UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA"

Transkripsi

1 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI 1 JEPANG KUDUS TAHUN AJARAN 2012/ 2013 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh: RIZA AHMAD SETIAWAN A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013 i

2 PERSETUJUAN PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI 1 JEPANG KUDUS TAHUN AJARAN 2012/ 2013 Dipersiapkan dan disusun oleh: RIZA AHMAD SETIAWAN A Telah Disetujui untuk Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Persetujuan Pembimbing, Pembimbing Drs. Mulyadi SK, S.H., M.Pd. NIK : 191 ii

3 PENGESAHAN PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI 1 JEPANG KUDUS TAHUN AJARAN 2012/ 2013 Dipersiapkan dan disusun oleh: RIZA AHMAD SETIAWAN A Telah dipertahankan di Depan Dewan Penguji Pada Tanggal, 18 Februari 2013 dan dinyatakan telah Memenuhi Syarat Susunan Dewan Penguji 1. Drs. Mulyadi Sri Kamulyan, S.H., M.Pd. ( ) 2. Drs. Rubino Rubiyanto, M.Pd. ( ) 3. Dra. Sri Hartini, M.Pd. ( ) Surakarta, 18 Februari 2013 Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Drs. H. Sofyan Anif, M.Si. NIK. 547 iii

4 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp. (0271) Surakarta Saya yang bertanda tangan dibawah ini : PERNYATAAN KEASLIAN PTK Nama NIM Jurusan : RIZA AHMAD SETIAWAN : A : PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD) Judul Skripsi : PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI 1 JEPANG KUDUS TAHUN AJARAN 2012/ Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan dan ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan dengan mencantumkan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun dari FKIP dan saya akan bertanggungjawab sepenuhnya. Surakarta, 14 Februari 2013 Yang membuat Pernyataan RIZA AHMAD SETIAWAN A iv

5 MOTTO Dimanapun engkau berada selalulah menjadi yg terbaik dan berikan yang terbaik dari yg bisa kita berikan (Prof. Dr. Ing. B. J. Habibie) Aku Berpikir terus menerus berbulan-bulan dan bertahun tahun, sembilan puluh sembilan kali dan kesimpulannya salah. Untuk yang keseratus aku benar (Albert Einstein) Tinggalkanlah kesenangan yang menghalangi pencapaian kecemerlangan hidup yang diidamkan. Dan berhati-hatilah, karena beberapa kesenangan adalah cara gembira menuju kegagalan (Mario Teguh) Orang yang sukses adalah orang yang dapat melihat kemungkinan berhasil pada masa depan dan dapat memanfaatkan kesempatan untuk mendapatkan suatu keuntungan (Penulis) v

6 PERSEMBAHAN Setiap kata dari skripsi ini, kupersembahkan kepada : 1. Kedua orang tuaku tercinta, Bapak Sutrisno dan Ibu Putri Yuliati, terima kasih atas semua pengorbanan, keikhlasannya dan kasih sayang yang sangat luar biasa. Semoga Allah membalas semua kebaikan kalian. 2. Adikku tercinta Feni Febriansari N yang telah memberikanku motivasi dan dukungan dalam menyelesaikan kuliah. 3. Seluruh keluarga besarku, terima kasih atas do a dan dukungannya. 4. Teman-teman PGSD angkatan 2009 khususnnya kelas C, aku akan selalu merindukan canda tawa kalian semua. 5. Yang terkasih Dyah Ayu Puspitarini terima kasih atas segala cinta, dukungan dan perhatian yang telah kamu berikan selama ini. 6. Teman-teman di kost BALI, terima kasih atas support dan bantuan kalian selama ini dan semoga kita dalam menyelesaikan kuliah dapat berjalan dengan lancar. 7. Thanks to supra hitamku yang setia antarkan kemanapun aku pergi. 8. Almamaterku vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Untuk Meningkatkan Partisipasi Siswa Pada Pembelajaran IPA Kelas V SD Negeri 1 Jepang Kudus Tahun Ajaran 2012/ 2013 sebagai syarat untuk memperoleh gelar sarjana S-1. Menyadari bahwa suatu karya di bidang apapun pasti tidak terlepas dari kekurangan, disebabkan karena keterbatasan kemampuan yang dimiliki penulis. Oleh karena itu, kritik dan saran yang sifatya membangun sangat diharapkan oleh penulis. Akhirnya, dengan selesainya skripsi ini tidak lepas dari peran dan bantuan yang telah diberikan oleh berbagai pihak, baik langsung maupun tidak langsung. Pada kesempatan ini, kami ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada: 1. Bapak Drs.H.Sofyan Anif, M.Si, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah berkenan memberikan izinnya kepada penulis untuk melakukan penelitian. 2. Bapak Dr. Saring Marsudi, SH, M.Pd, selaku Ketua Progdi PGSD dan terima kasih telah mendidik serta memberikan ilmunya kepada penulis, 3. Bapak Drs. Mulyadi Sri Kamulyan, S.H., M.Pd, selaku pembimbing, terima kasih atas petunjuk dan dorongan dengan sabar teliti sehingga memperlancar dalam penulisan skripsi ini.. vii

8 4. Bapak Ruh Suyoto,S.Pd, selaku kepala sekolah SD N 1 Jepang Kudus yang telah berkenan memberi izin kepada penulis untuk mengadakan penelitian. 5. Bapak Rohman selaku guru kelas V SD N 1 Jepang Kudus yang telah membantu dalam penelitian. 6. Seluruh keluarga besar SD N 1 Jepang Kudus yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengadakan penelitian. 7. Dosen-dosen FKIP Khususnya PGSD, terima kasih telah mendidik dan memberikan ilmunya kepada penulis, jasamu akan selalu kukenang. 8. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat, baik bagi pembaca maupun penulis sendiri dan dapat menjadi sumbangan bagi perkembangan ilmu pendidikan. Akhirnya semoga skripsi ini bermanfaat bagi peningkatan pembelajaran di sekolah dasar. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Surakarta, 14 Februari 2013 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... i ii iii iv v vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv ABSTRAK... xvi BAB I Pendahuluan... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Pembatasan Masalah... 4 C. Perumusan Masalah... 5 D. Tujuan Penelitian... 5 E. Manfaat Penelitian... 6 BAB II Landasan Teori... 8 A. Kajian Teori Partisipasi Siswa... 8 a. Pengertian Partisipasi... 8 b. Jenis-jenis Partasipasi c. Faktor-faktor yang Menyebabkan Partisipasi ix

10 d. Cara Meningkatkan Partisipasi Siswa e. Aspek yang Dinilai dalam Partisipasi f. Hubungan Strategi Everyone Is A Teacher Here dengan Peningkatan Partisipasi Siswa g. Indikator Tinggi atau Rendahnya Partisipasi Siswa dalam Pembelajaran Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here a. Pengertian Strategi Pembelajaran b. Alasan Pemilihan Strategi Pembelajaran c. Komponen Strategi Pembelajaran d. Everyone Is A Teacher Here e. Kelebihan dan Kelemahan Strategi Everyone Is A Teacher Here f. Sumbangan Strategi Everyone Is A Teacher Here Terhadap Peningkatan Partisipasi Siswa Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di SD a. Pengertian Pembelajaran b. Komponen-komponen Pembelajaran c. Langkah-langkah Pembelajaran d. Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan (PAIKEM) e. Pengertian IPA f. Ruang Lingkup Pembelajaran IPA di SD g. Tujuan Pembelajaran IPA di SD B. Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berfikir D. Hipotesis Tindakan BAB III Metode Penelitian A. Setting Penelitian B. Subyek Penelitian C. Prosedur Penelitian x

11 D. Jenis dan Sumber Data E. Metode Pengumpul Data F. Instrumen Penelitian G. Validitas H. Teknik Analisis Data I. Indikator Pencapaian BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan A. Profil Tempat Penelitian B. Deskripsi Kondisi Awal C. Deskripsi Masing-masing Siklus D. Pembahasan Hasil Penelitian BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

12 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Perbedaan Variabel Penelitian Tabel 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian Tabel 4.1 Sarana dan Prasarana SD Negeri 1 Jepang Kudus Tabel 4.2 Jumlah Siswa SD Negeri 1 Jepang Kudus Tabel 4.3 Daftar Nama Siswa Kelas V Tabel 4.4 Daftar Nama Guru dan Staff SD Negeri 1 Jepang Kudus Tabel 4.5 Tabel Hasil Observasi Partisipasi Siswa Pra Siklus Tabel 4.6 Tabel Frekuensi Partisipasi Siswa Pra Siklus Tabel 4.7 Tabel Hasil Observasi Hasil Belajar Siswa Pra Siklus Tabel 4.8 Tabel Frekuensi Hasil Belajar Siswa Pra Siklus Tabel 4.9 Tabel Hasil Observasi Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.10 Tabel Frekuensi Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.11 Tabel Hasil Observasi Hasil Belajar Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.12 Tabel Frekuensi Hasil Belajar Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.13 Tabel Hasil Observasi Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.14 Tabel Frekuensi Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.15 Tabel Hasil Observasi Hasil Belajar Siswa Siklus I xii

13 Pertemuan Tabel 4.16 Tabel Frekuensi Hasil Belajar Siswa Siklus I Pertemuan Tabel 4.17 Tabel Hasil Observasi Partisipasi Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.18 Tabel Frekuensi Partisipasi Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.19 Tabel Hasil Observasi Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.20 Tabel Frekuensi Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.21 Tabel Hasil Observasi Partisipasi Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.22 Tabel Frekuensi Partisipasi Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.23 Tabel Hasil Observasi Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.24 Tabel Frekuensi Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Tabel 4.25 Tabel Peningkatan Partisipasi Siswa Dari Pra Siklus Sampai Dengan Siklus II Pertemuan Tabel 4.26 Tabel Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dari Pra Siklus Sampai Dengan Siklus II Pertemuan xiii

14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Bagan Kerangka Berpikir Gambar 3.1 Siklus PTK Model Kurt Lewin Gambar 4.1 Denah SD Negeri 1 Jepang Kudus Gambar 4.2 Grafik Partisipasi Siswa Pra Siklus Gambar 4.3 Grafik Hasil Belajar Siswa Pra Siklus Gambar 4.4 Grafik Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.5 Grafik Hasil Belajar Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.6 Grafik Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.7 Grafik Hasil Belajar Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.8 Grafik Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.9 Grafik Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Gambar 4.10 Grafik Partisipasi Siswa Siklus I Pertemuan Gambar 4.11 Grafik Hasil Belajar Siswa Siklus II Pertemuan Gambar 4.12 Grafik Peningkatan Partisipasi Siswa Dari Pra Siklus Sampai Dengan Siklus II Pertemuan Gambar 4.13 Grafik Peningkatan Rata-rata Partisipasi Siswa Dari Pra Siklus Sampai Dengan Siklus II Pertemuan Gambar 4.14 Grafik Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dari Pra Siklus Sampai Dengan Siklus II Pertemuan xiv

15 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Pedoman wawancara Lampiran 2 RPP siklus I Pertemuan 1 dan Pertemuan Lampiran 3 Pedoman Observasi Guru Mengajar Siklus I Pertemuan Lampiran 4 Pedoman Observasi Guru Mengajar Siklus I Pertemuan Lampiran 5 RPP siklus II Pertemuan 1 dan Pertemuan Lampiran 6 Pedoman Observasi Guru Mengajar Siklus II Pertemuan Lampiran 7 Pedoman Observasi Guru Mengajar Siklus II Pertemuan Lampiran 8 Dokumentasi Lampiran 9 Surat ijin riset Lampiran 10 Jadwal bimbingan Lampiran 11 Blangko pengajuan judul skripsi Lampiran 12 Surat keterangan bukti penelitian xv

16 ABSTRAK PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI 1 JEPANG KUDUS TAHUN AJARAN 2012/ 2013 Riza Ahmad Setiawan, A , Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013,132 halaman Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan Partisipasi siswa dalam Pembelajaran IPA menggunakan strategi pembelajaran everyone is a teacher here. Subyek penerima tindakan adalah siswa kelas V SDN 1 Jepang Kudus yang berjumlah 32 siswa. Penelitian ini diawali dengan kegiatan perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui observasi, wawancara, dokumentasi dan tes. Validitas yang digunakan adalah validitas data dan validitas instrumen. Validitas data yang digunakan adalah triangulasi metode dan triangulasi sumber. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan partisipasi siswa dalam pembelajaran IPA. Peningkatan partisipasi siswa tersebut terlihat dalam 4 indikator yaitu mengajukan pertanyaan, menjawab, menanggapi dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian diperoleh: 1) Banyaknya siswa yang mengajukan pertanyaan pada kondisi awal sebesar 21,87% dan diakhir tindakan menjadi sebesar 75%. 2) Banyaknya siswa yang menjawab pertanyaan pada kondisi awal sebesar 21,87% dan diakhir tindakan menjadi sebesar 81,25%. 3) Banyaknya siswa yang memberikan tanggapan pada kondisi awal sebesar 18,75% dan diakhir tindakan menjadi sebesar 78,12%. 4) Banyaknya siswa yang menarik kesimpulan pada kondisi awal sebesar 28,12% dan diakhir tindakan menjadi sebesar 87,5%. Jadi secara keseluruhan partisipasi siswa mengalami peningkatan menjadi 80,46%. Peningkatan partisipasi siswa juga mempengaruhi hasil belajar siswa. Hasil belajar siswa yang mencapai KKM pada kondisi awal 53,13% dan di akhir tindakan menjadi 87,5%. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa penerapan strategi pembelajaran everyone is a teacher here dapat meningkatkan partisipasi siswa pada pembelajaran IPA kelas V SD Negeri 1 Jepang kudus tahun ajaran 2012/ 2013 Kata kunci: everyone is a teacher here, partisipasi xvi

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 2

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 2 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 2 SENTING SAMBI BOYOLALI TAHUN 2012/2013 SKRIPSI Untuk Memenuhi
