PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMUNIKASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. BANYUMAS DENPASAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMUNIKASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. BANYUMAS DENPASAR"

Transkripsi

1 PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMUNIKASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. BANYUMAS DENPASAR Oleh : NI PUTU SRI JULIAWATI NIM : PROGRAM EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2008 i

2 PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KOMUNIKASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. BANYUMAS DENPASAR Oleh : NI PUTU SRI JULIAWATI NIM : Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan Memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Udayan Denpasar 2008 ii

3 Skripsi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji pada tanggal 24 Desember 2008 Tim Penguji Tanda Tangan 1. Anak Agung Ayu Sriathi, SE., MM. 2. Dr. Gde Adnyana Sudibya, SE., Ak.,M.Kes. 3. Dr. Made Suyana Utama, SE., MS. Mengetahui, Ketua Jurusan Manajemen Pembimbing Prof. Dr. I Made Wardana, SE., MP. Anak Agung Ayu Sriathi, SE., MM NIP NIP iii

4 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rakhmat- Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengaruh Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, dan Komunikasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan pada PT. Banyumas Denpasar dengan tepat waktu. Dalam penyusunan ini, penulis memperoleh bantuan petunjuk dan bimbingan serta dorongan dari berbagai pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini dengan setulus hati penulis mengucapkan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada Yth. : 1. Bapak Prof. Dr. I Wayan Ramantha, SE.,MM.,Ak, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. 2. Bapak Dr. Nyoman Mahaendra Yasa, SE.,MSi., selaku Pembantu Dekan I Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. 3. Bapak Prof. Dr. I Made Wardana, SE., MP, selaku Ketua Jurusan Manajemen dan Bapak Drs. I Komang Ardana, MM., selaku Sekretaris Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. 4. Bapak Dr. Made Suyana Utama, SE., MS, selaku Ketua Program Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. 5. Bapak Drs. I Gusti Bagus Indrajaya, MSi., selaku Pembantu Ketua Program Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. iv

5 6. Bapak Dr. Gde Adnyana Sudibya, SE., Ak., M.Kes. selaku Pembimbing Akademis. 7. Ibu Anak Agung Ayu Sriathi, SE., MM., selaku dosen pembimbing atas waktu, bimbingan, masukan, serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 8. Bapak I Wayan Asyawan, selaku Direktur dan Bapak Agus Satria Pramudana, ST., M.Com., selaku Asisten Direktur PT. Banyumas Denpasar. 9. Seluruh karyawan PT. Banyumas Denpasar yang telah memberikan petunjuk, dorongan, dan kerjasama yang baik kepada penulis dalam penyelesaian skripsi ini. 10. Keluarga terkasih (ibu Nyoman Poni, bapak Made Wenten, adek Devi, adek Omang) yang tanpa lelah memberi dukungan, semangat, dan doa. 11. Agus Indra Widiastara, ST., terima kasih atas kesabaran, pengertian, dan kasihnya sampai detik ini. 12. Sahabat-sahabat tersayang dan teman-teman angkatan 2004 yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terima kasih atas bantuannya. Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna, karena keterbatasan kemampuan yang dimiliki serta pengalaman yang kurang. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun demi penyempurnaan skripsi ini. Akhirnya, penulis mengharapkan semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi yang berkepentingan. v

6 Denpasar, Desember 2008 Penulis Judul : Pengaruh Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, dan Komunikasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan pada PT. Banyumas Denpasar. Nama : Ni Putu Sri Juliawati NIM : ABSTRAK Semangat kerja memiliki arti yang sangat penting bagi kelangsungan hidup perusahaan. Semangat kerja merupakan sikap mental individu atau kelompok yang menunjukkan kegairahan untuk melaksanakan pekerjaannya, yang tercermin dari adanya minat dan dorongan terhadap pekerjaan yang dilakukan sehingga tugas dapat selesai tepat waktu dengan kesalahan yang kecil. Semangat kerja yang tinggi dapat menimbulkan tingginya rasa peduli karyawan terhadap pencapaian tujuan perusahaan. Begitu pula pada PT. Banyumas Denpasar persentase tingkat absensi karyawan diatas 3 persen. Ini menunjukkan rendahnya semangat kerja karyawan. Kebijakan perusahaan berkaitan dengan budaya organisasi mengalami hambatan karena kurangnya proses sosialisasi, lingkungan kerja yang kurang nyaman, serta proses komunikasi yang belum cukup baik, diduga mempengaruhi semangat kerja karyawan PT. Banyumas Denpasar Melihat indikasi tersebut dilakukan penelitian untuk mengetahui apakah variabel budaya organisasi, lingkungan kerja, dan komunikasi secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap semangat kerja karyawan, serta untuk mengetahui variabel manakah yang berpengaruh dominan terhadap semangat kerja karyawan PT. Banyumas. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dokumentasi, wawancara, dan kuisioner dimana seluruh karyawan PT. Banyumas Denpasar yang berjumlah 48 orang digunakan sebagai responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda, t-test, uji f-test dan Standardized coeffcients beta dengan menggunakan bantuan program Statistical Package for Social Science (SPSS). Berdasarkan analisis didapatkan bahwa variabel budaya organisasi, lingkungan kerja, dan komunikasi baik secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap semangat kerja dan diketahui pula bahwa komunikasi memiliki pengaruh dominan terhadap motivasi kerja karyawan PT. Banyumas. Untuk dapat meningkatkan semangat kerja karyawan perlu disarankan agar pihak manajemen PT. Banyumas lebih memperhatikan usaha karyawan untuk menyesuaikan diri dalam perusahaan, lebih memperhatikan keamanan bagi karyawan dalam melaksanakan pekerjaan, dan diharapkan lebih memperhatikan komunikasi antara karyawan yang berbeda bagian. vi

7 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii v vi viii ix x BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Tujuan dan Kegunaan Penelitian Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Sistematika Penyajian... 9 BAB II TINJAUAN TEORITIS 2.1 Pengertian Semangat Kerja Pentingnya Semangat Kerja Faktor-faktor yang Mempengaruhi Semangat Kerja Karyawan Indikator Untuk Mengukur Semangat Kerja Karyawan Indikasi Turunnya atau Rendahnya Semangat Kerja Pengertian Budaya Organisasi Faktor-faktor Dasar Budaya Organisasi Fungsi dan Peran Budaya Organisasi Tolak Ukur Budaya Organisasi Menciptakan dan Mempertahankan Budaya Organisasi Pengertian Lingkungan Kerja Arti Penting Lingkungan Kerja Faktor-faktor yang Mempengaruhi Lingkungan Kerja Pengertian Komunikasi Bentuk dan Jenis Komunikasi Fungsi Komunikasi Unsur-unsur Komunikasi Manfaat Komunikasi Halangan dan Hambatan Proses Komunikasi Cara Mengatasi Halangan dan Hambatan Komunikasi vii

8 2.5 Pengaruh Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, dan Komunikasi Terhadap Semanagt kerja Karyawan Pembahasan Hasil Penelitian Sebelumnya Rumusan Hipotesis BAB BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Lokasi Penelitian Obyek Penelitian Identifikasi Variabel Definisi Operasional Variabel Jenis dan Sumber Data Jenis Data Sumber Data Metode Penentuan Sampel Metode Pengumpulan Data Pengujian Instrumen Teknik Analisis Data IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN 4.1 Gambaran Umum Daerah Penelitian Sejarah Singkat PT. Banyumas Visi, Misi, Slogan PT. Banyumas Struktur Organisasi dan Deskripsi Pekerjaan Pembahasan Hasil Penelitian Karakteristik responden Deskripsi Variabel Uji Validitas dan Reliabilitas Analisis Regresi Linear Berganda Uji Asumsi Klasik Analisis Koefisien Determinasi Berganda Analisis Koefisien Regresi BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

9 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1.1 Tingkat Absensi karyawan PT. Banyumas Jenis Pertemuan Formal pada PT. Banyumas Distribusi Responden Menurut Umur Tahun Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin Tahun Distribusi Responden Menurut Tungkat Pendidikan Tahun Gambaran Umum Budaya Organisasi (X1) Karyawan PT. Banyumas Denpasar Gambaran Umum Lingkungan Kerja (X2) Karyawan PT. Banyumas Denpasar Gambaran Umum Komunikasi (X3) Karyawan PT. Banyumas Denpasar Distribusi Semangat Kerja (Y) Karyawan PT. Banyumas Hasil Uji Validitas Instrumen Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Hasil Uji Multikolinearitas Hasil Analisis Regresi Linear Berganda Hasil Uji t hitung Koefisien Beta yang Distandarisasi ix

10 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 3.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji F Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji t Struktur Organisasi PT. Banyumas Grafik Uji Normalitas Grafik Uji Heterokedastisitas Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji F Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji t X Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji t X Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho dengan Uji t X x

11 DAFTAR LAMPIRAN No. Lampiran 1. Kuisioner Pengaruh Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, dan Komunikasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan PT. Banyumas Denpasar. 2. Output Data Ordinal dan Interval 3. Output Program SPSS Untuk Karakteristik Responden. 4. Output Program SPSS Untuk Validitas dan Reliabilitas Instrumen. 5. Output Program SPSS Untuk Uji Asumsi Klasik. 6. Output Program SPSS Untuk Regression. 7. Daftar Tabel F 8. Daftar Tabel t xi

PENGARUH KOMUNIKASI, PENEMPATAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KONFLIK KARYAWAN PADA CV. SARI SEDANA GIANYAR

PENGARUH KOMUNIKASI, PENEMPATAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KONFLIK KARYAWAN PADA CV. SARI SEDANA GIANYAR PENGARUH KOMUNIKASI, PENEMPATAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KONFLIK KARYAWAN PADA CV. SARI SEDANA GIANYAR Oleh: I. B. WAHYUDI ARDANA PUTRA NIM : 0415251031 PROGRAM EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS UDAYANA
