P U T U S A N Nomor : 752/PID.SUS/2014/PT.MDN.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor : 752/PID.SUS/2014/PT.MDN."

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 752/PID.SUS/2014/PT.MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : Nama lengkap Tempat Lahir : TERDAKWA : Medan Umur / Tgl. lahir : 18 Tahun 7 Bulan / 01 Oktober 1995 Jenis kelamin Kebangsaan Tempat tinggal Agama Pekerjaan Terdakwa ditahan oleh : : Laki-laki : Indonesia : Jalan Pasar VI Lorong Gereja Martubung Kec. Medan Labuhan : Kristen : Bongkar Muat 1. Penyidik tgl. 31 Mei 2014, Nomor : SP.HAN/77/V/2014/Reskrim, sejak tanggal 31 Mei 2014 s/d 19 Juni 2014 ; 2. Perpanjangan Penahanan Penuntut Umum tgl. 18 Juni 2014, Nomor : 104/RT- 2/ BLW/Euh.1/VI/2014, Sejak tanggal 20 Juni 2014 s/d 29 Juli 2014 ; 3. Penuntut Umum tanggal 17 Juli 2014, Nomor : PRINT-132/N / Euh.2/ VII/2014, Sejak tanggal 17 Juli 2014 s/d 05 Agustus 2014; 4. Hakim Pengadilan Negeri Medan tanggal 18 Juli 2014 No.1.992/Pid.B/2014/PN.Mdn, Sejak tanggal 18 Juli 2014 s/d tanggal 16 Agustus 2014; 5. Perpanjangan Wakil Ketua Pengadilan Negeri Medan tanggal 05 Agustus 2014 No.2.200/Pen/Pid/2014/PN.Mdn,Sejak tanggal 17 Agustus 2014 s/d tanggal 15 Oktober 2014; 6. Penetapan Penangguhan Penahanan No /Pid.B/2014/PN.Mdn atas nama TERDAKWA pada tanggal 03 September 2014; 7. Pengadilan Tinggi tidak melakukan Penahanan ; Pengadilan Tinggi tersebut ; Telah membaca : Halaman 1 dari 6

2 - Surat Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 08 Januari 2015 Nomor : 752/PID.SUS/2014/PT-MDN, tentang penunjukan Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini ditingkat banding ; - Berkas perkara dan surat yang bersangkutan serta turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 11 Nopember 2014 Nomor : 1.992/Pid.B/2014/PN.Mdn, atas nama terdakwa tersebut diatas ; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum No. Reg. Perkara :132/Euh.2/07/2014, tertanggal 17 Juli 2014, yang mendakwa Terdakwa dengan dakwaan sebagai berikut : DAKWAAN : Bahwa ia terdakwa pada hari Rabu tanggal tidak diingat lagi pada bulan Maret 2014 sekira pukul Wib atau setidak tidaknya pada waktu lain dalam bulan Maret 2014 bertempat di Pasar VI Lorong Gereja Martubung Kec. Medan Labuhan atau disuatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Medan yang bersidang di Belawan, dengan sengaja melakukan tipu muslihat, serangkaian kebohongan, atau membujuk anak yaitu saksi korban Herlin Sariaty Manalu ( 17 tahun ) melakukan persetubuhan dengannya atau dengan orang lain yang dilakukan dengan cara : Bahwa pada hari Rabu Bulan Maret 2014 saksi korban berjanji bertemu dengan kekasihnya yaitu terdakwa. Setelah keduanya bertemu keduanya jalan jalan selanjutnya sekira pukul wib terdakwa mengajak saksi korban kerumahnya di Pasar VI Lorong Gereja Martubung Kec. Medan Labuhan. Setibanya dirumah terdakwa rumah dalam keadaan kosong lalu keduanya menonton TV. Selanjutnya terdakwa yang telah dirasuki hawa nafsu mencium bibir saksi korban sambil mengatakan dek, ayo main dan merasa paham maksud terdakwa saksi korban menjawab enggak lah bang aku masih anak sekolah lalu terdakwa tidak kehilangan akal menjawab nanti abang tanggung jawab lalu karena terbuai akan kata kata terdakwa saksi korban lalu pasrah, dan selanjutnya terdakwa membaringkan tubuh saksi korban dilantai didepan TV sambil terdakwa melumat bibir saksi korban. Selanjutnya terdakwa membuka celana saksi korban hingga ke lutut lalu terdakwa juga membuka celananya hingga nampak kemaluannya yang telah menegang. Selanjutnya terdakwa menindih tubuh saksi korban dan memasukkan kemaluannya kedalam lubang Halaman 2 dari 6

3 vagina saksi korban berulang ulang hingga akhirnya terdakwa mengeluarkan spermanya dilantai. Selanjutnya pada tanggal 27 Maret 2014 kembali terdakwa mengajak saksi korban untuk bersetubuh di gudang pabrik tempanya bekerja pada pukul Wib, dan perbuatan tersebut kembali dilakukan terdakwa kepada saksi korban pada tanggal 29 Maret 2014 di Pabrik KBM di Kim III Mabar ; Bahwa berdasarkan hasil Visum et Revertum No.98/OBG/2014 tanggal 2 Juni 2014 yang dikeluarkan oleh Rumah Sakit Umum Dr. PIRNGADI Medan menerangkan bahwa Hymen ( selaput dara ) dan liang senggama saksi korban tidak utuh, dijumpai dan saat ini sedang hamil minggu. Perbuatan terdakwa diatur dan diancam pidana melanggar pasal 81 ayat (2) UU No.23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Tuntutan Jaksa Penuntut Umum No. Reg. Perkara : 132/Rp.9/Euh.2/VII/2014 tanggal 21 Oktober 2014, Terdakwa dituntut sebagai berikut : 1. Menyatakan Terdakwa, terbukti bersalah secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana Dengan membujuk anak melakukan persetubuhan dengannya, sebagaimana diatur dalam Pasal 81 Ayat 2 UU No. 23 Tahun 2002; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanan sementara dengan perintah terdakwa tetap ditahan. Denda Rp ,- ( enam puluh juta rupiah ), Subsidair 3 ( tiga ) bulan penjara ; 3. Menyatakan Barang bukti: Nihil ; 4. Menetapkan supaya Terdakwa dibebani biaya perkara sebesar Rp.1000,- (seribu rupiah) ; Menimbang, bahwa berdasarkan atas tuntutan tersebut, Pengadilan Negeri Medan telah menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut; 1. Menyatakan Terdakwa terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Sengaja Membujuk Anak Melakukan Persetubuhan sebagaimana yang didakwakan Penuntut Umum ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 ( tiga ) bulan dan 6 ( enam ) hari ; Halaman 3 dari 6

4 3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp.1.000,- (seribu rupiah); Menimbang, bahwa terhadap putusan tersebut, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding dihadapan Panitera Pengadilan Negeri Medan pada hari Selasa tanggal 18 Nopember 2014 dan telah diberitahukan kepada Terdakwa pada hari Jumat tanggal 12 Desember 2014; Menimbang, bahwa sehubungan dengan permintaan banding tersebut Jaksa Penuntut Umum mengajukan Memori banding tanggal 28 Nopember 2014, diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 08 Desember 2014; Menimbang, bahwa akta pemberitahuan dan penyerahan memori banding kepada Terdakwa pada tanggal 12 Desember 2014; Menimbang, bahwa sebelum berkas perkara ini dikirim ke Pengadilan Tingi, Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa, telah diberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara pada tanggal 26 Nopember 2014 terhitung mulai tanggal pemberitahuan ini selama 7 (tujuh) hari kerja ; Menimbang, bahwa permintaan banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut cara-cara serta syarat-syarat yang ditentukan dalam undang-undang, oleh karena itu permohonan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa alasan Jaksa Penuntut Umum mengajukan banding sebagaimana diutarakan dalam memori bandingnya adalah karena merasa keberatan terhadap putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor: 1.992/Pid.B/2014/PN.Mdn, tanggal 11 Nopember 2014 yang menjatuhkan pidana penjara kepada Terdakwa selama 3 (tiga) bulan dan 6 (enam) hari, menurut Jaksa Penuntut Umum putusan tersebut kurang mencerminkan rasa keadilan ; Menimbang, bahwa setelah Hakim Pengadilan Tinggi memeriksa dan meneliti dengan seksama berkas perkara beserta turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 11 Nopember 2014 Nomor 1.992/Pid.B/2014/PN-Mdn, serta memori banding yang diajukan oleh Jaksa Halaman 4 dari 6

5 Penuntut Umum pada prinsipnya tidak ada hal-hal baru yang dapat membatalkan putusan Pengadilan Tingkat Pertama sehingga memori banding tersebut tidak perlu dipertimbangkan lebih lanjut, maka Hakim Pengadilan Tinggi berpendapat bahwa pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama yang mendasari putusannya mengenai telah terbuktinya secara sah dan meyakinkan kesalahan Terdakwa dan lamanya pidana yang dijatuhkan telah tepat dan benar, oleh karenanya Pengadilan Tinggi dapat menyetujui dan mengambil alih sebagai pertimbangan hukumnya sendiri dalam memeriksa dan memutus perkara ini ditingkat banding; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas maka putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 11 Nopember 2014 Nomor 1.992/Pid.B/2014/PN-Mdn, yang dimintakan banding tersebut dapat dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana maka kepada Terdakwa harus dibebani untuk membayar biaya perkara dalam tingkat banding ; Memperhatikan Pasal 81 ayat (2) UU No.23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, dan UU No. 8 tahun 1981 tentang KUHAP serta ketentuanketentuan lain yang bersangkutan dengan perkara ini ; M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum ; - Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 11 Nopember 2014 No /Pid.B/2014/PN-Mdn, yang dimintakan banding tersebut ; - Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam ke dua tingkat peradilan, yang dalam tingkat banding sebesar Rp (dua ribu rupiah) ; Demikianlah diputus berdasarkan rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari RABU tanggal 04 Februari 2015 oleh Kami : Dr.H.SOEDARMADJI,SH.M.Hum, Wakil Ketua pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, DHARMA EDWARD DAMANIK, SH.MH. dan DAHLIA BRAHMANA, SH.MH. masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam Halaman 5 dari 6

6 peradilan tingkat banding, berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 08 Januari 2015, Nomor : 752/PID.SUS/2014/PT.MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari KAMIS tanggal 12 Februari 2015, oleh Hakim Ketua Majelis dengan didampingi Hakim-Hakim Anggota serta LUHUT BAKO, SH. sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa ; Hakim Anggota, Hakim Ketua, ttd ttd 1. DHARMA EDWARD DAMANIK,SH.MH Dr.H.SOEDARMADJI,SH.M.Hum T tttd 2. DAHLIA BRAHMANA SH.MH. Panitera Pengganti, ttd LUHUT BAKO, SH. Untuk salinan sesuai dengan aslinya Halaman 6 dari 6

P U T U S A N. Nomor : 4/PID.SUS/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 4/PID.SUS/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor : 4/PID.SUS/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah
