III. METODOLOGI PENELITIAN. bahwa metode adalah cara untuk berbuat atau mengerjakan sesuatu dalam suatu

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "III. METODOLOGI PENELITIAN. bahwa metode adalah cara untuk berbuat atau mengerjakan sesuatu dalam suatu"

Transkripsi

1 21 III. METODOLOGI PENELITIAN A. Metode Penelitian Menurut L. Gottschalk (dalam Pranoto 2010: 11) pada umumnya yang disebut metode adalah cara atau prosedur untuk mendapatkan objek. Juga dikatakan bahwa metode adalah cara untuk berbuat atau mengerjakan sesuatu dalam suatu sistem yang terencana dan teratur. Jadi, metode selalu erat hubungannya dengan prosedur, proses, atau tekhnik yang sistematis untuk melakukan penelitian disiplin tertentu. Hal ini dimaksudkan untuk mendapatkan objek penelitian. Metode menurut Maryaeni merupakan cara yang ditempuh peneliti dalm menemukan pemahaman sejalan dengan fokus tujuan yang di tetapkan (Maryaeni, 2005:58). Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode deskriptif. Definisi metode deskriptif adalah metode penelitian yang berusaha mendeskripsikan suatu gejala, peristiwa, kejadian yang terjadi saat sekarang. Penelitian deskriptif merumuskan perhatian pada masalah aktual sebagaimana adanya pada saat penelitian berlangsung. Melalui penelitian deskriptif, peneliti berusaha mendeskripsikan peristiwa dan kejadian yang menjadi pusat perhatian tanpa memberikan perlakuan khusus terhadap peristiwa tersebut. Secara harfiah penelitian deskriptif adalah penelitian yang bermaksud untuk membuat pencandraan (deskripsi) mengenai situasi-situasi atau kejadian-kejadian secara sistematis, faktual dan akurat (Sumadi Suryabrata, 1983:18).

2 22 Dari beberapa pendapat di atas dapat di tarik kesimpulan bahwa metode dekriptif adalah suatu metode yang digunakan untuk menggambarkan suatu kejadian atau peristiwa yang sistematis, faktual dan akurat berdasarkan fakta-fakta yang tampak dan sebagaimana adanya. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode deskriptif dengan tujuan agar dapat memperoleh informasi yang sistematis dan akurat mengenai faktor-faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang. B. Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan di Pekon Way Gelang Kecamatan Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. Penulis mempunyai alasan mengapa memilih lokasi ini karena sebagian besar yang tinggal di Pekon Way Gelang adalah masyarakat Suku Sunda. Dari kondisi ini terlihat perkawinan adat Sunda sudah tidak dilaksanakan secara lengkap lagi, ada beberapa langkah dari delapan langkah menurut Thomas Wiyasa hanya di laksanakan beberapa seperti meminang, saserahan, akad, resepsi, sungkem dan sawer. Berdasarkan alasan tersebut peneliti tertarik untuk melakukan penelitian terkait faktor-faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kecamatan Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. C. Variabel Penelitian Variabel penelitian merupakan segala sesuatu yang akan menjadi obyek pengamatan penelitian. Sering pula dinyatakan variabel penelitian itu sebagai faktor-faktor yang berperanan dalam peristiwa atau gejala yang diteliti (Sumadi Suryabrata, 1983:72).

3 23 Menurut Hadari Nawawi, variabel merupakan himpunan sejumlah gejala yang di miliki beberapa aspek atau unsur didalamnya, yang dapat bersumber dari kondisi objek penelitian, tetapi dapat pula berada di luar dan berpengaruh pada objek penelitian (Hadari Nawawi, 1995:55). Variabel adalah konsep yang mempunyai variasi nilai, variabel juga dapat diartikan sebagai pengelompokan yang logis dari dua atau lebih atribut (S Margono, 2004:133). Berdasarkan pendapat di atas dapat di tarik suatu pengertian bahwa variabel penelitian adalah segala sesuatu yang akan menjadi objek pengamatan dalam meneliti sesuatu. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah faktorfaktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kecamatan Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. D. Definisi Operasional Variabel Menurut Sumadi Suryabarata, Definisi Operasional Variabel adalah definisi yang didasarkan atas sifat-sifat hal yang didefinisikan, dapat diamati dan di observasi (Sumadi Suryabarata, 1983:82). Definisi operasional variabel adalah unsur penelitian yang memberitahukan bagaimana cara mengukur suatu variabel. Dengan kata lain, definisi operasional variabel adalah semacam petunjuk pelaksanaan bagaimana cara mengukur suatu variabel (Masri Singarimbun dan Sofian Efendi, 1991:46).

4 24 Berdasarkan pendapat di atas maka definisi operasional variabel adalah suatu petunjuk yang memberitahukan cara mengukur suatu variabel dengan cara memberikan arti atau menspesifikasikan kegiatan agar mudah diteliti. Dalam penelitian ini definisi operasional variabelnya adalah faktor-faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kecamatan Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. E. Informan Penelitian Pemahaman tentang informan penelitian ini sangat penting dalam penelitian budaya. Hal ini dikarenakan peneliti budaya akan berhadapan langsung dengan informan tersebeut. Informan merupakan orang yang mengetahui dan memahami objek yang diteliti. Informan dipilih berdasarkan kriteria-kriteria tertentu antara lain: 1. Subjek atau informan telah cukup lama menyatu dengan kegiatan yang akan dicari informasinya dan dapat memberikan penjelasan diluar kepala 2. Subjek yang masih terlibat secara penuh dan aktif pada kegiatan yang menjadi perhatian peneliti. 3. Subjek mempunyai cukup banyak waktu untuk diwawancarai. 4. Subjek dalam memberikan informasi tidak cenderung dipersiapkan terlebih dahulu. 5. Subjek yang tergolong masih asing dengan penelitian (Burhan Bungin, 2007: 54). Data penelitian ini di peroleh dari melalui wawancara dengan informan Berdasarkan kriteria yang telah disebutkan diatas, penentuan informan dalam penelitian ini dilakukan secara purposive sampling, dimana pemilihan informan dipilih secara sengaja berdasarkan kriteria tersebut. Dalam peneltian ini informan yang diambil adalah:

5 25 1. Sesepuh adat yang bertugas memberikan informasi tentang bagaimana prosesi upacara adat perkawinan Sunda. 2. Masyarakat Sunda yang masih melaksanakan upacara adat perkawinan Sunda 3. Masyarakat Sunda yang sudah tidak melaksanakan upacara adat perkawinan Sunda 4. Kelompok pemuda-pemudi Suku Sunda di Pekon Way Gelang. F. Teknik Pengumpulan Data Dalam pengumpulan data, peranan alat pengumpul data sangat penting karena alat inilah yang digunakan sebagai pedoman atau pegangan peneliti selama pengumpulan data berlangsung. Selain itu ada berbagai macam alat pengumpulan data yang digunakan sesuai dengan metode yang dipilih peneliti dalam proses penelitian. Agar diperoleh data yang lengkap, akurat dan dapat dipertanggung jawabkan kebenarannya, peneliti mempergunakan teknik pengumpulan data sebagai berikut: 1. Wawancara mendalam Wawancara merupakan bagian dari metode kualitatif. Dalam metode kualitatif ini ada dikenal dengan teknik wawancara-mendalam (In-depth Interview). Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara mendalam (in-depthinterview). Wawancara mendalam merupakan proses menggali informasi secara mendalam, terbuka, dan bebas dengan masalah dan fokus penelitian dan diarahkan pada pusat penelitian. Dalam hal ini metode wawancara mendalam yang

6 26 dilakukan dengan adanya daftar pertanyaan yang telah dipersiapkan sebelumnya (Moleong, 2007:186). Minichiello (dalam Parthami, 2009:30) mendefinisikan wawancara mendalam sebagai percakapan antara peneliti dan informan yang memfokuskan pada persepsi diri informan, pengalaman hidup, yang diekspresikan melalui bahasa informan sendiri. Wawancara mendalam sering digunakan untuk menggali pengalaman individu realitas sosial yang dikonstruk dalam diri serta interpretasi seseorang terhadap hal itu. Dalam wawancara mendalam melakukan penggalian secara mendalam terhadap satu topik yang telah ditentukan (berdasarkan tujuan dan maksud diadakan wawancara tersebut) dengan menggunakan pertanyaan terbuka. Penggalian yang dilakukan untuk mengetahui pendapat mereka berdasarkan perspektif responden dalam memandang sebuah permasalahan. Teknik wawancara ini dilakukan oleh seorang pewawancara dengan mewawancarai satu orang secara tatap muka (face to face). Alasan menggunakan metode ini adalah peneliti ingin memperoleh informasi dan pemahaman dari aktivitas, kejadian, serta pengalaman hidup seseorang yang tidak dapat di observasi secara langsung. Dengan metode ini peneliti dapat mengeksplorasi informasi dari subjek secara mendalam. 2. Observasi (pengamatan) Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini salah satunya menggunakan teknik observasi. Joko Subagyo mendefinisikan observasi sebagai pengamatan yang dilakukan secara sengaja, sistematis mengenai fenomena sosial dengan gejala-

7 27 gejala psikis untuk kemudian dilakukan pencatatan. Pada dasarnya teknik observasi digunakan untuk melihat atau mengamati perubahan fenomena sosial yang tumbuh dan berkembang dan kemudian dapat dilakukan penilaian atas perubahan tersebut (Subagyo, 2006:63). Istilah observasi berasal dari Bahasa Latin yang berarti memperhatikan dan mengikuti. Memperhatikan dan mengikuti berarti mengamati dengan teliti dan sistematis sasaran perilaku yang dituju, diarahkan pada kegiatan memperhatikan secara akurat, mencatat fenomena yang muncul, dan mempertimbangkan hubungan antar aspek dalam fenomena tersebut sehingga diperoleh data atau fakta yang berhubungan dengan masalah yang dikaji. Dalam penelitian ini, peneliti akan melakukan pengamatan terhadap faktor-faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. 3. Teknik Dokumentasi Menurut Suharsimi Arikunto, bahwa teknik dokumentasi adalah mencari data mengenai hal-hal atau variabel yang berupa catatan, transkip, buku, surat kabar, majalah, prasasti, notulen rapat, agenda, dan sebagainya (Arikunto, 2010: 274). Menurut Koentjaraningrat, yang di maksud teknik dokumentasi yaitu suatu metode atau cara mengumpulkan data-data melalui sumber tertulis terutama berupa arsip-arsip dan juga termasuk juga buku,teori, dalil-dalil atau hukumhukum dan lain-lain yang berhubungan dengan masalah yang akan diteliti (Koentjaraningrat, 1997:188).

8 28 Berdasarkan beberapa pendapat di atas maka peneliti dapat menarik suatu pengertian bahwa teknik dokumentasi adalah suatu metode mengumpulkan data melalui sumber tertulis untuk mendapatkan informasi baik data tertulis maupun dalam bentuk gambar, foto, catatan, buku, surat kabar dan lain sebagainya yang memiliki hubungan dengan masalah yang akan diteliti. 4. Teknik Kepustakaan Teknik kepustakaan adalah selain berfungsi untuk mendukung data primer yang diperoleh dari lapangan, teknik ini juga bermanfaat untuk memahami konsepkonsep ilmiah maupun teori-teori yang ada kaitannya dengan materi penelitian yang akan di teliti. Menurut Koentjaraningrat, studi pustaka adalah suatu cara pengumpulan data dan informasi dengan bantuan bermacam-macam materi yang terdapat di ruangan perpustakaan, misalnya koran, catatan-catatan, kisah-kisah sejarah, dokumen, dan sebagainya yang relevan dengan penelitian (Koentjaraningrat 1997:8). Menurut Hadari Nawawi, teknik studi kepustakaan dilaksanakan dengan cara mendapatkan sumber-sumber data yang diperoleh dari perpustakaan yaitu dengan mempelajari buku-buku literatur yang berkaitan dengan masalah yang diteliti (Nawawi,1995:133). Berdasarkan beberapa pendapat di atas, dapat disimpulkan bahwa teknik kepustakaan adalah suatu cara yang digunakan seorang peneliti dalam mempelajari literatur-literatur untuk mendapatkan informasi yang berkaitan dengan masalah yang diteliti.

9 29 Teknik kepustakaan dalam penelitian ini dilakukan dengan cara mempelajari buku-buku dalam usaha untuk memperoleh beberapa teori maupun argument yang dikemukakan para ahli terkait dengan masalah yang diteliti. G. Teknik Analisis Data Dalam penelitian ini teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data kualitatif. Menurut Milles dan Huberman proses analisa data kualitatif akan melalui proses sebagai berikut: 1. Reduksi data Reduksi data merupakan suatu bentuk analisis yang menggolongkan, mengarahkan, membuang yang tidak perlu serta mengorganisasikan data dengan cara yang sedemikian rupa sehingga kesimpulannya dapat ditarik dan diverifikasi. Pada tahap reduksi data ini, peneliti akan memilah secara teliti data yang dapat dan tidak dapat dijadikan sebagai landasan utama sebelum disajikan dalam penelitian ini. Langkah-langkah yang digunakan pada tahap ini sebagai berikut: 1. Mengumpulkan data jumlah penduduk Pekon Way Gelang. 2. Memilah berdasarkan suku penduduk Pekon Way Gelang. 3. Penelitian difokuskan pada Suku Sunda Pekon Way Gelang. 2. Display (Penyajian Data) Untuk penyajian data dibatasi sebagai sekumpulan informasi tersusun yang memberikan adanya penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan. Secara teknis, data yang telah dipilih kemudian diorganisir ke dalam matriks yang akan

10 30 disajikan dalam bentuk teks naratif. Penyajian data dilakukan dengan mendeskripsikan hasil temuan dari kegiatan wawancara terhadap informan serta menampilkan dokumen sebagai penunjang data. Langkah-langkah yang digunakan pada tahap ini sebagai berikut: 1. Mencari informasi mengenai upacara adat perkawinan masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang. 2. Mengamati perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang. 3. Mendeskripsikan faktor-faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus. 3. Verifikasi dan Penarikan Kesimpulan Pada tahapan ini penarikan kesimpulan dilakukan secara cermat dengan melakukan verifikasi berupa tinjauan ulang pada catatan-catatan lapangan sehingga data yang ada dapat teruji kebenarannya. Hasil wawancara (data) dari informan kemudian ditarik kesimpulannya (sesuai dengan masalah dan tujuan penelitian) sehingga jelas maknanya. Langkah-langkah yang digunakan pada tahap ini sebagai berikut: Menggabungkan hasil wawancara dengan data yang diperoleh di lapangan mengenai upacara adat perkawinan masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang.

11 31 1. Menarik kesimpulan tentang faktor penyebab perubahan upacara adat perkawinan pada masyarakat Sunda di Pekon Way Gelang Kota Agung Barat Kabupaten Tanggamus.

12 32 REFERENSI Suhartono.W. Pranoto Teori dan Metodologi Sejarah. Graha Ilmu. Yogyakarta Maryaeni.2005.Metode Penelitian Kebudayaan.Bumi Aksara. Jakarta. Halaman 58 Sumadi Suryabarata.1983.Metodologi Penelitian.Rajawali.Jakarta halaman 18 Sumadi Suryabrata, Op. Cit. Halaman 72 Hadari Nawawi.1995.Metodologi Penelitian Bidang Sosial. Universitas Gajah Mada Yogyakarta. S.Margono Metodologi Penelitian Pendidikan.PT. Rineka Cipta. Jakarta Halaman 133 Sumadi Suryabarata.Loc Cit. halaman 82 Masri Singarimbun.1991.Metodologi Penelitian.LP3ES.Jakarta. Halaman 46 Burhan Bungin Metodologi Penelitian Kulaitatif : Aktualisasi Metodologis ke Arah Ragam Varian Kontemporer. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Halaman 54 Suharsimi Arikunto.2010.Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. PT Rineka Cipta Halaman 188 Joko Subagyo, P Metode Penelitian Dalam Teori dan Praktek. Rineka Cipta. Jakarta. Halaman 31 Putu Wisudantari Parthami Konstruksi Identitas Jender Laki-Laki Pada Pemuda Desa Adat Tenganan Pegringsingan Kabupaten Karangasem Bali (Skripsi). Psikologi, S1 Reguler. Universitas Indonesia.digilib.ui.ac.id. (Rabo.14 Januari :30 AM WIB) Lexy J. Moleong Metodologi Penelitian Kualitatif.Remaja Rosdakarya. Bandung halaman 186 Joko Subagyo, P. Op Cit. Halaman 63 Koentjaraningrat Sejarah Metode Penelitian Masyarakat.Gramedia. Jakarta.

III. METODE PENELITIAN. menjadi satuan yang dapat dikelola mesintesiskannya mencari dan

III. METODE PENELITIAN. menjadi satuan yang dapat dikelola mesintesiskannya mencari dan III. METODE PENELITIAN A. Metode Penelitian Definisi penelitian kualitatif menurut Bogdan dan Biklen dijelaskan sebagai upaya yang dilakukan dengan jalan bekerja dengan data, mengorganisasikan data, memilahmilahnya
