Laporan Evaluasi Kepuasan Mahasiswa terhadap Layanan Kemahasiswaan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Laporan Evaluasi Kepuasan Mahasiswa terhadap Layanan Kemahasiswaan"

Transkripsi

1 Laporan Evaluasi Kepuasan Mahasiswa terhadap Layanan Kemahasiswaan AKPER Bethesda Tomohon Semester Gasal T.A 2017/2018

2 KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas anugerahnya sehingga Unit Penjaminan Mutu (UPM) AKPER Bethesda Tomohon dapat menyelesaikan evaluasi kepuasan mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan dalam rangka peningkatan tata kelola managemen mutu layanan di AKPER Bethesda Tomohon. Evaluasi ini dilakukan untuk perbaikan sistem di AKPER Bethesda Tomohon. Laporan ini disusun dengan melibatkan semua unit kerja di AKPER Bethesda Tomohon. Laporan ini belum sempurna, olehnya kami berharap masukan dari berbagai pihak untuk perbaikan ke depan. Kami menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah terlibat dalam penyusunan laporan ini. Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan. Kepala UPM, Amelia Rattoe, SKM., M.Kes

3 1. Pendahuluan Layanan kemahasiswaan adalah bentuk komitmen AKPER Bethesda Tomohon dalam menyiapkan mahasiswa menjadi lulusan yang handal, siap pakai, dan berkualitas tinggi. Kesuksesan seorang mahasiswa tidak hanya dilihat dari capaian akademik, olehnya AKPER Bethesda Tomohon terus berusaha memberikan layanan kemahasiswaan yang terbaik untuk para mahasiswa. 2. Tujuan Memberikan penilaian terhadap semua bidang layanan kemahasiswaan baik dalam bidang akademik maupun non akademik. 3. Sasaran a. Mendorong institusi untuk memberikan pelayanan terbaik serta berinovasi dalam rangka meningkatkan penyelenggaraan layanan kepada mahasiswa. b. Mendorong partisipasi mahasiswa dalam memberikan masukan terhadap institusi sebagai pengguna layanan 4. Bidang layanan kemahasiswaan Layanan kemahasiswaan meliputi aspek tangible (sarana dan prasarana), aspek reliability (keandalan dosen dan tenaga kependidikan); aspek responsiveness (ketanggapan dosen dan tenaga kependidikan dalam melayani mahasiswa); aspek assurance (keyakinan mahasiswa tentang pilihannya memilih AKPER Bethesda Tomohon dan jaminan di masa depan); aspek empathy (kepedulian dosen dan tenaga kependidikan terhadap kepentingan mahasiswa. 5. Teknik Pelaksanaan Survei Pelaksanaan survei penilaian layanan kemahasiswaan dilaksanakan melalui tahapan berikut: a. Menyusun instrumen survey Instrumen berupa kuesioner yang diisi secara online melalui portal ecampuz. Kuesioner terdiri dari 47 pertanyaan meliputi 5 aspek layanan kemahasiswaan. Instrumen ini sudah dilakukan uji validitas dan reliabilitas sebelum digunakan. Skor penilaian menggunakan skor 1-4; 1 = sangat tidak puas, 2 = tidak puas, 3 = puas, 4 = sangat puas. b. Menentukan besaran dan teknik penarikan sampel Teknik pengambilan sampel adalah consecutive sampling, menggunakan rumus Slovin untuk pengambilan sampel. Jumlah sampel adalah 200 mahasiswa.

4 c. Menentukan responden Responden pada survey ini adalah mahasiswa AKPER Bethesda Tomohon. d. Melaksanakan survei Mahasiswa langsung mengisi kuesioner secara online, yang dapat diakses melalui portal ecampuz. Pelaksanaan survey dilakukansetiap akhir semester oleh UPM. e. Mengolah hasil survey Hasil pengisian kuesioner langsung terekapitulasi pada google docs. Teknik analisis berupa statistik deskriptif, sehingga dapat diperoleh rata-rata kepuasan mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan. f. Menyajikan dan melaporkan hasil UPM membuat laporan evaluasi pelaksanaan dan dilaporkan kepada direktur. Hasil laporan dipaparkan dalam rapat kerja, dan dapat diakses secara online. Hasil survey penilaian mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan dimaksudkan utnuk mengetahui kelemahan dan kekuatan dari setiap unit layanan kemahasiswaan, mengukur secara berkala kinerja setiap unit, sebagai bahan penetapan kebijakan pimpinan serta sebagai dasar dalam memperbaiki pelayanan. 6. Penutup Penilaian kepuasan mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan akan dilakukan secara berkala sebagai dasar peningkatan kualitas pelayanan di AKPER Bethesda Tomohon.

5 KUESIONER PENILAIAN LAYANAN KEMAHASISWAAN DI AKADEMI KEPERAWATAN BETHESDA TOMOHON Petunjuk: Berilah tanda centang ( ) pada kolom yang tersedia untuk jawaban yang sesuai dengan pendapat saudara. No. Uraian 1 Sangat tidak puas Sangat tidak puas sangat puas 2 Tidak puas 3 Puas 4 Sangat puas SARANA FISIK (Tangible) Keadaan ruang perkuliahan 1. memenuhi kebutuhan belajar mengajar. Keadaan fasilitas pendukung 2. belajar mengajar memadai. 3. Kondisi kantor bagian akademik 4. Dosen berpenampilan rapi. 5. Pegawai berpenampilan rapi. 6. Keadaan parkir kendaraan memadai. 7. Keadaan ruang tata usaha teratur. 8. Keadaan kamar mandi/wc di dalam kampus bersih. KEANDALAN PELAYANAN (Reliability) 9. Pegawai melayani Anda tepat waktu sesuai yang dijanjikan. 10. Dosen masuk kelas tepat waktu Pegawai dapat diandalkan dalam menangani masalah administrasi Dosen dapat diandalkan dalam menangani masalah akademis. Pegawai memberikan informasi yang jelas kepadaanda. Respon pegawai terhadap kebutuhan mahasiswa KETANGGAPAN PELAYANAN (Responsiveness) 15. Pengurusan administrasi akademik 16. Pengurusan pembayaran uang SPP 17. Pengurusan registrasi Pengurusan surat keterangan akademik (keterangan aktif kuliah, surat keterangan sakit/cuti, dll.) Sikap dan kejelasan pelayanan staf akademik

6 Proses dan akses pelayanan di 20. kampus Komunikasi staf dengan 21. mahasiswa sebagai pengguna layanan 22. Pengurusan beasiswa Kemampuan petugas 23. menggunakan alat bantu proses pelayanan Waktu penyelesaian segala 24. administrasi 25. Kemudahan prosedur persuratan 26. Pegawai melayani Anda dengan cepat. 27. Pegawai tanggap membantu Anda. 28. Dosen mudah untuk dihubungi. 29. Dosen tanggap membantu Anda memahami perkuliahan Kemudahan mendapatkan 30. informasi waktu dan jumlah pembayaran biaya kuliah (papan informasi) 31. Kualitas layanan petugas keuangan 32. Jumlah pegawai KEYAKINAN/JAMINAN (Assurance) Pengetahuan yang Anda dapatkan 33. membuat Anda percaya diri menghadapi masa depan. Jaminan kerahasiaan informasi 34. akademik Kurikulum yang Anda dapatkan 35. sesuai dengan kebutuhan kerja. 36. Pegawai berkompetensi baik Dosen memiliki kompetensi di bidangnya. KEPEDULIAN (Empathy) Pegawai memberikan perhatian kepada Anda. Pegawai memahami keinginan dan kebutuhan Anda. Dosen memahami keinginan dan kebutuhan Anda. Dosen memberi ruang untuk diskusi. Dosen memberikan perhatian kepada Anda. Pegawai memberikan pelayanan yang dijanjikan sesuai dengan harapan Anda. Dosen bersedia membantu kesulitan atau permasalahan yang

7 Anda hadapi. Pegawai bersedia membantu 45. mengatasi kesulitan atau permasalahan yang Anda hadapi. Ada respon terhadap pengisian 46. Evaluasi Dosen untuk Mahasiswa (EDOM). 47 Keramahan pegawai

8 HASIL ANALISIS KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP LAYANAN KEMAHASISWAAN di AKPER BETHESDA TOMOHON 1. Hasil analisis kepuasan layanan kemahasiswaan Tabel 1.1 Gambaran Kepuasan Mahasiswa Terhadap Layanan Kemahasiswaan Secara Keseluruhan di AKPER Bethesda Tomohon Semester Gasal T.A 2017/2018 (N = 200) Variabel Mean Min Max Kepuasan layanan kemahasiswaan 147, Pada tabel 1.1 dapat dilihat nilai rata rata kepuasan mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan adalah 147,23 (kategori 4, sangat puas). Angka ini menunjukkan bahwa rata-rata mahasiswa puas dengan layanan kemahasiswaan di AKPER Bethesda Tomohon. Tabel 1.2 Gambaran Kepuasan Mahasiswa Terhadap Aspek Layanan Kemahasiswaan Secara Keseluruhan di AKPER Bethesda Tomohon Semester Gasal T.A 2017/2018 (N = 200) Variabel Mean Min Max Sarana fisik (tangible) Keandalan pelayanan (reliability) Ketanggapan pelayanan (responsiveness) Keyakinan/ jaminan (assurance) Kepedulian (empathy) Pada tabel 1.2 dapat dilihat nilai rata rata kepuasan mahasiswa terhadap aspek layanan kemahasiswaan adalah sebagai berikut: sarana fisik 26.07; keandalan pelayanan 17.85; ketanggapan pelayanan 56.04; keyakinan 16.14; kepedulian Tangible Reliability Responsiveness Assurance Empathy 56.04

9 No Tabel 1.3 Gambaran Kepuasan Mahasiswa Terhadap Layanan Kemahasiswaan di AKPER Bethesda Tomohon Semester Gasal T.A 2017/2018 (N = 200) Kuesioner 1. Keadaan ruang perkuliahan memenuhi kebutuhan belajar mengajar. Keadaan fasilitas pendukung 2. Frekuensi (%) Skala 1 Skala 2 Skala 3 Skala 4 Sarana Fisik 11(5.5) 8(4.0) 132(66) 49(24.5) 4(2) 18(9) 112(56) 66(33) belajar mengajar memadai. 3. Kondisi kantor bagian akademik 4(2) 9(4.5) 124(62) 63(31.5) 4. Dosen berpenampilan rapi. 2(1) 0 87(43.5) 111(55.5) 5. Pegawai berpenampilan rapi. 3(1.5) 1(0.5) 103(51.5) 93(46.5) 6. Keadaan parkir kendaraan 3(1.5) 1(0.5) 103(51.5) 93(46.5) memadai. 7. Keadaan ruang tata usaha 4(2) 42(21) 109(54.5) 45(22.5) teratur. 8. Keadaan kamar mandi/wc di 4(2) 12(6) 129(64.5) 55(27.5) dalam kampus bersih. Keandalan Pelayanan 9. Pegawai melayani Anda tepat 39(19.5) 53(26.5) 73(36.5) 35(17.5) waktu sesuai yang dijanjikan. 10. Dosen masuk kelas tepat waktu. 4(2) 24(12) 120(60) 52(26) 11. Pegawai dapat diandalkan dalam 9(4.5) 27(13.5) 109(54.5) 55(27.5) menangani masalah administrasi 12 Dosen dapat diandalkan dalam 3(1.5) 10(5) 140(70) 47(23.5) menangani masalah akademis. 13. Pegawai memberikan informasi 3(1.5) 15(7.5) 143(71.5) 39(19.5) yang jelas kepadaanda. 14. Respon pegawai terhadap 11(5.5) 20(10) 141(70.5) 28(14) kebutuhan mahasiswa Ketanggapan Pelayanan 15. Pengurusan administrasi 10(5) 14(7) 142(71) 34(17) akademik 16. Pengurusan pembayaran uang 5(2.5) 16(8) 135(67.5) 44(22) SPP 17. Pengurusan registrasi 3(1.5) 14(7) 138(69) 45(22.5) Pengurusan surat keterangan 0 7(3.5) 129(64.5) 64(32) 18. akademik (keterangan aktif kuliah, surat keterangan sakit/cuti, dll.) Sikap dan kejelasan pelayanan staf akademik Proses dan akses pelayanan di kampus Komunikasi staf dengan mahasiswa sebagai pengguna layanan 4(2) 10(5) 130(65) 56(28) 4(2) 19(9.5) 117(58.5) 60(30) 5(2.5) 9(4.5) 145(72.5) 41(20.5) 22. Pengurusan beasiswa 23(11.5) 34(17) 131(65.5) 12(6) Kemampuan petugas 4(2) 9(4.5) 147(73.5) 40(20) 23. menggunakan alat bantu proses pelayanan 24. Waktu penyelesaian segala 6(3) 7(3.5) 152(76) 35(17.5) administrasi

10 25. Kemudahan prosedur persuratan 6(3) 28(14) 114(57) 52(26) 26. Pegawai melayani Anda dengan 7(3.5) 25(12.5) 118(59) 50(25) cepat. 27. Pegawai tanggap membantu 3(1.5) 16(8) 117(58.5) 64(32) Anda. 28. Dosen mudah untuk dihubungi. 3(1.5) 4(2) 122(61) 71(35.5) 29. Dosen tanggap membantu Anda 10(5) 16(8) 103(51.5) 71(35.5) memahami perkuliahan Kemudahan mendapatkan 11(5.5) 36(18) 102(51) 51(25.5) 30. informasi waktu dan jumlah pembayaran biaya kuliah (papan informasi) 31. Kualitas layanan petugas 5(2.5) 15(7.5) 134(67) 46(23) keuangan 32. Jumlah pegawai 0 3(1.5) 126(63) 71(35.5) Pengetahuan yang Anda 3(1.5) 11(5.5) 128(64) 58(29) 33. dapatkan membuat Anda percaya diri menghadapi masa depan. 34. Jaminan kerahasiaan informasi 2(1) 8(4) 109(54.5) 81(40.5) akademik 35. Kurikulum yang Anda dapatkan 6(3) 5(2.5) 136(68) 53(26.5) sesuai dengan kebutuhan kerja. 36. Pegawai berkompetensi baik. 1(0.5) 2(1) 123(61.5) 74(37) 37. Dosen memiliki kompetensi di 6(3) 28(14) 114(57) 52(26) bidangnya. Kepedulian 38. Pegawai memberikan perhatian 7(3.6) 27(13.7) 114(57) 52(26) kepada Anda. 39. Pegawai memahami keinginan 5(2.5) 16(8) 148(74) 31(15.5) dan kebutuhan Anda. 40. Dosen memahami keinginan dan 3(1.5) 5(2.5) 142(71) 50(25) kebutuhan Anda. 41. Dosen memberi ruang untuk 5(2.5) 3(1.5) 128(64) 64(32) diskusi. 42. Dosen memberikan perhatian 6(3) 17(8.5) 128(64) 49(24.5) kepada Anda. Pegawai memberikan pelayanan 5(2.5) 12(6) 137(68.5) 46(23) 43. yang dijanjikan sesuai dengan harapan Anda. Dosen bersedia membantu 8(4) 26(13) 135(67.5) 31(15.5) 44. kesulitan atau permasalahan yang Anda hadapi. Pegawai bersedia membantu 4(2) 3(1.5) 128(64) 65(32.5) 45. mengatasi kesulitan atau permasalahan yang Anda hadapi. Ada respon terhadap pengisian 12(6) 20(10) 130(65) 38(19) 46. Evaluasi Dosen untuk Mahasiswa (EDOM). 47 Keramahan pegawai 3(1.5) 8(4) 135(67.5) 54(27)

11 Statistics kuesioner penilaian layanan kemahasiswaan N Valid 200 Missing 0 Mean Median Minimum 117 Maximum 183 sarana fisik keandalan pelayanan Statistics ketanggapan pelayanan keyankinan/jamin an kepedulian N Valid Missing Mean Median Minimum Maximum nomor1 Valid nomor2 Valid nomor3 Valid

12 nomor4 Valid nomor5 Valid nomor6 Valid nomor7 Valid nomor8 Valid

13 nomor9 Valid nomor10 Valid nomor11 Valid nomor12 Valid nomor13 Valid

14 nomor14 Valid nomor15 Valid nomor16 Valid nomor17 Valid nomor18 Valid

15 nomor19 Valid nomor20 Valid nomor21 Valid nomor22 Valid nomor23 Valid

16 nomor24 Valid nomor25 Valid nomor26 Valid nomor27 Valid nomor28 Valid

17 nomor29 Valid nomor30 Valid nomor31 Valid nomor32 Valid nomor33 Valid

18 nomor34 Valid nomor35 Valid nomor36 Valid nomor37 Valid nomor38 Valid

19 nomor39 Valid nomor40 Valid nomor41 Valid nomor42 Valid nomor43 Valid

20 nomor44 Valid nomor45 Valid nomor46 Valid nomor47 Valid

21

BAB IV HASIL PENELITIAN. Statistics. Kinerja Berwujud. N Valid Missing 0 0. Mean Std. Deviation

BAB IV HASIL PENELITIAN. Statistics. Kinerja Berwujud. N Valid Missing 0 0. Mean Std. Deviation BAB IV HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Data Penelitian yang berjudul Analisis Tingkat Kepuasan Siswa Atas Kualitas Pelayanan di SMA Batik 1 Surakarta Tahun 2013 ini menggunakan data yang dikelompokkan menjadi
