Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM)"

Transkripsi

1 Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM) Grant Program Manager For Community-Based Natural Resources Management Grant Lot GPM1: Sumatra & Kalimantan

2 Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM) Grant Program Manager For Community-Based Natural Resources Management Grant Lot GPM1: Sumatra & Kalimantan

3 APA HIBAH PSDABM? Hibah PSDABM (Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Masyarakat) adalah program untuk mendukung inisiatif-inisiatif dan investasi-investasi yang meningkatkan pengelolaan sumber daya alam di tingkat masyarakat yang dapat meningkatkan produktivitas rumah tangga dan usaha kecil, sebagai bagian dari pembangunan ekonomi lokal.

4 APA HIBAH PSDABM? Hibah PSDABM diharapkan akan mendukung dan melengkapi investasi-investasi yang lebih besar yang didanai pada jendela Fasilitas GP lainnya, khususnya investasi-investasi di bidang energi terbarukan. Jendela-2 Program Hibah PSDABM akan membahas bidang-bidang masalah tertentu, dengan mendukung dan mengintervensi Proyek GP.

5 Uraian Logika Proyek GP Terkait Program Hibah PSDABM Pernyataan Masalah Sasaran - Degradasi lingkungan dan penggunaan lahan yang buruk telah mengancam pertumbuhan ekonomi dan mengakibatkan emisi gas rumah kaca yang tinggi. - Sebagian besar masyarakat, di pedesaan, mengalami kekurangan energy penerangan/listrik dan sebagian dari mereka menggunakan sumber energi yang tidak berkelanjutan. - Terdapat persoalan/konflik penggunaan lahan antara masyarakat dan investor, terutama yang berkaitan dengan pengelolaan sumberdaya alam dan tata batas desa. - Adanya kekurangan kapasitas dari lembaga keuangan untuk mengevaluasi energi terbarukan dan investasi pertumbuhan yang ramah lingkungan (hijau) lainnya. - Tidak dimanfaatkannya potensi kegiatan ekonomi yang menghasilkan pendapatan tinggi tetapi berdampak pada produksi karbon yang rendah. Pengentasan kemiskinan melalui pertumbuhan ekonomi rendah karbon. Tujuan 1. meningkatkan produktivitas dan mengurangi ketergantungan pada bahan bakar fosil dengan memperluas energi terbarukan; dan 2. meningkatkan produktivitas dan menurunkan emisi gas rumah kaca berbasis lahan dengan meningkatkan praktik penggunaan lahan dan pengelolaan sumber daya alam.

6 Uraian Logika Proyek GP Terkait Program Hibah PSDABM Hasil terkait dengan Program Hibah PSDABM 1. Peningkatan kapasitas lokal untuk memanfaatkan sumber daya alam secara lebih produktif, inklusif dan berkelanjutan; 2. Jaminan dan peningkatan aset untuk mata pencaharian yang berkelanjutan; 3. Perbaikan lingkungan yang kondusif di tingkat bentang alam bagi masyarakat untuk menjamin kebutuhan ekonomi, sosial dan lingkungan; 4. Peningkatan dan perbaikan praktik rendah karbon kalangan bisnis dan masyarakat untuk pengelolaan/konservasi sumber daya alam, pertanian, dan praktik penggunaan lahan lain yang menyertakan perempuan dan kelompok rentan, serta mencegah perpindahan; 5. Peningkatan kesempatan dan dukungan bagi usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk mendapatkan nilai tambah yang lebih besar dari kehutanan, pertanian dan praktikpraktik penggunaan lahan lainnya; 6. Peningkatan kapasitas dan akses perempuan dan organisasi perempuan untuk memperoleh manfaat ekonomi dari pengelolaan sumberdaya alam berbasis masyarakat; 7. Peningkatan ketersediaan energi terbarukan yang stabil dan berkelanjutan (termasuk listrik di masyarakat terpencil); 8. Peningkatan pengetahuan lokal dan kapasitas operasional untuk mengoperasikan dan mengelola pembangkit listrik (kurang dari 200 KW); 9. Peningkatan pengetahuan lokal tentang cara menggunakan tenaga listrik baru secara produktif; 10. Peningkatan insentif bagi masyarakat untuk memprioritaskan keberlanjutan atas kebutuhan jangka pendek dan kerentanan; 11. Peningkatan keterlibatan masyarakat dalam pembangunan infrastruktur yang terkait dengan PSDABM. 12. Peningkatan pengetahuan dan kesadaran tentang bagaimana tehnologi yang tepat guna dalam pengelolaan lingkungan berkelanjutan.

7 Pemohon Potential 1. Lembaga lokal yang memenuhi syarat dan terdadftar organisasi masyarakat sipil (OMS) dan organisasi berbasis masyarakat (OBM) yang dapat menerapkan pengalaman dan keahlian mereka dalam melaksanakan proyek-proyek berbasis masyarakat di bentang alam tertentu atau kabupaten-kabupaten yang ditargetkan. 2. LSM, koperasi, organisasi perempuan, organisasi adat/masyarakat adat, kelompok masyarakat, usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM).

8 Pemohon Potential 3. Konsorsium, dimana salah satu anggota konsorsium harus menjadi organisasi pemimpin yang bertanggung jawab untuk mengkoordinasikan dan melaksanakan proyek yang diusulkan dan harus ditunjuk sebagai pemohon pemimpin. 4. Entitas yang memenuhi syarat tetapi berasal dari luar 11 Kabupaten target, wajib memiliki (beberapa) mitra lokal sebagai organisasi pelaksana proyek.

9 Tingkat Pendanaan dan Jenis Proyek MCA-Indonesia mengalokasikan dana sebesar US$20 juta dan dana tambahan US$1 juta (dialokasikan dari dana Penyertaan Jender dan Sosial) khusus untuk mendukung organisasi perempuan, termasuk koperasi dan asosiasi federasi untuk proyek-proyek yang berkaitan dengan peningkatan pemberdayaan ekonomi perempuan. Disediakan hibah-hibah individu senilai US$ sampai US$2 juta per proyek. Dengan jangka waktu proyek harus selesai pada akhir Desember 2017.

10 Tingkat Pendanaan dan Jenis Proyek Jenis proyek dapat mencakup inisiatif pada sisi produksi (kegiatan usahatani), pada tahap pengolahan (kegiatan non-usahatani), serta untuk kegiatan pasar (kegiatan terkait rantai nilai). Jenis indikasi proyek yang dapat didanai Program Hibah PSDABM termasuk, namun tidak terbatas pada: Pengelolaan daerah aliran sungai yang meningkatkan keberlanjutan dan manfaat sosial ekonomi. Contohnya agroforestri atau kegiatan lain untuk merehabilitasi hutan, bakau, lahan gambut, dan kawasan konservasi yang mengalami degradasi;

11 Tingkat Pendanaan dan Jenis Proyek Kegiatan untuk meningkatkan pengelolaan hutan produksi berbasis masyarakay, untuk meningkatkan peluang ekonomi dalam produk/ layanan/ sertifikasi hutan kayu dan non-kayu yang berkelanjutan. Contohnya kehutanan rakyat (yaitu Hutan Rakyat, Hutan Kemasyarakatan HKm, Hutan Desa, Hutan Tanaman Rakyat HTR, dan inisiatif Hutan Adat); Pembangkitan listrik atau panas skala kecil (kurang dari 200kW) dari sumber terbarukan, untuk penggunaan rumah tangga atau masyarakat. Contohnya, instalasi pembangkit listrik listrik tenaga pikohidro arus sungai (run-of-stream), pembangkit biogas dari limbah peternakan/ pertanian untuk memasak, serta lainnya;

12 Tingkat Pendanaan dan Jenis Proyek Pengembangan pertanian berkelanjutan oleh kelompok petani kecil, termasuk penyediaan produk yang kaya protein untuk perbaikan keamanan gizi rumah tangga, pengolahan dan pemasarannya, dan; Pemberdayaan ekonomi perempuan: hibah yang dialokasikan oleh dana Penyertaan Jender dan Sosial ditargetkan khusus untuk organisasi yang dimiliki perempuan, asosiasi federasi perempuan, koperasi wanita dengan jaringan nasional dan lokal, dan organisasi dengan penerima manfaat perempuan secara eksplisit untuk meningkatkan kegiatan ekonomi perempuan, meningkatkan produktivitas, kewirausahaan dan pengembangan rantai nilai perempuan yang mengintegrasikan pertanian berkelanjutan dan energi terbarukan untuk meningkatkan pendapatan rumah tangga dan memperbaiki keamanan gizi.

13 Tingkat Pendanaan dan Jenis Proyek Kegiatan NRM lain yang mendukung pertumbuhan ekonomi rendah karbon, melalui perbaikan pengelolaan ekosistem kritis dan peningkatan peluang mata pencaharian untuk masyarakat sekitar. Contohnya, proyek-proyek ekowisata atau agrowisata yang dikelola masyarakat. Hibah-hibah individu dapat terdiri dari serangkaian atau sekelompok kegiatan pelengkap di (beberapa) kabupaten tertentu.

14 SEBARAN INDIKATIF AREAL PERHUTANAN SOSIAL DI 24 KABUPATEN NO KABUPATEN HL HP HPK HPT HK LUAS TOTAL 1 BERAU 7, , , , KERINCI 25, , KAPUAS HULU 516, , , , , ,077, KOLAKA 5, , , KOLAKA UTARA , , LOMBOK TENGAH 8, , LOMBOK TIMUR 29, , , LOMBOK UTARA 13, , , , , LUWU TIMUR 14, , , , , LUWU UTARA 275, , , , , , MAHAKAM ULU 11, , , , MALINAU 239, , , , MAMASA 1, , MAMUJU 4, , , , , MERANGIN , , , MUAROJAMBI 3, , , , PESISIR SELATAN 18, , SINTANG 74, , , , , SOLOK SELATAN 61, , , SUMBA BARAT 1, , , , SUMBA BARAT DAYA 10, , , SUMBA TENGAH 6, , , , SUMBA TIMUR 12, , , , TANJUNGJABUNG TIMU 2, , Grand Total 1,312, , , , ,100, ,217,964.42

15

16 Terima kasih Founded in January 12, 1994 by Prof. Emil Salim et al, is a funding agency and an independent nonprofit that aims to provide support and facilitate resource conservation and utilization activities in Indonesia biodiversity sustainability. Further information, please visit at

Program Hibah Pengelolaan Sumberdaya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM)

Program Hibah Pengelolaan Sumberdaya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM) Millennium Challenge Account-Indonesia Mengentaskan Kemiskinan Melalui Pertumbuhan Ekonomi Program Hibah Pengelolaan Sumberdaya Alam Berbasis Masyarakat (PSDABM) Proyek Kemakmuran Hijau Program Hibah Pengelolaan
