ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS"

Transkripsi

1 ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS Staphylococcus saprophyticus DARI PUS PASIEN DI RSUI KUSTATI, RSUD DR MOEWARDI, DAN RSUD DR SOERADJI TIRTONEGORO TERHADAP BEBERAPA ANTIBIOTIK SKRIPSI OLEH: RETNO AMBARWATI K FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SURAKARTA 2007 i

2 ISOLASI, IDENTIFIKASI DAN UJI SENSITIVITAS Staphylococcus saprophyticus DARI PUS PASIEN DI RSUI KUSTATI, RSUD DR MOEWARDI DAN RSUD DR SOERADJI TIRTONEGORO TERHADAP BEBERAPA ANTIBIOTIK SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Mencapai Derajat Sarjana Farmasi (S. Farm) Program Studi Ilmu Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta Surakarta Oleh: Retno Ambarwati K FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SURAKARTA 2007 ii

3 PENGESAHAN SKRIPSI Berjudul : ISOLASI, IDENTIFIKASI DAN UJI SENSITIVITAS Staphylococcus saprophyticus DARI PUS PASIEN DI RSUI KUSTATI, RSUD DR MOEWARDI DAN RSUD DR SOERADJI TIRTONEGORO TERHADAP BEBERAPA ANTIBIOTIK Oleh : Retno Ambarwati K Dipertahankan di Hadapan Panitia Penguji Skripsi Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta Pada tanggal :3 Februari 2007 Mengetahui, Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta Dekan, Dra. Nurul Mutmainah, M.Si, Apt. Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Dra. Susi Iravati, Ph.D., Apt. Peni Indrayudha, S.F., Apt. Penguji : 1. Triastuti R., M.Si. 2. Maryati, M.Si., Apt. 3. Dra. Susi Iravati, Ph.D., Apt. 4. Peni Indrayudha, S.F., Apt. iii

4 MOTTO DAN PERSEMBAHAN Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi yang khusu yaitu orang yang meyakini bahwa mereka akan menemui Tuhannya dan akan kembali kepada-nya. (QS Al-Baqoroh: 45-46) Orang yang selalu sabar pasti akan mendapat kemenangan meskipun tertunda. (Ali Bin Abi Tholib) Tuntutlah ilmu tapi janganlah melupakan ibadah dan kerjakan ibadah tapi jangan sampai melupakan ilmu. ( Hasan Al-Bashri) iv

5 Bapak dan Ibu tercinta Do a restu dan kasih sayangmu senantiasa ada menjadi kekuatan setiap langkah putrimu dan terima kasih atas segala pengorbananmu yang tak ternilai. Kakakku, terima kasih atas kebaikanmu. Seseorang yang sangat berarti untukku Semua teman yang senantiasa membuatku tersenyum. Almamater tercinta v

6 DEKLARASI Saya disini menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil pekerjaan saya sendiri dan sepanjang pengetahuan saya tidak berisi materi yang dipublikasikan atau ditulis orang atau telah dipergunakan dan diterima sebagai penyelesaian studi pada Universitas lain, kecuali pada bagian-bagian tertentu yang telah saya nyatakan dalam teks. Dan apabila skripsi ini merupakan jiplakan dari skripsi atau peneltian atau karya ilmiah orang lain, maka saya siap menerima sanksi, baik secara akademis maupun hukum. Surakarta, Februari 2007 Penulis, ( Retno Ambarwati) vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb. Alhamdulilah, puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya. Sholawat dan salam semoga selalu dilimpahkan kepada nabi Muhammad saw, para sahabat dan umatnya hingga akhir zaman. Dan dengan kebesaran-nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Dalam skripsi ini penulis mengambil judul ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS Staphylococcus saprophyticus DARI PUS PASIEN DI RSUI KUSTATI, RSUD DR. MOEWARDI, DAN RSUD DR. SOERADJI TIRTONEGORO TERHADAP BEBERAPA ANTIBIOTIK. Sebagai salah satu syarat dalam memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini telah melibatkan banyak pihak yang telah meluangkan waktunya memberikan bantuan, bimbingan, dan saran serta informasi-informasi yang penulis butuhkan. Untuk itu pada kesempatan yang baik ini penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Ibu Nurul Mutmainah, M.Si., Apt., selaku Dekan Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta. vii

8 2. Ibu Dra. Susi Iravati, PhD., Apt., selaku Dosen Pembimbing Utama, yang telah memberi bimbingan dan saran yang sangat penulis butuhkan. 3. Bapak Peni Indrayuda, S.F., Apt., selaku Dosen Pembimbing Pendamping, yang telah memberi bimbingan dan saran yang sangat penulis butuhkan. 4. Ibu Triastuti R, M.Si., selaku Dosen Penguji I yang telah meluangkan waktu, tenaga,dan pikiran untuk menguji skripsi. 5. Ibu Maryati, M.Si., Apt., selaku Dosen Penguji II yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk menguji skripsi. 6. Ibu Tri Yulianti, S.F., Apt., selaku Pembimbing Akademik. 7. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Farmasi yang telah memberikan ilmunya selama penulis menuntut ilmu di Universitas Muhammadiyah Surakarta. 8. Staf dan Karyawan Rumah Sakit Umum Islam Kustati Surakarta yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian ini. 9. Mba Nur dan Mas Awang, Pak Ghofar dan Pak Pur yang telah memberikan bantuan dalam penelitian ini. 10. Teman-teman satu kelompokku: Viah, Femi, Umni, Amel, Rini, Arum, Ana dan Ari, keep smile friend s.jangan ada prasangka diantara kita, mari kita hadapi segala permasalahan secara dewasa! 11. Candra yang telah mengisi hari-hariku, thanks for all tiyutku. viii

9 12. Sahabat-sahabat baikku: Yuni, Ipe, Erna, Nia, Hesty, Ita, dan Rika, yang selalu membuat hari-hariku menjadi ceria, terima kasih atas do a dan semangat yang telah kalian berikan padaku, I luv u prend.! 13. Kakakku yang selalu memberikan kasih sayang dan perhatiannya. 14. Anak-anak kelas B angkatan 2003, Go, Fight and Win..! Penulis menyadari dalam penyusunan skripsi ini banyak kekurangan karena terbatasnya kemampuan, pengetahuan dan pengalaman penulis. Oleh karena itu saran dan kritik sangat diperlukan untuk perbaikan dimasa mendatang. Pada akhirnya, kesempurnaan adalah milik Tuhan Semesta Alam. Semoga skripsi ini bisa bermanfaat bagi semua. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Surakarta, Februari 2007 Penulis, (Retno Ambarwati) ix

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGAJUAN HALAMAN PENGESAHAN. HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN. HALAMAN DEKLARASI. KATA PENGANTAR DAFTAR ISI.. DAFTAR TABEL.. DAFTAR GAMBAR. i ii iii iv vi vii x xiii xiv DAFTAR LAMPIRAN.. xv INTI SARI. xvi BAB I PENDAHULUAN.. 1 A. Latar Belakang. 1 B. Perumusan Masalah. 3 C. Tujuan Penelitian. 4 D. Tinjauan Pustaka Pus Infeki Luka Paska Operatif.. 5 x

11 3. Kanker Diabetes Melitus Bakteri Staphylococcus Staphylococcus saprophyticus Isolasi Bakteri Identifikasi Bakteri Antibiotik Resistensi Bakteri Pemeriksaan Aktivitas Antibakteri Media Sterilisasi dan Disinfeksi. 29 BAB II METODOLOGI PENELITIAN 31 A. Jenis Penelitian B. Alat dan Bahan. 31 C. Jalannya Penelitian D. Cara Analisis. 38 BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.. 39 A. Pengambilan Sampel. 39 B. Isolasi Bakteri C. Identifikasi Bakteri. 42 xi

12 D. Uji Sensitivitas Bakteri.. 48 BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN.. 56 A. Kesimpulan B. Saran. 56 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

13 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Data Pasien di RSUI Kustati, RSUD Dr. Moewardi dan RSUD Dr. Soeradji Tirtonegoro Tabel 2. Hasil Uji Biokimia Isolat S. saprophyticus.. 48 Tabel 3. Hasil Uji Sensitivitas S. saprophyticus terhadap beberapa Antibiotik. 50 Tabel 4. Persentase Penghambatan Antibiotik taerhadap S.saprophyticus 52 xiii

14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Struktur Ciprofloksasin. 18 Gambar 2. Struktur Cefotaxim 19 Gambar 3. Struktur Oxacillin.. 20 Gambar 4. Struktur Gentamisin.. 21 Gambar 5. Struktur Imipenem. 22 Gambar 6. Skema Isolasi dan Identifikasi Bakteri. 35 Gambar 7. Skema Pembuatan Suspensi Bakteri.. 35 Gambar 8. Skema Uji Koagulase 36 Gambar 9. Skema Uji Manitol 36 Gambar 10. Skema Uji kepekaan Novobiosin 37 Gambar 11. Skema Uji Sensitivitas S. saprophyticus terhadap beberapa Antibiotik 37 Gambar 12. Hasil Isolasi Bakteri pada Media Agar Darah 41 Gambar 13. Hasil Pengecatan Bakteri Gram Positif Gambar 14. Hasil Uji Koagulase 44 Gambar 15. Hasil Uji Manitol 46 Gambar 16. Hasil Uji Kepekaan Novobiosin Isolat S. saprophyticus dan S. epidermidis. 47 Gambar 17. Hasil Uji Sensitivitas S. saprophyticus terhadap beberapa Antibiotik. 51 xiv

15 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Tabel Interprestai Zona Hambatan Standard.. 59 Lampiran 2. Komposisi Cat Gram.. 60 Lampiran 3. Komposisi Media Lampiran 4. Hasil Identifikasi Pus Pasien di RSUI Kustati selama bulan.. Juli s/d Desember Lampiran 5. Hasil Identifikasi Pus Pasien di RSUD Dr. Soeradji Tirtonegoro selama bulan Juli s/d Desember Lampiran 6. Hasil Identifikasi Pus Pasien di RSUD Dr. Moewardi selama Bulan Juli s/d Desember Lampiran 7. Foto Alat-alat 69 xv

16 INTISARI Staphylococcus merupakan mikroorganisme patogen penyebab timbulnya infeksi. Staphylococcus saprophyticus merupakan spesies staphylococcus koagulase negatif dan pada umumnya menyebabkan infeksi saluran urin. Staphylococcus mudah resisten terhadap antibiotik, sehingga perlu dilakukan uji sensitivitas antibiotik agar antibiotik yang dipilih tepat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sensitivitas S. saprophyticus dari pus pasien di RSUI Kustati, RSUD Dr. Moewardi, dan RSUD Dr. Soeradji Tirtonegoro terhadap beberapa antibiotik. Isolasi bakteri dari pus pasien luka pasca operasi, kanker dan diabetes melitus dilakukan pada media Agar Darah, kemudian dilanjutkan identifikasi bakteri yaitu dengan pengecatan Gram dan uji biokimia yang meliputi uji koagulase, uji manitol, dan uji kepekaan terhadap novobiosin. Uji sensitivitas terhadap S. saprophyticus dilakukan dengan menggunakan Metode Difusi Kirby Bauer, yaitu dengan mengukur diameter zona hambatan dari antibiotik kemudian dibandingkan dengan tabel interpretasi zona diameter hambatan standard. Antibiotik yang diujikan adalah Oxacillin, Cefotaxim, Gentamisin, Ciprofloksasin, dan Imipenem. Dari hasil isolasi dan identifikasi diperoleh 11 isolat Staphylococcus saprophyticus. Hasil uji sensitivitas menunjukkan bahwa Staphylococcus saprophyticus 36,4% sensitif terhadap Cefotaxim, 54,5% sensitif terhadap Gentamisin, 63,6% sensitif terhadap Ciprofloksasin, dan 100% sensitif terhadap Imipenem. Kata kunci: Infeksi, S. saprophyticus, Oxacillin, Cefotaxim, Gentamisin, Ciprofloksasin, Imipenem. xvi

ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS

ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS ISOLASI, IDENTIFIKASI, DAN UJI SENSITIVITAS Pseudomonas sp. DARI PUS PASIEN RUMAH SAKIT DR. MOEWARDI DAN RUMAH SAKIT KUSTATI SURAKARTA TERHADAP BEBERAPA ANTIBIOTIK SKRIPSI OLEH : FEMI RISNAWATI K 100030062
