorontalo 12

13 Jika PIN yang dikonfirmasikan benar, SMS Gateway KPPN akan mengirimkan SMS balasan "PIN AKTIF". Jika PIN yang dikonfirmasikan salah, SMS Gateway KPPN akan mengirimkan SMS balasan "PIN TIDAK AKTIF". Contoh: PIN PPSPM yang akan akan dikonfirmasikan misalnya Lakukan Encode PIN lama dengan menggunakan Aplikasi PIN PPSPM, hasil encode PIN misalnya J Kirim SMS ke nomor SMS Gateway KPPN Gorontalo, KONFIRMASIPIN#J35412 Note: PIN PPSPM, terdiri atas 6 (enam) angka. PIN hasil Encode, terdiri atas 1 (satu) huruf + 5 (lima) angka. Created By Allan MS KPPN Gorontalo 13

PETUNJUK MANUAL APLIKASI KONFORMASI SATKER. Petunjuk Instalasi dan Penggunaan Aplikasi Konfirmasi KPPN

PETUNJUK MANUAL APLIKASI KONFORMASI SATKER. Petunjuk Instalasi dan Penggunaan Aplikasi Konfirmasi KPPN PETUNJUK MANUAL APLIKASI KONFORMASI SATKER Petunjuk Instalasi dan Penggunaan Aplikasi Konfirmasi KPPN 1. Double Klik file konfirmasibetha.exe hingga muncul tampilan sebagai berikut 2. Klik tombol install,
