LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI"

Transkripsi

1 LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI Halaman ke-1

2 PROGRAM STUDI D3 AKUNTANSI Kepada Yth. Iin Rosini, S.Ak., M.SI., selaku Ketua Program Studi D3 Akuntansi, berdasarkan data yang kami terima dari Koordinator PKPEL Program Studi D3 Akuntansi, Wiwit Irawati, S.E, perlu kami sampaikan bahan ajar dari Program Studi D3 Akuntansi sebagai berikut: 1.1 KOMPOSISI MATA KULIAH TEORI, PRAKTIKUM, PRAKTIKUM ONLINE, DAN MATA KULIAH TIDAK DIGUNAKAN 1 Total mata kuliah di Program Studi D3 Akuntansi berjumlah 56 mata kuliah. Dari 56 mata kuliah tersebut, 53 mata kuliah masih berlaku dan 3 mata kuliah yang sudah tidak digunakan/mata kuliah pilihan yang jarang dipilih. Mata Kuliah Sudah Tidak Digunakan Lagi; 0; 0% Mata Kuliah Berlaku; 65; 100% Grafik 1. Mata Kuliah Berlaku dan Sudah Tidak Digunakan pada Program Studi D3 Akuntansi Dari 65 mata kuliah yang berlaku, terbagi dalam 45 mata kuliah teori, 16 mata kuliah praktikum, 4 mata kuliah praktikum online. Tidak ada/nol (0) mata kuliah yang tidak digunakan lagi. 1 Mata kuliah praktikum online, yaitu mata kuliah praktikum, tetapi akan dionline-kan. Mata kuliah tidak digunakan, yaitu mata kuliah yang tidak berlaku lagi, terkait adanya perubahan kurikulum. Halaman ke-2

3 Mata Kuliah Praktikum Online; 4; 6% Mata Kuliah Tidak Digunakan/Dipilih; 0; 0% Mata Kuliah Praktikum; 16; 25% Mata Kuliah Teori; 45; 69% Grafik 2. Jumlah dan Prosentase (%) Mata Kuliah Teori, Praktikum, dan Praktikum Online pada Program Studi D3 Akuntansi DAFTAR MATA KULIAH KATEGORI TEORI Tabel 1. Daftar Mata Kuliah Kategori Teori NO KODE MK MATA KULIAH JENIS MATA KULIAH SKS 1 E Etika Profesi Akuntansi 2 E Metodologi Penulisan Tugas Akhir dan PKL 3 E Pengantar Akuntansi 1 4 E Pengantar Manajemen & Bisnis 5 E Analisis Laporan Keuangan 6 E Analisis Laporan Keuangan 7 E Perpajakan Lanjutan 8 E Akuntansi Biaya 9 E Akuntansi Keuangan 2 10 E Akuntansi Keuangan Lanjutan 11 E Akuntansi Manajemen 12 E Akuntansi Perbankan 13 E Akuntansi Perpajakan 14 E Audit Perpajakan 15 E Bahasa Indonesia & Koresponden B. Indonesia 16 E Bahasa Inggris (Basic English) 17 E Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya (BLKL) 18 E English Correspondence for Business 19 E English for Accounting Halaman ke-3

4 NO KODE MK MATA KULIAH JENIS MATA KULIAH SKS 20 E Kewirausahaan/Enterpreneurshi p 21 E Manajemen Perpajakan 22 E Pajak Internasional 23 E PDRB, PBB dan Bea Materai, BPHTB 24 E Pendidikan Agama 25 E Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 26 E Pengantar Akuntansi 2 27 E Pengantar Aplikasi Komputer 28 E Perpajakan 1 29 E Perpajakan 2 30 E PPh Orang Pribadi dan Badan 31 E PPh Pemotongan dan Pemungutan 32 E PPN Dan SPT PPN 33 E Sistem Informasi Akuntansi 34 E Statistik Deskriptif 35 E Akuntansi Keuangan 1 36 E Akuntansi Syariah 37 E Pengantar Ilmu Ekonomi 38 E Akuntansi Sektor Publik 39 E Tax Planning 40 E Audit Laporan Keuangan 41 E Aplikasi Komputer Akuntansi 42 E Penganggaran Perusahaan/Budgeting 43 E Sistem Informasi Akuntansi 44 E Matematika Ekonomi dan Bisnis 45 E Auditing Halaman ke-4

5 DAFTAR MATA KULIAH KATEGORI PRAKTIKUM Tabel 2. Daftar Mata Kuliah Praktikum 1 E Praktek Akuntansi Biaya PRAKTIKUM 2 3 E E E E E E Praktek Akuntansi Keuangan 2 Praktek Akuntansi Keuangan II Praktek Akuntansi Keuangan Lanjutan Praktek Akuntansi Keuangan Lanjutan Praktek Akuntansi Keuangan Lanjutan Praktek Akuntansi Perbankan PRAKTIKUM 3 PRAKTIKUM 1 PRAKTIKUM 3 PRAKTIKUM 1 PRAKTIKUM 2 PRAKTIKUM 2 9 E Praktek Akuntansi Syariah PRAKTIKUM 2 10 E Praktek Akuntansi Syariah PRAKTIKUM 2 11 E E Praktek Audit Laporan Keuangan Praktek Pengantar Akuntansi 2 PRAKTIKUM 2 PRAKTIKUM 3 14 E Praktek Perpajakan 1 PRAKTIKUM 2 15 E Praktek Perpajakan 2 PRAKTIKUM 2 16 E Praktek Statistik Deskriptif PRAKTIKUM 2 19 E PKL & TA PRAKTIKUM 4 58 E Kerja Praktek (Tugas Akhir) PRAKTIKUM 4 DAFTAR MATA KULIAH KATEGORI PRAKTIKUM ONLINE Tabel 3. Daftar Mata Kuliah Praktikum Online 2 E Praktek Akuntansi Keuangan 1 PRAKTIKUM ONLINE 3 12 E Praktek Pengantar Akuntansi 1 PRAKTIKUM ONLINE 3 17 E Praktik PPh Pemotongan dan Pemungutan PRAKTIKUM ONLINE 3 18 E Praktik SPT PPh Orang Pribadi dan Badan PRAKTIKUM ONLINE 3 DAFTAR MATA KULIAH KATEGORI SUDAH TIDAK DIGUNAKAN/ MATA KULIAH PILIHAN Tidak ada mata kuliah dalam kategori ini. Halaman ke-5

6 1.2 MODUL BAHAN AJAR YANG SEHARUSNYA ADA, MODUL YANG ADA (DITERIMA), DAN MODUL PINJAMAN, DAN MODUL YANG TIDAK ADA (BELUM DITERIMA) Modul yang seharunya ada berjumlah 48. Sudah ada 47 modul (43 dari Prodi S1 Akuntansi dan 4 modul pinjaman). Ada 2 modul yang belum ada. Modul Pinjaman; 4; 8% Modul Yang Tidak Ada; 2; 4% Modul Yang Diterima; 43; 88% Grafik 3. Jumlah dan Prosentase (%) Modul Yang Diterima, Modul Pinjaman, dan Tidak Ada Modul 1.3 MODUL BAHAN AJAR LENGKAP DAN TIDAK LENGKAP Modul lengkap adalah modul yang terdiri dari sejumlah materi sesuai dengan ketentuan pada Tabel A. Tabel A. Kelengkapan Jumlah Materi Tiap Modul Sesuai Bobot SKS Mata Kuliah Bobot SKS Mata Kuliah Kelengkapan Jumlah Materi Pertemuan 2 14 file materi 3 18 file materi 4 24 file materi Sedangkan modul tidak lengkap adalah modul dengan jumlah materi yang kurang dari jumlah yang seharusnya sebagaimana ketentuan pada Tabel A. Dari 43 modul yang berasal dari Program Studi D3 Akuntansi, selanjutnya kami perhatikan dari sisi kelengkapan dan kesesuaian. Halaman ke-6

7 Dari 43 modul yang berasal dari Program Studi D3 Akuntansi, 37 modul lengkap dan 6 modul tidak lengkap. Modul Tidak Lengkap; 6; 14% Modul Lengkap; 37; 86% Grafik 4. Jumlah dan Prosentase (%) Modul Lengkap dan Modul Tidak Lengkap 1.4 MODUL LENGKAP SESUAI FORMAT, BELUM SESUAI FORMAT, DAN TIDAK SESUAI FORMAT Dari 37 modul kategori lengkap, 39 telah sesuai standar dan materi sudah dipecah per pertemuan, 3 modul telah sesuai standar, hanya saja masih ada materi untuk beberapa pertemuan, dan 4 modul belum sesuai standar tetapi materi sudah dipisah per pertemuan. Modul Lengkap Belum Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan; 4; 11% Modul Lengkap Sesuai Standar Pertemuan Gabungan; 3; 8% Modul Lengkap Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan; 30; 81% Grafik 5. Jumlah dan Prosentase Modul Kategori Lengkap Halaman ke-7

8 MODUL LENGKAP, SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK SATU PERTEMUAN Modul Lengkap Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan 30 Modul sesuai format adalah modul yang terdiri dari empat komponen isi yaitu: komponen Tujuan Perkuliahan, komponen Deskripsi Materi, komponen Soal Latihan/Tugas dan komponen Referensi. 1 E Akuntansi Biaya 2 E Akuntansi Keuangan 2 3 E Akuntansi Keuangan Lanjutan 4 E Akuntansi Manajemen 5 E Akuntansi Perbankan 6 E Akuntansi Perpajakan 7 E Audit Perpajakan 8 E Bahasa Indonesia & Koresponden B. Indonesia 9 E Bahasa Inggris (Basic English) 10 E Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya (BLKL) 11 E English Correspondence for Business 12 E English for Accounting 13 E Kewirausahaan/Enterprene urship 14 E Manajemen Perpajakan 15 E Pajak Internasional 16 E PDRB, PBB dan Bea Materai, BPHTB 17 E Pendidikan Agama 18 E Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 19 E Pengantar Akuntansi 2 20 E Pengantar Aplikasi Komputer 21 E Perpajakan 1 22 E Perpajakan 2 23 E PPh Orang Pribadi dan Badan 24 E PPh Pemotongan dan Pemungutan 25 E PPN Dan SPT PPN 26 E Sistem Informasi Akuntansi Halaman ke-8

9 27 E Statistik Deskriptif 28 E Akuntansi Keuangan 1 29 E Akuntansi Syariah 30 E Pengantar Ilmu Ekonomi Tidak perlu direvisi, jika dianggap perlu silahkan diperbaiki agar pembahasannya semakin luas dan mendalam. MODUL LENGKAP, SESUAI FORMAT, DAN GABUNGAN BEBERAPA PERTEMUAN PADA SATU MATERI Modul Lengkap Sesuai Standar Pertemuan Gabungan 3 Tabel 5. Modul Lengkap, Sesuai Format, Tetapi Gabungan Beberapa Pertemuan Pada Satu Materi 1 E Analisis Laporan Keuangan 2 E Analisis Laporan Keuangan 3 E Perpajakan Lanjutan Mohon direvisi, agar satu file materi bahan ajar hanya untuk satu pertemuan saja. MODUL LENGKAP, BELUM SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK SATU PERTEMUAN Modul Lengkap Belum Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan 4 Modul dikatakan belum sesuai, ketika ada salah satu dari keempat komponen tersebut belum ada rinciannya, belum ada pernyataan tujuan perkuliahan, dan atau belum ada rincian soal latihan/tugas, dan atau belum ada daftar buku/referensi yang digunakan. 1 E Etika Profesi Akuntansi 2 E Metodologi Penulisan Tugas Akhir dan PKL 3 E Pengantar Akuntansi 1 4 E Pengantar Manajemen & Bisnis Mohon direvisi, lengkapi salah satu dari empat komponen (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi) yang masih belum ada isinya. Halaman ke-9

10 MODUL LENGKAP, BELUM SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK BEBERAPA PERTEMUAN Tidak ada modul dalam kategori ini. o Lengkapi salah satu dari empat komponen (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi) yang masih belum ada isinya. o Bagi/pecah/pisah, materi-materi yang diperuntukkan untuk dua atau lebih pertemuan. MODUL LENGKAP, TIDAK SESUAI FORMAT, TETAPI SATU FILE MATERI UNTUK SATU PERTEMUAN Tidak ada modul dalam kategori ini. Modul tidak sesuai format adalah materi modul disusun dalam beragam berupa seperti: (1) Powerpoint yang dipindahkan ke Word, atau; (2) berbahasa Inggris 2, atau (3) campuran antara deskripsi dan powerpoint, atau (4) campuran antara masih berbahasa Inggris, powerpoint, dan uraian. Mohon direvisi, agar: o Struktur penulisan bahan ajar disesuaikan dengan format (contoh dapat diunduh di dosen.unpam.ac.id, menu Unduh, file Contoh RPS dan Bahan Ajar. MODUL LENGKAP, TIDAK SESUAI FORMAT,DAN GABUNGAN BEBERAPA PERTEMUAN PADA SATU MATERI Tidak ada modul dalam kategori ini. Dimohon untuk revisi, agar: o Struktur penulisan bahan ajar disesuaikan dengan format (contoh dapat diunduh di dosen.unpam.ac.id, menu Unduh, file Contoh RPS dan Bahan Ajar. o Bagi/pecah/pisah materi perkuliahan, agar satu file materi hanya untuk satu pertemuan saja. 2 Modul berbahasa Inggris diperbolehkan hanya untuk mata kuliah bahasa Inggris atau modul mata kuliah-mata kuliah di Program Studi S1 Sastra Inggris. Halaman ke-10

11 1.5 MODUL TIDAK LENGKAP, SESUAI FORMAT, BELUM SESUAI FORMAT, DAN TIDAK SESUAI FORMAT Dari modul yang diterima, 6 modul yang berkategori tidak lengkap. Dari 6 modul yang tidak lengkap itu, 1 modul belum sesuai standar tetapi materi sudah dipecah per pertemuan, 1 modul tidak sesuai standar tetapi materi sudah dipecah per petemuan, 1 modul tidak sesuai standar dan masih ada satu materi digabung untuk beberapa pertemuan, dan 4 modul tidak sesuai standar masih ada satu materi digabung untuk beberapa pertemuan. Modul Tidak Lengkap Tidak Sesuai Standar Pertemuan Gabungan; 1; Modul Tidak 17% Lengkap Tidak Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan; 1; 17% Modul Tidak Lengkap Belum Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan; 1; 16% Modul Tidak Lengkap Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan; 3; 50% MODUL TIDAK LENGKAP, SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK SATU PERTEMUAN Modul sesuai format jika, adalah modul yang disusun terdiri terdiri dari empat sub-komponen isi yaitu: komponan Tujuan Perkuliahan, komponen Deskripsi Materi, komponen Soal Latihan/Tugas dan komponen Referensi. 1 E Aplikasi Komputer Akuntansi 2 E Penganggaran Perusahaan/Budgeting 3 E Sistem Informasi Akuntansi Mohon materi dilengkapi sesuai ketentuan Tabel A. Halaman ke-11

12 MODUL TIDAK LENGKAP, SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK BEBERAPA PERTEMUAN Tidak ada modul dalam kategori ini. Mohon direvisi, agar: o Materi dilengkapi. o Satu file materi hanya diperuntukkan untuk satu pertemuan saja. MODUL TIDAK LENGKAP, BELUM SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK SATU PERTEMUAN Modul Tidak Lengkap Belum Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan 1 Modul dikatakan belum sesuai, ketika ada salah satu dari keempat komponen tersebut belum ada rinciannya, misalnya, ada judul tujuan perkuliahan, tetapi belum ada pernyataan tentang tujuan perkuliahan, dan seterusnya. 1 E Audit Laporan Keuangan Mohon direvisi, agar: o Materi dilengkapi (lihat ketentuan pada Tabel A). o Sesuaikan format empat komponen modul (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi). o Yang sudah komponen, tetapi belum ada isinya mohon dilengkapi isinya. MODUL TIDAK LENGKAP, BELUM SESUAI FORMAT, DAN SATU FILE MATERI UNTUK BEBERAPA PERTEMUAN Tidak ada modul dalam kategori ini. Mohon direvisi, agar: o Dilengkapi materi. o Sesuaikan format agar satu materi teridiri dari empat komponen (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi) yang masih belum ada isinya. o Memecah materi, supaya satu file materi diperuntukkan untuk satu pertemuan saja. MODUL TIDAK LENGKAP, TIDAK SESUAI FORMAT, TETAPI SATU FILE MATERI SUDAH DIPERUNTUKKAN UNTUK SATU PERTEMUAN Modul tidak sesuai format adalah materi modul disusun dalam beragam berupa seperti: (1) Powerpoint yang dipindahkan ke Word, Halaman ke-12

13 atau; (2) berbahasa Inggris 3, atau (3) campuran antara deskripsi dan powerpoint, atau (4) campuran antara masih berbahasa Inggris, powerpoint, dan uraian. Modul Tidak Lengkap Tidak Sesuai Standar Pecah Per Pertemuan 1 1 E Auditing Mohon direvisi, agar: o Pertemuan yang belum ada materi, untuk dilengkapi. o Sesuaikan format. Satu file materi terdiri dari empat komponen (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi). Jika salah satu komponen tidak ada isinya, mohon untuk diadakan isinya. o Tidak diperkenankan modul dalam bentuk powerpoint, atau berbahasa Inggris (kecuali Program Studi Sastra Inggris). MODUL TIDAK LENGKAP, TIDAK SESUAI FORMAT DAN SATU FILE MATERI UNTUK BEBERAPA PERTEMUAN Modul Tidak Lengkap Tidak Sesuai Standar Pertemuan Gabungan 1 1 E Matematika Ekonomi dan Bisnis Mohon direvisi: o Pertemuan yang belum ada materi, mohon disusun materinya. o Sesuaikan format. Format bahan ajar, bahwa satu materi terdiri dari empat komponen (tujuan pembelajaran, deskripsi materi, soal latihan/tugas, dan referensi). Jika salah satu komponen itu belum ada isinya, mohon dilengkapi isinya. o Tidak diperkenankan modul masih dalam bentuk powerpoint, atau berbahasa Inggris (kecuali Program Studi Sastra Inggris). o Bagi/pecah/pisah materi-materi yang diperuntukkan untuk lebih dari satu pertemuan, agar satu file materi diperuntukkan untuk satu pertemuan saja. 1.6 MODUL PINJAMAN Tidak ada modul pinjaman. 3 Modul berbahasa Inggris diperbolehkan hanya untuk mata kuliah bahasa Inggris atau modul mata kuliah-mata kuliah di Program Studi S1 Sastra Inggris. Halaman ke-13

14 1.7 BELUM MENGUMPULKAN MODUL 1 E Akuntansi Sektor Publik 2 E Tax Planning Halaman ke-14

LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI

LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI LAPORAN PENYUSUNAN MODUL BAHAN AJAR PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI Hal ke-8 PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI Kepada Yth. H. Endang Ruhiyat, S.E., M.M., selaku Ketua Program Studi S1 Akuntansi, berdasarkan data yang
