BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Deskripsi Kondisi Awal Deskripsi awal dalam pelajaran matematika nilai rendah, masalah ini banyak menimpa siswa kelas IV SD Gumawang 01 Kec. Pecalungan Kab. Batang yang berjumlah 19 anak dengan rincian 8 siswa laki laki dan 11 siswa perempuan hasil belajar baru mencapai 3 anak yang tuntas dari KKM 60 yang ditentukan motivasi belajar siswa masih rendah, hal ini tercermin pada potensi siswa pada saat diberi pekerjaan rumah, banyak siswa yang enggan untuk mengerjakan tugas dengan berbagai alasan sehingga hasil masih rendah. Disini dikarenakan kurangnya peran serta perhatian orang tua pada proses belajar anak dirumah, karena lebih mengutamakan pekerjaan sehari hari. Untuk itu sangat perlu memotivasi siswa untuk belajar kelompok dalam kelas melalui metode Team Game Tournament diharapkan aktivitas belajar meningkat. Adapun hasil ulangan pelajaran matematika kelas IV SD N Gumawang 01 masih sangat kurang baik yang dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 4.1 Pra Siklus Nilai hasil ulangan matematika siswa kelas IV SD N Gumawang 01 No Rentang Nilai Frekuensi Ketuntasan Keterangan Tidak tuntas Tidak tuntas KKM = Tuntas Tuntas Jumlah Siswa 19 Berdasarkan data nilai siswa pada tabel 4.1 dapat diketahui ketuntasan hasil belajar siswa tertuang pada tabel 4.2 berikut ini. 26

2 Tabel 4.2 Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Pra Siklus mata pelajaran matematika Kelas IV SD N Gumawang 01 No. Kategori Jumlah Prosentase Keterangan 1 Tuntas 3 16% Nilai di atas KKM 2 Tidak Tuntas % Nilai di bawah KKM Jumlah % jumlah siswa rentang nilai Grafik 4.1 NilaiMatematikaPrasiklus 4.2 Deskripsi Pelaksanaan Siklus I Perencanaan Perencanaan pelaksanaan penelitian dilakukan dengan menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran yang didalamnya mencakup perencanaan standar kompetensi pembelajaran, kompetensi dasar pembelajaran, tujuan pembelajaran, indikator pembelajaran, dan skenario proses pembelajaran. Perencanaan ini dilakukan dengan menyesuaikan kurikulum yang telah ditetapkan sebelum dilaksanakannya penelitian, sehingga diharapkan tidak menggangu jalannya proses pendidikan di sekolah. Selain itu, dalam perencanaan ini juga dilakukan penyusunan 27

3 lembar observasi untuk mengamati proses pembelajaran dari aspek guru dan siswa, dan juga dilakukan penyusunan lembar evaluasi yang disusun dengan memperhatikan bobot soal secara seksama Pelaksanaan Tindakan 1. Pertemuan pertama a. Kegiatan Awal 1.Apersepsi a. Guru menyuruh anak menyebutkan berurutan 1, 2, 3, 4, 5. b. Menginformasikan materi pokok yang akan dipelajari yaitu : menjumlahkan bilangan bulat positif + positif dan positif + negatif. b. Kegiatan Inti 1. Guru menjelaskan materi pelajaran 2. Guru membagi kelompok belajar dalam 5 kelompok terdiri dari 4 siswa 3. Guru memotivasi seluruh siswa untuk berpartisipasi dalam diskusi kelompok 4. Guru memberikan kesempatan untuk tiap kelompok secara bergantian mempresentasikan hasil diskusi 5. Guru memberikan kesempatan untuk kelompok yang lain menanggapi apa yang dipresentasikan kelompok yang maju 6. Guru dan siswa bersama-sama menyimpulkan hasil pembelajaran c. Kegiatan Akhir - Guru dan siswa menyimpulkan materi pembelajaran sebagai pemantapan pengetahuan siswa. - Guru memberikan pekerjaan rumah. Soal Pekerjaan rumah =...tunjukkan pada garis bilangan (-2) =... tunjukkan pada garis bilangan. 28

4 2. Pertemuan kedua a. Kegiatan Awal 1) Guru melakukan apersepsi 2) Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. b. Kegiatan Inti - Guru menjelaskan materi - Masing-masing kelompok bekerja - Guru memotivasi siswa untuk berpartisipasi bekerja dalam kelompok - Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok - Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya - Guru mendiskusikan kembali dengan seluruh siswa untuk mengambil kesimpulan bersama siswa. - Guru mengadakan ulangan c. Kegiatan Akhir - Memberi nilai dan penghargaan hasil kerja siswa - Mengadakan tes / ulangan Pengamatan atau Observasi Selama peneliti mengajar, observer mengamati proses pembelajaran dan mengisi lembar observasi yang telah disediakan. Hal ini bertujuan untuk mengetahui kelemahan dan kelebihan tindakan yang dilakukan. Hasil obervasi dari siklus 1 adalah : Pembelajaran pada Siklus 1 pertemuan pertama berjalan lancar. Akan tetapi masih ada beberapa hambatan antara lain : a. Pembelajaran yang dilaksanakan dengan menggunakan metode TGT yang di dalamya siswa harus berdiskusi dengan teman kelompoknya adalah hal yang baru. Hal ini menyebabkan siswa masih pasif dalam proses diskusi. 29

5 b. Pembagian kelompok yang tidak dibagi oleh peneliti sebagai pengajar membuat siswa berebut teman satu kelompok dengan tidak memandang kemampuan siswa Refleksi Berdasarkan hasil observasi siklus 1, hal-hal yang perlu dilakukan untuk memperbaiki pembelajaran siklus 2 adalah: 1. Pertemuan pertama a. Sebelum pelaksanaan diskusi dimulai, guru memberi pengarahan kepada siswa agar aktif dalam diskusi b. Pembagian kelompok diskusi dibagi oleh guru. Dalam satu kelompok terdiri dari siswa pandai dan kurang pandai agar diskusinya dapat berjalan sesuai harapan. 2. Pertemuan kedua a. Sebelum pelaksanaan diskusi dimulai, guru memberi pengarahan kepada siswa agar aktif dalam diskusi b. Pembagian kelompok diskusi dibagi oleh guru. Dalam satu kelompok terdiri dari siswa pandai dan kurang pandai agar diskusinya dapat berjalan sesuai harapan. c. Guru memberi pengarahan pada siswa untuk lebih berkonsentrasi dalam pembelajaran, agar siswa dapat menerima materi pelajaran dengan baik. d. Guru merencanakan tindakan siklus 2 dengan memperhatikan proses dan hasil pada siklus 1 Tabel 4.3 Nilai hasil ulangan matematika Siklus I siswa kelas IV SD N Gumawang 01 No Rentang Nilai Frekuensi Ketuntasan Keterangan Tidak tuntas Tuntas Tuntas KKM = Tuntas Jumlah Siswa 19 30

6 Berdasarkan data nilai siswa pada tabel 4.3 dapat diketahui ketuntasan hasil belajar siswa tertuang pada tabel 4.4 berikut ini. Tabel 4.4 Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Siklus 1 mata pelajaran matematika Kelas IV SD N Gumawang 01 No. Kategori Jumlah Prosentase Keterangan 1 TidakTuntas 6 32 % 2 Tuntas % KKM = 60 Jumlah % Berdasarkan data nilai siswa, dapat diketahui bahwa skor tertinggi 85 dapat diraih oleh 2 orang siswa, sedangkan yang mendapat skor terendah 55 hanya 2 siswa. Nilai rata-rata (mean) yang diperoleh siswa yaitu 69. Jumlah keseluruhan siswa kelas IV adalah 19 orang. Sebanyak 13(68 %) siswa nilainya sudah di atas KKM sedangkan 6 ( 32 % ) siswa nilainya masih berada di bawah KKM. Hal ini berarti pelaksanaan siklus 1 dinyatakan belum berhasil sehingga harus dilakukan siklus 2. jumlah siswa rentang nilai Grafik 4.2 Nilai Matematika Siklus I 31

7 4.3 Deskripsi Pelaksanaan Siklus II Perencanaan Tindakan Perencanaan pelaksanaan penelitian dilakukan dengan menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran dengan memperhatikan hasil pada siklus 1 yang didalamnya mencakup perencanaan standar kompetensi pembelajaran, kompetensi dasar pembelajaran, tujuan pembelajaran, indikator pembelajaran, dan skenario proses pembelajaran. Perencanaan ini dilakukan dengan menyesuaikan kurikulum yang telah ditetapkan sebelum dilaksanakannya penelitian, sehingga diharapkan tidak menggangu jalannya proses pendidikan di sekolah. Selain itu, dalam perencanaan ini juga dilakukan penyusunan lembar observasi untuk mengamati proses pembelajaran dari aspek guru dan siswa, dan juga dilakukan penyusunan lembar evaluasi yang disusun dengan memperhatikan bobot soal secara seksama Pelaksanaan Tindakan 1. Pertemuan pertama a) Kegiatan Awal 1) Motivasi - Memberi motivasi dengan mengamati garis bilangan. 2) Apersepsi - Guru menyuruh anak menyebut berurutan bilangan negatif - Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. b) Kegiatan Inti 1. Guru menjelaskan materi pelajaran 2. Guru membagi kelompok belajar dalam 5 kelompok terdiri dari 4 siswa 3. Guru memotivasi seluruh siswa untuk berpartisipasi dalam diskusi kelompok 32

8 4. Guru memberikan kesempatan untuk tiap kelompok secara bergantian mempresentasikan hasil diskusi 5. Guru memberikan kesempatan untuk kelompok yang lain menanggapi apa yang dipresentasikan kelompok yang maju 6. Guru dan siswa bersama-sama menyimpulkan hasil pembelajaran c) Kegiatan Akhir - Memberi nilai dan penghargaan hasil kerja siswa - Guru dan siswa menyimpulkan materi pembelajaran sebagai pemantapan pengetahuan siswa. - Guru memberikan pekerjaan rumah. Soal Pekerjaan rumah =...tunjukkan pada garis bilangan (-2) =... tunjukkan pada garis bilangan. 2. Pertemuan kedua a. Kegiatan Awal 1) Guru melakukan apersepsi 2) Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. b. Kegiatan Inti - Guru menjelaskan materi - Masing-masing kelompok bekerja - Guru memotivasi siswa untuk berpartisipasi bekerja dalam kelompok - Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok - Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya - Guru mendiskusikan kembali dengan seluruh siswa untuk mengambil kesimpulan bersama siswa - Guru mengadakan ulangan c. Kegiatan Akhir a) Memberi nilai dan penghargaan hasil kerja siswa 33

9 b) Guru dan siswa menyimpulkan materi pembelajaran sebagai pemantapan pengetahuan siswa. c) Mengadakan tes / ulangan Pengamatan atau Observasi Selama peneliti mengajar, observer mengamati proses pembelajaran dan mengisi lembar observasi yang telah disediakan. Hal ini bertujuan untuk mengetahui kelemahan dan kelebihan tindakan yang dilakukan. Hasil dari observasi pada pelaksanaan Siklus 2 adalah : 1. Pertemuan pertama Hambatan yang terjadi pada pertemuan adalah pada awal pembelajaran, siswa belum dapat memahami materi dengan baik tentang pengurangan bilangan bulat positif dan bilangan bulat negatif. 2. Pertemuan kedua Pembelajaran pada pertemuan ini tidak terjadi hambatan. Siswa sudah terbiasa berdiskusi dalam kelompok dan berkompetisi secara sehat. Siswa juga telah menguasai pengurangan bilangan bulat positif dan bilangan bulat negatif Refleksi Berdasarkan hasil observasi siklus 2, hal-hal yang perlu dilakukan untuk memperbaiki pembelajaran adalah: 1. Pertemuan pertama Pada awal pembelajaran perlu dijelaskan kembali pada siswa tentang pengurangan bilangan bulat positif dan bilangan bulat negatif. 2. Pertemuan kedua Berdasarkan hasil evaluasi yang dilaksanakan setelah siklus 2 Penelitian Tindakan Kelas dinyatakan berhasil. Hal ini terbukti dengan siswa yang mencapai nilai = KKM adalah 100 %. 34

10 Tabel 4.5 Nilai hasil ulangan matematika Siklus II siswa kelas IV SD N Gumawang 01 No Rentang Nilai Frekuensi Ketuntasan Keterangan Tuntas Tuntas KKM = Tuntas Tuntas Jumlah Siswa 19 Berdasarkan data nilai siswa pada tabel 4.5 dapat diketahui ketuntasan hasil belajar siswa tertuang pada tabel 4.6 berikut ini Tabel 4.6 Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Siklus II mata pelajaran matematika Kelas IV SD N Gumawang 01 No. Kategori Jumlah Prosentase Keterangan 1 Tuntas % KKM = 60 2 Tidak Tuntas - - Jumlah % Berdasarkan data nilai siswa, dapat diketahui bahwa skor tertinggi 92 dapat diraih oleh 1 orang siswa, sedangkan yang mendapat skor terendah 63 hanya 2 siswa. Nilai rata-rata (mean) yang diperoleh siswa meningkat yaitu 74 Jumlah keseluruhan siswa kelas IV adalah 19 orang. Sebanyak 19 siswa ( 100 %) sudah di atas KKM. Dengan demikian Pelaksanaan siklus 2 dinyatakan berhasil. 35

11 jumlah siswa rentang nilai Grafik 4.3 Nilai Matematika Siklus II 4.4 Pembahasan Hasil Penelitian Berdasarkan data nilai perbandingan antara Pra siklus, Siklus 1, dan siklus II dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4.7 Perbandingan Ketuntasan Belajar pada Pra Siklus, Siklus 1dan Siklus 2 Siswa Kelas IV SD N Gumawang 01 No Kategori Pra Siklus Siklus 1 Siklus 2 jml prosen jml prosen jml prosen 1 Tuntas 3 16% 6 32 % % 2 Tidak Tuntas % %

12 Perbandingan ketuntasan hasil belajar siswa pada tabel dapat divisualisasikan dengan grafik sebagai berikut: Pra siklus Siklus I Siklus II Tidak Tuntas Tuntas Grafik 4.4 Perbandingan Ketuntasan Belajar pada Pra Siklus, Siklus 1dan Siklus 2 SiswaKelas IV SD N Gumawang 01 Berdasar Grafik 4.4 Perbandingan Pencapaian KKM pada hasil belajar siswa pada Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus 2 dapat diketahui bahwa ada peningkatan Pencapaian KKM pada belajar siswa dan peningkatan hasil belajar siswa. Peningkatan Pencapaian KKM pada Belajar siswa pada Pra Siklus 16 % dan Siklus 1 32 % jadi ada peningkatan sebesar 16 % sedangkan pada Siklus 1 dan Siklus 2 ada Peningkatan Pencapaian KKM pada Belajar siswa sebesar 68 %, dari Siklus 1 yang mengalami pencapaian KKM 32 % Siklus 2 meningkat 100 %. Dengan demikian Tindakan Siklus 2 dinyatakan berhasil. 37

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 33 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian 4.1.1 Deskripsi kondisi awal Berdasarkan pengamatan hasil belajar kondisi pra siklus di kelas IV SD Negeri Kalipancur 02 yang berjumlah 30
