PERILAKU WUS TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT OSTEOPOROSIS DI KELURAHAN BERINGIN KECAMATAN MEDAN SELAYANG KOTA MEDAN TAHUN 2010 SKRIPSI OLEH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERILAKU WUS TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT OSTEOPOROSIS DI KELURAHAN BERINGIN KECAMATAN MEDAN SELAYANG KOTA MEDAN TAHUN 2010 SKRIPSI OLEH"

Transkripsi

1 PERILAKU WUS TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT OSTEOPOROSIS DI KELURAHAN BERINGIN KECAMATAN MEDAN SELAYANG KOTA MEDAN TAHUN 2010 SKRIPSI OLEH HELVANA PRATAMI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

2 PERILAKU WUS TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT OSTEOPOROSIS DI KELURAHAN BERINGIN KECAMATAN MEDAN SELAYANG KOTA MEDAN TAHUN 2010 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat Oleh HELVANA PRATAMI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

3 HALAMAN PENGESAHAN Skripsi dengan Judul: PERILAKU WUS TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT OSTEOPOROSIS DIKELURAHAN BERINGIN KECAMATAN MEDAN SELAYANG KOTA MEDAN TAHUN 2010 Yang dipersiapkan dan dipertahankan oleh HELVANA PRATAMI NIM Telah Diuji dan Dipertahankan Dihadapan Tim Penguji Skripsi Pada Tanggal 23 Juli 2010 dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat Untuk Diterima Tim Penguji Ketua Penguji Penguji I (Dr. Ir. Evawany Y. Aritonang, MSi) ( Dr. Ir. Albiner Siagian, MSi) NIP NIP Penguji II Penguji III (Ernawati Nasution, SKM, MKes) (Dr. Ir. Zulhaida Lubis, M.Kes) NIP NIP Medan, Juli 2010 Fakultas Kesehatan Masyarakat Dekan, (Dr. Drs. Surya Utama, M.S) NIP

4 ABSTRAK Osteoporosis adalah penyakit metabolik tulang dimana terjadi pengurangan yang sangat cepat dalam pembentukan massa tulang. Osteoporosis lebih berisiko pada wanita daripada pria, oleh karena itu tindakan pencegahannya harus dilakukan sejak dini terutama oleh wanita usia subur (WUS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran perilaku WUS berkenaan dengan pencegahan penyakit osteoporosis di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan. Jenis penelitian adalah penelitian deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi dalam penelitian ini adalah semua WUS yang berada di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang. Sampel berjumlah 95 orang, yang dipilih secara purposif, kriteria WUS adalah mereka yang sudah menikah sebab kebutuhan kalsium mereka lebih banyak. Dari penelitian didapatkan 67,4% pengetahuan WUS berada pada kategori baik, 56,8% mempunyai sikap dengan kategori baik dan sebanyak 53,7%. tindakan responden dikategorikan baik. Dari hail uji chi square didapatkan hubungan yang signifikan antara pendidikan dengan pengetahuan dan sikap WUS. Disarankan agar petugas kesehatan berperan aktif dalam mensosialisaikan penyakit osteoporosis, selain itu WUS harus secara rutin melakukan olahraga dan mengonsumsi susu untuk tindakan pencegahan penyakit osteoporosis. Kata kunci : WUS, osteoporosis, perilaku konsumsi pangan

5 ABSTRACT Osteoporosis is a metabolic bone diseases in which the reabsorption rate exceeds in bone mass formation. Osteoporosis is more risk to the woman than man, so that preventive action should be done early, especially by the WUS (woman in reproductive age). The purposive of this research is to know the WUS behavior regarding to prevention of osteoporosis in Beringin Village Medan Selayang Sub-District. This research is descriptive study with cross-sectional design. The population of the study was all WUS that living at Beringin Village, Medan Selayang Sub-District. Through the purposive sampling technique there are 95 WUS were selected to be the sample. The criteria of WUS was those who have married because they need more calsium. The result of research showed that 67.4% WUS knowledge is in the good category, 56.8% had a good attitude and as many as 53.7%. WUS categorized as good practice. The data obtained were analyzed by using Chi-square test and from the result of test showed that there was a significant relationship between education and knowledge and so do attitudes of WUS. It is recommended to socialization this disease it is need support of the active role of health workers, in addition WUS must routinely exercise and consume more milk to occurance of osteoporosis. Keywords: woman in reproductive age, osteoporosis, food consumption behavior

6 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Helvana Pratami Tempat/ Tanggal Lahir : Padang, 05 Februari 1988 Agama : Islam Status Perkawinan : Belum Menikah Nama oranng Tua : Rizal dan Nefrida (Almh) Anak ke : 1(pertama) dari 2 (dua) bersaudara Alamat Rumah : Jln. Pemuda No. 13C Bukittinggi Sumatera Barat Riwayat Pendidikan 1. TK Angkasa Padang Sumatera Barat ( ) 2. SD Negeri No.32 Bungo Pasang Padang Sumatera Barat ( ) 3. SMP Negeri 13 Padang Sumatera Barat ( ) 4. SMA Negeri 1 Padang Sumatera Barat ( ) 5. Fakultas Kesehatan Masyarakat ( )

7 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas Rahmat-Nya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul Perilaku WUS Terhadap Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 adalah wujud persembahan penulis atas ilmu yang diperoleh selama ini khususnya di FKM-USU. Penulis mengharapkan skripsi ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan khususnya Ilmu Kesehatan Masyarakat. Selama penulisan skripsi ini penulis banyak mendapat bimbingan, dukungan dan bantuan dari berbagai pihak secara moril maupun materil, oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada Ibu Dr. Ir. Evawany Y. Aritonang MSi selaku Dosen Pembimbing Skripsi I dan Bapak Dr. Ir. Albiner Siagian MSi selaku Dosen Pembimbing Skripsi II yang dalam penulisan skripsi ini telah banyak meluangkan waktu serta penuh kesabaran dalam memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis. Selanjutnya tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr. Drs. Surya Utama MS, selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 2. Drs. Jumirah Apt. Mkes, selaku ketua Departemen Gizi Kesehatan Mayarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat.

8 3. Ibu Ernawati Nasution, SKM, MKes selaku dosen penguji II dan Ibu Dr. Ir. Zulhaida Lubis M.Kes selaku dosen penguji III yang telah banyak memberikan kritik dan saran yang dapat membangun skripsi ini menjadi lebih baik. 4. Drs. Eddy Syahrial MS, selaku Dosen Pembimbing Akademik penulis di Fakultas Kesehatan Masyarakat. 5. Seluruh dosen dan staf Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 6. Terima kasih kepada Bapak Zul Ahyudi Solin AP, MSi, selaku Lurah Kelurahan Beringin yang telah memberikan izin penelitian dan pengambilan data kepada penulis di wilayah penelitian. 7. Teristimewa untuk orangtuaku, ayahanda dan ibunda yang telah membesarkan, mendidik dan membimbing dengan penuh kasih sayang dan tak henti mendoakan penulis hingga skripsi ini terselesaikan. 8. Untuk adikku tersayang Dimas Nugraha, yang selalu menjadi semangat bagi penulis, terima kasih atas doa dan dorongan. 9. Terima kasih untuk nenek, tante, oom dan sepupuku yang telah memberi dorongan, bantuan dan doanya untuk kelancaran skripsi ini. 10. Sahabat-sahabatku Dini, Minda, Liza, Azmi, Pha-en, Aulia, Deri, Yati, Geni, Ade, Bang Ade Nst dan Ni Suci yang telah memotivasi dan memberi semangat kepada penulis. 11. Terima kasih kepada Abdul Mukhlis yang telah memberi semangat, motivasi dan doa kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

9 12. Teman-teman FKM stambuk 2006 yang tidak dapat disebutkan satu persatu dan teman-teman peminatan Gizi Kesehatan Masyarakat yang memberikan semangat dan masukan kepada penulis hingga skripsi ini selesai. Medan, Juli 2010 Penulis Helvana Pratami

10 DAFTAR ISI Halaman Pengesahan... Abstrak... Abstract... Daftar Riwayat Hidup... Kata Pengantar... Daftar isi... Daftar Tabel... i ii iii iv vii ix BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Gambaran Umum Penyakit Osteoporosis Osteoporosis Faktor Resiko Osteoporosis Pengelompokan Osteoporosis Upaya Pencegahan Osteoporosis Tindakan Pengobatan Pola Makan Dan Osteoporosis Perilaku Pencegahan Penyakit Pengetahuan Sikap Tindakan Kerangka Konsep BAB III METODE PENELITIAN Jenis Dan Desain Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder... 25

11 3.5. Definisi Operasional Instrumen dan Aspek Pengukuran Pengetahuan Sikap Tindakan Teknik Pengolahan dan Analisa Data Pengolahan Data Analisa Data BAB IV HASIL Gambaran Umum Lokasi Penelitian Kondisi Geografis Kondiasi Demografis Karakteristik Responden Perilaku Responden Pengetahuan Responden Sikap Responden Tindakan Responden Tabulasi Silang Perilaku Responden Analisis Bivariat BAB V PEMBAHASAN Pengetahuan WUS Mengenai Pencegahan Penyakit Osteoporosis Sikap WUS Mengenai Pencegahan Penyakit Ostoporosis Tindakan WUS Mengenai Pencegahan Penyakit Osteoporosis Hubungan Perilaku Dengan Karakterisrik WUS Hubungan Pengetahuan Dengan Karakteristik WUS Hubungan Sikap Dengan Karakteristik WUS Hubungan Tindakan Dengan Karakteristik WUS BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR TABEL LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Penelitian Lampiran 2. Master Data Lampiran 5. Surat Permohonan Izin Penelitian Lampiran 6. Surat Rekomendasi BALITBANG Kota Medan Lampiran 7. Surat Keterangan Selesai Penelitian

12 DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Jumlah Konsumsi Kalsium Yang Dianjurkan Tabel 2.2. Sumber Makanan Kalsium Tabel 4.3. Distribusi Karakteristik Responden Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Tahun 2010 Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Mengenai Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Terhadap Beberapa Pertanyaan Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.6. Distribusi Frekuensi Sikap Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.7. Distribusi Sikap Responden Terhadap Beberapa Pernyataan Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.8. Distribusi Frekuensi Tindakan Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.9. Distribusi Frekuensi Tindakan Responden Terhadap Beberapa Pertanyaan Mengenai Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel Tabulasi Silang Pengetahuan Dengan Sikap Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel 4.11.Tabulasi Silang Pengetahuan Dengan Tindakan Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel Tabulasi Silang Sikap Dengan Tindakan Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010

13 Tabel Hubungan Antara Pengetahuan Dengan Karakteristik Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel Hubungan Antara Sikap Dengan Karakteristik Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010 Tabel Hubungan Antara Tindakan Dengan Karakteristik Responden Tentang Pencegahan Penyakit Osteoporosis Di Kelurahan Beringin Kecamatan Medan Selayang Kota Medan Tahun 2010

DINATIA BINTARIA S NIM.

DINATIA BINTARIA S NIM. PENGARUH PENYULUHAN DENGAN METODE CERAMAH DAN POSTER TERHADAP PERILAKU KONSUMSI MAKANAN JAJANAN MURID DI SD KELURAHAN PINCURAN KERAMBIL KECAMATAN SIBOLGA SAMBAS KOTA SIBOLGA TAHUN 2011 Oleh: DINATIA BINTARIA
