Daily Report 06 January 2021

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Daily Report 06 January 2021"

Transkripsi

1 Daily Report 06 January 2021 Research Department - valburyriset@bloomberg.net NEWS HEADLINES \ WSKT targetkan nilai kontrak baru 2021 capai Rp 32 triliun WSKT tahun ini akan lepas 9 jalan tol milik WTR WSKT dan TGRA kerjasama pembangunan EBT Rp12,5 triliun PTBA tandatangani HoA dengan Activated Carbon PGAS tandatangani amandemen perjanjian USD155,2 juta KRAS terima dana PEN Rp2,2 triliun SMF dan BBTN terbitkan EBA-SP Rp631 miliar BBKP berikan pinjaman ke Bukopin Syariah Rp275 miliar MAYA raih persetujuan rights issue TIFA raih kredit Rp1 miliar dari Bank Shinhan OJK cabut izin pembentukan unit syariah ABDA JRPT perpanjang periode buyback saham HEAL melakukan private placement sebanyak 5 juta saham IRRA targetkan kenaikan penjualan swap antigen test HOKI berencana stock split dengan rasio 1:4 KINO berikan pinjaman ke Ristra Laboratories Rp2,2 miliar IPTV private placement Rp857 miliar TELE peroleh persetujuan kreditur AKPI targetkan penjualan tahun 2021 capai Rp 2,4 triliun JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir, Support Level 6092/6047/6020 memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebut terkonfirmasikan Resistance Level dari indikator Stochastic 6164/6191/6236 yang mengisyaratkan IHSG dalam Major ruang Trendjenuh jual. Selain itu, Down peluang up reversal juga terindikasi dari Minor MACD, Trendkendati dari lagging Up indikator sinyal terkonfirmasi nagatif. JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG LQ MARKET REVIEW Indeks utama global bergerak bervariatif pada perdagangan Selasa (05/01), yang dimulai dari pergerakkan saham-saham Wall Street yang jatuh akibat penjualan yang cukup besar pada malam sebelumnya. Dow Jones turun 1,25% diikuti oleh S&P yang juga melemah 1,47%, mendorong saham-saham bursa Asia untuk terkoreksi. Nikkei 225 turun 0,37% karena Tokyo sedang mempertimbangkan pemberlakuan keadaan darurat namun Kospi rally dengan 1,57%. Adapun, Shanghai dan Hangseng rebound masing-masing 0,73% dan 0,64%. Sentimen bursa global masih didominasi sentimen terkait covid-19 dan juga pemilu sela di negara bagian Georgia, AS. Untuk kesekian kalinya, Inggris telah mengumumkan lockdown ketat sebagai respons terhadap menyebarkan strain baru yang dideskripsikan WHO 70% lebih menular. Inggris melarang warganya keluar untuk kepentingan diluar pekerjaan jika tidak bisa dikerjakan dirumah dan olahraga. Sekolah-sekolah juga berjalan dengan system online. Kemudian, New York juga mengumumkan penemuan terhadap kasus pertam virus strain dari Inggris ini dan mengkhawatirkan pasar. Adapun, negara bagian Georgia akan memulai pemilu sela yang akan menjadi penentu partai mana yang akan menguasai senat. Pemilu ini akan penting bagi Joe Biden untuk melaksanakan janji-janji reformasi dan stimulus. Namun, Wall Street tampaknya mengkhawatirkan kenaikan pajak yang diprediksi cukup signifikan jika Partai Demokrat yang mengusung Biden memenangi pemilu sela ini. Sebaliknya, Republik dianggap dapat mempertahankan status quo dan dianggap lebih ideal jika masih menguasai senat karena dapat terjadi perimbangan kekuatan di pemerintahan. Sementara itu, saham-saham bursa Eropa bergerak tentative turun dengan STXE koreksi 0,16% dan Dax turun 0,27%. IHSG melanjutkan rally dengan apresiasi 0,53%, yang juga diikuti oleh Rupiah yang menguat di posisi Rp13,934 per dolar AS. Sementara itu, investor asing berhasil mempertahankan posisi net buy Rp326,4 miliar. Saham-saham yang menjadi sasaran net buy asing adalah BBCA, BBNI, TLKM dan TOWR. Penguatan Rupiah didorong oleh arus portofolio dari luar yang masuk ke Indonesia pada awal tahun ditengah optisme recovery ekonomi yang berlanjut. Pemerintah telah mengumumkan untuk menambah anggaran PEN tahun ini dari Rp372,3 triliun menjadi Rp403,9 triliun. Pos anggaran PEN yang ditambah yakni untuk belanja K/L, dan anggaran kesehatan yang diprediksi dapat meningkat karena adanya program vaksinasi nasional sepanjang tahun 2021 ini. MARKET VIEW Pemerintah merencanakan akan melakukan vaksinasi pada minggu kedua Januari 2021, di sejumlah daerah di tanah air. Saat ini pelaksanaan vaksinasi masih menunggu BPOM mengeluarkan Emergency Use Authorization dan MUI mengeluarkan sertifikat kehalalan. Vaksin Covid-19 diharapkan menjadi salah satu game changer yang akan mewujudkan target perekonomian nasional mencapai 4,5 hingga 5% pada tahun Optimisme ini muncul dari Menko Perekonomian Airlangga Hartarto setelah melihat kondisi ekonomi Indonesia yang sudah mampu melewati rock bottom pada kuartal kedua tahun 2020, yakni -5,32%. Sementara pada kuartal ketiga (Q3) sudah menunjukkan tren positif, yaitu -3,49%. Menteri Keuangan Sri Mulyani memproyeksikan pertumbuhan ekonomi pada 2020 berkisar minus 1,7% hingga minus 2,2%. Perkiraan ini jauh lebih rendah dari proyeksi sebelumnya sebesar minus 1,7% hingga di level positif 0,6%. Sri Mulyani mengatakan sepanjang tahun 2020, negara mengalami tantangan berat karena pandemi Covid-19 yang masih terus berlangsung mempengaruhi kegiatan ekonomi. Dikabarkan presiden Donald Trump menekan pejabatnya sendiri untuk membatalkan kemenangan Joe Biden. Trump menginginkan agar Georgia membatalkan kemenangan Joe Biden. Dilansir The Guardian, melalui sambungan telepon pada Sabtu lalu, Trump menekan sekretaris negara bagian Georgia Brad, Raffensperger, untuk menolak mengakui kemenangan Biden.. IHSG diperkirakan bergerak menguat pada perdagangan hari ini, Rabu (06/01), sejalan dengan akumulasi sentiment positif bagi pasar berikut ini: 1) Pemerintah merencanakan akan melakukan vaksinasi pada minggu kedua Januari 2021, di sejumlah daerah di tanah air (+), 2) Menteri Keuangan Sri Mulyani memproyeksikan pertumbuhan ekonomi pada 2020 berkisar minus 1,7% hingga minus 2,2%, atau lebih rendah dari proyeksi sebelumnya sebesar minus 1,7% hingga 0,6% ( -), 3) Rupiah diperkirakan menguat terhadap dolar AS (+), 4)Indeks Wall Street pada perdagangan Selasa, (05/01) melemah (+), 5) Indeks berjangka Wall Street sementara ini berada di teritoriak positif (+), 6) Indeks bursa regional Asia diperkirakan mayoritas menguat (+), 7) NYSE membatalkan rencana penghapusan saham atau delisting tiga perusahaan telekomunikasi Cina (+) 8) Bank Dunia perkirakan ekonomi global diperkirakan tumbuh 4% pada 2021 (+). 9) Inggris karantina nasional ke tiga (-). 1

2 Daily News 6 January 2021 Waskita Karya (WSKT) menargetkan perolehan nilai kontrak baru tahun 2021 ini sebesar Rp 31 triliun - Rp 32 triliun dengan fokus proyek pada infrastruktur konektivitas, infrastruktur pengairan, gedung dan pengembangan kawasan serta EPC dan Industri termasuk target proyek dari luar negeri sebesar 5%-10% dari total kontrak yang dibidik. Sementara perolehan Nilai Kontrak Baru (NKB) WSKT sampai dengan akhir Desember 2020 diperkirakan mencapai target yang ditetapkan yaitu Rp 26 triliun. Beberapa proyek yang ditargetkan rampung pada tahun 2021 adalah Jalan Tol Prabumulih-Muara Enim, Jalan Tol Krian-Legundi-Bunder- Manyar, Jalan Tol Kayu Agung - Palembang - Betung Paket II Seksi 1, dan Jalan & Kawasan Industri Sadai. Kemudian Pekerjaan Terminal Bandara Internasional Minangkabau, Jalan Tol Kayu Agung - Palembang - Betung Paket IV Seksi 2A, Bendungan Leuwikeris Paket 5, Bendungan Way Sekampung Paket 4, Jalan Tol Kayu Agung - Palembang - Betung Paket IV Seksi 3B, dan Crossing PT Multi Optima Sentosa. Waskita Karya (WSKT) pada tahun 2021 memiliki rencana untuk melepas kepemilikan saham pada sekitar 9 jalan tol milik Waskita Toll Road (WTR) yang berlokasi di Jawa termasuk area Jabodetabek dan Sumatra. Target dari transaksi divestasi tersebut adalah sekitar Rp 10 triliun-rp 11 triliun. Hal tersebut merupakan bagian dari strategi perseroan untuk memacu kinerja di tahun ini, salah satunya dengan fokus pada retrukturisasi hutang serta melakukan efisiensi beban usaha serta optimalisasi belanja modal dan investasi. Perseroan menganggarkan capex tahun ini sebesar Rp 10 triliun dimana sekitar % akan dialokasikan untuk menyelesaikan ruas tol investasi dibawah PT Waskita Toll Road yang saat ini masih dalam tahap pembangunan. Sementara itu sekitar 10% akan digunakan untuk pengembangan realty, termasuk pembelian land bank dan pembangunan proyek realty yang sedang berjalan. Waskita Karya (WSKT) dan Terregra Asia Energy (TGRA) menandatangani kerja sama pembangunan pembangkit listrik energi baru terbarukan (EBT) de ngan investasi mencapai Rp12,5 triliun. Secara lebih detail, proyek tersebut terbagi atas lima proyek Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH) di Sumatera Utara dan dua proyek Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) di Nangroe Aceh Darussalam. Investasi ini akan meningkatkan kinerja dua perusahaan tersebut. Bukit Asam (PTBA) menandatangani Head of Agreement (HoA) dengan produsen dan pemasok karbon aktif, Activated Carbon Technologies PTY, LTD (ACT) yang berbasis di Australia pada 22 Desember Hal ini dilakukan untuk mewujudkan komitmen perseroan dalam upaya hilirisasi dan peningkatan nilai tambah pertambangan batu bara. Dalam HoA ini, ACT bertindak sebagai calon offtaker karbon aktif yang akan diproduksi dan diolah PTBA di Tanjung Enim, Sumatera Selatan. Perusahaan Gas Negara (PGAS) telah mena ndatangani amandemen keempat atas perjanjian pinjaman dengan anak usaha yaitu Saka Energi Indonesia (SEI). Amandemen keempat tersebut memiliki nilai transaksi sebesar USD155,2 juta dimana 50% dari nilai transaksi akan dilunasi SEI paling lambat 6 Januari Sisa dana pinjaman akan dilunasi oleh SEI paling lambat 6 Januari Krakatau Steel (KRAS) telah menerima dana investasi pemerintah dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) senilai Rp2,2 triliun pada 30 Desember Dukungan investasi pemerintah melalui program PEN pada KRAS akan memberikan fleksibilitas dalam meningkatkan pasokan bahan baku pada industri hilir dan industri pengguna baja nasional. Hal ini juga membantu dalam membendung derasnya impor baja yang masuk ke Indonesia. Dengan dana OWK ini, perseroan dapat mengantisipasi peningkatan permintaan baja dalam negeri pasca membaiknya perekonomian nasional yang diperkirakan akan kembali normal pada kuartal III/2021. Sarana Multigriya Finansial bersama Bank Tabungan Negara (BBTN) melakukan penerbitan Efek Beragun Aset berbentuk Surat Partisipasi dengan seri EBA-SP SMF-BTN06 senilai Rp631 miliar. Seluruh hasil dari penerbitan EBA-SP tersebut akan digunakan untuk pembelian kumpulan tagihan kredit pemilikan rumah (KPR) BTN yang terpilih. Bank Bukopin (BBKP) memberikan pinjaman subordinasi kepada anak usahanya yaitu Bank Bukopin Syariah (BSB) pada tanggal 29 desember Pinjaman tersebut senilai Rp275 miliar sebagai upaya penguatan struktur permodalan Bank Syariah Bukopin dalam rangka program penyelesaian penyehatan tahun Bank Mayapada Internasional (MAYA) telah memperoleh persetujuan dari pemegang saham untuk melakukan aksi korporasi di pasar modal. Dalam right issue tersebut, perseroan akan melepas sebanyak-banyaknya 5 miliar saham seri B bernominal Rp100 per lembar atau setara 42,26% dari modal disetor. Melalui aksi korporasi ini, diharapkan dapat meningkatkan kinerja dan daya saing MAYA kedepannya. Selain itu, melalui peggalangan dana di pasar modal tersebut juga dapat meningkatkan imbal hasil nilai investasi bagi seluruh pemegang saham perseroan. KDB Tifa Finance (TIFA) menandatangani perjanjian kredit dengan dari Bank Shinhan Indonesia sebesar Rp1 miliar pada tanggal 30 Desember Total kucuran kredit tersebut terbagi atas dua fasilitas yakni kredit korporasi senilai Rp120 miliar dan kredit rekening koran senilai Rp60 miliar dengan bunga masing-masing sebesar 7% dan 7,2% serta tenor satu tahun dengan agunan berupa letter of comfort dari The Korea Development Bank, pemegang saham pengendali TIFA. Transaksi ini dibutuhkan oleh TIFA sebagai tambahan modal kerja dalam rangka persiapan rencana jangka panjang ekspansi untuk masuk proyek-proyek infrastruktur. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin pembentukan unit syariah yang dilakukan oleh Asuransi Bina Dana Arta (ABDA). Keputusan tersebut mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK yaitu per tanggal 23 Desember Dikatakan bahwa terkait pencabutan izin ini perseroan telah menyampaikan pemberitahuan kepada para pemegang polis guna menyelesaikan kewajiban dari unit syariahnya kepada para nasabah. Jaya Real Property (JRPT) berencana melakukan perpanjangan pembelian kembali (buyback) sebanyak 83,3 juta lem bar saham atau 0,61%. Sebelumnya Untuk buyback perseroan anggarkan Rp50 miliar dan perseroan telah melaksanakan buyback saham pada periode September-Desember 2020 dengan jumlah saham yang dibeli hanya sekitar 27,551 juta lembar saham. Sementara sesuai dengan ketentuan OJK, buyback saham dilakukan dalam jangka waktu 3 bulan setelah tanggal penyampaian. Untuk itu perseroan akan melakukan perpanjangan periode buyback tersebut dengan sisa dana untuk buyback tersebut yang sebesar Rp 35,56 miliar. Buyback tersebut akan dilakukan melalui PT Indo Premier Sekuritas sebagai perantara pedagang efek. 2

3 Daily News 6 January 2021 Medikaloka Hermina (HEAL) telah melakukan private placement sebanyak 5 juta saham dengan harga Rp 4000/saham, saham hasil private placement itu seluruhnya diserap oleh Luminous Investment Holdings Pte. Ltd. Dengan demikian, total dana segar yang dihimpun HEAL melalui private placement mencapai Rp 20 miliar yang akan digunakan untuk memenuhi kebutuhan modal kerja dan belanja modal perseroan. Dengan adanya penambahan saham baru itu, total saham ditempatkan dan disetor penuh menjadi 2,98 juta dari sebelumnya 2,97 juta. Sebelumnya pada RUPSLB 10 November 2020 lalu pemegang saham telah mengizinkan HEAL menerbitkan sebanyak-banyaknya 208,11 juta saham baru atau sebanyak-banyaknya 7% dari modal ditempatkan dan disetor penuh. Itama Ranoraya (IRRA) membukukan penjualan sebanyak 2,4 juta unit produk swab antigen test milik Abbott sepanjang Tahun ini, perseroan menargetkan penjualan 5-10 juta unit atau naik dua hingga empat kali lipat. Peningkatan penjualan ini didorong oleh peningkatan permintaan pasca protokol kesehatan yang dikeluarkan oleh Satgas Penanganan Covid-19 untuk masyarakat yang melakukan perjalanan selama liburan hari raya Natal dan Tahun Baru. pendanaan bank untuk merampungkan agenda ekspansi penambahan kapasitas untuk lini bisnis kemasan Biaxially Oriented Polypropylene (BOPP) guna meningkatkan kapasitas produksi hingga sekitar 30% dari kapasitas eksisting sekitar ton per tahun. Selain memperbesar kapasitas, AKPI juga berencana terus mengembangkan pasar di wilayah-wilayah seperti Asia, Afrika dan Eropa. Selama ini produk kemasan AKPI lebih banyak menyasar sektor barang konsumer, khususnya industri mamin dan selebihnya menyasar produk rokok, laminasi kertas, adhesive tape dan lainlain. Kontribusi penjualan terbesar AKPI dari penjualan domestik yaitu sekitar 65,20% dari total penjualan, sisanya merupakan penjualan ekspor ke wilayah Asia (non Timur Tengah) sekitar 19,65%, pada wilayah Afrika sekitar 4,60%, pada wilayah Eropa sekitar 1,18% dan sisanya pada beberapa wilayah seperti Amerika, Timur Tengah, serta Australia dan Selandia Baru. Buyung Poetra Sembada (HOKI) berencana menggelar aksi korporasi yakni perubahan/pemecahan nilai nominal per saham (stock split) dengan rasio 1:4. Rencana tersebut masuk dalam salah satu agenda Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang akan digelar pada tanggal 27 Januari Rencana pemecahan nilai nominal saham HOKI dilakukan sebagai upaya untuk meningkatkan likuiditas saham perseroan, serta meningkatkan daya beli investor terhadap saham HOKI. Kino Indonesia (KINO) telah memberikan pinjaman kepada Ristra Laboratories Indonesia (RLI) pada tanggal 30 Desember RLI telah memperoleh pinjaman dari KINO sebesar Rp2,2 miliar dengan pertimbangan sebagai bentuk penyederhanaan atas pinjaman Grup KINO dengan pihak ketiga lainnya untuk mempermudah proses administrasi jika dibandingkan dengan pihak tidak terafiliasi. RLI merupakan anak usaha dan perusahaan yang dikendalikan oleh KINO dengan kepemilikan saham sebesar 99% dari modal disetor. Transaksi ini digunakan guna menunjang proses bisnis RLI, karena adanya kebutuhan untuk pelaksanaan kegiatan operasional. MNC Vision Networks (IPTV) telah melaksanakan private placement dengan menerbitkan sebanyak 2.85 miliar saham baru pada harga pelaksanaan Rp300 per saham. Tempur Eternity Ltd dan Charlton Group Holdings Ltd telah menyerap aksi private placement tersebut. Dana yang diperoleh perseroan akan digunakan untuk memperkuat struktur modal. Tiphone Mobile Indonesia (TELE) mendapatkan persetujuan dari kreditur terkait usulan perdamaian dalam perkara Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU). Dengan adanya persetujuan perdamaian ini, perseroan dapat fokus melanjutkan kegiatan usahanya di bidang telekomunikasi. Argha Karya Prima Industry (AKPI) menargetkan penjualan tahun 2021 sekitar Rp 2,4 triliun, naik dibandingkan target penjualan tahun 2020 lalu yang sekitar Rp 2,3 triliun. Optimisme untuk target tersebut didasarkan pada kondisi pasar kemasan tahun ini yang dinilai prospek bisnis masih cukup menjanjikan ditopang oleh permintaan dari sektor makanan minuman (mamin) yang merupakan kebutuhan primer. Untuk itu AKPI menganggarkan belanja modal (capex) sekitar US$ 30 juta dari kas internal dan 3

4 Market Data 6 January 2021 COMMODITIES DUAL LISTING Description (USD) Change Description (USD) (IDR) Change (IDR) Crude Oil (US$)/Barrel TLKM (US) , Natural Gas (US$)/mmBtu ANTM (GR) , Gold (US$)/Ounce 1, Nickel (US$)/MT 17, Tin (US$)/MT 21, Coal (NEWC) (US$)/MT* Coal (RB) (US$)/MT* CPO (ROTH) (US$)/MT 1, CPO (MYR)/MT 3, Rubber (MYR/Kg) Pulp (BHKP) (US$)/per ton 1, *weekly GLOBAL INDICES VALUATION Country Indices Change PER (X) PBV (X) Market Cap %Day %YTD 2020E 2021F 2020E 2021F (USD Bn) USA DOW JONES INDUS. 30, , USA NASDAQ COMPOSITE 12, , ENGLAND FTSE 100 INDEX 6, , CHINA SHANGHAI SE A SH 3, , CHINA SHENZHEN SE A SH 2, , HONG KONG HANG SENG INDEX 27, , INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 6, JAPAN NIKKEI , , MALAYSIA KLCI 1, SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 2, FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGE Description Rate (IDR) Change Description Rate (USD) Change USD/IDR 13, IDR/ USD EUR/IDR 17, EUR / USD JPY/IDR JPY / USD SGD/IDR 10, SGD / USD AUD/IDR 10, AUD / USD GBP/IDR 18, GBP / USD CNY/IDR 2, CNY / USD MYR/IDR 3, MYR / USD KRW/IDR KRW / USD CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATE Description Country Rate (%) Description Country Rate (%) FED Rate (%) US 1.75 JIBOR (IDR) Indonesia 3.81 BI 7-Day Repo Rate (%) Indonesia 3.75 LIBOR (GBP) England 0.02 ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17 BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.08 BOE Rate (%) England 0.10 Z TIBOR (YEN) Japan 0.14 PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 2.58 INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS IDR AVERAGE DEPOSIT Description December-20 November-20 Description Rate (%) Inflation YTD % M 4.46 Inflation YOY % M 4.60 Inflation MOM % M 4.56 Foreign Reserve (USD) Bn Bn 12M 6.03 GDP (IDR Bn) 3,894, ,687,

5 Market Data 6 January 2021 BUSINESS & ECONOMIC CALENDAR Date Agenda Expectation 06 Jan US Total Vehicle Sales Naik menjadi juta dari juta 06 Jan US Factory Orders Turun menjadi 0.7% dari 1.0% 06 Jan US Durable Goods Orders Tetap 0.9% 07 Jan FOMC Meeting Minutes Jan US Initial Jobless Claims Naik menjadi 3 ribu dari 787 ribu 07 Jan US Continuing Claims Turun menjadi 5100 ribu dari 5219 ribu 07 Jan US Trade Balance Defisit naik menjadi $67.3 Bn dari $63.1 Bn 08 Jan US Unemployment Rate Naik menjadi 6.8% dari 6.7% 08 Jan US Underemployment Rate Jan US Wholesale Trade Sales MoM Jan US Wholesale Inventories MoM Jan US Consumer Credit Naik menjadi $9.00 Bn dari $7.23 Bn 13 Jan US CPI MoM Naik menjadi 0.4% dari 0.2% 13 Jan US CPI YoY Naik menjadi 1.3% dari 1.2% 14 Jan US Monthly Budget Statement Jan Indonesia Trade Balance Jan Indonesia Total Exports Jan Indonesia Total Imports -- Ket: (*) US Time (^) Tentative LEADING MOVERS LAGGING MOVERS Stock Change (%) Index pt Stock Change (%) Index pt BBCA IJ BBRI IJ BRPT IJ UNVR IJ KAEF IJ BMRI IJ MDKA IJ ASII IJ INCO IJ TLKM IJ BBNI IJ ICBP IJ INAF IJ UNTR IJ ARTO IJ ISAT IJ BCAP IJ SMGR IJ PNBN IJ TBIG IJ UPCOMING IPO'S Company Diagnos Laboratorium Utama Business Trade & Services Health Labs IPO Issued Offering Date Listing Underwriter (IDR) Shares (Mn) Jan Jan 2021 Mirae Asset Sekuritas 5

6 Corporate Info 6 January 6 January DIVIDEND Stock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording Payment GEMS $ Cash Dividend 05 Jan Jan Jan Jan 2021 CORPORATE ACTIONS Stock Action Ratio EXC. (IDR) CUM Date EX Date Trading Period SAME Rights Issue TBA TBA 01 Mar Mar Mar-12 Mar 2021 EMTK Stock Split 1: TBA TBA GENERAL MEETING Emiten AGM/EGM Date Agenda DEAL RUPSLB 06 Jan 2021 PBRX RUPSLB 06 Jan 2021 BSWD RUPSLB 07 Jan 2021 PTSN RUPSLB 07 Jan 2021 KOBX RUPSLB 08 Jan 2021 KAYU RUPSLB 11 Jan 2021 DNAR RUPSLB 12 Jan 2021 PLAS RUPSLB 12 Jan 2021 AKKU RUPSLB 14 Jan 2021 RANC RUPSLB 15 Jan 2021 WEGE RUPSLB 15 Jan 2021 AGRS RUPSLB 18 Jan 2021 COCO RUPSLB 19 Jan 2021 ALMI RUPSLB 20 Jan 2021 BRNA RUPSLB 20 Jan 2021 BBRI RUPSLB 21 Jan 2021 BEEF RUPSLB 21 Jan 2021 CANI RUPST/LB 22 Jan 2021 GOLD RUPSLB 22 Jan 2021 INDX RUPSLB 22 Jan 2021 BKDP RUPST/LB 26 Jan

7 Technical Analysis 6 January 6 January BMRI BUY ON WEAKNESS S R Trend Grafik Major Down Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi positif Stochastics fast line & slow indikasi positif RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area upper band BMRIBroadening Wedge 7,0 6, ,200 6, ,875 6,610 6, ,600 6,440 6,425 6,425 6,425 6,000 6,200 6, , , ,400 Trading range Rp 6375-Rp 6525 Entry Rp 6375, take Profit Rp 6525 Stochastics Positif MACD Positif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 3390 Positif MA Negatif 4,0 4,200 3, Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec BMRI-Stochastic%D(15,3,3)= 32.51,Stochastic%K = 32.10, Overbought Level =.00,Oversold Level= ,964,10 BMRI-MACD(5,3) = 12.24,Signal()= BMRI-TSI(3,5,3)= , Volume() = 34,964, BBNI TRADING BUY S R Trend Grafik Major Down Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi negatif RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area upper band BBNIUpward Sloping Channel 8,000 7, , ,500 7,000 6,500 6,500 6, ,475 6, ,360 6,000 5, , ,950 5,356 5,000 Trading range Rp 6375-Rp 6575 Entry Rp 6500, take Profit Rp 6575 Stochastics Negatif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 1493 Positif MA Positif 4,000 3, Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021 BBNI- Stochastic%D(15,3,3)= 45.49,Stochastic%K = 50.00, Overbought Level =.00,Oversold Level= ,254,600 BBNI- MACD(5,3)= , Signal()= BBNI- TSI(3,5,3)= -4.62, Volume() = 34,254,

8 Technical Analysis 6 January 6 January WIKA TRADING BUY S R Trend Grafik Major Up Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi positif Stochastics fast line & slow indikasi positif RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area lower band WIKAUpward SlopingChannel 2,400 2, , ,090 2,200 2,050 2,050 2,050 2,000 2,021 2, , , ,0 1, ,5 1,600 1, ,400 Trading range Rp 2000-Rp 2100 Entry Rp 2050, take Profit Rp ,200 1,000 Stochastics Positif MACD Positif True Strength Index (TSI) 4.34 Positif Bollinger Band (Mid) Negatif MA Positif Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021 WIKA-Stochastic %D(15,3,3)= 58.89,Stochastic%K = 61.11, Overbought Level =.00,Oversold Level= WIKA-MACD (5,3) = , Signal()= ,057, WIKA- TSI(3,5,3)= 27.34,Volume() = 36,057, WSKT TRADING BUY S R Trend Grafik Major Up Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi positif Stochastics fast line & slow indikasi positif WSKT Upward SlopingChannel 1, , ,0 1,555 1,600 1,505 1,505 1,505 1,466 1,400 1, , , ,320 1,200 1, RSI mendekati area overbought Harga berada dalam area lower band Trading range Rp 1460-Rp 1600 Entry Rp 1505, take Profit Rp 1600 Stochastics Positif MACD 1.54 Positif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 4279 Negatif MA Positif 1, Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec WSKT -Stochastic%D(15,3,3)= 70.79, Stochastic%K = 73.99, Overbought Level=.00, Oversold Level= ,254, WSKT -MACD(5,3) = , Signal()= WSKT -TSI(3,5,3)= 32.23,Volume() = 205,254,

9 Technical Analysis 6 January 6 January PGAS BUY ON WEAKNESS S R Trend Grafik Major Down Minor Down S R PGAS Wedge 2,400 2,200 MACD line dan signal line indikasi positif Stochastics fast line & slow indikasi negatif RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area lower band Trading range Rp 1500-Rp 1650 Entry Rp 1500, take Profit Rp ,000 1,810 1, , , ,0 1, , ,658 1,600 1, ,610 1,600 1,400 1,600 1,600 1, ,200 1,000 Stochastics Negatif MACD Positif True Strength Index (TSI) Negatif Bollinger Band (Mid) 9734 Negatif MA Negatif Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec PGAS - Stochastic%D(15,3,3)= 43.40,Stochastic%K = 27.75, Overbought Level=.00,Oversold Level= ,746, PGAS - MACD(5,3) = 25.17,Signal()= PGAS - TSI(3,5,3)= , Volume() = 715,746, ACES TRADING BUY S R1 10 Trend Grafik Major Up Minor Up S2 16 R MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi positif RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area upper band Trading range Rp 1740-Rp 10 Entry Rp 1760, take Profit Rp 10 ACES Upward SlopingChannel 1, , ,900 1,850 1, ,760 1,0 1,760 1,760 1,752 1,700 1, ,685 1,685 1,600 1,660 1, ,500 1,400 1,300 1,200 Stochastics Positif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 1739 Positif MA Positif 1, Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec ACES - Stochastic%D(15,3,3)= 54.21,Stochastic%K = 45.62, Overbought Level=.00,Oversold Level= ,742,400 ACES - MACD(5,3) = 5.74,Signal()= ACES - TSI(3,5,3)= , Volume() = 19,742, ,100

10 Trading View 6 January 2021 THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADING Support Resistance Indicators 1 Month Ticker Rec 05/01/2021 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low Agriculture AALI Trading Buy Positif Negatif Positif LSIP Trading Buy Positif Negatif Positif SGRO Trading Buy Positif Positif Positif Mining PTBA Trading Sell Negatif Negatif Negatif ADRO Trading Sell Negatif Negatif Negatif MEDC Trading Buy Positif Positif Positif INCO Trading Buy Positif Positif Positif ANTM Trading Buy Positif Negatif Positif TINS Trading Buy Positif Positif Positif Basic Industry and Chemicals WTON Trading Buy Negatif Positif Positif SMGR Trading Buy Negatif Negatif Negatif INTP Trading Sell Positif Negatif Negatif SMCB Trading Sell Negatif Negatif Negatif Miscellaneous Industry ASII Trading Buy Positif Positif Positif GJTL Trading Buy Positif Positif Positif Consumer Goods Industry INDF Trading Buy Positif Positif Negatif GGRM Trading Buy Positif Negatif Negatif UNVR Trading Buy Positif Negatif Negatif KLBF Trading Buy Negatif Negatif Negatif Property, Real Estate and Building Construction BSDE Trading Buy Negatif Positif Positif PTPP Trading Buy Negatif Negatif Positif WIKA Trading Buy Negatif Positif Positif ADHI Trading Buy Positif Positif Positif WSKT Trading Buy Negatif Positif Positif Infrastructure, Utilities and Transportation PGAS Trading Buy Negatif Positif Negatif JSMR Trading Buy Negatif Negatif Negatif ISAT Trading Buy Negatif Positif Positif TLKM Trading Buy Positif Positif Positif Finance BMRI Trading Buy Positif Positif Negatif BBRI Trading Buy Positif Positif Positif BBNI Trading Buy Positif Positif Positif BBCA Trading Buy Positif Positif Positif BBTN Trading Buy Negatif Positif Positif Trade, Services and Investment UNTR Trading Sell Negatif Negatif Negatif MPPA Trading Buy Negatif Positif Positif

11

DAILY REPORT 28 Agustus 2015

DAILY REPORT 28 Agustus 2015 DAILY REPORT 28 Agustus 2015 NEWS HEADLINES ANTM rights issue Rp 5,3 triliun ANTM tarik pinjaman USD 200 juta ELSA targetkan tender seismik Malaysia dan India DSNG tetap akan stock split rasio 1 : 5 TBLA
