PIPELINE EQUIPMENT WATER PIPE SYSTEMS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PIPELINE EQUIPMENT WATER PIPE SYSTEMS"

Transkripsi

1 PIPELINE EQUIPMENT OF WATER PIPE SYSTEMS

2

3 TECHNICAL COOPERATION PDAM PONTIANAK - OASEN drinkwater GOUDA Basic handbook pipeline equipment of water pipe systems Buku pegangan, bahan dan alat-alat yang dipakai untuk sistim pipa air With thanks to: The Netherlands OASEN drinkingwater: Managing Director Director Operations Oasen Project Manager Instructors : Ir. A.B.I.M Vos de Wael : Ing. H.Ardesch : Ir. A.Haasnoot : H.Nuijten, Klaas Versloot Republic of Indonesia PDAM Pontianak Managing Director Technical Director PDAM : Ir. Syahril : Mr. Masriyatno Copyright 2006, All Rights Reserved By OASEN drinkwater Compiled by: Disusun oleh: Mr. H.W. Nuijten Gouda, Febr.2007 The Netherlands. OASEN drinkwater

4 BOTOL GAS YANG BESAR DAN KECIL UNTUK AHLI PEKERJA PIPA PVC LPG Propan LPG Mix ( propan dan butan)

5 Gas Propan C3H8 Gas Butan C4H10 Botol Gas: merupakan botol yang terbuat dari baja tanpa sambungan las. Botol ini dipakai untuk menyimpan gas propan (elpiji) dengan tekanan 8 ato. Propan adalah zat air arang jenuh yang dikenal dengan rumus C3H8. Propan itu terjadi pada sintesis bensin. Pada suhu 15 C dan tekanan udara yang biasa yaitu 760 HG ( 1 ato), propan akan berbentuk gas. Akan tetapi jika tekanan lebih dari 1 ato, yaitu 8 ato, maka propan (elpiji) akan mencair. Sejumlah 273 liter gas dapat dimampatkan (dikompres) sampai satu liter cairan propan. Sebaliknya satu liter cairan dapat dijadikan 273 liter gas propan (pembuatan gas). Berat jenis propan lebih besar daripada udara, artinya berhati-hatilah dengan botol gas propan tersebut sewaktu kerja, terutama didalam ruang tertutup atau dilapangan kerja seperti didalam lobang ketika pembuatan socket pada pipa pvc dengan menggunakan alat pembakar gas.

6 Botol yang kecil untuk seorang ahli pekerjaan pipa pvc berisi hingga 80% (±231) liter gas dengan tekanan 8 ato). Sisanya 20 % dari botol ( lihat gambar) diperlukan untuk pembuatan gas. Ruangan itu disebut bantal udara. Bantal udara Botol yang kecil Tegakkan botol yang kecil maupun yang besar. Ketika sedang dipakai, botol seharusnya tegak supaya cairan gas tidak mengalir kedalam pipa karet (slang). Perlu diketahui bahwa bukan cairan yang dipakai untuk pembakaran melainkan gas yang berada didalam botol tersebut. Janganlah membiarkan botol terletak ditempat yang disinari matahari terik, karena suhu dalam botol akan naik, sehingga memungkinkan timbulnya keadaan yang membahayakan, misalnya peledakan. Pentil reduksi 30 gram Tekanan tetap pentil ini selalu diperlukan untuk alat botol gas ( umpamanya botol elpiji) didapur

7 Dengan mempergunakan jenis pentil reduksi ini, tekanannya dapat diatur Pentil keamanan Kalau pipa karet (slang) bocor karena umpamanya tersobek, pentil tertutup dengan sendirinya (otomatis) sehingga gas tidak mungkin mengalir keluar dari botol. PENGISIAN BOTOL GAS YANG KECIL UNTUK AHLI PEKERJA PIPA PVC Keran dari botol yang kecil (lihat gambar) dilengkapi dengan dua pipa. Pipa yang pendek berfungsi sebagai: a. pengisi botol yang kecil, cairan mengalir melalui pipa pendek masuk botol yang kecil. b. pengantar gas propan dari botol kecil melalui slang karet kearah alat pembakar. Pipa yang panjang berfungsi sebagai: pembuang udara sewaktu mengisi botol yang kecil (isinya hanya mencapai 80%).

8 Cara mengisi botol yang kecil ( lihat gambar) Pipa pengisi Pipa buang udara Botol yang besar posisinya terbalik, sedangkan botol yang kecil letaknya tegak. Untuk menyambung kedua botol tersebut digunakan sebuah pipa penghubung yang khusus. Pipa penghubung dilengkapi dengan dua wartel uliran kiri (tanda khusus pada peralatan gas). 1) Bukalah sekrup buang udara No 1 2) Kemudian bukalah keran botol besar No 2 3) Sesudah itu buka pula keran botol kecil No 3 Cairan gas akan dialirkan dari botol besar kedalam botol yang kecil. Kalau botol kecil sudah terisi 80% (persis mencapai lubang pipa yang panjang) maka cairan akan mengalir keluar lewat pipa tersebut. Dengan demikian berarti botol yang kecil sudah terisi 80%. Sekarang tutuplah keran botol yang besar No 2. Kemudian tutup pula keran botol yang kecil No 3. Selanjutnya tutup sekrup pipa pembuang udara.

9 Pembakaran Gas propan Daerah nyala 2CO Monoksid arang Udara secundair (sekunder) 2 CO + O2 2 CO2 Dioksida arang. Warna dari nyala akan menjadi biru Pusat nyala Suhu nyala. Gambar diatas ini memperlihatkan suhu nyala yang keluar dari sebuah alat pembakar yang besar (skala ± 1 : 5). Titik yang terpanas letaknya dipertengahan lidah api pada titik kerucut nyala. Dengan kata lain, waktu sedang bekerja pergunakanlah titik api tersebut. Karena dengan mempergunakan titik api tersebut berarti bekerja lebih cepat dan l hemat. Titik kerucut nyala ini begitu dinyalakan harus dimanfaatkan. Titik nyala itu tidak tergantung dari jenis gas dan alat pembakar yang dipakai. Kebanyakan alat pembakar, dengan bantuan sebuah slang karet, dapat tersambung dengan mudah pada botol (uliran kiri). Jumlah tekanan gas, baik didalam botol besar maupun botol kecil adalah kurang lebih 8 ato pada suhu 15 C.

10 Waktu memanaskan pipa pvc ada baiknya menggunakan nyala yang rendah (lemah), sehingga pipa pvc tidak terbakar. Tentu warna nyala harus tetap biru, jangan sampai berwarna kuning Monoksid arang (arang sulang), artinya kebakaran gas yang tidak sempurna. Pada botol besar dan botol kecil harus dipasang pentil reduksi sehingga tekanan gas yang keluar bertekanan tetap. Sewaktu bekerja dengan menggunakan botol dan pembakar yang besar sebaiknya dipergunakan sebuah pentil reduksi yang dapat diatur, sehingga dapat memberikan tekanan yang diminta oleh alat pembakar itu. Perhatikan keadaan dari slang gas, karena slang itu harus memenuhi syarat NEN 5654, antara lain diameter 8 mm dan tekanan retak 70 bar. Sekali setahun slang harus diganti. Wordt vervolgd

MENGGUNAKAN LPG - SECARA AMAN

MENGGUNAKAN LPG - SECARA AMAN MENGGUNAKAN LPG - SECARA AMAN APAKAH ELPIJI ITU ELPIJI adalah merek dagang dari produk Liquefied Petroleum Gas (LPG) PERTAMINA, merupakan gas hasil produksi dari kilang minyak (Kilang BBM) dan Kilang gas,
