BUKU PANDUAN KALIBRATE 2018

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUKU PANDUAN KALIBRATE 2018"

Transkripsi

1 BUKU PANDUAN KALIBRATE 2018

2 I. Latar Belakang Kharisma Bangsa Logical Science and Brain Contest (Kalibrate) adalah kegiatan olimpiade untuk bidang matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam yang diselenggerakan kedua kalinya oleh sekolah Kharisma Bangsa melalui Tim Olimpiade Science Kharisma Bangsa (TOSKA), yang ditujukan kepada pelajar SMP/MTS dari sekolah sekolah se Indonesia. II. Tujuan Kalibrate ini diselenggarakan dengan tujuan: a. Mewujudkan program kerja Tim Olimpiade Kharisma Bangsa (TOSKA) dalam bidang kegiatan luar sekolah. b. Mengembangkan potensi siswa siswi dalam bidang matematika dan sains. III. Peserta Lomba dan Biaya pendaftaran Peserta : Siswa/i SMP se Indonesia (kelas 7 s.d 9) Biaya : Rp / tim IV. Waktu dan Tempat a. Penyisihan : Offline Hari, tanggal : Sabtu, 3 November 2018 Pukul : WIB selesai Tempat : SMA Kharisma Bangsa Jalan Terbang Layang no 21 Tangerang Selatan, Banten Buku Panduan Kalibrate

3 Online Hari, tanggal : Sabtu, 3 November 2018 Pukul : WIB b. Semifinal dan Final : Hari, tanggal : Sabtu, 17 November 2018 Pukul : WIB selesai Tempat : SMA Kharisma Bangsa Jalan Terbang Layang no 21 Tangerang Selatan, Banten V. Hadiah Untuk Pemenang a. Juara 1 akan mendapatkan uang tunai Rp , Beasiswa 100% Kharisma Bangsa, Trophy, dan Sertifikat b. Juara 2 akan mendapatkan uang tunai Rp , Beasiswa 75% Kharisma Bangsa, Trophy, dan Sertifikat c. Juara 3 akan mendapatkan uang tunai Rp , Beasiswa 50 % Kharisma Bangsa, Trophy, dan Sertifikat d. Juara 4 akan mendapatkan uang tunai Rp , Beasiswa 25 % Kharisma Bangsa, Trophy, dan Sertifikat e. Juara 5 akan mendapatkan uang tunai Rp Beasiswa 10% Kharisma Bangsa, Trophy, dan Sertifikat. Buku Panduan Kalibrate

4 VI. Pendaftaran Persyaratan peserta a. Peserta merupakan siswa/i SMP/sederajat yang terdiri dalam 1 tim, dimana 1 tim terdiri atas 3 orang b. Ketiga siswa dalam satu tim boleh berbeda tingkatan kelas, tetapi harus berasal dari sekolah yang sama. Tahap pendaftaran Pendaftaran Kalibrate 2018 akan dilakukan secara online pada 1 Oktober November 2018, dengan cara mengisi form pada tautan Biaya pendaftaran Kalibrate 2018 sebesar Rp ,- per tim; Teknis pembayaran yang harus dilakukan sebagai berikut : Biaya pendaftaran ditransfer ke : Bank CIMB NIAGA No.rek a/n Endro Antono; Bukti transfer berupa foto dikirim ke admkalibratecompetition@gmail.com Atau bukti asli pembayaran bisa langsung dibawa saat daftar ulang untuk diserahkan kepada panitia, dan Pembayaran dilakukan setelah mendapat konfirmasi pendaftaran dari panitia. Buku Panduan Kalibrate

5 VII. Susunan Acara Sabtu, 3 November 2018 Penyisihan Offline : Registrasi ulang : Pembukaan dan pengarahan : Babak penyisihan offline dimulai : Babak penyisihan offline selesai Penyisihan Online : Soal dan Lembar Jawaban tersedia untuk diunduh di website : kalibrate.kharismabangsa.sch.id : Babak penyisihan online dimulai : Kesempatan mengirim lembar jawaban ditutup Sabtu, 17 November 2018 Semi final dan Final : Registrasi ulang : Babak semifinal : Istirahat (Peserta bisa mengunjungi STEM-EXPO*) : Pengumuman finalis : Babak final : Awarding Ceremony Buku Panduan Kalibrate

6 *STEM-EXPO adalah acara tahunan yang diselenggarakan Sekolah Kharisma Bangsa. Di acara ini murid-murid diminta membuat sebuah projek di bidang sains, teknologi, dan sosial. *Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu dan akan disampaikan di website resmi Kalibrate VIII. Sistem Lomba a. Penyisihan Offline Terdiri dari 60 soal pilihan ganda yang terdiri dari matematika dan IPA; Waktu pengerjaan soal babak penyisihan adalah 120 menit; Ketentuan poin penilaian yaitu : - benar : +4 poin - salah : -1 poin - tidak dijawab : 0 poin Peserta dilarang menggunakan segala bentuk alat bantu hitung, seperti kalkulator, telepon genggam, maupun alat komunikasi lainnya; Masing-masing anggota tim mengerjakan paket soal yang sama secara individu; Nilai akhir merupakan akumulasi dari masing-masing individu anggota tim; Nilai maksimal pertim setelah diakumulasi adalah 720 poin, dan Tim yang masuk 20 besar offline terbaik berdasarkan akumulasi poin yang diperoleh akan lolos ke babak semifinal (tentative). Buku Panduan Kalibrate

7 Online Terdiri dari 60 soal pilihan ganda yang terdiri dari matematika dan IPA; Waktu pengerjaan soal babak penyisihan adalah 120 menit; Ketentuan poin penilaian yaitu : - benar : +4 poin - salah : -1 poin - tidak dijawab : 0 poin Peserta dilarang menggunakan segala bentuk alat bantu hitung, seperti kalkulator, telepon genggam, maupun alat komunikasi lainnya; Soal dikerjakan secara berkelompok (jadi satu tim mengerjakan satu paket soal dan mengirimkan hanya satu lembar jawab ke panitia); Soal dan lembar jawaban diunduh melalui website : kalibrate.kharismabangsa.sch.id yang hanya bisa diakses mulai jam sampai jam WIB; Setelah pengerjaan soal, lembar jawab harus difoto/ scan melalui Kalibrate 2018 : admkalibratecompetition@gmail.com; Jawaban yang dikirim melebihi pukul WIB tidak akan diterima; Nilai maksimal pertim adalah 240 poin, dan Tim yang masuk 10 besar online terbaik berdasarkan poin yang diperoleh akan lolos ke babak semifinal (tentative). b. Semi Final Waktu dan tempat : Sabtu, 17 November 2018 di SMA Kharisma Bangsa. Bentuk Soal dan Penilaian: Terdapat 15 pos dengan sistem jual beli di mana siswa membeli soal dengan tiga tingkat kesulitan yang berbeda yaitu easy, medium, dan hard, Setiap peserta harus mendatangi pos yang telah ditentukan di sekitar lingkungan sekolah Kharisma Bangsa; Buku Panduan Kalibrate

8 Dalam 1 pos maksimal hanya terdapat 2 tim yang sedang melakukan transaksi; Peserta diberikan waktu 100 menit untuk menyelesaikan babak semifinal; Uang yang disediakan untuk sistem jual beli sebesar , dan Tim yang masuk 5 besar terbaik berdasarkan poin yang diperoleh akan lolos ke babak final. c. Final Waktu dan tempat : Sabtu, 17 November 2018 di SMA Kharisma Bangsa Bentuk soal dan penilaian: Terdiri dari 3 babak yaitu : babak wajib, bingo, dan struggle to the end, Pada babak wajib, masing-masing tim diberikan 10 pertanyaan dengan poin yang sama, dengan penilaian : - Benar : 100 poin - Salah : 0 poin Pada babak bingo, setiap tim akan diberi pertanyaan-pertanyaan dalam bentuk bingo 5 x 5; Poin yang ditaruhkan merupakan poin yang didapatkan dari babak wajib; Besar poin yang didapat tergantung pada poin yang ditaruhkan oleh peserta. Jika benar, peserta akan mendapatkan poin sesuai dengan poin yang telah ditarukah. Jika salah, poin peserta akan dikurangi dengan besar setengah dari poin yang ditaruhkan; Jika ada peserta yang dapat membuat bingo, maka peserta akan mendapatkan poin tambahan; Pada babak struggle to the end, peserta yang menekan buzzer tercepat adalah yang berhak menjawab pertanyaan. Jawaban yang benar akan mendapatkan poin sesuai dengan tingkat kesulitan pertanyaan, tapi jika salah peserta lain memiliki satu kesempatan untuk menjawabnya, dan Tim dengan poin terbanyak akan menjadi pemenang Kalibrate Buku Panduan Kalibrate

9 Ketentuan lomba: Membawa alat tulis dan papan jalan masing-masing; Selama lomba tidak diperkenankan meminjam alat tulis, telepon genggam, alat-alat komunikasi, dan benda lainnya dari kelompok lain, Tim yang datang terlambat tidak diberikan tambahan waktu; Pendamping tidak diperbolehkan membantu peserta dalam bentuk apapun selama perlombaan berlangsung, dan Keputusan panitia tidak bisa diganggu gugat. Ketentuan pemenang : Peserta dengan poin terbanyak akan menjadi pemenang Kalibrate IX. Akomodasi Panitia tidak menanggung biaya akomodasi dan penginapan bagi peserta yang lolos ke babak semifinal dan final. Namun panitia bisa memberikan rekomendasi bagi peserta yang dari luar Jabodetabek yang lolos babak semifinal dan final untuk dapat menginap di tempat penginapan yang panitia sarankan, yaitu : Meranti Guest House Wisma UT ( ) Buku Panduan Kalibrate

10 X. Penutup Demikian informasi yang kami sampaikan mengenai Kalibrate. Kami berharap kegiatan ini berjalan dengan lancar sehingga dapat menciptakan sebuah kerja sama yang baik dan menjadi sebuah pengalaman yang bermanfaat bagi peserta maupun panitia. Kami mohon kerja sama Bapak/ Ibu untuk menginformasikan kompetisi ini kepada siswa/i Untuk informasi lebih lanjut, bapak/ ibu bisa mengunjungi situs resmi Kalibrate di Atau hubungi : Endro Antono : Siti Aisyah : Eva M. Gayoris : Fitria Azzahra : Buku Panduan Kalibrate

11 KALIBRATE 2018 Explore Nature, Begin Adventure Panitia KALIBRATE 2018 "Explore Nature, Begin Adventure" Alamat: Sekolah Kharisma Bangsa Jalan Terbang Layang 21 Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Banten Telp : Website: admkalibratecompetition@gmail.com Buku Panduan Kalibrate

SYARAT DAN KETENTUAN Olimpiade Zoologi Nasional (OZON) November 2017

SYARAT DAN KETENTUAN Olimpiade Zoologi Nasional (OZON) November 2017 SYARAT DAN KETENTUAN Olimpiade Zoologi Nasional (OZON) 04-05 November 2017 A. Deskripsi kegiatan Olimpiade Zoologi Nasional adalah kompetisi tim antar SMA/sederajat di Indonesia yang mana peserta diharapkan
